DOA SYAFAAT ARTI DOA SYAFAAT • Kamus Oxford : doa atau permohonan yang dibuat demi kepentingan orang lain. • Definisi lain : doa yang kudus, penuh percaya dan yang terus menerus dimohonkan oleh seseorang kepada Tuhan demi kepentingan orang lain yang sangat memerlukan campur tangan Tuhan. ARTI DOA SYAFAAT • Kata “Syafaat” (Inggris : Intercession) sendiri berasal dari bahasa Latin: Intercedere mengintervensi , berada di antara dua pihak, menjadi perantara • Katekismus Gereja Katolik (KGK) 2634 : Doa syafaat adalah doa permohonan yang membuat doa kita serupa dengan doa Yesus. Ia adalah Perantara satusatunya pada Bapa untuk semua manusia, terutama untuk orang berdosa (Rm 8:34; 1 Yoh 2:1; 1 Tim 2:58) ARTI DOA SYAFAAT • KGK 2635 : Setiap hati yang sesuai dengan kerahiman Allah, sejak Abraham, dapat membantu orang-orang lain dan memohon bagi mereka. Pada masa Gereja, doa syafaat orang Kristen mengambil bagian dalam doa syafaat Kristus; ialah ungkapan persekutuan orang-orang kudus. Dalam doa syafaat setiap pendoa "tidak memperhatikan kepentingannya sendiri, tetapi kepentingan orang lain juga" (Flp 2:4) - ya, ia malahan berdoa bagi mereka yang berbuat jahat terhadapnya Bdk. St. Stefanus yang sama seperti Yesus mendoakan mereka yang menyiksanya: Kis 7:60; Luk 23:28.34.. 2571, 2577 SEORANG PENDOA SYAFAAT... • Mengambil tempat / posisi untuk memohonkan kepada pihak lain. • Berdiri di antara dua pihak. • Pembela bagi pihak lain. • Pembangun tembok YEH 22 : 30 ABRAHAM KEJ 18 ESTER BUNDA MARIA CONTOH PENDOA SYAFAAT PAUS BENEDIKTUS XVI • AUDIENSI 1 JUNI, VATICAN CITY • DOA SYAFAAT MEMBANTU KITA Untuk BERTUMBUH DALAM PENGERTIAN YANG LEBIH DALAM AKAN TUHAN DAN BELAS KASIHNYA, MEMBUAT KITA MAKIN DAPAT MENCINTAI SESAMA DENGAN PENGORBANAN DIRI. • MUSA ADALAH CONTOH PENDOA SYAFAAT PADA ZAMAN PERJANJIAN LAMA DAN SAAT INI. BELAJAR BER SYAFAAT DARI MUSA : • PUASA, SEPERTI MUSA BERPUASA 40 HARI SELAMA DI GN. SINAI. • KETERBUKAAN TERHADAP KEHENDAK Tuhan. • MUSA MENDOAKAN UMAT ISRAEL MESKI MEREKA BERDOSA. MEMOHON BELAS KASIH Tuhan. Pelayanan doa syafaat • Pelayanan doa syafaat lebih dari sekedar mendoakan orang lain. • Ada komitmen dan tanggung jawab di dalam Tuhan, Gereja dan Pembaruan Karismatik Katolik • Pelayanan di “belakang layar” Pelayanan doa syafaat • St. Theresia Lisieux. Terbeban berdoa untuk pertobatan para pendosa. • Kebutuhan kita bagaimana ? Siapa yang mendoakan? Yak 5:16 : karena itu hendaklah kamu saling mengaku dosamu dan saling mendoakan, supaya kamu sembuh . “Tanda” pendoa syafaat • PRAYway of life, terbeban untuk mendoakan orang lain. • Ada pertobatan, pengampunan • Karunia-karunia Roh 1 Kor 14:1 • Hati penuh belas kasih • Hidup dalam kebenaran dan rendah hati MENGAPA PERLU BERSYAFAAT? • PEMICU EVANGELISASI (perutusan hakiki Gereja). • DETONATOR DAN PENGGERAK UTAMA SEMUA PELAYANAN. • DIPERLUKAN PARA PEMIMPIN (1 Tim 2:1-2) MENGAPA PERLU BERSYAFAAT? • DIPERLUKAN ANGGOTA TUBUH KRISTUS LAINNYA • DIPERLUKAN DUNIA SAAT INI • YESAYA 59 : 12-17 Persatuan pendoa syafaat BPK-PKK. Bertumbuh dalam Doa Syafaat • Sering praktek karunia dalam bersyafaat (bahasa Roh, nubuat, discernment, sabda pengetahuan,dll). • Mohon Tuhan melepaskan karunia. • Tetap rendah hati dan bersatu. BERSYAFAAT DENGAN EFEKTIF Tiga Dimensi Doa Syafaat : oDoa : menaikkan doa pribadi / bersama-sama. oAksi : Jericho March, berdoa di lokasi, jalan salib. oPersembahan : Misa kudus, puasa, pantang, mempersembahkan penderitaan kita,. Berdoa syafaat dengan efektif • Berdoa dalam kuasa Roh Kudus (Roma 8:26-27) Demikian juga Roh membantu kita dalam kelemahan kita; sebab kita tidak tahu bagaimana sebenarnya harus berdoa, tetapi Roh sendiri berdoa untuk kita kepada Allah dengan keluhan-keluhan yang tidak terucapkan. Berdoa syafaat dengan efektif • Berdoa dalam kuasa Roh Kudus (Roma 8:26-27) Dan Allah yang menyelidiki hati nurani, mengetahui maksud Roh itu, yaitu bahwa Ia, sesuai dengan kehendak Allah, berdoa untuk orang-orang kudus. Berdoa syafaat dengan efektif • Berdoa dengan visi. • Berdoa sesuai kehendak Tuhan • Berdoa dengan iman. Matius 21:21-22 Dan apa saja yang kamu minta dalam doa dengan penuh kepercayaan, kamu akan menerimanya. 1 Y0h 5:14-15 Dan inilah keberanian percaya kita kepada-Nya, yaitu bahwa Ia mengabulkan doa kita, jikalau kita meminta sesuatu kepada-Nya menurut kehendakNya. Dan jikalau kita tahu, bahwa Ia mengabulkan apa saja yang kita minta, maka kita juga tahu, bahwa kita telah memperoleh segala sesuatu yang telah kita minta kepada-Nya. Berdoa syafaat dengan efektif • Berdoa dengan cinta • Berdoa dengan berbelas kasih. Mzm 35:13-14 • Berdoa dalam kesatuan. Matius 18:19 • Mengidentifikasikan diri dengan orang yang kita doakan. Neh 1:6, Daniel 9:18-19, Rm 12 : 15 CORDOBA, SPANYOL JENNIFER LeCLAIRE Berdoa syafaat dengan efektif • Ada beban rohani. • Berdoa dengan tekun. • Persistence=anaideia(yunani) = shamelessness. Lukas 11:5-8 • Bersyukur dan memuji Tuhan Bertumbuh dalam Doa Syafaat Memiliki hubungan yang akrab dengan Bapa Hidup dalam kekudusan. Mohonlah karunia-karunia Roh (misalnya karunia bahasa roh, karunia nubuat dan sabda pengetahuan, karunia untuk ber-discernment). DOA SYAFAAT YANG PROFETIS Seorang nabi akan Kubangkitkan bagi mereka dari antara saudara mereka, seperti engkau ini; Aku akan menaruh firman-Ku dalam mulutnya, dan ia akan mengatakan kepada mereka segala yang Kuperintahkan kepadanya. (Ulangan 18:18) • Prophet bahasa Ibrani : jurubicara / Nabi. • Seorang nabi adalah seorang perantara, berada di antara Allah dan umat-Nya PENDOA SYAFAAT YANG PROFETIS • Doanya tidak terikat pada list / daftar doa yang disusun/ dikendalikan oleh kehendaknya sendiri, melainkan oleh kehendak Allah. • Datang pada Tuhan bukan dengan daftar doa, namun untuk meminta daftar doa! PENDOA SYAFAAT YANG PROFETIS • Percaya bahwa Tuhan memberitahukan apa yang direncanakanNya. (Kej 18 : 16-21) • Doa syafaat : berdoa untuk kebutuhan dan beban manusia. • Doa syafaat profetis : berdoa sesuai beban Tuhan BAGAIMANA MENJADI PENDOA SYAFAAT YANG PROFETIS. Membebaskan diri dari pikiran sendiri, segala kekuatiran, ide, rencana. Membuka hati dan pikiran agar Roh Kudus memberikan inspirasi-inspirasiNya kepada kita. Fokus terus kepada Allah, bisa dengan berdoa dalam bahasa roh. PEPERANGAN ROHANI Kita tahu bahwa kita berasal dari Allah dan seluruh dunia berada di bawah kuasa si jahat” (1 Yoh 5:19). Melawan siapa? Melawan diri sendiri (menyangkal diri) Melawan sesuatu yang dapat membuat orang menjauh dari doa, jauh dari persekutuan dengan Tuhan. ADA 3 BIDANG PEKERJAAN IBLIS YANG HARUS DIPERANGI OLEH ORANG PERCAYA, YAITU: DUNIA, DAGING, DAN SETAN. PERLINDUNGAN PRAJURIT : PERLENGKAPAN SENJATA ALLAH Perlengkapan Senjata : Efesus 6:10-11,14-17 Siapakah para prajurit itu ? • Secara umum semua orang yang percaya kepada Tuhan. • Dalam konteks doa syafaat setiap pendoa syafaat adalah prajurit yang perkasa. ANDA DAN SAYA ATURAN DALAM PEPERANGAN ROHANI : Kita sudah diberi kuasa oleh Tuhan untuk mengalahkan iblis. 1 PETRUS 5: 9 – 10 Kita tidak perlu banyak berpikir dan membicarakan tentang setan. FOKUS UTAMA : KASIH Allah, serta yakin mengikuti dan melayani Allah daripada menjadi kuatir akan halangan-halangan yang berasal dari si jahat. MENGALAHKAN SETAN • SAKRAMEN-SAKRAMEN TERUTAMA SAKRAMEN EKARISTI DAN TOBAT • DOA • PUASA MEDAN PERTEMPURAN Kebanyakan peperangan di : PIKIRAN KITA tempat dimana setan dan kuasanya secara terus menerus berusaha mempengaruhi untuk mengambil alih kontrol kita atas pikiran-pikiran, imajinasi, keyakinan-keyakinan, serta keputusan-keputusan. WORKSHOP