Uploaded by User14402

134441 PREDIKSI SOAL USBN FISIKA 2019

advertisement
KARTU SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2018/2019
JENJANG PENDIDIKAN : SMA
MATA PELAJARAN
: FISIKA
PROGRAM / PEMINATAN : MIPA
NO
1
MATERI
5
Hakekat Ilmu
Fisika
INDIKATOR
7
mengidentifikasi variabel penelitian
Sumber-sumber
energi
membedakan dampak penggunaan
energi bagi kehidupan
Pengukuran
Menentukan selisih nilai panjang yang
diperoleh dari dua pengukuran
1
2
3
SATUAN KERJA
PENULIS SOAL
KURIKULUM
: SMA NEGERI 11 SURABAYA
: TIM MGMPS
: 2013
SOAL
8
Berikut langkah-langkah dalam melakukan penelitian:
(1) Menarik kesimpulan
(2) Membuat hipotesis
(3) Melakukan observasi
(4) Merumuskan masalah
(5) Menganalisis data
(6) Melakukan eksperimen
(7) Mengumpulkan data
Berdasarkan langkah-langkah tersebut, urutan yang tepat dalam metode ilmiah adalah … .
a. 2-3-4-5-6-7-1
b. 3-4-5-2-7-6-1
c. 3-4-7-2-6-5-1
d. 4-5-6-2-3-7-1
e. 4-5-6-2-7-3-1
Berikut ini yang bukan dampak dari ketergantungan terhadap bahan bakar fosil adalah … .
a. Emisi karbon yang tinggi
b. Resiko pemanasan global
c. Masalah kecukupan energi
d. Emisi gas metana yang tinggi
e. Meningkatnya gas rumah kaca
Dua buah pelat besi diukur dengan menggunakan jangka sorong, hasilnya digambarkan sbb:
KUNCI
9
C
E
C
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
Selisih tebal kedua pelat besi tersebut adalah … .
a. 0,3 mm
b. 0,6 mm
c. 0,7 mm
d. 0,8 mm
e. 1,7 mm
Tebal dua buah plat besi yang diukur bergantian menggunakan micrometer sekrup, hasilnya masingmasing ditunjukkan pada gambar di bawah.
B
Vektor
4
menghitung besar perpindahan
Selisih tebal kedua plat besi itu adalah … .
a. 1,08 mm
b. 1,58 mm
c. 2,08 mm
d. 2,58 mm
e. 2,68 mm
Sebuah benda mula-mula di titik A (0,0) kemudian bergerak ke titik B (4,2). Selanjutnya bergerak
lagi ke titik C (8,6). Perpindahan gerak benda adalah … .
a. 25 satuan
b. 42 satuan
c. 5 satuan
d. 52 satuan
e. 10 satuan
Seorang anak berjalan lurus 2 meter ke barat, kemudian belok ke selatan sejauh 6 meter, dan belok
lagi ke timur sejauh 10 meter. Perpindahan yang dilakukan anak tersebut dari posisi awal adalah …
a. 18 m arah barat daya
b. 14 m arah selatan
E
C
NO
1
MATERI
5
Gerak Lurus
INDIKATOR
7
menemukan besaran dengan tepat
berkaitan dengan grafik hubungan
kecepatan terhadap waktu
SOAL
KUNCI
8
9
c. 10 m arah tenggara
d. 6 m arah timur
e. 2 m arah tenggara
Sebuah mobil mula-mula bergerak lurus dengan kecepatan konstan 72 km/jam selama 20 sekon
kemudian dipercepat dengan percepatan 3 m/s2 selama 10 sekon dan diperlamabat dengan
perlamabatan 5 m/s2 hingga mobil berhenti. Bentuk grafik kecepatan (v) terhadap waktu (t)
perjalanan mobil itu adalah … .
a.
d.
b.
e.
B
5
c.
Sebuah partikel bergerak lurus dengan besar kecepatan partikel setiap detik digambarkan dalam
grafik berikut ini
B
NO
1
MATERI
5
Gerak Melingkar
INDIKATOR
7
menentukan salah satu besaran dalam
sistem roda yang saling berhubungan
SOAL
KUNCI
8
9
Berdasarkan grafik tersebut, dibuatlah beberapa pernyataan sebagai berikut :
(1) Pada detik ketiga hingga kelima, partikel menempuh jarak sebesar 40 m/s
(2) Pada detik ketiga, partikel sudah menempuh jarak sejauh 60 m
(3) Pada detik ketiga hingga kelima, partikel diam karena tidak mengalami perubahan kecepatan
(4) Pada detik kelima, partikel sudah menempuh jarak sejauh 70 m
Pernyataan yang benar adalah … .
a. 1 dan 3
b. 1 dan 4
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
e. 3 dan 4
Perhatikan gambar di bawah ini:
6
Dua buah roda A dan B masing-masing memiliki jari-jari 20 cm dan 40 cm. Jika kedua roda tersebut
sepusat, maka kecepatan linier roda B saat kecepatan linier roda A 10 m.s –1 adalah ....
A.
10 m.s–1
B.
15 m.s–1
C.
20 m.s–1
D.
25 m.s–1
E.
30 m.s–1
C
NO
1
MATERI
5
Hukum II Newton
7
INDIKATOR
7
memprediksi gerak sistem balok
dengan alasan yang tepat
SOAL
KUNCI
8
9
Gambar di bawah ini, memperlihatkan hubungan roda A, B dan C:
D
Jari-jari roda A sama dengan jari-jari roda B sebesar R. sedangkan jari-jari roda C = ½ R. bila roda A
diputar dengan laju konstan 10 m/s, maka kecepatan linear roda B adalah … .
a. 5 m/s
b. 10 m/s
c. 15 m/s
d. 20 m/s
e. 25 m/s
Sebuah benda diam ditarik oleh tiga gaya seperti gambar:
D
Berdasarkan gambar di samping diketahui :
(1)Percepatan benda nol
(2)Bernda bergerak lurus beraturan
(3)Benda dalam keadaan diam
(4)Benda akan bergerak jika berat benda lebih kecil dari gaya tariknya
Pernyataan yang benar adalah ….
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (3)
d. (1), (2), dan (3)
e. Semua benar
Dua benda bermassa 2 kg dan 3 kg diikat tali kemudian ditautkan pada katrol yang massanya
diabaikan seperti gambar.
B
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
Bila besar percepatan gravitasi = 10 m.s-2 , gaya tegangan tali yang dialami sistem adalah …
A. 20 N
B. 24 N
C. 27 N
D. 30 N
E. 50 N
Tiga buah balok A, B, dan C disusun seperti gambar:
Jika mA = 5 kg, mB = 2,5 kg, dan g = 10 m/s2 , maka massa minimal balok C gara balok B tidak
bergerak adalah … (abaikan gesekan pada katrol dan antara balok A dan C).
a. 12,5 kg
b. 7,5 kg
c. 5,0 kg
d. 2,5 kg
e. 2,0 kg
B
NO
1
MATERI
5
Hukum Newton
tentang Gravitasi
INDIKATOR
7
memprediksi orbit pesawat tersebut
jika pesawat kehilangan tenaga
SOAL
8
Sebuah satelit mengorbit bumi dengan lintasan sebagai berikut
KUNCI
9
C
Lintasan satelit yang tepat untuk menggambarkan jika akibat suatu gangguan maka satelit tersebut
kehilangan energi secara bertahap adalah…
a.
d.
b.
e.
8
c.
Sebuah pesawat ruang angkasa (P) mengorbit bumi (B) pada jarak tertentu dari permukaan bumi
dengan kecepatan konstan membentuk lintasan elips seperti pada gambar:
Apabila pesawat kehilangan tenaga secara berangsur-angsur, maka bentuk lintasan yang mungkin
B
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
terjadi ditunjukkan oleh …
a.
d.
b.
e.
c.
Usaha dan energi
9
menentukan perbandingan nilai salah
satu besaran fisis usaha-energi saat
berada pada posisi tertentu.
Perhatikan gambar berikut:
Dua buah benda menuruni lintasan dari titik A. Massa benda pertama m1 = 5 kg dan benda kedua m2
= 15 kg. Jika percepatan gravitasi g = 10 m/s 2 , maka perbandingan
energi kinetik Ek1 : Ek2 di titik B adalah….
a. 1 : 2
b. 1 : 3
c. 1 : 9
d. 2 : 1
B
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
e. 3 : 1
Perhatikan gambar berikut ini:
C
Momentum,
impuls dan
Tumbukan
10
menentukan kecepatan setelah
tumbukan.
1.
3.
2.
4.
Berdasarkan gambar tersebut, urutan usaha yang dihasilkan dari terbesar ke terkecil adalah….
A. 1, 2, 3, 4
B. 4, 3, 2, 1
C. 3, 2, 1, 4
D. 2, 3, 4, 1
E. 2, 1, 4, 3
Dua bola A dan B mula-mula bergerak seperti pada gambar.
B
Kedua bola kemudian bertumbukan tidak lenting sama sekali. Kecepatan bola A dan B setelah
tumbukan adalah ….
A. 0,5 m/s
B. 1,0 m/s
C. 1,5 m/s
D. 2,0 m/s
E. 2,5 m/s
Dua bola A dan B yang massanya sama besar bergerak saling mendekati dengan kecepatan 𝑣𝐴 = 4
m/s ke kanan dan 𝑣𝐵 = 2 m/s ke kiri. Setelah terjadi tumbukan lenting sempurna, kecepatan bola A
dan bola B adalah ….
D
NO
1
MATERI
5
SOAL
KUNCI
8
9
Bola A dan B masing-masing bermassa 1 kg dan 2 kg secara bersamaan dilepaskan hingga meluncur
di atas bidang yang licin seperti gambar.
B
INDIKATOR
7
A. 2 m/s ke kanan dan 2 m/s ke kiri
B. 2 m/s ke kiri dan 2 m/s ke kanan
C. 4 m/s ke kanan dan 2 m/s ke kiri
D. 2 m/s ke kiri dan 4 m/s ke kanan
E. 4 m/s ke kiri dan 2 m/s ke kanan
Gerak harmonis
11
menghitung perbandingan besaran
(percepatan maksimum atau kecepatan
maksimum) dari data percobaan
Setelah bertumbukan di bidang datar keduanya menyatu dan bergerak bersama-sama. Kecepatan
kedua bola sesaat setelah bertumbukan adalah ....
A. 1 ms-1
B. 2 ms-1
C. 4 ms-1
D. 6 ms-1
E. 8 ms-1
Pernyataan yang benar pada benda-benda yang menjalani getaran harmonik adalah … .
a. Simpangan maksimum energinya maksimun
b. Simpangan maksimum, kecepatannya nol dan percepatannya maksimum
c. Simpangan maksimum, kecepatannya maksimum dan percepatannya nol
d. Simpangan maksimum, kecepatan dan percepatannya minimum
e. Simpangan maksimum, kecepatan dan percepatannya maksimum
Sebuah benda melakukan gerak harmonik sederhana, maka percepatannya adalah:
(1) Berbanding terbalik dengan simpangannya
(2) Berlawanan arah dengan simpangan
(3) Maksimum pada saat simpangan maksimum
(4) Minimum pada saat simpangan minimum
Pernyataan yang benar adalah …
a. (1) saja
B
D
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
b.
c.
d.
e.
Keseimbangan dan
dinamika rotasi
menentukan momen inersia sistem
partikel
SOAL
KUNCI
8
9
(1) dan (3)
(1), (2), (3), dan (4)
(2), (3) dan (4)
(2) dan (4)
Empat buah benda titik masing-masing massanya m, 2m, 3m dan 4m seperti gambar:
C
Besar momen inersia benda-benda tersebut jika diputar terhadap sumbu sejajar sumbu Y dengan x =
1 adalah .....
A. 40 m
B. 51 m
C. 66 m
D. 78 m
E. 80 m
Sebuah batang homogen tersusun seperti gambar di bawah:
D
12
Keseimbangan dan
dinamika rotasi
Titik Berat
menentukan letak titik berat benda
13
Letak pusat masanya memiliki koordinat ....
A. (2,4)
B. (3,4)
C. (2,5)
D. (3,5)
E. (4,6)
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
Sebuah bidang homogen ABCDE seperti pada gambar:
A
Letak titik ordinat bidang yang diarsir adalah …
A.
B.
C.
D.
E.
Elastisitas dan
hukum Hooke
14
menginterpretasikan data hasil
percobaan
Empat buah kawat ditarik dengan gaya sama besar. Berikut data panjang mula-mula kawat, diameter
kawat dan pertambahan panjang kawat (Δl):
Δl
Panjang
Diameter
Kawat
(mm)
(cm)
(mm)
1
50
0,5
0,50
2
100
1
0,20
3
200
2
0,25
4
900
3
0,40
B
NO
1
MATERI
5
Fluida statik
15
INDIKATOR
7
menentukan massa jenis benda yang
terapung
SOAL
8
Kawat yang memiliki modulus elastisitas terbesar adalah ..
A. Kawat (1)
B. Kawat (2)
C. Kawat (3)
D. Kawat (4)
E. Semua sama
KUNCI
9
Tabel berikut menunjukkan hasil pengukuran pertambahan panjang (Δx) percobaan pengukuran
konstanta elastisitas karet dengan menggunakan lima bahan karet ban P, Q, R, S, dan T.
C
Kontanta elastisitas karet terbesar dimiliki oleh bahan ….
a. P
b. Q
c. R
d. S
e. T
Sebuah balok jika dicelupkan pada fluida A volumenya terapung 30%, jika dicelupkan pada fluida B
volumenya terapung 20% sedangkan jika dicelupkan pada fluida C volumenya terapung 10%.
Perbandingan massa jenis fluida A, B dan C adalah ....
A. 3 : 2 : 1
B. 9 : 8 : 7
C. 72 : 63 : 56
D. 86 : 73 : 65
E. 93 : 84 : 67
C
Sebuah logam beratnya 20 N, jika di dalam air (ρ = 1000 kg/m ) seolah-olah beratnya menjadi 16 N.
Massa jenis logam tersebut adalah ....
A. 4000 kg/m3
B. 5000 kg/m3
C. 6000 kg/m3
D. 7000 kg/m3
B
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
3
E. 8000 kg/m
Taraf intensitas
Bunyi
menentukan letak titik yang memiliki
taraf intensitas tertentu
16
Taraf intensitas
Bunyi
17
menentukan perbedaan frekuensi
(pendengar atau sumber) akibat gerak
relatif
Sepotong kayu terapung dalam minyak (massa jenis minyak = 800 kg/m3 ) hingga 4/5 bagian
volumnya berada dalam minyak. Maka massa jenis kayu adalah …
a. 16 kg/m3
b. 64 kg/m3
c. 160 kg/m3
d. 270 kg/m3
e. 640 kg/m3
E
Taraf intensitas bunyi pada jarak 10 meter dari sebuah sumber bunyi yang dayanya 4𝜋 × 103 watt
adalah…. (I0 = 10-12 watt/m2 ).
a. 120 dB
b. 130 dB
c. 150 dB
d. 70 dB
e. 90 dB
B
Titik A dan B mempunyai jarak masing-masing 800 m dan 400 m dari sumber bunyi. Jika pada
daerah A mendengar bunyi dengan intensitas 10-3 W/m2 , maka perbandingan taraf intensitas titik A
dan B adalah … (log 2 = 0,3 dan I0 = 10-12 W/m2 ).
a. 11 : 15
b. 15 : 11
c. 15 : 16
d. 16 : 11
e. 11 : 16
Seseorang membawa sumber bunyi dengan frekuensi 620 hz bergerak menuju dinding vertikal
sangat tinggi dengan kecepatan 20 m/s sehingga bunyi tersebut dipantulkan dinding. Jika cepat
rambat bunyi di udara 330 m/s maka besar frekuensi bunyi pantulan yang diterima kembali orang
tersebut adalah ...
A. 620 Hz
B. 650 Hz
C. 670 Hz
D. 700 Hz
E. 720 Hz
C
D
NO
1
MATERI
5
Gelombang
Cahaya
INDIKATOR
7
mengidentifikasi karakteristif
gelombang cahaya
18
KUNCI
8
Pengeras suara dari menara tanda bahaya berbunyi dengan frekuensi 660 Hz. Seorang pengamat di
mobil mendengar suara itu dengan frekuensi 700 Hz, pada saat mendekati menara. Jika cepat rambat
bunyi di udara 330 m/s, maka kelajuan mobil adalah ….
a. 36 km/jam
b. 54 km/jam
c. 60 km/jam
d. 72 km/jam
e. 90 km/jam
9
Sebuah speaker mengeluarkan suara dengan frekuensi 720 Hz, dan bergerak menjauhi pendengar
dengan kelajuan 30 m/s. Pendengar juga bergerak menjauhi speaker dengan kelajuan 10 m/s. Jika
cepat rambat bunyi di udara adalah 330 m/s, maka frekuensi bunyi yang diterima pendengar
adalah....
a. 530 Hz
b. 560 Hz
c. 600 Hz
d. 640 Hz
e. 680 Hz
Seberkas cahaya monokromatik dijatuhkan pada dua celah sempit, sehingga terjadi interferensi yang
dapat terlihat di layar. Dari pernyataan berikut:
(1) Semakin dekat jarak layar ke celah semakin jauh jarak antar pita
(2) Semakin dekat jarak layar ke celah semakin dekat jarak antar pita
(3) Semakin jauh dari terang pusat intensitas semakin kecil
(4) Semakin jauh dari terang pusat intensitas semakin besar
D
D
Pernyataan yang benar adalah … .
Gelombang
Cahaya
19
SOAL
menentukan panjang gelombang
cahaya pada interferensi celah ganda
a. (3) dan (4)
b. (2) dan (4)
c. (2) dan (3)
d. (1) dan (4)
e. (1) dan (3)
Percobaan Young (Celah Ganda) memiliki jarak antara celah 0,1 mm dan jarak celah ke layar 1
meter. Pengukuran jarak pola gelap ke 3 dari terang pusat berjarak 10 mm. Dapat disimpulkan
panjang gelombang cahaya yang dipakai adalah ....
A. 4.10-7 m
B. 5.10-7 m
C. 6.10-7 m
A
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
-7
D. 7.10 m
E. 8.10-7 m
Pada suatu percobaan interferensi celah ganda, dihasilkan data seperti gambar:
C
Gerak Harmonik
menghitung kelajuan getaran di satu
titik dari benda yang bergetar
Maka nilai panjang gelombang yang digunakan adalah … (1 m = 1010 𝐴)
a. 4500 𝐴
b. 5000 𝐴
c. 6000 𝐴
d. 6500 𝐴
e. 7000 𝐴
Sebuah partikel bergerak harmonik sederhana dengan amplitude 13 cm dan periode 0,1π detik.
Kecepatan partikel pada simpangan 5 cm adalah … .
a. 2,4 m/s
b. 2,4π m/s
c. 2,4π2 m/s
d. 24 m/s
e. 240 m/s
A
20
21
Gelombang
Mekanik
menentukan tegangan kawat dari
percobaan Melde
Sebuah benda melakukan getaran harmonik dengan amplitudo A. Pada saat kecepatannya sama
dengan setengah kecepatan maksimum, maka simpangannya …
a. Nol
b. 0,5 A
c. 0,64A
d. 0,87A
e. A
Pada percobaan Melde menggunakan dawai yang panjangnya 2 m dan massanya 20 gram. Dawai
diberi tegangan 16 N. Cepat rambat gelombang sepanjang dawai adalah …
a. 4 m/s
D
C
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
b.
c.
d.
e.
Gelombang
Berjalan
menentukan kelajuan dari persamaan
gelombang berjalan
Alat-alat optik
menentukan perbesaran total dari
teropong
22
23
SOAL
KUNCI
8
9
12,5 m/s
40 m/s
4010 m/s
2400 m/s
Seutas tali yang panjangnya 8 m memiliki massa 1,04 gram. Tali digetarkan sehingga sebuah
gelombang transversal menjalar dengan persamaan: y = 0,03 sin π(x + 30t). Jika x dan y dalam meter
dan t dalam detik, maka tegangan tali tersebut adalah …
a. 0,12 N
b. 0,24 N
c. 0,36 N
d. 0,60 N
e. 0,72 N
Gelombang berjalan dengan persamaan y = 2 sin π(8t – x), di mana, x, y dalam cm dan t dalam detik.
Besar kelajuan gelombang di titik yang berjarak 5 cm dari titik asal pada saat titik asal telah bergetar
selama 1 detik adalah …
a. -10π cm/s
b. -8π cm/s
c. -12π cm/s
d. -16π cm/s
e. -24π cm/s
Perhatikan gambar pembentukan bayangan pada teropong berikut ini
Panjang teropong 110 cm dan jarak fokus lensa objektif 1 m. Perbesaran teropong untuk mata tidak
berakomodasi adalah ….
A. 20 kali
B. 15 kali
C. 10 kali
D. 8 kali
E. 5 kali
A
D
C
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
Perhatikan gambar berikut:
B
Teori kinetik gas.
24
Menjelaskan teori kinetik gas
Perbesaran teropong untuk mata tidak berakomodasi berdasarkan gambar di atas adalah …
a. 14,5 kali
b. 12,5 kali
c. 11,5 kali
d. 10,5 kali
e. 9,5 kali
Perhatikan pernyataan berikut:
(1) Jumlah partikel gas ditambah
(2) Jumlah mol dikurangi
(3) Suhu ditingkatkan
(4) Volume ditambah
Factor yang dapat meningkatkan tekanan gas dalam suatu ruangan tertutup ditunjukkan oleh nomor
…
a. (1), (2), (3), dan (4)
b. (1), (2), dan (3)
c. (1), dan (3)
d. (2), dan (4)
e. (3), dan (4)
Berikut ini adalah pernyataan-pernyataan tentang proses kinetik gas.
(1) Hanya suhu dan tekanan gas yang mengalami perubahan
(2) Hanya suhu dan volume gas yang mengalami perubahan
(3) Hanya tekanan dan volume gas yang mengalami perubahan
C
C
NO
1
MATERI
5
Kalor dan
perpindahan kalor
INDIKATOR
7
Menghitung suhu pada sambungan dua
batang logam yang ujung-ujung
bebasnya memiliki suhu yang berbeda
SOAL
8
(4) Hanya suhu, tekanan, dan volume gas yang mengalami perubahan
(5) Hanya suhu yang mengalami perubahan
Pernyataan yang menunjukkan bahwa gas sedang mengalami proses isotermik adalah....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Tiga batang konduktor P, Q, dan R dari jenis berbeda memiliki panjang dan luas penampang sama
disambungkan seperti gambar:
Suhu T1 = 20 °C dan T4 = 90 °C, koefisien kP = 2 kQ = 4 kR, maka suhu T2 dan T3 adalah …
a. T2 = 40 °C, T3 = 75 °C
b. T2 = 40 °C, T3 = 60 °C
c. T2 = 35 °C, T3 = 65 °C
d. T2 = 30 °C, T3 = 50 °C
e. T2 = 30 °C, T3 = 40 °C
25
KUNCI
9
D
B
Logam P, Q, dan R berukuran sama. Konduktivitas logam P, Q, dan R berturut-turut adalah 4k, 2k,
dan k. Ketiganya terhubung dengan suhu pada ujung-ujung terbuka seperti gambar:
26
Kalor dan
perpindahan kalor
Membandingkan karakteristik termal
suatu bahan, kapasitas, dan
konduktivitas kalor
Suhu pada sambungan logam P dengan Q (Tx) adalah …
a. 80 °C
b. 70 °C
c. 60 °C
d. 50 °C
e. 40 °C
Air mendidih (100 °C) sebanyak 250 ml dituangkan ke dalam panci berisi 400 ml air bersuhu 35 °C.
setelah terjadi keseimbangan termal, maka suhu campuran adalah … (kalor jenis air 1,0 kal/gr.°C)
a. 55 °C
b. 60 °C
B
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
c. 65 °C
d. 75°C
e. 80 °C
Pemanasan Global
Menyimpulkan fungsi hutan yang
berperan secara langsung dalam
mengurangi/mencegah meningkatnya
pemanasan global
Teknologi Digital
Menentukan jenis media penyimpanan
data magnetic/optikal
27
Perhatikan fungsi hutan berikut ini:
(1) Menyerap air
(2) Meghasilkan oksigen
(3) Menangkap polutan udara
(4) Menyerap karbondioksida
Fungsi hutan yang dapat mengurangi dampak pemanasan global ditunjukkan oleh nomor …
a. 1, 2, dan 3
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 3 dan 4
e. 4 saja
Sistem penyimpanan data yang memerlukan koneksi internet adalah …
a. Hard disk
b. Flash disk
c. microSD
d. clouddata
e. microSDHC
C
D
28
Induksi
Elektromagnet
29
Menentukan faktor-faktor yang
berpengaruh pada besar ggl induksi
Bagian hard disk yang berfungsi untuk menyimpan data adalah …
a. cakram magnetic
b. spindle
c. interfacting Module
d. read-write head
e. enclosure
Perhatikan gambar dan pernyataan berikut:
B
C
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
Jika batang magnit digerakkan keluar masuk kumparan, maka akan timbul GGL induksi di ujungujung kumparan. GGL induksi akan semakin besar bila:
(1) Jumlah lilitan kumparan diperbanyak
(2) Batang magnet digerakkan lebih cepat
(3) Diameter kawat kumparan diperbesar
Pernyataan yang benar adalah …
a. 1 dan 3
b. 2 dan 3
c. 1 dan 2
d. 1 saja
e. 2 saja
9
Perhatikan gambar berikut:
A
Saat sebuah magnet digerakkan pada kumparan maka akan menghasilkan arus induksi. Hal ini dapat
dilihat dari gerak jarum galvanometer yang menyimpang. Dari gambar di atas yang benar adalah …
a. Gambar a dan b
b. Gambar a dan c
c. Gambar a dan d
d. Gambar b dan c
e. Gambar c dan d
NO
1
MATERI
5
Teori relativitas
khusus
INDIKATOR
7
Menjelaskan fenomena perubahan
panjang, waktu, dan massa dikaitkan
dengan kerangka acuan, dan
kesetaraan massa dengan energi dalam
teori relativitas khusus
30
Gejala kuantum,
sifat radiasi benda
hitam, efek foto
listrik, efek
Compton dan sinar
X
31
Menjelaskan hubungan besaranbesaran yang terkait elektronfoto
(fungsi kerja atau energi kinetik)
SOAL
8
Sebuah pesawat ruang angkasa bergerak dengan kecepatan 0,6c meninggalkan bumi. Dari pesawat
itu ditembakkan peluru dengan kecepatan 0,5c (c = kecepatan cahaya di ruang hampa). Kecepatan
peluru menurut pengamat di bumi jika arah peluru searah pesawat adalah …
a. 0,75c
b. 0,85c
c. 0,95c
d. 0,88c
e. 0,55c
Sebuah partikel bermassa diam m0 bergerak dengan kecepatan 0,6c. energi kinetik partikel itu adalah
…
a. ¼ m0 c2
b. 1/3 m0 c2
c. ½ m0 c2
d. 2/3 m0 c2
e. ¾ m0 c2
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut:
(1) Meningkatkan intensitas cahaya
(2) Memperbesar panjang gelombang cahaya
(3) Memperkecil nilai potensial henti
(4) Memperkecil besar fungsi kerja logam
Cara yang benar untuk meningkatkan energi kinetik elektron dalam peristiwa foto listrik adalah …
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
e. 3 dan 4
Pernyataan berikut ini berkaitan dengan efek fotolistrik:
(1) Menggunakan foton dengan panjang gelombang yang lebih pendek dari panjang gelombang
ambang
(2) Menggunakan logam dengan energi ambang kecil
(3) Penggunaan dengan frekuensi yang lebih besar dapat menyebabkan energi kinetik elektron
bertambah besar
(4) Banyak electron lepas dari permukaan logam bergantung pada frekuensi cahayanya
Pernyataan yang benar adalah …
KUNCI
9
B
E
B
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
a.
b.
c.
d.
e.
Karakteristik inti
atom dan
radioaktivitas
Mendeskripsikan unsur radioaktif yang
menyerap atau memancarkan partikel
(positron, elektron, proton dan lain)
untuk mencapai kestabilan.
32
Listrik statis
Menentukan besaran terkait pada
sebuah muatan (besar, jenis, atau
jarak) akibat pengaruh dua muatan
lain, yang memperoleh gaya listrik
dengan resultan sama dengan nol.
Listrik arus searah
(DC)
Menghitung besaran yang terkait
rangkaian tertutup 2 loop dengan 2
sumber tegangan dan 2 hambatan.
33
34
SOAL
KUNCI
8
9
1, 2, 3, dan 4
1, 2, dan 3
1 dan 3
2 dan 4
3 saja
Pada reaksi inti:
Maka x adalah …
a. Sinar α
b. Sinar 
c. Sinar 
d. Sinar X
e. Proton
Inti sebuah atom memancarkan sinar α, maka …
a. Massa atomnya tetap
b. Massa atomnya bertambah 1
c. Massa atomnya berkurang 4
d. Nomor atomnya bertambah 1
e. Nomor atomnya berkurang 2
Dua buah partikel A dan B masing-masing bermuatan listrik +20 μC dan +45 μC, terpisah dengan
jarak 15 cm. Jika C adalah titik yang terletak di antara A dan B sedemikian sehingga gaya listrik di C
sama dengan 0, maka jarak C dari A adalah …
a. 2 cm
b. 3 cm
c. 4 cm
d. 6 cm
e. 9 cm
Perhatikan rangkaian berikut:
A
E
D
A
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
Besar daya pada hambatan 2 ohm adalah …
a. 2 watt
b. 4 watt
c. 5 watt
d. 6 watt
e. 9 watt
Pada rangkaian listrik sederhana seperti gambar:
A
Besar kuat arus I1 adalah …
a. 0,25 A
b. 0,30 A
c. 0,36 A
d. 0,45 A
e. 0,50 A
Kemagnetan
Menentukan besar dan arah kuat
medan magnet pada titik pusat dua
potong kawat berbentuk setengah
lingkaran.
35
36
Induksi
elektromagnetik
Menghitung besar dan arah arus
induksi pada penghantar yang
bergerak dalam medan magnet
Dua buah kawat dialiri arus listrik di susun seperti gambar:
E
Jika iP = 2/π A, iQ = 2 A dan jari-jari lingkaran kawat (R) = 10 cm, maka besar dan arah induksi
magnetic di pusat lingkaran adalah … (μ0 = 4π.10-7 Wb/Am)
a. 4 x 10-5 Tesla, arah keluar bidang gambar
b. 4 x 10-5 Tesla, arah masuk bidang gambar
c. 8 x 10-5 Tesla, arah masuk bidang gambar
d. 8 x 10-6 Tesla, arah keluar bidang gambar
e. 4 x 10-6 Tesla, arah keluar bidang gambar
Kawat lurus dialiri arus listrik 7 A diletakkan seperti gambar:
A
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
9
Besar dan arah arus induksi di titik Q adalah … (μ0 = 4π.10-7 Wb/Am)
a. 7,0 x 10-5 T tegak lurus menuju bidang kertas
b. 7,0 x 10-5 T tegak lurus menjauhi bidang kertas
c. 9,0 x 10-5 T tegak lurus menuju bidang kertas
d. 9,0 x 10-5 T tegak lurus menjauhi bidang kertas
e. 14,0 x 10-5 T tegak lurus menuju bidang kertas
B
Dua buah kawat lurus panjang diletakkan sejajar pada jarak 2 cm satu sama lain dialiri arus seperti
gambar:
Teori relativitas
khusus
37
Menentukan besaran yang berkaitan
dengan kontraksi panjang gerak
relativistik
Jika arus yang mengalir pada kedua kawat sama besar 2 A, maka arah dan besar induksi magnetic di
titik P adalah … (μ0 = 4π.10-7 Wb/Am)
a. 8.10-5 T keluar bidang kertas
b. 8.10-5 T masuk bidang kertas
c. 4.10-5 T keluar bidang kertas
d. 4.10-5 T masuk bidang kertas
e. 0
Pesawat bergerak dengan kecepatan v, ternyata panjang pesawat menjadi 0,8 kali panjang diamnya.
Jika c = kecepatan cahaya, maka kecepatan pesawat adalah …
a. 0,4 c
b. 0,5 c
c. 0,6 c
d. 0,7 c
e. 0,8 c
Sebuah kubus memiliki volume sejati 1000 cm3 .Berapa volume kubus itu jika diamati seorang
C
NO
1
38
MATERI
5
INDIKATOR
7
Pemanfaatan,
dampak, dan
proteksi
radioaktivitas
Mengurutkan nama radioisotop
dengan pemanfaatannya
Listrik arus searah
(DC)
Memprediksi keadaan nyala lampu
bohlam dalam rangkaian 5 buah lampu
dengan penjelasan yang tepat jika
salah satu jalur ditambahkan satu
lampu yang lain.
39
Listrik arus bolakbalik (AC)
40
Membandingkan tegangan listrik pada
indukor dan kapasitor pada rangkaian
RLC seri dan dihubungkan dengan
sumber arus bolak-balik (AC
SOAL
8
pengamat yang bergerak dengan kecepatan 0,8c relatif terhadap kubus dalam arah salah satu
rusuknya adalah …
a. 100 cm3
b. 300 cm3
c. 400 cm3
d. 500 cm3
e. 600 cm3
Radiasi dari radioisotop Co-60 dimanfaatkan untuk …
a. Membunuh sel kanker
b. Detektor asap
c. Menentukan umur fosil
d. Terapi pada kelenjar gondok
e. Penghancuran batu ginjal
KUNCI
9
E
A
Perhatikan gambar rangkaian 5 lampu identik berikut:
D
Lampu identik F dipasang pada kawat antara P dan Q. Bagaimana keadaan nyala lampu pada
rangkaian listrik sekarang?
a. Lampu D dan E menyala lebih terang dari semula
b. Lampu A, B, dan C menyala lebih terang dari semula
c. Lampu D dan E lebih terang daripada A, B, dan C
d. Lampu D dan E lebih redup dari semula
e. Lampu D dan E sama terangnya dengan keadaan semula
Perhatikan gambar rangkaian RLC berikut:
E
NO
1
MATERI
5
INDIKATOR
7
SOAL
KUNCI
8
Besar tegangan listrik pada induktor dan kapasitor adalah …
a. 6 V dan 20 V
b. 15 V dan 10 V
c. 20 V dan 30 V
d. 25 V dan 15 V
e. 30 V dan 20 V
9
Hambatan R, induktor L, dan kapasitor C mempunyai nilai masing-masing 300 ohm, 0,9 H, dan 2
μF. Ketiga komponen listrik dihubungkan seri dan diberi tegangan efektif AC sebesar 50 V
sedangkan frekuensi sudut AC 1000 rad/s.Tegangan induktor dan kapasitor rangakaian itu adalah …
a. 40 V dan 50 V
b. 30 V dan 40 V
c. 50 V dan 90 V
d. 75 V dan 60 V
e. 90 V dan 50 V
E
Surabaya, Februari 2019
TIM MGMPS FISIKA
SMAN 11 SURABAYA
Download