TUGAS PRAKTIKUM MODUL 1 ”Pengenalan Android & Instalasi Android Studio” Disusun Oleh: NIM : 20180910064 Nama : Resa Septiana Kelas : SI 2018-05 PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS KUNINGAN 2021 A. Pre Test Jelaskan secara singkat menurut pemahaman anda mengenai Android? Jawab: Android adalah salah satu sistem operasi yang diperuntukan pengguna mobile device, android juga dikembangkan oleh google. Pengujian aplikasi pada android bisa langsung dilakukan saat memulai pengunduhan hingga selesai, pengujian disini apakah aplikassi tersebut mengandung virus berbahaya atau tidak. B. Post Test 1. Apa saja yang harus dipersiapkan sebagai seorang Android Developer? 2. Jelaskan apa yang dimaksud JDK? 3. Lakukan instalasi Android Studio beserta konfigurasi lainnya pada computer Anda. Jawaban: 1. Memiliki Tekad untuk menjadi seorang Android Developer Menguasai Bahas Pemrograman Java Menguasai XML Install JDK dan SDK Menginstall Program pembuatan aplikasi Andoird 2. JDK adalah aplikasi yang dibuat oleh Sun MicroSystem untuk membuat dan memodifikasi program java. 3. Terlebih dahulu menginstal JDK kemudian: a) Lakukan proses instalasi dengan melakukan klik pada file yang telah kita download seperti pada gambar-gambar dibawah ini. b) Setelah proses diatas selesai maka anda akan diarahkan ke halaman berikutnya yaitu instalasi komponen Android SDK Tool dan pastikan komputer anda terhubung dengan internet (catatan : dapat melakukan instalasi SDK secara offline jika sudah mempunyai SDK Tool) Jika proses download dan instalasi telah selesai klik tombol Finish c) Jika proses diatas dirasa telah selesai maka anda sudah siap dan akan mendapati tampilan seperti berikut : C. Pertanyaan dan Tugas Buatlah project baru untuk menampilkan data diri anda lalu jalankan pada AVD (Android Virtual Device)! Jawab: