RENCANA PELAKSAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas/Semester Tahun Pelajaran: Materi Esensial/ Sub Materi Kompetensi Dasar Sumber Belajar : Buku Paket Matematika SMP Pertemuan ke Alokasi Waktu : SMP : IPA Terpadu : VIII/Ganjil : 2020/2021 : Gerak Pada Makhluk Hidup : 3.1 Memahami gerak lurus, dan pengaruh gaya terhadap gerak berdasarkan Hukum Newton, serta penerapannya pada gerak makhluk hidupdan gerak benda dalam kehidupan sehari-hari. 4.1 Melakukan penyelidikan tentang gerak, gerak pada makhluk hidup, dan percobaan tentang pengaruh gaya terhadap gerak :1 : 1 pertemuan (3 x 20 menit) Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Melalui tayangan bahan ajar/video Pertemuan 1 Pendahuluan siswa dapat: Guru menyampaikan salam melalui 1. Menjelaskan gerak tumbuhan Google Classroom Guru menyampaikan materi pokok dan faktor yang dan tujuan pembelajaran mempengaruhinya KegiatanInti Guru mengarahkan cara 2. Menjelaskan gerak pada mendapatkan materi melalui Google hewan berdasarkan fungsi Classroom Guru menyampaikan materi melalui tubuh dan habitatnya Google Classroom 3. Menjelaskan gerak lurus dan Guru dan peserta didik dapat menyimpulkan materi tentang gerak pengaruh gaya terhadap benda pada makhluk hidup 4. Menjelaskan penerapan Peserta didik mengisi lembar kerja hukum Newton pada gerak siswa dan mengirimkannya kembali hewan dan manusia ke Google Classroom Guru memberikan kesempatan bertanya kepada peserta didik. Penilaian Sikap : Tanggung jawab dan jujur Pengetahuan: Penugasan dalam LKPD/tertulis (kuis) Keterampilan: Penugasan/tertulis Penutup Guru dapat menyimpulkan materi yang telah diberikan ke peserta didik Guru memberikan informasi tetap menjaga kesehatan untuk mencegah COVID-19 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran dengan doa Sumber dan alat belajar 1. Sumber : Buku siswa K13,buku Mandiri K13 2. Alat : Leptop, HP,Benda-benda yang ada dirmhnya 3. Media & Sumber Belaja online :✔Modul buku siswa✔Whatsapp group✔Youtube✔Google form Lampiran LKS ( Terlampir ) Mengetahui, Kepala SMPN 4 KOTA JAMBI Jambi, Juli 2020 Guru IPA Terpadu …………….. NIP. NIP. LAMPIRAN 1 . KONSEP GERAK ( 1 KALI PERTEMUAN) Nama Kelas : :