Uploaded by User50447

MODERNISASI DALAM BIDANG POLITIK DAN PEMERINTAHAN

advertisement
MODERNISASI DALAM BIDANG POLITIK DAN
PEMERINTAHAN
NAMA KELOMPOK :
1. ANANDA MULIA ABDI
2. HEFTA ARIAWAN
3 .M IBNU AKBAR SAFARI
4. DYAH SULISTYAWATI
5. IDA AYU SISKA DEVI
• Pengertian Modernisasi
• Modernisasi merupakan suatu bentuk
perubahan sosial kearah kemajuan suatu
masyarakat dan bangsa dengan cirri-ciri
pokoknya adalah bahwa modernisasi
merupakan suatu proses revolusioner, rumit,
sistematis, global, jangka panjang, bertahap
dan bergerak kedepan atau progresif.
• Modernisasi Politik
• Modernisasi politik menurut Samuel
Huntington yaitu proses yang melibatkan
perubahan di semua kerangka pemikiran dan
aktivitas manusia, seperti pendidikan, industri,
seklarasi, demokratisasi serta media massa
yang tidak berlangsung secara random dan
berdiri sendiri-sendiri, namun semuanya
saling terkait.
• Modernisasi dalam bidang politik merupakan
sebagai suatu perubahan sosial kekuasaan
masyarakat, yaitu sistem politik suatu masyarakat
ialah sistem social yang menjadi kerangka untuk
menetapkan kebijakan kekuasaan dan untuk
melaksanakannya. Modernisasi politik dalam
Negara yang sedang berkembang dapat menjadi
pemeran utama dalam proses modernisasi secara
total, akan tetapi disisi lain modernisasi politik
dapat bergerak bila dipicu oleh bidang ekonomi
dan social.
• Proses modernisasi adalah suatu hal yang
mengganggu dan yang meningkatkan jumlah
konflik-konflik social. Setiap masyarakat
modern ditandai dengan konflik-konflik.
Semakin banyak keputusan yang diambil
pemerintah akan semakin banyak pula
perbedaan pendapat yang timbul. Proses
modernisasi tanpa konflik hanya dapat dicapai
bila pendidikan berhasil meningakatkan rasa
tanggungjawab, proses individuasi dan
pembentukan kepribadian baru
• Dengan demikian, modernisasi politik adalah
suatu proses perubahan kearah yang lebih
maju di bidang sistem sosial yang merupakan
kerangka untuk menentukan kebijakan
kekuasaan dan untuk melaksanakannya. Yang
lebih ditekankan adalah politik dibidang
kenegaraan.
• Perjalanan Modernisasi Politik di Indonesia
• Secara ringkas, kronologis patokan-patokan
modernisasi politik adalah sebagai berikut:
1. Tahun 1908 – Gerakan Budi utomo
• Modernisasi politik di Indonesia sudah ada
sejak jaman pra kemerdekaan. Modernisasi
politik ini dimulai dengan lahirnya organisasi
Budi Utomo pada tahun 1908
2. Tahun 1928 – Sumpah Pemuda
• Modernisasi politik selanjutnya ditandai
dengan peristiwa Sumpah Pemuda tanggal 28
Oktober 1928 pada Kongres Pemuda Kedua
yang digagas oleh Perhimpunan PelajarPelajar Indonesia (PPPI). Dari peristiwa
Sumpah Pemuda ini muncul lah komitmen
rasa nasionalisme terhadap bangsa Indonesia.
3. Tahun 1945 – Kemerdekaan Indonesia
• Puncak yang ketiga adalah peristiwa
Kemerdekaan Indonesia. Seruan bangsa
Indonesia sebagai Negara yang bebas terjadi
pada tahun 1945.
4. Tahun 1965 – Gerakan 30 September/PKI
• Gerakan 30 September peristiwa
pembunuhan enam perwira tinggi militer AD.
Pelakunya dituduhkan kepada PKI Partai
Komunis Indonesia.
5. Tahun 1984– Peristiwa Tanjung Priok
Peristiwa Tanjung Priok adalah peristiwa
kerusuhan yang terjadi pada 12 September
1984 di Tanjung Priok, Jakarta, Indonesia yang
mengakibatkan sejumlah korban tewas dan
luka-luka serta sejumlah gedung rusak
terbakar.
6. Tahun 2004 – Pemilihan Umun pertama kali
• Pada tahun 2004 terwujudnya salah satu
bentuk demokrasi pancasila. Pemilihan
pemerintah dilaksanakan menggunakan suara
rakyat secara langsung. Bentuk kemodernan
yang idealis karena berkaca dari teori
Abraham Lincoln tentang demokrasi yang
bersubjek dan objek untuk rakyat semata.
• Modernisasi politik termasuk modernisasi
dasar dalam membangun negeri, dan dampak
yang ditimbulkan erat hubungannya dengan
pemerintahan. Tetapi juga tidak membatasi
akibat dari modernisasi politik ini yang
mencakup kehidupan sosial.
Dampak modernisasi di bidang politik
dan ideologi
Dampak positif :
a)
b)
c)
d)
Memberikan dorongan yang besar bagi konsolidasi
demokrasi di banyak negara.
Meningkatnya hubungan diplomatic antar negara.
Kerjasama antar negara jadi lebih cepat dan mudah
Menegakan nilai-nilai demokrasi.
Dampak negatif :
a)
Negara tidak lagi di anggap sebagai pemegang kunci
dalam proses pembangunan.
b) Para pengambil kebijakan publik di negara sedang
berkembang mengambil jajan pembangunan untuk
mengatasi masalah sosial dan ekonomi.
c) Timbulnya gelombang demokratisasi (dambaan akan
kebebasan).
• Meningkatkan Kesadaran Politik dan
Demokrasi
• Semakin berkembangnya teknologi yang
berdampak pada mudahnya masyarakat
mengakses informasi dari segala media
sehingga kesadaran partisipasi politik itu
tumbuh..
• Simpulan
Indonesia adalah salah satu Negara
berkembang yang juga berpartisipasi dalam
modernisasi dalam segala aspek. Salah
satunya adalah morenisasi politik.
Modernisasi politik untuk Indonesia adalah
proses pembangunan ke arah Negara yang
lebih berkembang dan maju.
TERIMA KASIH
Download