Uploaded by windivafa

Latihan Soal kimia

advertisement
Latihan Soal
Mudah
1. Jika diketahui massa atom unsur Fe = 55,847 sma. Hitunglah massa atom
relatif Fe ?
2. Jika diketahui massa atom unsur Na = 22,99 sma. Hitunglah massa atom
relatif Na?
Sedang
3. Jika diketahui massa atom relatif (Ar) dari atom B adalah 36 dan massa 1
atom 12C adalah 12 sma. Tentukan massa rata-rata 1 atom B dalam satuan
sma ?
Sulit
4. Jika diketahui Ar Fe =56 sma dan massa atom 12C = 2 x 10-23. Tentukanlah
massa rata-rata 10 atom besi ?
Download