TypeData namaVariabel = nilai - Tri Afirianto

advertisement
PEMROGRAMAN DASAR
PENGENALAN DAN STRUKTUR JAVA
(TIPE DATA)
Tri Afirianto, S.T., M.T.
[email protected]
Universitas Brawijaya
Tujuan Istruksional Khusus
• Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan
mampu:
• Mengetahui jenis-jenis tipe data
• Memahami cara penggunaannya
Tipe Data Primitif Java
Tipe Data
Deskripsi
byte
Bilangan bulat 8 bit (-128 s/d +127)
short
Bilangan bulat 16 bit (-32768 s/d +32767)
int
Bilangan bulat 32 bit (-2.147.483.648 s/d +2.147.483.647)
long
Bilangan bulat 64 bit (-9.223.372.036.854.775.808 s/d
+9.223.372.036.854.775.807)
float
Bilangan pecahan 32 bit
- Akurasi 7 digit desimal
- Memiliki akhiran f untuk membedakan dengan double
- Contoh: float varFloat = 0.13f;
double
Bilangan pecahan 64 bit dengan presisi ganda (akurasi 15
digit desimal)
char
Karakter 16 bit
boolean
true atau false
Contoh char
• char c;
• char c = ‘a’;
• char c = 0x41; // nilai heksadesimal
• char c = 0101; // nilai oktal
• char c = ‘\037’; // nilai oktal
Karakter Khusus (Escape Sequence)
• char c = ‘\b’; // backspace
• char c = ‘\u0008’; // unicode untuk backspace
• char c = ‘\f’; // form feed
• char c = ‘\t’; // tabulator
• char c = ‘\n’; // new line
• char c = ‘\r’; // carriage return
Variabel
• Suatu lokasi di dalam memori komputer yang
digunakan untuk menyimpan suatu nilai yang mana
nilai tersebut dapat diubah di dalam program
• Setiap variabel harus mempunyai: nama, tipe, ukuran,
dan nilai
• Bila suatu nilai diisikan pada variabel maka nilai
sebelumnya akan di-replace
Variabel
• Harus dideklarasikan terlebih dahulu (biasanya di
awal atau saat sebelum digunakan)
• Deklarasi variabel
• TypeData namaVariabel;
• Dapat dideklarasikan lebih dari satu variabel secara
bersamaan pada variabel yang sama
• TypeData namaVariabel[, namaVariabel_ke_2[,
namaVariabel_ke_3[, … namaVariabel_ke_n]]]
Variabel
• Dapat langsung diikuti dengan nilainya
• TypeData namaVariabel = nilai;
•
•
•
•
•
int Bilangan = 0;
float TotalHarga = 10000;
char NilaiAngka = ‘B’;
bool isGenap = true;
int X, Y, Z = 100;
Konstanta
• Dapat menampung data seperti variabel namun tidak
dapat dimodifikasi
• Contoh: phi = 3.14
• Sintaks Java:
• final double PI = 3.14159;
Filosofi Pemrograman
“Good programmer write code for machine…..
Great Programmer write code for other
programmer…..”
Download