Soal AKM Numerasi Gambar 1 PILIHAN GANDA KOMPLEKS 1. Bu Siti mendapat tugas dari sekolah untuk menyiapkan paket hadiah untuk siswanya yang berprestasi di sekolahnya. Bu Siti ingin membeli alat-alat tulis sebagai hadiahnya. Alat-alat tulis yang ingin dibeli berupa buku tulis, bolpoin, dan penghapus. Pada setiap pembelian alat tulis, pembeli dikenakan pajak sebesar 10%. Berkaitan dengan tugas tersebut, bu Siti melihat beberapa paket alat tulis yang dijual di toko Rejeki dan toko Makmur seperti pada gambar 1. Rincian hadiah yang harus dibeli oleh Bu Siti untuk setiap kelas adalah: Juara 1 mendapatkan 6 buku tulis + 6 bolpoin + 1 penghapus Juara 2 mendapatkan 4 buku tulis + 4 bolpoin + 1 penghapus Juara 3 mendapatkan 3 buku tulis + 2 bolpoin + 1 penghapus Untuk membuat bingkisan hadiah sesuai dengan rincian di atas, maka berilah tanda centang (✔) pada paket yang dapat dibeli Bu Siti. (1) 1 paket murah + 1 paket sedang + 1 paket ekonomis (2) 3 paket murah + 1 paket besar (3) 1 paket hemat + 1 paket ekonomis (4) 1 paket lengkap + 1 paket besar (5) 3 paket sedang Kompetensi yang diukur: Memahami barisan Aritmetika dan geometri. Kunci Jawaban: (1), (3), dan (4) PILIHAN GANDA 2. Bu Siti mendapat tugas dari sekolah untuk menyiapkan paket hadiah untuk siswanya yang berprestasi di sekolahnya. Bu Siti ingin membeli alat-alat tulis sebagai hadiahnya. Alat-alat tulis yang ingin dibeli berupa buku tulis, bolpoin, dan penghapus. Pada setiap pembelian alat tulis, pembeli dikenakan pajak sebesar 10%. Berkaitan dengan tugas tersebut, bu Siti melihat beberapa paket alat tulis yang dijual di toko Rejeki dan toko Makmur seperti pada gambar 1. Rincian hadiah yang harus dibeli oleh Bu Siti untuk setiap kelas adalah: Juara 1 mendapatkan 6 buku tulis + 6 bolpoin + 1 penghapus Juara 2 mendapatkan 4 buku tulis + 4 bolpoin + 1 penghapus Juara 3 mendapatkan 3 buku tulis + 2 bolpoin + 1 penghapus Untuk membuat bingkisan hadiah sesuai dengan rincian di atas dengan rincian dana termurah, maka Bu siti harus membeli paket .... A. B. C. D. E. 3. 1 paket murah + 1 paket sedang + 1 paket ekonomis 3 paket murah + 1 paket besar 1 paket hemat + 1 paket ekonomis 1 paket lengkap + 1 paket besar 3 paket sedang Kompetensi yang diukur: Memahami barisan Aritmetika dan geometri. Kunci Jawaban: C PILIHAN GANDA KOMPLEKS (BENAR/SALAH) Bu Siti mendapat tugas dari sekolah untuk menyiapkan paket hadiah untuk siswanya yang berprestasi di sekolahnya. Bu Siti ingin membeli alat-alat tulis sebagai hadiahnya. Alat-alat tulis yang ingin dibeli berupa buku tulis, bolpoin, dan penghapus. Pada setiap pembelian alat tulis, pembeli dikenakan pajak sebesar 10%. Berkaitan dengan tugas tersebut, bu Siti melihat beberapa paket alat tulis yang dijual di toko Rejeki dan toko Makmur seperti pada gambar 1. Berdasarkan paket-paket alat tulis yang dijual di toko Rejeki dan toko Makmur, Bu Siti mengatakan bahwa harga sebuah buku di toko Makmur lebih murah Rp.1.000,00 dibanding harga di toko Rejeki. Benarkah pernyataan bu Siti? BENAR SALAH Kompetensi yang diukur: Memahami barisan Aritmetika dan geometri. Kunci Jawaban: SALAH