BENUA

advertisement
BENUA
Oleh syahran
MTsN 1 CLU
DARATAN YANG SANGAT
LUAS (CONTINET) DIMANA
BAGIAN TENGAHNYA TIDAK
TERPENGARUH ADANYA
ANGIN LAUT
 PANGEA (3.500-1.000 JUTA TAHUNYANG LALU)
 PANGEA TERPECAH MENJADI DUA BENUA BESAR,
YAITU GONDGWANA DAN LAURASIA (400 DAN 230
JUTA TAHUNYANG LALU)
 BENUA BESAR GONDGWANA MULAI PECAH,
AFRIKA DAN AMERIKA PECAH DENGAN INDIA,
ANTARTIKA DAN AUSTRALIA (150 JUTA TAHUN
YANG LALU). SELANJUTNYA (100 JUTA YANG LALU)
INDIA TERPISAH DENGAN ANTARTIKA DAN
AUSTRALIA
 AUSTRALIA TERPISAH DENGAN ANTARTIKA (55
JUTAYANG LALU)
BENUA ASIA
BENUA AMERIKA
BENUA AFRIKA
BENUA EROPA
BENUA AUSTRALIA
BENUA ANTARTIKA
BENUA TERBESAR ASIA
BENUA TERKECIL
AUSTRALIA
BENUA ANTARTIKA
DARATAN LUAS YANG TERLETAK
DI WILAYAH KUTUB SELATAN,
SEHINGGA DISELIMUTI ES (SUHU
DAPAT
MENCAPAI
-88°
C),
MENJADIKAN ANTARTIKA TIDAK
DIHUNI OLEH MANUSIA
SAMUDRA
KENAMPAKAN MUKA BUMI
YANG BERUPA PERAIRAN YANG
SANGAT LUAS DAN TIDAK LAGI
TERPENGARUH OLEH IKLIM
DARI DARATAN
SAMUDRA DI BAGI ATAS
1. SAMUDRA PASIFIK
2.SAMUDRA ATLANTIK
3.SAMUDRA HINDIA
4.SAMUDRA ARKTIK
SAMUDRA TERLUAS SAMUDRA
PASIFIK
SAMUDRA SAMUDRA ARKTIK
Download