MEKANISME PELAKSANAAN TES EFAT (English for Academic Test) 11 Peserta login di https://efatumj.gnomio.com. Cari dan pilih kelas sesuai dengan tanggal terverifikasi contoh: TES EFAT - Hari, Tanggal/Bulan/Tahun. Masukkan akun terverifikasi 1 2 Peserta dapat membuka kelas dan memulai tes (section 01 - 03) secara berurutan pada waktu yang telah ditetapkan. Dapat dilihat di bagian bawah, hanya Section 01 yang berwarna biru (aktif), sementara Section 02 dan 03 berwarna hitam (belum aktif). Klik 01. Listening Comprehension Section untuk memulai rangkaian test. Jika Section 01 sudah selesai dikerjakan, maka section 02 akan aktif. 13 Peserta membaca intruksi dengan cermat. Jika sudah siap, klik Attempt quiz now Klik Start attempt untuk memulai. Selesai atau belum selesai, 35 menit ke depan Section 01 otomatis tertutup. 14 Setiap bagian test (A, B dan C) akan dimulai dengan petunjuk / direction, silahkan disimak dengan cermat, jika sudah faham bisa langsung klik Next page untuk pergi ke halaman selanjutnya atau memulai test. Agar disimak dan didengar dengan baik, karena audio listening hanya diputar 1x, tidak diulang. Posisi soal yang sedang dikerjakan akan terlihat pada bagian kanan (Quiz navigation). Timer / penghitung waktu, agar diperhatikan jangan sampai kehabisan sebelum semua soal terjawab 15 Jika sudah selesai 50 soal, klik Finish attempt. Klik Submit all and finish dan lagi Submit all and finish sebagai konfirmasi Akan tampil halaman (page) bahwa tes Section 01 telah selesai. Klik Back to the course untuk pergi ke halaman depan kelas, melanjutkan test Section 02. Dapat dilihat di bagian bawah, Section 02 sudah berwarna biru (aktif), sementara Section 03 masih berwarna hitam (belum aktif). Klik Structure and Written Expression Section untuk memulai test Section 02. 16 Peserta membaca intruksi dengan cermat. Jika sudah siap, klik Attempt quiz now Klik Start attempt untuk memulai. Selesai atau belum selesai, 25 menit ke depan Section 02otomatis tertutup. 17 Setiap bagian test (Structure and Written Expression) akan dimulai dengan petunjuk / direction, silahkan disimak dengan cermat, jika sudah faham bisa langsung klik Next page untuk pergi ke halaman selanjutnya atau memulai test. Jika sudah selesai 40 soal, klik Finish attempt. Klik Submit all and finish dan lagi Submit all and finish sebagai konfirmasi Akan tampil halaman (page) bahwa tes Section 02 telah selesai. Klik Back to the course untuk pergi ke halaman depan kelas, melanjutkan test Section 03. Dapat dilihat di bagian bawah, saat ini semua Section sudah berwarna biru (aktif). 18 Klik Reading Comprehension Section untuk memulai test Section 03. Peserta membaca intruksi dengan cermat. Jika sudah siap, klik Attempt quiz now Klik Start attempt untuk memulai. Selesai atau belum selesai, 55 menit ke depan Section 03 otomatis tertutup. Halaman awal akan dimulai dengan petunjuk / direction, silahkan disimak dengan cermat, jika sudah faham bisa langsung klik Next page untuk pergi ke halaman selanjutnya atau memulai test. Jika sudah selesai 50 soal, klik Finish attempt. Klik Submit all and finish dan lagi Submit all and finish sebagai konfirmasi Akan tampil halaman (page) bahwa tes Section 03 telah selesai. Tim EFAT UMJ akan mengkonversi final grade menjadi skor standar TOEFL. SELESAI