Uploaded by Sintia Meilinda

ETIKA DAN KEAMANAN DALAM SISTEM INFORMASI

advertisement
ETIKA DAN KEAMANAN DALAM SISTEM INFORMASI
ETIKA: Kepercayaan tentang yang benar dan yang salah atau yang baik dan yang buruk
ETIKA DALAM SI:
Etika dalam SI dibahas pertama kali oleh Richard Mason (1986), yang mencakup PAPA:
1. Privasi
menyangkut hak individu untuk mempertahankan informasi pribadi dari pengaksesan oleh orang
lain yang memang tidak diberi izin untuk melakukannya
Kasus:
Manajer pemasaran mengamati e-mail bawahannya
2. Akurasi
terhadap informasi merupakan faktor yang harus dipenuhi oleh sebuah sistem informasi
Ketidakakurasian informasi dapat menimbulkan hal yang menggangu, merugikan, dan bahkan
membahayakan. Berkenaan dengan autentikasi/kebenaran informasi.
Kasus:
Kesalahan pendeteksi misil Amerika Serikat
3. Properti
Perlindungan terhadap hak PROPERTI yang sedang digalakkan saat ini yaitu yang dikenal dengan
sebutan HAKI (hak atas kekayaan intelektual).
HAKI biasa diatur melalui hak cipta (copyright), paten, dan rahasia perdagangan (trade secret).
Hak cipta adalah hak yang dijamin oleh kekuatan hukum yang melarang penduplikasian
kekayaan intelektual tanpa seizin pemegangnya
Hak seperti ini mudah untuk didapatkan dan diberikan kepada pemegangnya selama masa hidup
penciptanya plus 70 tahun.
Paten merupakan bentuk perlindungan terhadap kekayaan intelektual yang paling sulit
didapatkan karena hanya akan diberikan pada penemuan-penemuan inovatif dan sangat
berguna. Hukum paten memberikan perlindungan selama 20 tahun.
4. AKSEBILITAS INFORMASI
Berkaitan dengan informasi apa seseorang berhak memperoleh dan bagaimana informasi dapat
digunakan.
Isu-isu dalam aksesibilitas:




Electrlonic Communication Privaci Act (ECPA)
Monitoring E-mail
HAKI
UU ITE
KEAMANAN SISTEM INFORMASI:
Ancaman terhadap sistem informasi dapat dibagi menjadi dua macam: ancaman aktif dan ancaman
pasif
Ancaman aktif mencakup kecurangan dan kejahatan terhadap komputer
Ancaman pasif mencakup kegagalan sistem, kesalahan manusia, dan bencana alam
BERBAGAI TEKNIK MELAKUKAN HACKING:
-Denial of Service
-Sniffer
-Spoofing
PROGRAM:
-Virus
-Worm
-Trojan Horse
PELAKU KEJAHATAN KOMPUTER:
-Hacker
Tidak melakuka perusakan, lebih ke akreditasi diri
-Cracker
Tujuannya perusakan
JENIS-JENIS KEJAHATAN KOMPUTER:
1. Data Diddling
Manipulasi atau pemalsuan data
2. Salami Slicing
Bagian program yang memotong sebagian kecil dari nilai transaksi yang besar
3. Cloning
Penyalahgunaan telepon seluler menggunakan scanner
4. Cording
Pencurian nomor kartu kredit secara online
5. Piggy Backing
Penncurian nomoor kartu dengan memata-matai
6. Social Enginering
Menipu pegawai untuk dapatkan akses
7. Spoofing
Pencurian password melalui pemalsuan halaman login
APLIKASI SISTEM UTAMA DI ERA DIGITAL:
1. Enterprise System
-Terintegrasi
-Tidak Terintegrasi
2. SCMS
-Planing
-Executing
3. CRMS
-PRM (Rekan)
-ERM
Download