PASAR UANG DAN PASAR MODAL

advertisement

Terbentuknya pasar uang dan pasar modal
adalah konsekunsi logis dari fungsi uang
sebagai penyimpan nilai (store of value) yang
memungkinkan uang digunakan sebagai alat
memperoleh keuntungan.

Uang tidak dapat diperjualbelikan secara fisik.
Pada saat kita berbicara pasar uang sebenarnya
kita berbicara pemindahalihan hak penggunaan
uang dalam jangka pendek atan ≤ 1 tahun.

Di banyak Negara maju, umumnya jangka
pendek itu adalah jangka waktu yang ≤ 120
hari.
1.

Nilai transaksi yang sangat besar
(sold in Large Denomination)
Cth. Pemerintah ingin menggaji PNS 1
atau 2 bulan kedepan, tetapi sumber
dananya, yaitu pajak, baru terkumpul
beberapa bulan kedeoa.
1. Jangka waktu jatuh temponya sangat singkat
2. Pihak yang membutuhkan dana umumnya
tidak memiliki masalah structural bidang
keuangan
3. Pihak-pihak yang membutuhkan dana
umumnya pihak yang dipercaya atau
reputasinya tidak diragukan lagi.
4.Pihak yang terlibat biasanya saling mengenal
3. Jatuh tempo setahun atau kurang (Higly
Liquid)
a. Pemerintah
b. Bank Sentral
c. Bank Komersial
d. Dunia Usaha
e. Perusahaan Investasi/Sekuritas
f. Individu

Pasar Modal adalah pasar dimana
instrument-instrumen keuangan yang jatuh
temponya lebih dari 1 tahun
diperjualbelikan.
PASAR UANG
PASAR MODAL
JANGKA WAKTU
≤ 1 TAHUN
> 1 TAHUN
RISIKO
LEBIH KECIL
LEBIH BESAR
RETURN
LEBIH RENDAH
LEBIH TINGGI
KOORDINASI
LEBIH INFORMAL
SANGAT FORMAL
1.
2.
3.
4.
Jatuh tempo lebih lama dari 1 tahuN
Resiko gagal tagih yang lebih besar
Return yang lebih tinggi
Koordinasi yang sangat Formal
Download