Uploaded by User72562

CEFTRIAXONE

advertisement
A.
ANALISIS RESEP DOKTER
RESEP
R/
Ceftriaxone
20 mg
Natrici
0,9%
Spesifikasi Obat Suntik
1. Ceftriaxone 20mg
Komposisi
Ceftriaxone
Bentuk Sediaan
Infeksi saluran nafas,Infeksi THT,Infeksi saluran
Indikasi
kemih,Sepsis,Meningitis,Infeksi tulang,Sendi dan
jaringan lunak, infeksi intra abdominal dll.

sehari.Dosis dapat dinaikkan sampai 4 Gram satu
Dosis
Kontra Indikasi
Perhatian
Dewasa dan anak > 12 tahun : 1-2 Gram satu kali
kali sehari.

Ceftriaxone dapat diberikan secara injeksi

Hipersensitif terhadap antibiotic cephalosporin

Neonates

Pregnancy katagori B

Pada pasien dengan gangguan fungsi ginjal dan
hati yang berat, kadar plasma obat perlu di pantau
Efek samping
Kemasan

Gastrointestinal : Feses encer/ diare, mual,
muntah, stomatitis dan glositis
Vial @ 1g.
2. Nacl 0,9 %
Natrium Klorida (NaCl) 4,5 g dan 0,9 g
Air untuk injeksi ad 500 ml
Komposis
Osmolaritas : 308 mOsm/l
Setara dengan ion-ion : Na+ : 154 mEq/l
Cl- : 154 mEq/l
Bentuk Sediaan
Untuk mengembalikan keseimbangan elektrolit
Indikasi
cairan tubuh pada keadaan dehidrasi

Pemberian diberikan melalui Intravena (iv)

Kecepatan alir yang dianjurkan 2,5 mi/kg
BB/jam atau 60 tetes/70 kg BB/menit atau
Dosis
180 ml/70 kg BB/jam atau disesuaikan
dengan kondisi penderita.
Kontra Indikasi
Hipernatremia, Asidosis, Hipokalemia.

Jangan digunakan apabila botol rusak, larutan
keruh, atau berisi partikel.
Perhatian

Hati-hati bila diberikan kepada penderita gagal
jantung kongestif, gangguan fungsi ginjal,
hipoproteinemia, udem perifer atau pulmonary.

Hati-hati bila diberikan kepada anak-anak dan
penderita usia lanjut, pada kasusu hipertensi dan
toksemia pada kehamilan.

Untuk pemberian jangka panjang sebaiknya
lakukan uji laboratorium secara periodik untuk
memonitor serum ionogram, keseimbangan
asam basa dan cairan.

Hindari pemberian yang berlebihan untuk
mencegah terjadinya hipokalemia.

Reaksi-reaksi yang mungkin terjadi karena
larutannya atau cara pemberiannya, termasuk
timbulnya
panas,
infeksi
pada
tempat
penyuntikan, thrombosis vena atau flebitis yang
Efek samping
meluas dari tempat penyuntikan, ekstravasasi.

Bila terjadi reaksi efek samping, pemakaian
harus dihentikan dan lakukan evaluasi terhadap
penderita
Kemasan
Larutan 0,9 % @500 ml
B. ALAT DAN BAHAN
1. Alat yang digunakan :
a. Spoit
b. Kasa steril
c. Parafilm
d. APD
2. Bahan yang digunakan :
a. Ceftriaxone injeksi
b. NaCl 0,9%
c. Alkohol swab
C. PERHITUNGAN DOSIS RESEP
Ceftriaxone
:20 mg
NaCl
:500 ml
D. PEMILIHAN BAHAN PENCAMPUR (PELARUT)
Bahan pelarut NaCl yang dipilih adalah larutan NaCl kemasan 500 ml
E. PERHITUNGAN REKONTRUKSI
Ceftriaxone 20 mg
NaCl 500 ml
F. PENYIAPAN WADAH, ETIKET DAN LABEL
Wadah yang digunakan adalah wadah pelarut NaCl 500 ml
Contoh etiket dibuat untuk ditempel pada wadah sebagai pengganti label
NAMA LARUTAN.
: Ceftriaxone 20 mg dalam
NaCl 500 ml
Tgl. PEMBUATAN : 16-04-2020
Tgl. KEDALUARSA :16-04-2021
PERINGATAN
: Premixed sudah dilarutkan
G. PELAKSANAAN PENCAMPURAN SECARA ASEPTIK
1. Seluruh permukaan (karet penutup) kemasan NaCl dan Atropinus
disterilkan dengan alcohol swab
2. Larutan Atropin spoit 3 cc sebanyak 2 ml dengan posisi jarum sudut
kemiringan 45 derajat, kemudian dimasukkan kedalam botol cairan
NaCl 500 ml
3. Permukaan tutup karet cairan NaCl disterilkan kembali dengan alcohol
swab
4. Penutup karet cairan NaCl dibungkus dengan parafilm
5. Kemasan diberi etiket
Download