Uploaded by User41188

STRUKTUR DASAR ALGORITMA PERULANGAN1

advertisement
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
1.
2.
3.
Struktur Sekuensial (Runtunan)
Struktur Seleksi (Pemilihan)
Struktur Looping (Pengulangan)
STRUKTUR PERULANGAN
Perulangan atau looping adalah
instruksi yang dapat mengulang
sederetan instruksi secara berulang-ulang
sesuai persyaratan yang ditetapkan.
STRUKTUR PERULANGAN
Struktur instruksi perulangan pada dasarnya terdiri
atas :
• Kondisi Awal; deklarasi atau inisialisasi.
• Syarat perulangan; suatu syarat yang harus
dipenuhi agar perulangan dapat terjadi.
• Pencacah (iterasi)perulangan; suatu variabel
yang nilainya harus berubah agar perulangan
dapat terjadi dan pada akhirnya membatasi
jumlah perulangan yang dapat dilaksanakan.
Jenis Perulangan :
1.
For
2.
While
3.
Do - While
Perulangan : FOR
For adalah perulangan yang biasanya digunakan
untuk melakukan perulangan yang telah
diketahui jumlah perulangannya.
Perulangan : FOR
Untuk melakukan perulangan ini, harus memiliki
sebuah variabel sebagai indeksnya. Namun
tipe data dari variabel yang akan digunakan
sebagai indeks haruslah tipe data yang
mempunyai urutan yang teratur, misalnya tipe
data int (0,1,2, ... ) atau char ('a' , 'b' , 'c' , ... ).
Perulangan : FOR
Notasi algoritma :
For var=awal to akhir
…………….
instruksi-instruksi
……………..
Next var
Flowchart :
For I = 1 to 4
Instruksi
Next
I
Bentuk/Sintaks Umum FOR
Bentuk/Sintaks Umum FOR
Contoh :
Flowchart :
Menulis “Saya tidak
malas” sebanyak 100 kali
*
Contoh Kode Program:
*coba di Visual studio masing-masing untuk mengetahui hasil kode program*
Contoh perulangan For yang sifatnya menaik
(increment)
*
Contoh Kode Program:
*coba di Visual studio masing-masing untuk mengetahui hasil kode program*
Contoh perulangan For yang sifatnya menurun
(decrement)
Perulangan : WHILE
While adalah perulangan yang melakukan
pemeriksaan kondisi di awal blok
perulangan.
Perulangan : WHILE
Perulangan hanya akan dilakukan jika kondisi
yang didefinisikan terpenuhi (jika kondisi bernilai
benar).
Jika kondisi yang didefinisikan tidak terpenuhi
(bernilai salah) maka statemen-statemen yang
terdapat dalam blok perulangan pun tidak akan
pernah dieksekusi oleh program.
Perulangan : WHILE
Notasi algoritma :
While {kondisi}
…………..
instruksi-instruksi
…………..
Endwhile
Flowchart :
Bentuk/Sintaks Umum WHILE
Contoh :





Algoritma Cetak_Angka
{mencetak 1, 2, .., 8 ke piranti keluaran}
Deklarasi :
 K: integer
Deskripsi :
 K
1 {inisialisasi}
 while K <= 8 do
 write (K)
 K
K+1
endwhile
Contoh :
Flowchart :
Contoh Kode Program WHILE:
*coba di Visual studio
masing-masing
untuk mengetahui hasil
kode program*
Perulangan : DO-WHILE
Do-While adalah perulangan yang melakukan
pemeriksaan kondisi di akhir blok
perulangan.
Perulangan : DO-WHILE
Karena Do-While melakukan pemeriksaan di
akhir blok perulangan, menyebabkan struktur
ini minimal melakukan satu kali proses
eksekusi statement yang akan diulang
walaupun kondisi yang didefinisikan tidak
terpenuhi (bernilai salah).
Bentuk/Sintaks Umum DO-WHILE
Perulangan : DO - WHILE
Notasi algoritma :
Flowchart :
Instruksi-instruksi
Do
……….
instruksi
……….
While ( kondisi )
Kondisi
True
True
False
Contoh :




Algoritma Cetak_Angka
{mencetak 1, 2, .., 8 ke piranti keluaran}
Deklarasi :
 K: integer
Deskripsi :
 K
1 {inisialisasi}
 Do
 write (K)
 K
K+1
 While k <= 8
Contoh :
Flowchart :
True
False
Contoh Kode Program DO-WHILE:
*coba di Visual studio
masing-masing
untuk mengetahui hasil
kode program*
Download