Nama: Basir Romadhoni NIM : 41119120166 Analisa Struktur 2 : Tugas 1 Tanggal : 08/03/2021 1. Sebutkan dan jelaskan macam macam jenis tumpuan pada struktur? 2. Sebutkan dan jelaskan apa yang dimaksud deformasi pada struktur? 3. anda diminta untuk membuat 3 contoh perhitungan tentang reaksi tumpuan dengan masing masing beban berbeda ( beban titik dan beban merata)!! Jawab: 1. Dalam ilmu konstruksi dikenal ada 3 jenis Tumpuan yaitu : a) Tumpuan Sendi Tumpuan Sendi atau engsel adalah merupakan salah satu tempat untuk bertumpunya sebatang balok. Tumpuan Sendi dapat menahan gaya tekan, tarik dari berbagai arah vertikal dan horizontal, gaya tekan dan tarik ini tetap akan melalui pusat sendi. Tumpuan sendi tidak dapat menahan momen atau meneruskan momen. Gaya Reaksi sendi ini dapat diproyeksikan pada arah vertikal dan horizontal. b) Tumpuan Rol Tumpuan Rol ini tidak dapat menahan gaya tarik dan tekan sembarang arah . Tumpuan ini hanya bisa menahan gaya tekan dan gaya tarik berarah vertikal saja. Tumpuan rol tidak dapat menahan momen atau meneruskan momen. Gaya Reaksi rol ini dapat diproyeksikan pada arah vertikal . c) Tumpuan Jepit Tumpuan Jepit ini membuat Balok dalam keadaan kaku, justru karenanya dapat meneruskan gaya tarik dan tekan dengan sembarang arah disamping itu juga dapat meneruskan momen. Dengan demikian tumpuan jepit ini dapat menahan Gaya Vertikal, Gaya Horizontal dan Momen. 2. Deformasi adalah salah satu kontrol kestabilan suatu elemen balok terhadap kekuatannya. Biasanya deformasi dinyatakan sebagai perubahan bentuk elemen struktur dalam bentuk lengkungan (q) dan perpindahan posisi dari titik di bentang balok ke titik lain, yaitu defleksi (v) akibat beban di sepanjang bentang balok tersebut. 3. Contoh perhitungan tentang reaksi tumpuan: Soal A PAGE 1 Nama: Basir Romadhoni NIM : 41119120166 Analisa Struktur 2 : Tugas 1 Tanggal : 08/03/2021 Mencari RA Σ MB = 0 1 RA . 8 – P1 . 6 – P2 . Sin30 . 4 = 0 RA . 8 – 100 . 6 – 200 . 0,5 . 4 = 0 RA . 8 – 600 – 400 = 0 RA . 8 – 1000 RA = 1000 / 8 = 125t Mencari RB Σ MA = 0 -RB . 8 + P2 . Sin30 . 4 + P1 . 2 = 0 -RB . 8 + 200 . 0,5 . 4 + 100 . 2 = 0 -RB . 8 + 400 + 200 = 0 -RB . 8 + 600 RB = 600 / 8 = 75t Control RA + RB = P1 + P2 . Sin30 125 + 75 = 100 + 200 . 0,5 200 = 200 OK Soal B Q=q.L =2.6 = 12t Mencari RA Σ MB = 0 RA . 6 – Q . 1/2 L = 0 RA . 6 – 12 . 3 =0 RA . 6 – 36 =0 RA = 36 / 6 = 6t Mencari RB Σ MA = 0 –RB . 6 – Q . 1/2 L = 0 –RB . 6 – 12 . 3 = 0 –RB . 6 – 36 =0 –RB = 36 / 6 = 6t Control RA + RB = Q 6 + 6 = 12 12 = 12 OK 1 1 PAGE 2 Nama: Basir Romadhoni NIM : 41119120166 Analisa Struktur 2 : Tugas 1 Tanggal : 08/03/2021 Soal C Membagi beban merata Q = q1 . 4 . 2 =3.4.2 = 24t/m Mencari RA Σ MB = 0 1 RA . 8 – P1 . 6 - Q . 4 (2 + 4) – P2 . 2 = 0 RA . 8 – 5 . 6 - 3 . 4 . 6 – 10 . 2 = 0 RA . 8 – 30 – 72 – 20 = 0 RA . 8 – 122 RA = 122 / 8 = 15,25t Mencari RB Σ MA = 0 -RB . 8 + P2 . 6 + Q + P1 . 2 = 0 -RB . 8 + 10 . 6 + 24 + 5 . 2 = 0 -RB . 8 + 60 + 24 + 10 = 0 -RB . 8 + 94 RB = 94 / 8 = 11,75t Control RA + RB = P1 + P2 + Q . 4 15,25 + 11,75 = 5 + 10 + 12 70 = 70 OK PAGE 3