Uploaded by User23712

LAPORAN KULIAH KERJA NYATA KKN DESA KELU

advertisement
LAPORAN
KULIAH KERJA NYATA (KKN)
DESA/KELURAHAN PONDOK CABE ILIR KECAMATAN PAMULANG
KOTA TANGERANG SELATAN
OLEH : KELOMPOK 5 (LIMA)
1. FAIZATUNNISA
2. REZA CHAMARULLAH
3. MAYA SARI
4. HAVINA DWIKA PUTRI
5. NUR HASANAH RAMBE
6. ANIS KUSUMANENGSIH
7. ANA ISNAENI
8. SYAHBANU SAFIRA ZAHRA
9. WAHYU PUTRA PERDANA
10. NURVIAN PAMARDI PUTRI
11. MOCH SYAEFUL ANWAR
12. PUTRI YULFA RIANTI
13. ANNA SEPTIYANA RIANA
14. RIZKI ANGGUN SASMITA
15. HILMI KARIM
16. ESA METHYRA
2013110008
2013110058
2013127006
2013130004
2013130033
2013140015
2013140037
2013140078
2013130142
2013147014
2013110041
2013120033
2013140109
2013140153
2013130061
2013146008
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA
TAHUN 2016
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Allah SWT kami panjatkan atas limpahan karunia, rahmat, nikmat
serta hidyah dari-Nya kami mahasiswa kuliah kerja nyata kelompok 5 Pondok Cabe Ilir
Kecamatan Pamulang Kota Tangerang Selatan telah dapat menyelsaikan program kuliah
kerja nyata sampai selesai dengan hasil yang alhamdulillah sangat memuaskan.
Dengan berakhirnya program Kuliah Kerja Nyata maka dengan ini kami
menyampaikan laporan akhir kegiatan kami. Di dalam laporan ini kami muat semua program
yang sudah kami jalankan dari tahap perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi dari kegiatan
tersebut. Namun, perlu juga disadari bahwa dalam pelaporan ini tentunya terdapat
kekurangan-kekurangan yang secara manusiawi tidak mampu kami benarkan, hal ini tentu
menjadi inspirasi bagi generasi berikutnya untuk terus menerus melakukan perbaikan. Tidak
lupa pula kami sampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu kami dalam
merealisasikan program. Dosen pembimbing, Bapak Lurah Ponodk Cabe Ilir beserta staffstaffnya, dan tanpa terkecuali dan seluruh masyarakat yang telah membantu kami.
Akhirnya, untuk memperoleh perbaikan kami mengharapkan masukan, saran nasihat
yang mendukung dan membangun dan semoga laporan ini bermamfaat bagi semua pihak
yang berkepentingan.
Pondok Cabe Ilir, September 2016
Penyusun
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Kegiatan KKN
Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) adalah perguruan tinggi muhammadiyah
yang berorientasikan pada perpaduan antara ilmu pengetahuan umum dan agama.
Perpaduan pengetahuan ini diharapkan mampu melahirkan generasi-generasi bangsa
yang memiliki potensi dalam bidang umum, social, dan keagamaan yang mampu
memberdayakan potensi kehidupan masyarakat. Dalam hal ini, Perguruan Tinggi
Universitas Muhammadiyah Jakarta mengadakan program perkuliahan yang melibatkan
mahasiswa untuk terjun langsung di dalam masyarakat. Program tersebut dikenal dengan
istilah Kuliah Kerja Nyata (KKN).
Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah suatu bentuk aktivitas perkuliahan
kurikuler dengan design tertentu yang lebih bersifat praktis interdisipliner sebagai
salah satu langkah pendidikan keterampilan bermasyarakat untuk mencapai tujuan
pendidikan yang telah ditentukan. Kuliah kerja nyata (KKN) merupakan praktek
penerapan ilmu yang bersifat interdisipliner dan dikembangkan oleh seluruh jurusan
atau program
studi
sebagai
bagian dari
program
pendidikan
Universitas
Muhammadiyah Jakarta secara keseluruhan.
Kuliah kerja nyata ( KKN ) ini wajib dilaksanakan oleh setiap mahasiswa
sebelum menyelesaikan studi di Universitas Muhammadiyah Jakarta, untuk
mengembangkan pengetahuan agama sikap dan keterampilan mahasiswa melalui
penerapan ilmu agama islam, teknologi dan seni yang bernafaskan islam secara
langsung di masyarakat.
Kegiatan KKN tentu sangaat diperlukan oleh masyarakat, yakni guna
mendapatkan bantuan berupa sumbangan fikiran dan tenaga yang dapat membantu
masyarakat mengembangkan fikiran, pola berfikir, dan potensi masyarakat dalam
bidang-bidang keagamaan, pemerintahan, ataupun sosial, ekonomi, budaya dan
kemasyarakatan.
Kelurahan Pondok Cabe Ilir Kec. Pamulang adalah lokasi dimana penulis
melaksanakan KKN. Kelurahan Pondok Cabe Ilir ini adalah Kelurahan yang sangat
strategis dengan tingkat penduduk yang homogen. Sumber Daya Manusianya sangat
baik, sehingga terdapat berbagai kemajuan dibeberapa bidang kemasyarakatan.
Namun demikian, tidak dapat dipungkiri bahwa Kelurahan ini tidak terlepas dari
beberapa masalah yang sebenarnya terjadi dalam masyarakat.
Pelaksanaan KKN di Kelurahan Pondok Cabe Ilir Kecamatan Pamulang Kota
Tangerang Selatan ini dilaksanakan oleh mahasiswa dari berbagai jurusan yang ada di
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Jakarta (FISIP
UMJ). Pelaksanaan KKN ini ditujukan untuk membantu program pembangunan
dalam masyarakat baik dalam bentuk fisik maupun non fisik, yang diharapkan mampu
memberikan dampak yang positif dan memberikan pemberdayaan bagi masyarakat
Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
1.2 Tujuan Penulisan Laporan
Tujuan penulisan laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah untuk menyampaikan
informasi hasil kegiatan yang dilaksanakan selama berada dilokasi KKN. Berdasarkan
laporan KKN ini penulis dapat menggambarkan tujuan pembuatan laporan ini sebagai
berikut:
1. Menyampaikan kegiatan hasil KKN.
2. Sebagai syarat untuk memenuhi tuntutan pendidikan Tingkat S1 di
Universitas Muhammadiyah Jakarta.
3. Bekerjasama dan membantu pemerintahan Kelurahan Pondok Cabe Ilir dalam
mempercepat proses pembangunan di Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
4. Berupaya mengembangkan ilmu pengetahuan yang diperoleh di bangku
perkuliahan kepada masyarakat Pondok Cabe Ilir.
1.3 Kegunaan Penulisan Laporan
Laporan merupakan hal yang harus dilakukan oleh mahasiswa, kegunaan penulisan
laporan ini adalah untuk memberikan gambaran kegiatan yang dilakukan yang sudah
dilakukan ditengah-tengah masyarakat pada masing-masing individu mahasiswa atau
kelompok dimana ditempatkan.
BAB II
GAMBARAN UMUM LOKASI KKN
2.1 Setting Social
1. Kondisi Monografi Pondok Cabe Ilir
Nama Kelurahan
: Pondok Cabe Ilir
Nomor Kode Wilayah
: 1005
Nomor Kode Pos
: 15418
Kecamatan
: Pamulang
Kabupaten/Kota
: Tangerang Selatan
Provinsi
: Banten
a) Data Umum
1) Tipologi Kelurahan
: a. Persawahan
b. Perladangan
c. Perkebunan
d. Peternakan
e. Nelayan
f. Pertambangan/galian
g. Kerajinan dan Industri kecil
h. Industri sedang dan besar
i. Jasa dan Perdagangan
2) Luas Wilayah
: 425 km
3) Batas Wilayah
:
-
Sebelah Utara
: Kel. Pisangan Kec. Ciputat
Timur.
-
Sebelah Selatan
: Kel. Pd. Cabe Udik Pamulang.
-
Sebelah Barat
: Kel. Cipayung Kec. Ciputat.
-
Sebelah Timur
: Kali Pesanggrahan Kota Depok.
4) Jumlah Penduduk
: 36.466 Jiwa
-
Laki-laki
: 17.997 Jiwa
-
Perempuan
: 17.469 Jiwa
-
Usia 0-15
: 6.701 Jiwa
-
Usia 15-65
: 24.889 Jiwa
-
Usia 65 – keatas
: 3.871 Jiwa.
5) Pekerjaan/Mata Pencaharian
a. Karyawan
-
Pegawai Negeri Sipil
: 450 Orang.
-
ABRI
: 213 Orang.
b. Wiraswasta/Pedagang
: 55 Orang.
c. Tani
: 8 Orang.
d. Pertukangan
: 9 Orang.
e. Buruh Tani
: 70 Orang.
f. Pensiunan
: 145 Orang.
6) Tingkat Pendidikan Masyarakat
a. Lulusan Pendidikan Umum
-
Taman Kanak-kanak
: 120 Orang.
-
Sekolah Dasar
: 753 Orang.
-
SMP
: 775 Orang.
-
SMA/SMU
: 1.520 Orang.
-
Akademi/D1-D3
: 1.120 Orang.
-
Sarjana
: 520 Orang.
-
Pascasarjana
: 250 Orang.
b. Lulusan Pendidikan Khusus
-
Pondok Pesantren
: 230 Orang.
-
Pendidikan Keagamaan : 50 Orang.
-
Sekolah Luar Biasa
: 3 Orang.
7) Jumlah Penduduk Miskin
(Menurut standar BPS)
: 523 Jiwa, 280 KK.
8) Sarana Prasarana
a. Prasarana Kesehatan
-
Puskesmas
: Sedang dibangun
-
UKBM (Posyandu)
: 15 Buah
-
Poliklinik/
Balai pelayanan Masyarakat
b. Prasarana Pendidikan
-
Gedung Sekolah PAUD : 6 buah
-
Gedung Sekolah TK
: 5 buah
-
Gedung Sekolah SD
: 4 buah
-
Gedung Sekolah SMP : 1 buah
: 4 buah
-
Gedung Sekolah SMU : 1 buah
c. Prasarana Ibadah
-
Mesjid
: 10 buah
-
Mushola
: 26 buah
d. Prasarana Umum
-
Olahraga
: 3 buah
-
Balai Pertemuan
:-
-
Kesenian
:-
b) Data Personil
1) Kepala Kelurahan (Lurah)
a. Nama
: H. Yahman. HS
b. Pangkat/Gol
:-
c. N I P
:-
d. Pendidikan
: SLTA
e. Jenis Kelamin
: Laki-laki.
2) Sekretaris Lurah
a. Nama
: Munadi. HS, SE, M.Si
b. Pangkat/Gol
: 3C
c. N I P
: 196802062009061001
d. Pendidikan
: S2
e. Jenis Kelamin
: Laki-laki.
c) Kelembagaan
1) Lembaga Pemberdayaan Masyarakat
-
Jumlah Pengurus
: 1 Orang
-
Jumlah Anggota
: 12 Orang
-
Jumlah Kegiatan Per Bulan
: 2 Kegiatan
2) PKK
-
Jumlah Pengurus
: 1 Orang
-
Jumlah Anggota
: 20 Orang
-
Jumlah Kegiatan Per Bulan
: 3 Kegiatan
-
Jumlah Buku Administrasi yang dikelola
3) Karang Taruna
-
Jumlah Karang Taruna
: 1 Buah
-
Jenis Karang Taruna
: Kepemudaan
: 6 Buah
-
Jumlah Pengurus (Rata-rata)
: 3 Orang
4) RT/RW
-
Jumlah RW
: 12 RW
-
Jumlah RT
: 54 RT
2. Profil Kelurahan Pondok Cabe Ilir Kecamatan Pamulang Kota
Tamgerang Selatan.
a) Jumlah Penduduk Berdasarkan Umur dan Jenis Kelamin Menurut
Kelurahan di Kecamatan Pamulang pada Awal Tahun 2015.
Tabel.1
Usia (tahun)
Laki-laki
Perempuan
0-4
1.100
1.087
5-9
1.130
1.118
10-14
1.298
1.268
15-19
1.393
1.388
20-24
1.342
1.321
25-29
1.381
1.376
30-34
1.369
1.370
25-39
1.331
1.329
40-44
1.240
1.229
45-49
1.211
1.198
50-54
1.147
1.121.
55-59
1.061
1.045
60-64
1.019
991
65-69
997
989
70+
947
938
Jumlah
17.768
b) Jumlah Penduduk, Kepala Rumah Tangga dan Rata-rata Jumlah Jiwa
per Rumah Tangga pada Awal Tahun 2015.
Tabel. 2
Kelurahan
Rata-rata Jiwa
Banyaknya
Pondok Cabe Ilir
Per RMT
Penduduk
RMT
35.484
7.764
6
c) Jumlah Penduduk Menurut Mata Pencaharian di KecamatanPamulang
pada Awal Tahun 2015.
Tabel.3
No.
Mata Pencaharian/Pekerjaan
Banyaknya
1.
Pegawai Negeri Sipil
450
2.
TNI/Polri
203
3.
Pensiunan PNS/TNI/Polri
70
4.
Pedagang
55
5.
Angkutan/supir
75
6.
Buruh Industri
150
7.
Brurh Bangunan
245
8.
Industri kecil/pengrajin
5
9.
Petani penggarap/Buruh tani
8
10.
Petani Pemilik
2
Jumlah
1.263
d) Jumlah Penduduk Menurut Pendidikan di Kecamatan Pamulang pada
Awal Tahun 2015.
Tabel.4
No.
Pendidikan
Banyaknya
1.
Belum sekolah
1.684
2.
Tidak tamat SD
120
3.
Tamat SD/Sederajat
753
4.
Tamat SLTP/Sederajat
775
5.
Tamat SLTA/Sederajat
1.520
6.
Tamat Akademik/Sederajat
1.120
7.
Tamat Perguruan Tinggi/Sederajat
520
Jumlah
6.492
e) Jumlah Penduduk Berdasarkan Agama Menurut Kelurahan di
Kecamatan Pamulang Pada Awal Tahun 2015.
Tabel. 5
No.
Kelurahan Islam
Khatolik
Protestan Hindu
Budha
1.
Pondok
98%
1%
0,5%
0,1%
0,1%
98%
1%
0,5%
0,1%
0,1%
Cabe Ilir
Jumlah
f) Jumlah Tempat Peribadatan Menurut Kelurahan di Kecamatan
Pamulang Pada Awal Tahun 2015.
Tabel. 6
No.
Kelurahan Mesjid Mushala Gereja Pura Vihara Klenteng
1.
Pondok
9
38
9
38
-
-
Cabe Ilir
Jumlah
Sumber Data : Buku Profil Kelurahan Pondok Cabe Ilir Tahun 2015
-
-
BAB III
POTENSI DAERAH KKN
3.1 Sumber Daya Alam
Wilayah Pondok Cabe Ilir adalah termasuk wilayah Kecamatan Pamulang
Kota Tangerang Selatan dengan luas wilayah 425 km dan batas wilayah :
-
Sebelah Utara
: Kel. Pisangan Kec. Ciputat Timur.
-
Sebelah Selatan
: Kel. Pd. Cabe Udik Pamulang.
-
Sebelah Barat
: Kel. Cipayung Kec. Ciputat.
-
Sebelah Timur
: Kali Pesanggrahan Kota Depok.
Wilayah Pondok Cabe Ilir tidak lagi menjadi wilayah yang memiliki lahan
perkebunan maupun pertanian. Lahanlahan ersebut sudah dipangkas dan kemudian
dijadikan perumahan dengan jumlah perumahan sebanyak 10 perumahan yang terletak di
wilayah Pondok Cabe Ilir, diantaranya Perumahan Griya Mulatama, Perumahan Puri
Madani, Perumahan Bukit Cirendeu, Perumahan Cinere Green Valey, Perumahan Dyllan
Residence, Perumahan Pupuk Kaltim, Perumahan Mutiara Jingga, Perumahan Delta
Cinere, Perumahan Pondok Cabe Indah, Padma Residence.
3.2 Sumber Daya Manusia
Desa Pondok Cabe Ilir terdiri dari 12 RW dan 54 RT dengan jumlah warga
keseluruhan 35.466 jiwa. Sebagaian besar penduduk bekerja sebagai karyawan dengan
profesi Pegawai Negeri Sipil dan ABRI, profesi yang lainnya adalah sebagai
wiraswasta/pedagang, petani, pertukangan, buruh tani, dan pensiunan.
3.3 Potensi Seni dan Budaya
Desa Pondok Cabe Ilir merupakan desa yang memiliki beberapa potensi dalam
bidang seni, seperti marawis, pencak silat, dan grup vocal.
Proses kreatif dalam bidang seni pertunjukkan di Pondok Cabe Ilir hingga
sekarang masih terlaksana, misalnya proses latihan marawis dan pencak silat masih
dilakukan secara rutin. Hal tersebut tentunya tidak lepas dari peran serta seluruh
masyarakat dan pemerintah, tetapi sangat disayangkan karena kurangnya pembinaanpembinaan kesenian oleh orang-orang yang memang berkompeten dalam bidang seni.
BAB IV
PROGRAM KERJA KELOMPOK KKN
4.1 Program dan Rencana Kerja
Kuliah Kerja Nyata (KKN) Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Muhammadiyah Jakarta (FISIP UMJ) dilaksanakan pada tanggal 8 Agustus 2016 dan
berakhir pada tanggal 28 Agustus 2016. Mengingat waktu pelaksanaan KKN tersebut
yang relatif singkat, maka kami membuat atau menyusun beberapa rencana kegiatan
yang kami peroleh setelah melakukan penjajagan ke lokasi KKN. Kegiatan tersebut
terbagi dalam beberapa bidang seperti bidang pendidikan, bidang keagamaan, bidang
sosial, bidang politik, dan bidang kesehatan.
A.
Bidang Pendidikan
1) Nama Kegiatan
Penanggungjawab
Waktu Kegiatan
Tempat Kegiatan
Ilir.
Tujuan Kegiatan
dan Kemuhammadiyahan.
Sasaran Kagiatan
Hambatan Kegiatan
Output Kagiatan
Al-Qur’an.
: Belajar mengaji di TPA/TPQ.
: Havina Dwika Putri.
: Senin – Jum’at pukul 16.00 – 17.00.
: TPA RT 05/05 Kelurahan Pondok Cabe
: Mengembangkan nilai-nilai Al Islam
: Anak-anak TK dan PAUD
:: Anak-anak makin memahami bacaan
2) Nama Kegiatan
: Belajar mengajar TK.
Penanggungjawab
: Havina Dwika Putri.
Waktu Kegiatan
: Senin – Jum’at pukul 07.30 – 10.00
Tujuan Kegiatan
: Adapun tujuan kegiatan ini adalah
untuk memberikan pengajaran kepada anak-anak TK sesuai dengan
kemampuan mahasiswa, memberikan pengalaman baru kepada mahasiswa,
membantu staff pengajar dalam proses belajar mengajar.
Sasaran Kegiatan
: siswa/i TK Al Qur’aniyah Pondok Cabe
Ilir.
Hambatan Kegiatan
: Minimnya pengetahuan mahasiswa
mengenai metode/strategi pembelajaran pada anak usia dini.
Output
: Hubungan antara pihak TK dengan
mahasiswa terjalin dengan baik.
3) Nama Kegiatan
Penanggungjawab
: Pelatihan Dasar Jurnalistik.
: Esa Methyra dan Ana Isnaeni.
Waktu Kegiatan
: Minggu,28 Agustus 2016 pukul 10.00 –
12.00.
Tempat Pelaksanaan
: Aula Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Adapun tujuan diadakannya kegiatan
ini adalah sebagai berikut :
a. Memberikan pengenlan tentang media informasi, terutama media
cetak.
b. Memberikan motivasi kepada para pelajar dan mahasiswa di daerah
Pondok Cabe Ilir.
c. Membentuk budaya menulis sebagai transformasi gagasan
Sasaran Kegiatan
: Warga Kelurahan Pondok Cabe Ilir,
khususnya RT 04/05, RT 05/05, dan RT 06/05.
Hambatan Kegiatan
: Dikarenakan bertepatan dengan bulan
kemerdekaan ke 71 Tahun NKRI dan banyaknya kegiatan warga di lingkungan
RW 05, maka jadwal pelatihan terkendala dengan minimnya partisipasi warga
(15 peserta).
Output Kegiatan
: Warga terutama remaja sekitar memiliki pengetahuan
dasar tentang jurnalistik.
4) Nama Kegiatan
: Pembangunan Taman Pintar dan Taman
Baca.
Penanggungjawab
: Syahbanu Safira Zahra.
Waktu Kegiatan
: Senin – Jum’at pukul 07.30 – selesai.
Tempat Pelaksanaan
: TK Al Quraniyah RT 04/05 dan TPA
RT 05/05 Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Adapun tujuan kegiatan ini adalah
untuk mengasah kemampuan membaca dan menulis bagi anak-anak usia dini
dengan membangun taman pintar, yaitu taman atau tempat untuk berbagi ilmu
dan melakukan kegiatan seperti membaca buku pelajaran, novel, buku cerita
dan lain-lain, belajar membaca dan belajar menulis bagi yang belum memilki
kemampuan membaca menulis akan dibantu oleh kakak-kakak dari
Universitas Muhammadiyah Jakarta.
Sasaran Kegiatan
: Anak-anak usia dini di daerah setempat.
Hambatan Kegiatan
: Minimnya persediaan rak buku dan
buku-buku untuk TK.
Output Kegiatan
: Kelurahan Pondok Cabe Ilir memiliki sarana bacaan
untuk warga sekitar.
5) Nama Kegiatan
pemanfaatan barang bekas.
Penanggungjawab
Sasmita.
Waktu Kegiatan
selesai.
:
Pemberian
keterampilan
dan
: Putri Yulfa Rianti dan Rizki Anggun
: Sabtu, 20 Agustus 2016 Pukul 10.00 –
Tempat Pelaksanaan
: Aula Kantor Kelurahan Pondok Cabe
Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah
sebagai berikut :
a. Menanamkan pemahaman pada masyarakat bahwa barang bekas bisa
berguna dan mengurangi jumlah barang bekas yang terbuang percuma.
Sasaran Kegiatan
: Seluruh masyarakat Podok Cabe Ilir.
Hambatan Kegiatan
: Kurangnya kesadaran masyarakat untuk
memanfaatkan barang bekas.
Output Kegiatan
: Daya kreatifitas warga semakin meningkat.
6) Nama Kegiatan
: Sosialisasi kampus Universitas
Muhammadiyah Jakarta.
Penanggungjawab
: Maya Sari.
Waktu Kegiatan
: Minggu, 28 Agustus 2016 (Bergabung
dengan Acara Pelatihan Dasar Jurnalistik Pukul 10.30-12.00 WIB).
Tempat Pelaksanaan
: Aula Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Adapun Tujuan diadakannya kegitan ini
adalah untuk memperkenalkan dan mempromosikan kampus Universitas
Muhammadiyah Jakarta pada masyarakat Pondok Cabe Ilir terutama untuk
remaja/SMA.
Sasaran Peserta
: Warga Kelurahan Pondok Cabe Ilir
(Remaja), khususnya RW 005/ RT 04&05 .
Hambatan Kegiatan
:Output Kegiatan
: Warga mengetahui keberadaan Kampus Universitas
Muhammadiyah Jakarta.
7) Nama Kegiatan
: Pelatihan Tanaman Hidroponik.
Penanggungjawab
: Esa Methya dan Moch Syaeful Anwar.
Waktu Kegiatan
: Minggu, 21 Agustus 2016 Pukul 10.00
– 15.00.
Tempat Pelaksanaan
: Aula Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Melatih dan mengenalkan masyarakat
bagaimana cara bercocok tanam secara hidroponik sebagai alternatif pertanian
di lahan sempit dan terbatas.
Sasaran Peserta
: Warga Pondok Cabe Ilir khususnya RW
5 / RT 4, 5 & 6.
Hambatan Kegiatan
: Dikarenakan bertepatan dengan bulan
kemerdekaan ke 71 tahun NKRI dan banyaknya kegiatan warga di lingkungan
RW 5, maka jadwal pelatihan terkendala dg minimnya partisipasi warga pada
saat awal pelatihan. Namun menjelang siang hari warga mulai banyak hadir
setelah acara gerak jalan berakhir.
Output Kegiatan
: Warga banyak yang tertarik untuk
menanam tanaman secara hidroponik.
8)
Nama Kegiatan
Penanggungjawab
Dwika Putri.
Waktu Kegiatan
Tempat Pelaksanaan
Tujuan Kegiatan
sejak dini.
Sasaran Peserta
Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Hambatan Kegiatan
Output
semakin terasah.
: Lomba Mewarnai tingkan TK.
: Anis Kusumanengsih dan Havina
: Rabu, 17 Agustus 2016.
: Aula Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
: Mengingkatkan daya kreatifitas anak
: Anak-anak TK di wilayah RT 05/05
:: Kemampuan
mewarnai
anak-anak
B.
Bidang Politik
1) Nama Kegiatan
: Sosialisasi peran perempuan dalam
aktifitas politik.
Penanggungjawab
: Nur Hasanah Rambe dan Hilmi Karim
Waktu Kegiatan
: Rabu, 24 Agustus 2016 pukul 09.00 –
10.00.
Tempat Pelaksanaan
: Aula TK Al Quraniyah.
Tujuan Kegiatan
: Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah
untuk meningkatkan partisipasi kaum perempun dalam aktivitas politik.
Sasaran Peserta
: Ibu-ibu wali murid TK Al Quraniyah.
Hambatan Kegiatan
:Output
: Kaum perempuan di Pondok Cabe Ilir
memiliki kesadaran yang tinggi untuk ikut aktif dalam aktifitas-aktifitas
politik dalam peranannya.
C.
Bidang Sosial
1) Nama Kegiatan
: Kerja bakti.
Penanggungjawab
: Wahyu Putra Perdana.
Waktu Kegiatan
: Selasa, 16 Agustus 2016 pukul 09.00 –
selesai.
Tempat Pelaksanaan
: Wilayah RT 04/05 Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah
sebagai berikut :
a. Menciptakan lingkungan yang bersih di sekitar wilayah RT 04/05
pondok cabe ilir.
b. Meningkatkan tali silahturahmi antara warga pondok cabe ilir dengan
mahasiswa KKN Fisip UMJ.
Sasaran Kegiatan
: Seluruh masyarakat RT 04/05 Pondok
Cabe Ilir.
Hambatan
:Output Kegiatan
: Kesadaran masyarakat mengenai hidup
bersih sehingga wilayah sekitar menjadi bersih dan sehat.
2) Nama Kegiatan
: Partisipasi dalam kegiatan 17 Agustus.
Penanggungjawab
: Wahyu Putra Perdana dan Anis
Kusumanengsih .
Waktu Kegiatan
: Rabu, 17 Agustus 2016 Pukul 07.00 selesai.
Tempat Pelaksanaan
: RT 04/05 dan RT 05/05 Kelurahan
Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Menjalin tali silaturahmi dengan warga
di RT 04/05 dan RT 05/05.
Sasaran Kegiatan
: RT 04/05 dan RT 05/05.
Hambatan Kegiatan
:Output
: Hubungan antara peserta KKN
dengan warga di RT 04/05 dan RT 05/05 terjalin dengan baik serta perayaan
HUT RI terselenggara dengan sukses.
3) Nama Kegiatan
: Nonton bersama.
Penanggungjawab
: Anis Kusumanengsih dan Nurvian
Pamardi Putri.
Waktu Pelaksanaan
: Jum’at, 26 Agustus 2016 pukul 08.00 –
09.30.
Tempat Pelaksanaan
: Aula TK Al Quraniyah.
Tujuan Kegiatan
: Memberikan hiburan kepada anakanak, memberikan pengetahuan kepada anak-anak tentang Islam melalui
pemutaran film mengenai kisah sahabat Rasul, menyampaikan pesan-pesan
agama secara edukatif dan rekreatif kepada anak-anak. Selain itu untuk
melatih anak-anak agar dapat mengambil pelajar dari film/kisah yang ditonton.
Sasaran Kegiatan
: Siswa-siswa TK Al Quraniyah.
Hambatan Kegiatan
: Anak-anak kecil sering tidak
memperhatikan film yang ditonton dan lebih asyik bercanda dan bermain
dengan teman-temannya.
Output
: Anak-anak mengetahui cerita tentang
kisah sahabat Nabi.
4) Nama Kegiatan
Taruna.
Penanggungjawab
Waktu Pelaksanaan
selesai.
: Partisipasi dalam pelantikan Karang
: Faizatunnisa dan Ana Isnaeni.
: Sabtu, 27 Agustus 2016 pukul 10.00 –
Tempat Pelaksanaan
Tujuan Kegiatan
Pondok Cabe Ilir.
Sasaran Kegiatan
Hambatan
Output
warga semakin terjlin dengan baik.
D.
: Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
: Menjalin tali silaturahmi dengan warga
: Seluruh warga Pondok Cabe Ilir.
:: Hubungan peserta KKN dengan
Bidang Kesehatan
1) Nama Kegiatan
: Perilaku hidup bersih dan sehat dengan
pengajaran cuci tangan dan sikat gigi yang baik dan benar.
Penanggungjawab
: Faizatunnisa
Waktu Kegiatan
: Jum’at, 19 Agustus 2016 pukul 08.00 –
09.00.
Tempat Pelaksanaan
: Aula TK Al Quraniyah
Tujuan Kegiatan
: Adapun tujuan diadakannya kegiatan
ini adalah untuk :
a. Meningkatkan pengetahuan anak-anak mengenai pentingnya
berperilaku hidup bersih dan sehat khususnya dalam melakukan
kebiasaan mencuci tangan dan menyikat gigi.
b. Menciptakan perubahan pada diri anak-anak dari yang tidak tahu
menjadi tahu, dari tahu menjadi mau dan dari mau menjadi mampu
melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat dalam kehidupan seharihari.
c. Mengurangi angka kematian akibat diare di kalangan anak-anak.
Sasaran Kegiatan
: Siswa-siswi TK Al Quraniyah
Hambatan
: Kurang fokusnya anak-anak terhadap
materi yang diberikan.
Output Kegiatan
: Anak-anak menjadi memahami bagaimana caranya
cuci tangan dan sikat gigi yang baik dan benar.
2) Nama Kegiatan
: Penyuluhan HIV/TB.
Penanggungjawab
: Reza Chamarullah dan Esa Methyra.
Waktu Kegiatan
: Minggu, 14 Agustus 2016 pukul 10.00 selesai.
Tempat Pelaksanaan
: Aula Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
:Memberikan
pemahaman
kepada
seluruh warga Pondok Cabe Ilir mengenai penyakit HIV dan TB.
Sasaran Peserta
: Seluruh warga Pondok Cabe Ilir.
Hambatan Kegiatan
: Minimnya peserta.
Output
: Warga menjadi mengetahui apa itu
penyakit HIV dan TB.
3) Nama Kegiatan
: Partisipasi dalam kegiatan Posyandu.
Penanggungjawab
: Anis Kusumanengsih dan Syahbanu
Safira Zahra.
Waktu Kegiatan
: Senin, 22 Agustus 2016 pukul 09.00 –
selesai.
Tempat Pelaksanaan
: Kediaman Kader PKK.
Tujuan Kegiatan
: Agar mahasiswa mengetahui kegiatan
Posyandu.
Sasaran Kegiatan
: Seluruh balita di wilayah Pondok Cabe
Ilir RW 05.
Hambatan Kegiatan
:Output
: Mahasiswa menjadi mengerti beberapa
kegiatan Posyandu yang biasa dilakukan oleh para ibu.
E.
Bidang Keagamaan
1) Nama Kegiatan
: Partisipasi dalam pengajian.
Penanggungjawab
: Esa Methyra.
Waktu Kegiatan
: Kamis, 25 Agustus 2016 pukul 09.00 selesai.
Tempat Pelaksanaan
: Aula Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Tujuan Kegiatan
: Mendekatkn diri pada Allah swt, dan
menumbuhkan tali silaturahmi dengan warga Pondok Cabe Ilir.
Sasaran Peserta
: Ibu-ibu pengajian Pondok Cabe Ilir.
Hambatan Kegiatan
:Output
: Pengembangan kapasitas spiritual.
4.2 Solusi yang Ditawarkan
Dengan memperhatikan beberapa program kerja maupun keadaan wilayah di
Pondok Cabe Ilir, penulis menawarkan beberapa solusi untuk membantu
mensejahterakan masyarakat Pondok Cabe Ilir.
a) Solusi mengenai program KKN.
- Program KKN yang dijalani menyangkut permasalahan yang dihadapi oleh
masyarakat sekitar.
- Memperhatikan kemampuan masyarakat sekitar.
- Memberikan ruang dan kesempatan kepada masyarakat untuk lebih bisa
berkreatifitas mengembangkan ide dan pikirannya.
b) Solusi untuk pemerintah terkait dengan permasalahan utama yang dihadapi oleh
masyarakat.
- Pemerintah lebih memerhatikan masyarakatnya terkait dengn kebutuhan
pembangunan di wilayah masyarakat.
- Pembangunan yang didirikan hendaknya pembangunan yang memiliki
dampak yang bermanfaat bagi masyarakat luas, tidak hanya dirasakan oleh
masyarakat Pondok Cabe Ilir, tetapi juga masyarakat pendatang diluar
masyarakat Pondok Cabe Ilir.
c) Solusi untuk masyarakat agar dapat menumbuhkan kesadaran untuk berpartisipasi
aktif dalam setiap program pembangunan.
- Sering menyempatkan waktu untuk melihat keadaan wilayah sekitar.
- Membuka dan menambah wawasan dengan memperbanyak silaturahmi
dengan seluruh lapisan masyarakat.
4.3 Tindak Lanjut Kegiatan
Berdasarkan solusi yang penulis sampaikan diatas, beberapa hal tersebut dapat
terwujud jika diikuti dengan melakukan beberapa tindakan nyata, seperti :
BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah salah satu program perkuliahan yang
bertujuan untuk membentuk kesadaran atas partisipasi mahasiswa dalam pembangunan
suatu wilayah atau daerah. Sebagai mahasiswa yang akan menjadi calon sarjana, hasil
yang diperoleh dari bangku perkuliahan harus dimanfaatkan secara optimal, tidak hanya
dalam dunia pendidikan tetapi juga aplikasi di dalam masyarakat, mengenal dan
mencoba memecahkan dinamika-dinamika yang ada di masyarakat.
Sebagai bentuk pengabdian pada masyarakat, melalui kegiatan KKN
mahasiswa dituntut untuk mengamalkan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni.
Mahasiswa diharapkan menjadi motivator dan fasilitator dari usaha-usaha pembangunan
yang ada pada saat sekarang sedang giat dilakukan terutama di daerah pedesaan.
Masyarakat dapat berbagi permasalahan yang ada dan mencari solusi dengan partisipasi
mahasiswa peserta KKN, pemerintah di tempat lokasi KKN juga akan mendapatkan
partner yang bisa diajak bekerjasama dalam proses pembangunan didaerah setempat.
5.2 Saran
Untuk dapat tercapainya tujuan dari pelaksanaan program-program KKN,
perlu adanya koordinasi yang baik,
mulai dari anggota kelompok KKN, Dosen
Pembimbing Lampangan, Panitia KKN, Pemerintah Desa, serta seluruh lapisan
masyarakat desa yang ditenmpat sebagai sasaran pelaksanaan program-program KKN.
pelaksanaan program KKN diharapkan mempunyai inovasi baru bagi masyarakat,
sehingga program-program KKN tidak selalu monoton dan terkesan membosankan. Serta
diharapkan dapat membangun masyrakat menjadi lebih maju.
LAMPIRAN PELAKSANAAN KEGIATAN KKN
A.
Foto Kegiatan
a. Foto Pra Pelaksanaan Kegiatan KKN
Foto 1: Pertemuan dengan staf kelurahan, Bapak Anwar Sanusi dalam
rangka pengambilan data untuk pelaksanaan program KKN.
Foto 2 : Rapat pembahasan pemantapan program kerja KKN di posko.
Foto 3 : Proses pemasangan Banner di Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Foto 4 : Pertemuan dengan Sekretaris dan Kasi Pemerintahan Pondok Cabe
Ilir (Bapak Munadi, SH dan Bapak Anwar Sanusi).
Foto 5 : Sekretaris Lurah dan Kasi Pemerintahan Kelurahan Pondok Cabe
Ilir (Bapak Munadi, SH dan Bapak Anwar Sanusi).
Foto 6 : Foto bersama dengan Staf Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Foto 7 : Pertemuan dengan Kepala TK Al Quraniyah untuk memohon izin
dalam pelaksanaan kegiatan mengajar di TK.
Foto 8 : Kunjungan izin ke RT 04/05 (Bpak Selim) untuk mengadakan
kegiatan KKN di RT 04/05.
Foto 9 : Permintaan izi kepada Ketua RT 05/05 (Bpk Amsori) untuk
melaksanakan kegiatan KKN.
Foto 10 : Pelepasan Mahasiswa KKN oleh staf Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
b. Foto Kegiatan Penyuluhan HIV/TB
Foto 11 : Ibu Dr. Retno WD Tuti, M.Si selaku pembicara dalam kegiatan
Penyuluhan HIV/TB di Aula Kelurahan Pondok Cabe Ilir.
Foto 12 : Peserta Kegiatan Penyuluhan HIV/TB.
Foto 13 : Registrasi Peserta Penyuluhan HIV/TB.
Foto 14 : Sesi Foto bersama Peserta KKN, narasumber, dan Dosen
pembimbing Lapangan dengan Peserta Kegiatan Penyuluhan HIV/TB.
c. Foto Kegiatan Belajar Mengajar di TK Al Quraniyah RT 04/05.
Foto 15 : Perkenalan denga Siswa/i TK Al Quraniyah.
n siswa/i TK Al Quraniyah.
Foto 16 : Praktek wudhu.
Foto 17 : Kegiatan baris berbaris di halaman TK Al Quraniyah.
Foto 18 : Kegiatan baris berbaris.
Foto 19 : Kegiatan belajar mengajar di kelas.
d. Foto Kegiatan Mengajar Mengaji di RT 05/05.
Foto 20 : Proses mengajar mengaji.
Foto 21 : Proses mengajar mengaji.
e. Foto Kegiatan Keterampilan Barang Bekas.
Foto 22 : Proses pengecatan botol bekas untuk dijadikan berbagai
kreatifitas.
Foto 23 : Hasil kreatfitas warga dalam pemanfaatan tutup botol
bekas.
Download