Uploaded by User111980

Sayed Al Qaby Akbar (2009200140001)

advertisement
Nama
NPM
Kelas
Mata Kuliah
: Sayed Al Qaby Akbar
: 2009200140001
: Reguler
: Pendidikan Kebencanaan
PRA BENCANA
No.
Permasalahan
Solusi
Contoh aktivitas yang dapat
dilakukan
1.
Belum ada peraturan (UU, PP, Kepmen, Kanun, dll)
tentang mitigas bencana di sektor Pendidikan
Perlu adanya peraturan
resmi dari pemerintah untuk
memaksimalkan
pembelajaran mengenai
kebencaan di sector
pendidikan
Melakukan rapat atau
pertemuan antara pemangku
kebijakan dan ahli ahli di
bidang kebencanaan untuk
membahas peraturan yang
resmi
2.
Infrastruktur fasilitas pendidikan yang tidak tanggap
bencana
Perlu adanya peraturan
tentang standard fasilitas
Pendidikan yang tanggap
bencana
Mempelopori penyusunan
kanun standard fasilitas
Pendidikan tanggap bencana
melalui LSM, DPRK,
Perguruan tinggi dll
3.
SOP penangana bencana tidak lengkap
Perlu adanya pembuatan
sop dalam penanganan
Melakukan penyusunan sop
penanganan bencana antar
sector yang berhubungan
bencana yang baik dan
lengkap
dengan kebencanaan seperti
bnpb, forum prb, ahli-ahli
kebencaanaan dan lainnya
4.
Jalur evakuasi yang tidak disiapkan
Perlu disiapkan jalur
evakuasi bencana agar
mempermudah proses
evakuasi apabila terjadi
bencana
Melakukan pemetaan wilayah
yang memiliki risiko
terdampak bencana yang
tinggi untuk mengetahui
jalur-jalur evakuasi yang
cepat dan aman
5.
Data Pendidikan yang tidak lengkap dan sukar
diakses
Perlu adanya pendataan
yang lengkap pada warga
sekolah secara mendetail
agar informasi setiap warga
sekolah mudah diakses
untuk berbagai keperluan
termasuk saat terjadinya
bencana
Melakukan pendataan ulang
mengenai data pendidikan
untuk dapat diakses dengan
mudah apabila diperlukan
saat terjadinya bencana
6.
Guru, siswa, orang tua wali tidak memiliki
pengetahuan dan skill mitigasi bencana
Perlu adanya sosialisasi
pengetahuan mengenai
mitigasi bencana dan
simulasi untuk
meningkatkan skill mitigasi
bencana
Melakukan kerjasama antara
pihak sekolah dengan tim
yang memiliki kemampuan
memberikan pengetahuan
mengenai skill mitigasi
bencana seperti bnpb dan
lainnya
7.
Jiwa relawan (pekerja sosial) tidak dikampanyekan
Perlu adanya kampanye
sadar akan bencana, dalam
Melakukan sosialisasi
mengenai pentingnya
hal ini salah satunya adalah
untuk meningkatkan jiwa
sosial untuk dapat
membantu saat terjadinya
bencana
memiliki rasa sosial yang
tinggi dalam hal ini ikut
membantu apabila terjadinya
bencana
SAAT BENCANA
No
Permasalahan
Solusi
Contoh aktivitas yang dapat dilakukan
1.
Peran komando penyelamatan dari
pimpinan unit lumpuh atau
terlambat berfungsi
Perlu disiapkan rencana
lainnya apabila rencana
utama tidak dapat
berjalan dengan baik
Melakukan pertemuan antar steakholder
yang memiliki peran dalam penanganan
bencana untuk merumuskan atau
merencanakan beberapa rencana yang
akan dilakukan apabila terjadi bencana
2.
Kepanikan yang tidak terkontrol
sehingga menggangu agenda
penyelamatan siswa
Membiasakan drill dalam
melakukan mitigasi
bencana dan
merumuskan rencana
evakuasi yang jelas
untuk mengurangi
kepanikan apabila
bencana terjadi
Merumuskan rencana evakuasi yang baik
dan aman serta melakukan drill untuk
membiaskan diri apabila terjadi bencana
yang brtujuan untuk memperkuat
kesiapsiagaan dan mngurangi kepanikan
3.
SOP penyelamatan tidak hafal
Perlu adanya perumusan
sop penyelamatan yang
sederhana namun jelas
serta perlu adanya
komando yang dapat
memberikan arahan
sesuai sop
penyelamatan
Melakukan perumusan sop yang mudah
dipahami dan diingat sehingga apabila
terjadi bencana sop penyelamatan dapat
diterapkan dan juga menyiapkan
komando yang dapat memimpin proses
evakuasi sesuai sop yang ada
4.
Telepon, listrik tidak berfungi
Memanfaatkan media
informasi lainnya seperti
radio serta menyiapkan
perlengkapan yang vital
untuk kebutuhan
sementara
Menyiapkan seperti HT, genset,
powerbank, korek, senter dan
sejenisnya untuk membantu
penerangan dan energi
5.
Masyarakat tidak memiliki jiwa
relawan untuk membantu orang
lain
Perlu adanya
pembelajaran mengenai
proses evakuasi
bencana sehingga
masyarakat memiliki
dasar dalam membantu
sebagai relawan untuk
membantu sesama
Melakukan pelatihan mitigasi dan
evakuasi saat terjadinya bencana
5.
Orang tua wali panik berusaha
menjeput anak mereka sementera
jalan macet
Perlu adanya
perencanaan bersama
antara pihak sekolah dan
orang tua wali
Membuat pertemuan antara pihak
sekolah dengan orang tua wali untuk
membahas bagaimana sop dan proses
evakuasi bencana di sekolah sehingga
membahas proses
evakuasi bencana di
sekolah
orang tua wali tidak khawatir dan tidak
menjemput langsung ke sekolah
MASA TANGGAP DARURAT
No
Permasalahan
Solusi
Contoh aktivitas yang dapat dilakukan
1.
Data Pendidikan yang tidak
lengkap dan sukar diakses
sehingga sukar mendistribusi
bantuan
Perlu adanya proses
pendataan yang lengkap
pada warga sekolah
secara mendetail agar
informasi setiap warga
sekolah mudah diakses
untuk berbagai
keperluan termasuk saat
pendistribusian bantuan
Melakukan pendataan ulang mengenai
data pendidikan untuk dapat diakses
dengan mudah apabila diperlukan saat
terjadinya bencana dalam hal ini
pendistribusian bantuan
2.
Koordinasi terhadap penyaluran
bantuan kurang efektif
Perlu adanya
perencanaan dalam hal
penditribusian bantuan
saat terjadi bencana
Membentuk tim yang mengatur dan
merencanakan proses pemberian bantuan
saat terjadinya bencana secara jelas dan
rinci
3.
Banyak siswa sakit, trauma &
tidak termotivasi melakukan
aktivitas
Perlu adanya tindakan
medis dan menyiapkan
tim pendampingan untuk
mengurangi rasa trauma
Melakukan pengobatan bagi siswa yang
sakit dan melakukan pendampingan bagi
siswa yang mengalami trauma
4.
Banyak siswa kehilangan orang
tua dan tempat tinggal
Perlu menyiapkan tim
yang bertugas dalam hal
menyiapkan tenaga
pendamping dan tempat
tinggal sementara
Melakukan pendampingan oleh tim yang
ada dan menyiapkan tempat tinggal
sementara yang aman dan nyaman
5.
Fasilitas Pendidikan rusak & tidak
berfungsi, tidak ada fisilitas
belajar
Peru adanya
perencanaan apabila
fasilitas pendidikan rusak
dan menyiapkan fasilitas
pendidikan sementara
Menyusun rencana lokasi yang akan
digunakan untuk fasilitas pendidikan
sementara yag aman dan nyaman
6.
Banyak guru tidak dapat
melakukan tugas
Perlu adanya
perencanaan apa hal
yang harus dilakukan
oleh guru apabila terjadi
bencana
Melakukan penyusunan perencanaan hal
apa yang dapat dilakukan saat guru tidak
dapat melakukan tugas, seperti
melakukan pendampingan murid atau
membantu proses evakuasi
7.
Sekolah tenda tidak nyaman
Perlu disipkan lokasi dan
tempat tinggal
sementara yang aman
dan nyaman
Mencari lokasi yang aman dan nyaman
untuk tempat tinggal sementara dan
membangun tempat tinggal yang layak
digunakan
MASA REHAB REKON
No
Permasalahan
Solusi
Contoh aktivitas yang dapat
dilakukan
1.
Data Pendidikan yang tidak dapat
dipercaya
Perlu adanya pendataan
yang lengkap pada warga
sekolah secara mendetail
agar informasi setiap warga
sekolah mudah diakses
untuk berbagai keperluan
termasuk setelah bencana
Melakukan pendataan ulang
mengenai data pendidikan
untuk dapat diakses dengan
mudah apabila diperlukan saat
terjadinya bencana
2.
Belum ada Masterpan, Renstra-Rehab
Rekon & rencana aksi, rehab-rekon
Pendidikan
Perlu adanya perencanaan
yang baik dan matang untuk
melakukan proses rehab
rekon pasca terjadinya
bencana
Melakukan pertemuan dan
perencanaan antar steakholder
yang memiliki keahlian dalam
berbagai bidang untuk
melakukan rehab rekon yang
baik dan matang
3.
Koordinasi bantuan rehab-rekon tidak
efektif
Perlu adanya pengawasan
dan evauluasi setiap
pekerjaan yang dilakukan
Melakukan pengawasan di
setiap perkerjaan serta
melakukan evaluasi dari
berbagai kendala sat
melakukan proses rehab rekon
4.
Proses pembangunan sanggat lambat
karena terkendala dengan aturan
situasi normal
Perlu adanya perencanaan
peraturan dalam kondisi
darurat yang dapat
mempercepat dan
Menyusun peraturan darurat
tanggap bencana untuk
mempermudah proses
pembangunan rehab rekon
mempermudah proses
rehab rekon
5.
Banyak sekolah yang sudah sangat
sedikit siswa
Perlu adanya perencanaan
proses belajar mengajar
setelah terjadinya bencana
sehingga semua siswa dan
sekolah yang terdampak
dapat melakukan proses
belajar mengajar yang
efektif
Membuat rencana proses
belajar mengajar pasca
bencana yang dapat mencakup
seluruh siswa dan sekolah
yang terdampak
6.
Tidak ada peraturan tentang sekolah
tanggap bencana
Perlu adanya penyusunan
peraturan tentang sekolah
tanggap bencana agar
sekolah siap dalam
menghadapi bencana
Menyusun peraturan mengenai
sekolah tanggap bencana yang
dapat dilaksanakan oleh
semua sekolah untuk
menciptakan sekolah tanggap
bencana
7.
Banyak siswa sudah yatim &
kehilangan tempat tinggal
Perlu adanya pemberian
pendampingan dan bantuan
kepada siswa yang
kehilangan orang tua dan
tempat tinggal
Memberikan bantuan dan
pendampingan pada siswa
yang kehilangan orang tua dan
tempat tinggal
Download