Uploaded by User100001

Jenis Jenis Pipa Air dan Fungsinya

advertisement
Jenis Jenis Pipa Air Bersih
1.
Pipa Air PVC
Pipa PVC (Poly Vinyl Chloride) adalah jenis pipa yang umum digunakan untuk mengalirkan air
bersih, Pipa yang satu ini juga memiliki beberapa fungsi yang bisa kita rasakan secara langsung. Berikut
ini beberapa fungsi dari pipa PVC tersebut.

Menjadi saluran supply untuk air bersih maupun kotor atau buangan.

Menjadi pelindung kabel listrik yang ditanam di tanah atau dinding rusak, yang sifatnya tak
berkarat atau membusuk akibat pengaruh alam dan cuaca.

Bisa digunakan untuk pemakaian tekanan menengah seperti venting pada bangunan,
pembuangan, irigasi, dan air minum.

Menjadi saluran bahan kimia dengan berbagai macam fungsi kegunaan.
( sumber : https://www.karindoabadimakmur.com/pengertian-pipa-pvc-dan-fungsinya/ )
HARGA :
(sumber : https://www.pipaair.co.id/pipa-pvc/harga-pipa-pvc/harga-pipa-pvc-rucika/ )
2.
Pipa Air CPVC
Pipa CPVC atau dikenal juga dengan Chlorinate Poly Vinyl Chloride memiliki ketahanan suhu
hingga 180 derajat Celsius. Ketahanan ini disebabkan oleh ketebalan pipa (schedule) yang menjadi
keunggulan dari pipa yang satu ini. Pipa CPVC disarankan untuk instalasi air panas dan dingin karena
sifatnya yang tahan terhadap perubahan suhu. ( Sumber : https://www.alderon.co.id/artikel/jenis-pipaairbersih/#:~:text=Jenis%20pipa%20PVC%20sudah%20sangat,PVC%20dipercaya%20tidak%20memba
hayakan%20kesehatan. )
Harga : Rp.10.000 - RP. 2.450.000
( sumber : https://www.tokopedia.com/search?st=product&q=pipa%20cpvc )
3.
Pipa uPVC
Pipa uPVC atau kepanjangan dari (Unplasticized Polyvynil Chloride) yang merupakan bahan yang
sama sekali tidak mengandung plasticizer sehingga lebih aman digunakan, produk yang memiliki bahan
ini pun tahan api dan lebih ramah lingkungan, karena material mudah diurai secara alami.
( Sumber : https://www.alderon.co.id/artikel/jenis-pipa-airbersih/#:~:text=Jenis%20pipa%20PVC%20sudah%20sangat,PVC%20dipercaya%20tidak%20membahayakan%
20kesehatan. )
Harga :
(Sumber: http://pastigroup.co.id/news/harga-pipa-pvc-terbaru/ )
4. Pipa Air Tembaga
Salah satu jenis pipa air yang satu ini umumnya dipakai untuk instalasi refrigerant karena sifatnya
yang tahan terhadap suhu panas dan dingin. Terlebih, instalasi pipa tembaga juga bisa diaplikasikan di
dalam atau atas tanah.
( Sumber : https://www.alderon.co.id/artikel/jenis-pipa-airbersih/#:~:text=Jenis%20pipa%20PVC%20sudah%20sangat,PVC%20dipercaya%20tidak%20memba
hayakan%20kesehatan. )
Harga :
Jenis
Harga
Pipa Denji 3/8 inch ASTM B280 tebal
0,81 mm
Rp 850.000/Roll
Pipa Denji 1/2 inch tebal 0,81 mm
Rp 675.000/Roll
Pipa Denji 5/28inch tebal 0,89 mm
Rp 1.100.000/Roll
( sumber : https://www.ahlikuli.com/harga-pipa-tembaga/ )
5.
Pipa PP-R
Jenis pipa PP-R (Polypropylene-random) tersusun atas material plastik yang berasal dari minyak
bumi. jenis pipa PP-R mampu bertahan pada perubahan suhu panas dan dingin. Karakteristik unik lain
dari jenis pipa ini adalah ketahanannya terhadap gempa, anti abrasi, fleksibel, namun memiliki struktur
yang ringan
( Sumber : https://www.alderon.co.id/artikel/jenis-pipa-airbersih/#:~:text=Jenis%20pipa%20PVC%20sudah%20sangat,PVC%20dipercaya%20tidak%20memba
hayakan%20kesehatan. )
Harga :
PIPA PP-R RUCIKA GREEN (WAVIN TIGRIS) PN 10
(Untuk Air Dingin Bertekanan)
UKURAN HARGA
(mm)
INCH
20
1/2”
Rp
43.780,-
25
3/4”
Rp
57.310,-
32
1”
Rp
92.180,-
40
1-1/4”
Rp
146.080,-
50
1-1/2”
Rp
226.600,-
63
2”
Rp
358.710,-
75
2-1/2”
Rp
501.930,-
90
3”
Rp
724.460,-
110
4”
Rp 1.075.910,-
125
5”
Rp 2.236.740,-
160
6”
Rp 3.666.740,-
(Sumber : https://www.pipajaya.com/harga-pipa-ppr/ )
6.
Pipa Air Galvanis
Pipa galvanis bisa digunakan untuk mengalirkan air, gas, udara maupun objek tertentu yang bisa
dialirkan dengan pipa. Bahkan jika objek yang dialirkan memiliki tekanan yang cukup tinggi sekalipun,
akan tetap aman dialirkan melalui pipa galvanis ini.
(
Sumber
:
https://www.alderon.co.id/artikel/jenis-pipa-air-
bersih/#:~:text=Jenis%20pipa%20PVC%20sudah%20sangat,PVC%20dipercaya%20tidak%20memba
hayakan%20kesehatan. )
Harga :
( sumber : https://www.pipajaya.com/harga-pipa-besi-galvanis-blacksteel-hitam/ )
7.
Pipa Air HDPE
pipa HDPE (High Density Polyethylene) yang merupakan jenis pipa plastik tidak beracun.
( Sumber : https://www.alderon.co.id/artikel/jenis-pipa-airbersih/#:~:text=Jenis%20pipa%20PVC%20sudah%20sangat,PVC%20dipercaya%20tidak%20memba
hayakan%20kesehatan. )
Harga :
NAMA MATERIAL
HARGA PIPA
Pipa PN-16 2″
Rp.80.000 / m
Pipa PN-16 4″
Rp.220.500 / m
Pipa PN-16 6″
Rp.470.000 / m
Pipa PN-16 8″
Rp.750.000 / m
NAMA MATERIAL
HARGA PIPA
Pipa PN-16 10″
Rp.1.155.000 / m
Pipa PN-10 12″
Rp.1.255.000 / m
Pipa PN-10 16″
Rp.2.000.000 / m
Pipa PN-10 24″
Rp.5.000.000 / m
Pipa PN-12.5 2″
Rp.70.000 / m
Pipa PN-12.5 4″
Rp.182.000 / m
Pipa PN-12.5 6″
Rp.380.000 / m
Pipa PN-12.5 8″
Rp.617.000 / m
Pipa PN-12.5 10″
Rp.970.000 / m
Pipa PN-12.5 18″
Rp.3.170.000 / m
Pipa PN-12.5 24″
Rp.4.000.000 / m
Pipa PN-8 2″
Rp.45.000 / m
Pipa PN-8 4″
Rp.125.000 / m
Pipa PN-8 8″
Rp.420.000 / m
Pipa PN-8 10″
Rp.650.000 / m
Pipa PN-8 18″
Rp.2.100.000 / m
Pipa PN-8 24″
Rp.4.070.000 / m
( sumber: https://www.99.co/blog/indonesia/harga-pipa-hdpe-2020/ )

Fitting Pada Pipa:

Socket
Fungsinya untuk menyambung dua pipa yang memiliki ukuran diameter sama.

Elbow
digunakan untuk menghubungkan dua buah pipa yang membelok.

Tee Stuck
Fungsinya yaitu untuk menyambung tiga buah pipa yang membentuk siku-siku.

Reducer
Bisa mengecilkan atau membesarkan diameter pipa yang akan disambung. Berdasarkan
fungsinya, reducer terbagi menjadi dua, yaitu reducer elbow (siku-siku) dan reducer
socket (lurus).

Water mur
water mur ini memiliki mur pengunci pada kedua ujung socketnya. Sehingga,
sambungan pipa lebih kuat.

P-Trap Adapter
Fungsinya yaitu untuk menyambung pipa pada area sempit dan tidak beraturan.

Nipple
tujuan agar sambungan lebih kuat. Nipple PVC ini juga sering digunakan pada ujung
pipa yang akan dipasang kran air.

Cap
Fungsinya untuk menutup ujung pipa yang tidak terpakai.
( sumber : https://tehnikmesin.com/2019/10/macam-macam-sambungan-pipa-pvc-danfungsinya.html )

Fitting + Harga Pipa PVC
(sumber : https://abadimetalutama.com/produk-aksesoris-pipa-pvc-vinillon/ )

Harga + Fitting Galvanis
(
sumber : http://pastigroup.co.id/news/fiting-besi-beserta-harga// )

Harga + Fitting HDPE
( sumber : https://solusibersama.co.id/wp-content/hostinger-page-cache/daftar-hargafitting-pipa-hdpe-pricelist-terbaru-2019/_index.html )

Harga + fitting Pipa PPR
(
Sumber : https://solusibersama.co.id/wp-content/hostinger-page-cache/daftar-harga-pipapp-r-rucika-green-pricelist-terbaru-2019/daftar-harga-pipa-dan-fitting-ppr-3/_index.html )
Download