Meningkatkan Kualitas Hidup Wanita Penderita Kanker Payudara serta Keluarga Melalui Pembinaan Para Survivor & Relawan Atas inisiatif Yayasan Kanker Payudara Indonesia (YKPI), bekerjasama dengan Rumah Sakit Kanker Dharmais, PT TUV Rheinland Indonesia dan London School of Public Relations (LSPR) kami menyelenggarakan training dan sertifikasi personil bertaraf internasional: YKPI Breast Cancer Peer Support Volunteer with TÜV Rheinland Certified Qualification. Training dan sertifikasi personil ini diselenggarakan guna menyediakan tenaga relawan pendamping dan penyuluh pasien kanker payudara yang kompeten. Bersama dengan tenaga medis dari Rumah Sakit, para relawan akan membantu pasien kanker payudara mengatasi masalah mental emosional selama menjalani pengobatan dan terapi. Dengan pendampingan dan penyuluhan dari penyintas (survivor) dan relawan yang sudah berpengalaman, pasien akan yakin bahwa pasien tidak lagi menghadapinya sendiri. Apa yang ditawarkan ? Pembahasan mengenai: - Pengenalan dini kanker payudara - Perawatan pasien - Proses rehabilitasi pasien - Keterampilan komunikasi dengan pasien Pembekalan sebagai relawan yang mendampingi dan memberikan penyuluhan terkait kanker payudara siap terjun Sertifikasi personil TUV Rheinland bertaraf internasional berlaku selama 3 tahun Sertifikasi online platform Certipedia: www.certipedia.com dan ID Card disertai QR-Code Siapa yang harus hadir ? Breast Cancer Survivor Tenaga Medis khusus Kanker Payudara Peserta yang mampu, siap dan layak menjadi sukarelawan Peserta umum usia minimal 16 tahun yang ingin menjadi pendamping pasien secara sukarela Keluarga Pasien Certified Person Penyelenggaraan Pelatihan : Hari Jum’at, Sabtu, dan Minggu Tanggal 12 - 14 Agustus 2016 Venue London School of Public Relations (LSPR) , Citywalk Sudirman, Jalan K.H. Mas Mansyur 121, Karet Tengsin, Tanah Abang, Jakarta 10220 Investment Rp500.000,- Certificate Qualification ID Card Contoh sertifikasi di Certipedia (www.certipedia.com). Pendaftaran: Kantor Sekretariat YKPI Wijaya Grand Center Blok H no. 9 Jalan Wijaya II, Kebayoran Baru. Jakarta 12160 - Indonesia Phone +62-21-7279 5821 +62-21-720 2484 Fax +62-21-720 2484 Email [email protected] www.pitapink-ykpi.or.id Didukung Oleh :