PERANCANGAN SISTEM PAKAR KESEHATAN

advertisement
PERANCANGAN SISTEM PAKAR KESEHATAN
UNTUK MENDIAGNOS A
PENYAKIT JANTUNG
BERBASIS
WEB
1
Sri Kurniasih, S.T., M.Kom. , 2 Aris Prasetyo
1,2 Program Studi Teknik Informatika, STMIK LPKIA
Jln. Soekarno Hatta No. 456 Bandung 40266, Telp. +62 22 75642823, Fax. +62 22 7564282
Email : [email protected]
Abstrak
Jantung merupakan organ yang sangat vital bagi manusia. Jantung berfungsi untuk memompa darah ke seluruh
tubuh manusia. Darah bisa dibayangkan sebagai sarana transportasi yang menghantarkan sari makanan ke seluruh
organ tubuh, berikut juga dengan oksigen. Jadi ketika fungsi jantung menjadi terganggu seperti munculnya ciri-ciri
penyakit jantung, sudah bisa dibayangkan bagaimana tubuh kita akan bekerja secara maksimal. Banyak orang yang
belum tahu apa ciri ciri dan penyebab penyakit jantung. Maka dari itu di sini penulis akan mengambil tema sistem
pakar kesehatan yang menerangkan bagaimana ciri-ciri dari penyakit jantung dan gejalanya. Hal ini bertujuan agar
masyarakat umum dapat mengetahui secara garis besar dari hal tersebut agar bisa menghemat waktu dan efesiensi
biaya. Penulis akan menggunakan bahasa pemrograman php dan Mysql se bagai database servernya serta Forward
Chining sebagai metodenya.
1.
Pendahuluan
Jantung merupakan organ yang sangat vital bagi
manusia. Jantung berfungsi untuk memompa
darah ke seluruh tubuh manusia. Darah bisa
dibayangkan sebagai sarana transportasi yang
menghantarkan sari makanan ke seluruh organ
tubuh, berikut juga dengan oksigen. Jadi ketika
fungsi jantung menjadi terganggu seperti
munculnya ciri-ciri penyakit jantung, sudah bisa
dibayangkan bagaimana tubuh kita akan bekerja
secara maksimal.
Banyak orang yang belum tahu apa ciri-ciri dan
penyebab penyakit jantung. Maka dari itu di sini
penulis akan mengambil tema sistem pakar
kesehatan yang menerangkan bagaimana ciriciri dari penyakit jantung dan gejalanya.
Hal ini bertujuan agar masyarakat umum dapat
mengetahui secara garis besar dari hal tersebut
agar bisa menghemat waktu dan efesiensi biaya.
Penulis
akan
menggunakan
bahasa
pemrograman php dan MySql sebagai database
servernya.
Dalam tahap awal user yang mengakses
program ini akan
diberikan
beberapa
quisioner/pertanyaan yang telah disediakan
database sehinggan dapat menyimpulkan hasil
dari pertanyaan tersebut. Berdasarkan uraian
diatas maka alat ini penyusun kembangkan
melalui tahapan penelitian yang diberi judul
Ruang lingkup dalam pembuatan aplikasi ini adalah:
1.
2.
3.
4.
Sistem pakar ini hanya memuat tentang
penyakit jantung
Sistem ini tidak memberikan/menyarankan
ahli yang ditujukan untuk pemeriksaan lebih
lanjut.
Sistem pakar jantung ini hanya membahas 4
penyakit utama jantung yaitu aritmia,
Jantung Kardiomiopati, Jantung Hipertensi
dan Jantung Myokarditis.
Penggunaan metode yang dilakukan yaitu
dengan forward chaining
Adapun tujuan pembuatan aplikasi ini ialah untuk
memberi informasi kepada masyarakat luas tentang
penyakit jantung dan penyebabnya. Selain itu aplikasi
ini juga bertujuan untuk menjadi wadah atau sarana
informasi antara masyarakat dengan para ahli. Di
samping itu untuk menekan besarnya biaya yang
harus dikeluarkan oleh pasien atau masayarakat yang
hendak atau berniat meriksakan diri ke para ahli yang
bersangkutan.
2. Dasar Teori
2.1 Teori Tentang jantung
Jantung adalah organ berupa otot, berbentuk kerucut,
berongga dan dengan basisnya di atas dan puncaknya
di bawah. Apex – nya ( puncak ) miring ke sebelah
kiri. Berat jantung kira – kira 300 gram. Jantung
berada di dalam torak, antara kedua paru – paru di
belakang sternum, dan lebih menghadap ke kiri dari
pada ke kanan. Ukuran jantung kira – kira sebesar
kepalan tangan. Jantung terbagi oleh sebuah septum,
(sekat) menjadi dua belahan, yaitu kiri dan kanan.
Sesudah lahir tidak ada hubungan satu dengan yang
lain antara kedua belahan ini. Setiap belahan
kemudian dibagi lagi dalam dua ruang, yang atas
disebut atrium dan yang bawah disebut ventrikel.
Maka di kiri terdapat 1 atrium dan 1 ventrikel, dan di
kanan juga ada 1 atrium 1 ventrikel. Kejadian –
kejadian yang terjadi dalam jantung selama peredaran
darah disebut siklus jantung. (Dr. Karel Dourman
HS, SpPD, SpJP, 2011).
2.2 Perangkat Lunak
Perangkat lunak merupakan program yang ditujukan
untuk menyelesaikan suatu permasalahan dalam
aplikasi tertentu yang sudah dibuat oleh pembuat
perangkat lunak aplikasi. Perangkat lunak yang
mengintegrasi berbagai kemampuan komputer, untuk
mengerjakan suatu tugas yang menguntungkan
pengguna.
2.3 Website
Website adalah salah satu aplikasi yang berisikan
dokumen-dokumen multimedia (teks, gambar, suara,
animasi, video) didalamnya yang menggunakan
protokol HTTP (hyper text transfer protocol ) dan
untuk mengaksesnya menggunakan perangkat lunak
yang disebut browser.(M. Rudyanto Arief, 2011)
2.4 PHP
M. Rudiyanto Arief (2011 : 43) menjelaskan PHP
(PHP : Hypertext Preprocessor) adalah bahasa serverside scripting yang menyatu dengan HTML untuk
membuat halaman web yang dinamis.
2.5 MySql
SQL (My Structure Query Language) adalah adalah
aplikasi atau sistem untuk mengelola database atau
manajemen data. Untuk menyimpan segala informasi
kekomputer mengunakan data. (Wahyu Gunawan,
2012).
untuk pembuatan aplikasi lain. Class, objects,
polimorfisme, enkapsulasi, inheritance, dan sifat-ini
adalah OOP yang biasanya tanpa banyak perawatan.
2.7 Analisis dan Desain Berorientasi Objek
Analisis dan desain berorientasi objek (Object
Oriented Analysis and Design) adalah pendekatan
rekayasa perangkat lunak yang memodelkan sebuah
sistem sebagai sekelompok objek yang saling
berinteraksi.
Setiap
objek
merepresentasikan
beberapa entitas dalam sistem yang sedang
dimodelkan dan ditandai dengan class, state, serta
perilaku (behaviour) kelas tersebut
2.8 Diagram UML
UML menyediakan kosa kata umum istilah objectoriented dan teknik diagram yang cukup kaya untuk
model proyek pengembangan sistem dari analisis
melalui implementasi
3. Analisis Sistem
3.1 Pemodelan Fungsional
Pemodelan fungsional menggambarkan proses bisnis
dan
interaksi
sistem
informasi
dengan
lingkungannya. Pemodelan fungsional sebagai sarana
untuk
mendokumentasikan
dan
memahami
persyaratan dan memahami fungsi atau perilaku
eksternal dari sistem.
3.1.1
Use Case Diagram
Gambar 3.1 Use Case diagram pendaftaran HKI
Nomor
Use Case
Aktor
Tujuan
Deskripsi
: UCS-01
: Konsultasi
: Member
: Melakukan proses konsultasi penyakit
: Aktor menjawab pertanyaan.
Tabel 3.1 Skenario Use Case konsultasi
2.6 Object-oriented programming
Object-oriented
programming
(OOP)
adalah
pendekatan pemrograman berdasarkan Objects yang
terlibat sehingga bagian-bagiannya dapat digunakan
3.3 Pemodelan Tingkah Laku
Menggambarkan aspek keterurutan waktu dari pesan
yang disampaikan, dan/atau menggambarkan aspek
struktur organisasi objek yang mengirim dan
menerima pesan dimodelkan dengan Sequence
Diagram.
3.3.1
Sequence Diagram
Gambar 3.3 Sequence diagram konsultasi
3.2 Pemodelan Struktural
Model struktural menggambarkan orang, tempat ,
atau hal-hal tentang informasi yang didapat dan
bagaimana mereka berhubungan satu sama lain.
Menunjukan perilaku sistem yang menggambarkan
perilaku yang menspesifikan urutan kelakuan suatu
objek selama siklus hidupnya ketika merespon suatu
kejadian.
3.2.1
Class Diagram
3.1 Pemodelan Perilaku
Pemodelan perilaku sistem menggambarkan perilaku
dari sistem secara spesifik berdasarkan respon suatu
kondisi yang diterima oleh suatu objek dalam sistem.
Pemodelan perilaku sistem digunakan untuk
membantu memahami aspek dinamis dari satu kelas
dan bagaimana instan-nya berkembang sepanjang
waktu.
Perancangan Antarmuka
Gambar 3.4 halaman utama sistem pakar jantung
Gambar 3.2 Class Diagram
3.5 Pseudocode
4.1.2 Kebutuhan Sumber Daya
Kebutuhan Perangkat Keras (spesifikasi minimum)
1. Processor dual core 2,0 Ghz.
2. Harddisk min 1 GB utuk spec kosongnya.
3. RAM min 512 MB.
4. Vga Card Onboard.
5. Mouse, Keyboard dan monitor.
Kebutuhan perangkat lunak (Software)
1. Microsoft Window Xp x86
2. Apache xampp 1.7.3.
3. Adobe Dreamweaver CS5.
Tabel 3.5 form konsultasi penyakit
4. IMPLEMENTAS I DAN PENGUJ IAN
4.1 Implementasi
Pada
tahap
pengimplementasi
perancangan
pendaftaran HKI ini agar berjalan dengan diharapkan,
perlu disusun sebuah penjadwalan yang mengatur
waktu pelaksanaan implementasi agar dapat
terorganisasi dengan baik dan agar pembuatannya
pun selesai tepat pada waktunya. pada bab ini akan
dibahas mengenai jadwal pengimplementasian dan
penggambaran menggunakan Gantt Chart.
Dari uraian rencana implementasi diatas
dijadwalkan dalam table dibawah ini :
4.3 Implementasi Antarmuka
4.3.1
Tampilan menu utama user
akan
Tabel 4.1 Aktivitas implementasi
Gambar 4.1 Tampilan menu utama user
Gambar diatas merupakan halama utama aplikasi
(user). Cara penggunaannya dengan memilih menu
yang diinginkan kemudian akan tampil menu yang
dipilih. Berikut keterangan dari setiap menu.
Tabel 4.2 Gantt Chart Aktivitas Implementasi
4.1.1 Lingkup dan Batasan
Adapun dalam mengimplementasikan aplikasi ini
dijelaskan sebagai berikut :
1. Aplikasi hanya membahas penyakit jantung.
2. Sistem pakar jantung ini hanya membahas 4
penyakit utama jantung yaitu aritmia, Jantung
Kardiomiopati, Jantung Hipertensi dan Jantung
Myokarditis.
Gambar 4.2 Form daftar penyakit yang ada di sistem
Uraian Penggunaan :
1. Form tersebut muncul apabila user memilih
menu penyakit
Gambar 4.3 Halaman Tentang Jantung
Uraian penggunaan :
1. User memilih menu Tentang Jantung
2. Artikel Tentang Jantung muncul.
Gambar 4.6 Hasil Analisa Konsultasi.
Gambar 4.4 Form konsultasi
Uraian penggunaan :
1. Pilih menu konsultasi.
2. Pengguna harus mengisikan data yang ada sesuai
dengan form yang muncul.
3. Klik button konsultasi untuk memulai konsultasi.
Gambar 4.7 Form Login Pengguna
Uraian penggunaan :
1. Pengguna memasukan username dan password.
2. Klik masuk untuk login.
Gambar 4.8 Form login admin
Uraian penggunaan :
1. Admin, mengisi username dan password.
2. Kemudian Klik Login untuk mengakses aplikasi.
Gambar 4.5 Form pertanyaan saat konsultasi
Uraian Penggunaan :
1. Pengguna menjawab pertanyaan.
2. Klik jawab untuk pertanyaan selanjutnya.
3. Setelah pertanyaan selesai keluar hasil analisa
Saran
Adapun saran – saran untuk pengembangan lebih
lanjut terhadap perangkat lunak sistem pakar untuk
mendiagnosa penyakit jantung ini adalah :
1.
2.
Gambar 4.9 Halaman utama admin
4.4 Lingkup dan Lingkungan
Pengembangan selanjutnya diharapkan adanya
penambahan penyakit jantung yang lain agar
sistem pakar ini cakupannya cukup luas.
Perangkat lunak sistem pakar ini dapat
dikembangkan lagi menjadi perangkat lunak
berbasis mobile sehingga lebih banyak lagi
masyarakat atau user yang memakainya
Tabel
Pengujian
(Black
Box
Testing)
memperlihatkan hasil pengujian yang dilakukan
dalam bentuk tabel
1.
Tabel 4.3 Hasil pengujian black box testing
2.
Tabel 4.2 Pengujian form Konsultasi
3.
4.
5.
1.
5. KESIMPULAN DAN SARAN
Kesimpulan
Menurut hasil penelitian dan pengujian terhadap
perangkat lunak sistem pakar diagnosa penyakit
jantung, maka dapat ditarik kesimpulan sebagai
berikut:
1.
2.
Masyarakat umum dapat mengetahui apa itu
penyakit jantung tanpa harus memeriksakan diri
langsung ke dokter jantung.
Dapat meminimalisir biaya yang harus
dikeluarkan
apabila
dibandingkan
pergi
langusng untuk memeriksakan diri ke dokter
jantung.
DAFTAR PUSTAKA
Simarmata, Janner. 2010. Rekayasa web.
Yogyakarta: CV. ANDI OFFSET.
Pudjo widodo, Prabowo. 2011. Mengguakan
UML. Bandung: Informatika Bandung
Dourman, Karel. 2011. Waspadalah jantung
anda rusak!. Jakarta: CERDAS SEHAT
Merlina, Nita dan Hidayat, Rahmat. 2012.
Perancangan Sistem Pakar. Bogor: Ghalia
Indonesia.
Hartati, Sri dan Iswanti, Sari. 2012. Sistem
Pakar dan Pengembangannya. Yogyakarta:
GRAHA ILMU.
Download