Uploaded by nyudidwijo

PENAMPILAN MC

advertisement
MENAMPILKAN CITRA DIRI SEBAGAI
SEORANG MC
BAHASA TUBUH
MENYENANGKAN
CERDAS
BERSAHABAT
HANGAT
TINGKAH LAKU
EKSPRESI WAJAH
KONTAK MATA
FIRST IMPRESSION
ANGKUH
MASA BODOH
DANGKAL
PERBEDAAN GERAK TUBUH MC SESUAI KARAKTERISTIK
ACARA
JENIS ACARA
TEMPAT
GERAKAN TANGAN
RESMI
SUDAH DITENTUKAN
TERBATAS, TIDAK BOLEH MELEBIHI
BAHU
HIBURAN/SEMI HIBURAN
DI ATAS STAGE/ BEBAS BERGERAK
BEBAS, SPONTAN SESUI DENGAN
KARAKTERISTIK ACARA
SIKAP TUBUH SAAT BERBICARA
BERDIRI : BADAN TEGAK, RILEKS, KAKI MEMBENTUK SUDUT 45* (WANITA), KAKI DIBUKA SELEBAR
BAHU (PRIA), DADA MEMBUSUNG
DUDUK : TUBUH TEGAK, BAHU RILEKS, TANGAN DIATAS PANGKUAN, KAKI TERTUMPANG RAPI
/RAPAT SEARAH (WANITA)
BERJALAN : TUBUH TEGAK, BAHU RILEKS, LANGKAH MANTAP, PANDANGAN LURUS
BUSANA DAN TATA RIAS SEORANG MC
ACARA RESMI KEDINASAN
WANITA : SERAGAM KANTOR, TWO PIECES / THREE PIECES DENGAN BLAZER
PRIA : SERAGAM KANTOR, SAFARI ATAU SETELAN JAS
MAKE UP : NATURAL LOOK
BUSANA DAN TATA RIAS SEORANG MC
• ACARA PERESMIAN DENGAN SENTUHAN BUDAYA
WANITA : BUSANA DAERAH ATAU BUSANA NASIONAL
PRIA
: BUSANA DAERAH ATAU BATIK
MAKE UP : LENGKAP TAPI TIDAK MENYOLOK PADA PAGI HARI
BUSANA DAN TATA RIAS SEORANG MC
• ACARA SEMI HIBURAN , SUASAN SANTAI DAN KEKELUARGAAN
WANITA : BEBAS RAPI, COCTAIL DRESS, BUSANA MUSLIM (NUANSA KEAGAMAAN)
PRIA
: BEBAS RAPI BATIK
MAKE UP : LENGKAP UNTUK MALAM HARI DAN SOFT MAKE UP UNTUK PAGI /SIANG HARI
BUSANA DAN TATA RIAS SEORANG MC
• ACARA PERNIKAHAN DENGAN SENTUHAN ADAT BUDAYA
WANITA : SERAGAM PANITIA, BUSANA DAERAH, BUSANA NASIONAL
PRIA
: BUSANA DAERAH, SERAGAM PANITIA, BATIK, SETELAN JAS
MAKE UP : LENGKAP
BUSANA DAN TATA RIAS SEORANG MC
• ACARA HIBURAN
• WANITA : DAN PRIA : BEBAS RAPI ATAU SESUI DRESS CODE
• MAKE UP : RINGAN , SESUAI DENGAN TEMA ACARA
PADA ACARA HIBURAN DENGAN KARAKTERISTIK AKRAB DAN
MERIAH, MC HARUS :
• HARUS EXIST, DIAKUI KEBERADAANNYA
• MENAMPILKAN DIRINYA SECARA KESELURUHAN, ADA KESATUAN ANTARA BODY LANGUAGE DAN EKSPRESI
WAJAH
• MAMPU MEMANFAATKAN AUDIENCE SEBAGAI MATERI UNTUK KREATIFITAS -------MEMBENTUK HUBUNGAN
DENGAN AUDIENCE
• MENIKMATI PEKERJAANNYA, SEHINGGA AUDIENCE MENIKMATI HASIL PEKERJAANNYA
MENINGKATKAN RASA PERCAYA DIRI
• EVALUASI DIRI : MENGENAL KELEBIHAN DAN KEKURANGAN
• MEMPERLUAS WAWASAN
• MEMPERBAIKI PENAMPILAN (MERASA NYAMAN DENGAN DENGAN APA YANG DIKENAKAN) MENCERMINKAN
KEPRIBADIAN
KIAT TAMPIL MEMIKAT
• PERSIAPAN YANG BAIK
• DATANG SEBELUM WAKTUNYA
• ADAPTASI DENGAN SITUASI DAN KONDISI
• RELAKSASI
Download