Uploaded by

presentasi kwu kel 6

advertisement
Pandangan Kewirausahaan dari Segi Ekonomi dan
Sosial
Anggota kelompok:
Mega Nusantra P ( K5408076 )
Ning Sri Utami ( K5408081 )
Binti Istifarida
( K5409015 )
Mei Nurul
( K5409038 )
Muh. Rasyid
( K5409040 )
Pengertian
• kewirausahaan adalah semangat, sikap, perilaku, dan
kemampuan seseorang dalam menangani usaha atau kegiatan
yang mengarah pada upaya mencari, menciptakan,
menerapkan cara kerja, teknologi dan produk baru dengan
meningkatkan efisiensi dalam rangka memberikan pelayanan
yang baik atau memperoleh keuntungan yang lebih besar
dengan memanfaatkan sumber kekayaan yang ada dengan
bersumber pada kekayaan sendiri.
A. Kewirausahaan dari segi ekonomi
• meningkatkan pendapatan perkapita keluarga
dan pemerintah baik industri maupun
perdagangan
• memicu dan mendukung perubahan struktur
masyarakat dan bisnis untuk mengembangkan
usaha mereka dan menciptakan lebih banyak
lagi kesempatan kerja.
• mendorong munculnya usahawan-usahawan
nasional yang mandiri dan independen
• mengurangi pengangguran, meningkatkan
taraf hidup masyarakat, memajukan ekonomi
menentukan pula keberhasilan pembangunan
nasional
• Dapat disimpulkan bahwa Kewirausahaan
memiliki arti yang penting bagi perekonomian
suatu bangsa, karena diharapkan dapat
mengurangi kemiskinan dan kesenjangan
ekonomi yang terjadi dalam lingkungan
sosialnya.Bahkan disebut sebagai tulang
punggung perekonomian (atau pengendali
perekonomian bangsa).
B. Wirausaha dari segi Sosial
• Kewirausahaan akan memperluas hubungan
seorang wirausahawan dengan berbagai
kalangan untuk menjalin suatu bisnis.
• Dengan berwirausaha dapat berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan dan
memberi pengaruh pada orang lain demi
mencapai tujuan
• Seorang usahawan selalu terbuka dalam
menerima kritik dan saran, selalu ingin tampil
beda dan lebih menonjol, serta selalu ingin
bergaul untuk mencari peluang.
• kewirausahaan terkait dengan lingkungan
eksternal yang selalu berhubungan dengan
internal individu
• Jadi kewirausahaan dari segi sosial harus mampu
mengenali adanya kemacetan dalam kehidupan
masyarakat dan menyediakan jalan
keluar,menemukan apa yang tidak berfungsi,
memecahkan masalah sosial dengan mengubah
sistemnya,menyebarluaskan pemecahannya, dan
meyakinkan seluruh masyarakat untuk berani
melakukan perubahan.
Maka baik dari segi Ekonomi maupun Sosial Kewirausahaan
memiliki arti penting bagi kehidupan antara lain:
• meningkatkan pendapatan masyarakat,
• Memanfaatkan sumber daya ekonomi untuk
menjadi produktif,
• Meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan
membantu terwujudnya pemerataan Ekonomi
• Tingkat kesejahteraan suatu masyarakat
sangat ditentukan oleh seberapa banyak
jumlah wirausahawan yang ada pada
masyarakat tersebut
• Jadi Kewirausahaan tidak hanya meraih
keuntungan semata tetapi juga mengajarkan
bahwa setiap orang harus peduli dan memberi
kontribusi kepada masyarakat seperti masalah
sosial yang banyak terjadi saat ini seperti
pengangguran dan Kemiskinan
• Sekian & Terima Kasih
Download