Uploaded by User18047

sop pemeriksaan ANC ( pasien baru )

advertisement
Pemeriksaan ANC ( Pasien ibu hamil baru )
No. Dokumen
No. Revisi
Tanggal Terbit
Halaman
SOP
: 440/C.VII.SOP KIA.001.05/436.6.3.7/2015
:00
: 01 Mei 2015
:1/5
KOTA
SURABAYA
UPTD Puskesmas Sememi
dr. Lolita Riamawati
NIP 196908262002122003
1. Pengertian
a. Kehamilan merupakan suatu proses reproduksi, masa dimana terdapat
janin didalam rahim seorang perempuan , keadaan ini memerlukan
perawatan khusus karena seorang ibu hamil yang mulanya normal secara
tiba-tiba dapat menjadi resiko tinggi.
b. ANC (Antenatal Care) adalah suatu pemeriksaan selama kehamilan
seorang ibu minimal 4 kali secara teratur (1x trimester I, 1x trimester II,
2x trimester III)denganstandart 10 T
c. Akses pelayanan antenatal ( cakupan K1 ) adalah cakupan ibu hamil yang
pertama kali mendapat pelayanan antenatal oleh tenaga kesehatan di suatu
wilayah kerja pada kurun waktu tertentu
d. Pasien ibu hamil baru adalah pasien atau ibu hamil yang pertama kali
berkunjung ke layanan Puskesmas Sememi pada kehamilan ini.
Sebagai acuan dalam penerapan langkah – langkah pemeriksaan ANC pasien
2. Tujuan
ibu hamil baru dalam rangka peningkatan mutu dan kinerja di puskesmas
Sememi
3. Kebijakan
SK
Kepala
UPTD
Puskesmas
Sememi
nomor
440/A.I.SK.6.0001.01/436.6.3/2015 tentang jenis – jenis pelayanan
4. Referensi
a. Pedoman Pelayanan Antenatal Tingkat pelayanan Dasar Departemen
Kesehatan tahun 1995.
b. Dinas Kesehatan ProvJatim Surabaya, Pedoman Pemantauan Wilayah
Setempat Kesehatan Ibu dan Anak ( PWS ), Tahun 2011
5. Prosedur
Langkah
/
1. Petugas memanggil pasien sesuai antrian dari loket
2. Petugas mencocokkan identitas
3. Petugas melakukan anamnesis :
a) Identitas pasien dan suami ( Umur )
b) Riwayat perkawinan
c) Riwayat kehamilan, persalinan dan KB
d) Riwayat kehamilan sekarang
e) Keluhan utama
f) Riwayat kesehatan ibu sekarang
g) Riwayat kesehatan keluarga
Pemeriksaan ANC ( Kunjunganpertama )
UPTD Puskesmas
Sememi
No. Dokumen
No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman
: 440/C.VII.SOP KIA.001.05/436.6.3.7/2015
:00
: 01 Mei 2015
:2
dr. Lolita Riamawati
NIP 196908262002122003
h) Tanyakan factor resiko HIV/AIDS
i) Tanyakan kebiasaan ibu ( merokok,minum jamu, pijat perut)
j) Skrining status imunisasi Tetanus
4. Petugas mencatat hasil anamneses pada kartu ibu dan pada buku KIA
5. Petugas melakukan pemeriksaan fisik sesuai standart
a) Timbang berat badan dan ukur tinggi badan.
b) Nilai status gizi ( ukur lingkar lengan atas )
c) Mempersilahkan ibu untuk tidur di tempat pemeriksaan (
memperhatikan privasi ibu )
d) Melihat adanya tanda anemis di wajah dan di konjungtiva serta
adanya ikterus di wajah dan di sclera
e) Memeriksa payudara ( adakah pembengkakan, benjolan dan
atau ada keluhan )
f) Mengukur Tekanan darah
g) Melakukan Palpasi pada abdomen untuk mengukur Tinggi
fundus uteri, menentukan presentasi janin.
h) Menentukan denyut jantung janin ( DJJ )
i) Melakukan palpasi pada ekstremitas bawah ( apakah ada odem
pitting/non pitting pada bagian cruris depan )
6. Petugas merapikan ibu kembali dan memperslahkan ibu untuk duduk
di depan meja pelayanan.
7. Petugas mencatat hasil pemeriksaan fisik pada kartu ibu dan buku
KIA
8. Petugas menjelaskan hasil pemeriksaan fisik pada ibu
9. Petugas membuat diagnose awal kebidanan sebelum adanya data
penunjang laboratorium
10. Petugas menginformasikan pada ibu akan pentingnya pemeriksaan
laboratorium rutin ( Golda, HB, Albumin danreduksi )
11. Petugas menginformasikan dan menawarkan tentang pentingnya
pemeriksaan laboratorium Khusus( HIV, Syfilisdan Hepatitis ) serta
menjelaskan secara singkat tujuan masing-masing pemeriksaan bagi
pasien yang belum dilakukan di pelayanan lain.
12. Petugas memberikan infont consent untuk pengambilan sample darah
dan pengisian form PPIA
13. Petugas mengarahkan ibu ke ruang laboratorium ( jika umum ibu di
Pemeriksaan ANC ( Kunjunganpertama )
UPTD Puskesmas
Sememi
No. Dokumen
No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman
: 440/C.VII.SOP KIA.001.05/436.6.3.7/2015
:00
: 01 Mei 2015
:3
dr. Lolita Riamawati
NIP 196908262002122003
saran kan untuk ke kasir terlebih dahulu, jika BPJS langsung ke ruang
laboratorium )
14. Petugas menerima hasillaboratoriumdanmemanggilibukembali
15. Petugasmenjelaskanhasillaboratoriumtermasukmenyampaikanhasilpe
meriksaankhusus
16. Petugasmencatatsemuahasillaboratorium di kartuibudanbuku KIA
sertamembuatdiagnosakebidanan sesuaihasilpemeriksaan
17. PetugasmenghitungKSPR
danmenyampaikanpadaibusertamencatatpada status ibu
18. Petugasmemberikantatalaksanakasussesuaidiagnosakebidananibu
19. Petugasmemberikankonselingsesuaikebutuhanibu,
termasuk
Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi ( P4K) serta KB
pasca persalinan.
20. Petugasmelakukankolaborasidengandoktergigidangizi
21. Petugasmelakukankolaborasidengandokterumumuntukpemeriksaan,
penegakan diagnosadanpemberianterapi :Pemberian Tablet zat besi,
Kalkdan vitamin serta obat lain sesuai indikasi dan instruksi oleh
dokter tersebut jikapasienfisiologis.
22. Bila pasien patologisdan tidak bisa ditangani oleh puskesmas maka
dilakukanrujukan ke FKTL ( Fasilitas Kesehatan Tingkat Lanjut )
23. Dokter memberikan KIE ( Komunikasi Informasi dan Edukasi ) sesuai
diagnosa/ indikasi
24. Petugasmenyampaikankapankunjunganulang sesuai yang terjadwal di
buku KIA pasien.
25. Petugasmenganjurkanibukeapotikdanpulang
Pemeriksaan ANC ( Kunjunganpertama )
UPTD Puskesmas
Sememi
No. Dokumen
No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman
6. Diagram Alir
: 440/C.VII.SOP KIA.001.05/436.6.3.7/2015
:00
: 01 Mei 2015
:4
dr. Lolita Riamawati
NIP 196908262002122003
PxDatang
Memanggilpasiensesuaiantrian
Mencocokkanidentitas
Kartu Ibudan
Buku KIA
Menganamnesakebidanandankeluhan
Pemeriksaanfisiksesuaistandart 10 T
Kartu Ibudan
Buku KIA
Merapikanibudanmempersilahkanduduk
Menjelaskanhasilpemeriksaan&membuatdiagnosaawal
Kartu Ibudan
Buku KIA
Pemeriksaanlaboratoriumrutindankhusus
Pembayaran lab kekasir
Menyampaikanhasillaboratdanmembuatdiagnosakebidan
an
Kartu Ibudan
Buku KIA
Menghitung KSPR
Tata laksanakasus
Konseling( P4Kdan KB Pascasalin )
Fisiologis
Kolaborasi
MTBS,BPG,GIZI
Patologis
Kartu Ibudan
Buku KIA
Pemberian FE, kalk, vitamin
dan obat lain sesuai indikasi
serta KIE dan
informasikunjunganulang
Apotik
Observasiataurujukansegera ke FKTL


Obsevasi : KIE
daninformasikunjunganulang
Rujukan : Admistrasirujukan ke
FKTL
Selesai
Pemeriksaan ANC ( Kunjunganpertama )
UPTD Puskesmas
Sememi
No. Dokumen
No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman
7. Unit terkait
: 440/C.VII.SOP KIA.001.05/436.6.3.7/2015
:00
: 01 Mei 2015
:5

Loket

Laboratorium

BPU

BPG

Gizi

Kasir

Apotik
dr. Lolita Riamawati
NIP 196908262002122003
8. Rekaman Historis Perubahan
No
Yang dirubah
Isi Perubahan
Tgl.mulaidiberlakukan
Pemeriksaan ANC ( Kunjunganpertama )
UPTD Puskesmas
Sememi
No. Dokumen
No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman
: 440/C.VII.SOP KIA.001.05/436.6.3.7/2015
:00
: 01 Mei 2015
:6
dr. Lolita Riamawati
NIP 196908262002122003
Download