Uploaded by yunitiar.resti

(PRINT 2) 1.Proposal MPA

advertisement
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
A. Latar Belakang
Dalam aktivitas pembelajaran di dunia mahasiswa, banyak sekali kesibukan
yang tak bisa dielakkan. Mulai dari kegiatan akademik sampai kegiatan nonakademik. Sehingga terkadang kita lupa kewajiban kita sebagai makhluk sosial yang
perlu berkomunikasi dengan orang lain. Padahal menyambungkan tali silaturahmi
adalah salah satu kebutuhan rohani yang perlu dipenuhi oleh setiap orang.
Sebagai sebuah organisasi yang bergerak di kehidupan mahasiswa. Himpunan
Mahasiswa Sipil (HMS) memang sangat melibatkan kemampuan dalam berkoordinasi
dan berkomunikasi. Harus ada koherensi antara setiap elemen yang bekerja. Baik
antara Badan Pengurus, Anggota Luar Biasa, maupun Anggotanya. Itu merupakan
modal awal dalam menyusun setiap anak tangga untuk mecapai tujuan organisasi.
Oleh karena itu, dalam rangka memberikan pemahaman dasar terlebih dahulu
sebelum para mahasiswa baru memasuki kehidupan berorganisasi di lingkungan
kemahasiswaannya. Maka kami akan menyelenggarakan kegiatan “MPA (Masa
Pengkaderan Anggota)”
yang akan memberi semangat berpetualang dalam
memasuki sebuah organisasi.
B. Landasan Hukum
Landasan yang digunakan dalam kegiatan ini adalah :
1. Garis-garis Besar Program Kerja HMS FPTK UPI,
2. UUD 1945
3. Tridarma Perguruan Tinggi
C. Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan yang ingin diraih dari kegiatan ini adalah:
1. Memberikan pemahaman dan pengembangan dasar berorganisasi kepada angkatan
2017;
2. Mempererat hubungan silaturahmi antar mahasiswa Departemen Pendidikan
Teknik Sipil UPI;
3. Untuk melaksanakan salah satu kaderisasi Himpunan Mahasiswa Sipil yang
ditujukan kepada Anggota Biasa angkatan 2017.
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
D. Nama dan Tema Kegiatan
Nama kegiatan yang akan kami selenggarakan adalah “MPA (Masa
Pengkaderan
Anggota)”
yang
bertemakan
“Adventure
and
Development
(ADVELOPMENT)”
E. Bentuk Kegiatan
Bentuk kegiatan dari Masa Pengkaderan Anggota HMS FPTK UPI ini adalah
pemberian pemahaman mengenai organisasi HMS FPTK UPI dan meningkatkan rasa
kekeluargaan dengan rangkaian acara pos to pos yang satu di antaranya terdapat
kegiatan pembuatan sebuah karya.
F. Sasaran Kegiatan
Sasaran dari kegiatan ini adalah rekan-rekan anggota muda HMS, anggota
biasa HMS, anggota luar biasa HMS, dan tamu undangan dilingkungan UPI.
G. Waktu dan Tempat Kegiatan
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal
: Minggu, 22 Oktober 2017
Waktu
: 07.00 WIB – 13.40 WIB
Tempat
: Lapangan Golf UPI
H. Susunan Acara
Waktu (WIB)
Durasi
Lokasi
Acara
07.00 - 11.20
4 jam 20 menit
Lapangan Golf UPI
Kegiatan Pos to Pos
11.20 - 11.35
15 menit
Lapangan Golf UPI
Presentasi Hasil Karya
11.35 - 11.55
25 menit
Lapangan Golf UPI
Salat Dzuhur
11.55 - 12.20
25 menit
Lapangan Golf UPI
Makan Siang
12.20 - 12.50
30 menit
Lapangan Golf UPI
Games
12.50 - 13.15
25 menit
Lapangan Golf UPI
Pematerian Ketua Himpunan
13.15 - 13.25
10 menit
Lapangan Golf UPI
Pemberian Cindera Mata
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
13.25 - 13.40
25 menit
Lapangan Golf UPI
Pengondisian Pulang
I. Susunan Kepanitiaan
Pelindung
: Prof. Dr. H. Asep Kadarohman, M. Si.
(Rektor Universitas Pendidikan Indonesia)
Prof. Dr. Mokhammad Syaom Barliana, M. Pd., M.T.
(Dekan FPTK UPI)
Penasehat
: Dr. Ana, M. Pd.
(Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan)
Drs. Odih Supratman, S. T., M. T.
(Ketua Departemen Pendidikan Teknik Sipil)
Pembimbing
: Dedi Purwanto, S.Pd., MPSDA.
Penanggung Jawab
: Angga Herdiana
(Ketua Umum HMS FPTK UPI)
Steering Commitee
: Indah Maryanti
Ighsan Ridwanulloh
Ketua Pelaksana
: M. Jihad Ihsan
Sekretaris
: Yunitiar Resti P
Bendahara
: Rieva Septianita
Kesekretariatan
: Nurul Hikmatul Fatimah
Koor. Acara
: Yadawa
Koor. Humas
: Louise Tuahta
Koor. Logistik
: Hadi Hidayat
Koor. Konsumsi
: Luthfiyanti
Koor. P3K
: Roikhan
Koor. PDD
: Anggara
Koor. Komdis
: M. Ihsan
Koor. Korlap
: Rezza Fatwa
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
J. Anggaran Biaya
a. Rencana Pemasukan
Sumber pembiayaan pada acara ini akan diperoleh dengan beberapa upaya, di
antaranya:
No
Sumber Dana
Jumlah
1
Bantuan dana dari HMS FPTK UPI
Rp. 550.000
2
Bantuan dana dari FPTK UPI
Rp.400.000
Jumlah Total
Rp.950.000
b. Rencana Pengeluaran
Sesuai dengan perhitungan awal, biaya yang akan digunakan dalam acara
“Masa Pengkaderan Anggota HMS FPTK UPI” ini adalah sebesar Tujuh Ratus Dua
Puluh Delapan Ribu Rupiah sebagaimana tertera pada rincian biaya berikut:

Divisi Kesekretariatan
No.
Nama Barang
Jumlah
Satuan
1
Print Proposal Kegiatan MPA
4
buah
2
Print Surat Perizinan Kegiatan
5
3
Print Surat Perizinan Tempat
Kegiatan
Harga
Jumlah Biaya
Satuan (Rp.)
(Rp.)
8,500
34,000
lembar
500
2,500
3
lembar
500
1,500
4
Print Surat Perizinan Tempat Rapat
5
lembar
500
2,500
5
Print Surat Permohonan Dana
3
lembar
500
1,500
6
Print Surat Permohonan Dospem
2
lembar
500
1,000
7
Print Surat Permohonan SC
4
lembar
500
2,000
8
Print Surat Undangan Kegiatan
8
lembar
500
4,000
9
Print Surat Undangan Rapat Progress
16
lembar
500
8,000
10
Print Surat Undangan Rapat Teknis
8
lembar
500
4,000
8
lembar
500
4,000
1
buah
11,500
11,500
11
12
Print Surat Undangan Rapat
Sosialisasi
Print PKM
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
13
Amplop Kabinet Polos
40
buah
500
20,000
14
Print Amplop Undangan Kegiatan
8
buah
500
4,000
16
buah
500
8,000
8
buah
500
4,000
8
buah
500
4,000
4
buah
1,000
4,000
15
16
17
19
Print Amplop Undangan Rapat
Progress
Print Amplop Undangan Rapat
Teknis
Print Amplop Undangan Rapat
Sosialisasi
Map Surat
120,500
TOTAL BIAYA (Rp.)

Divisi Konsumsi
No.
Nama Barang
Jumlah
Satuan
Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp.)
(Rp.)
1
Stick coklat
1
kg
12,000
12,000
2
Stick kentang
1
kg
25,000
25,000
3
Kopi cup
5
buah
1,000
5,000
4
Snack
1
bungkus
15,000
15,000
57,000
TOTAL BIAYA (Rp.)

Divisi PDD
No.
Nama Barang
Jumlah
Satuan
1
Banner
3
m
2
Nametag
40
3
Kertas foto
2
Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp.)
(Rp.)
18,000
54,000
lembar
500
20,000
lembar
2,000
4,000
78,000
TOTAL BIAYA (Rp.)

No.
Divisi Logistik
Nama Barang
Jumlah
Satuan
Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp.)
(Rp.)
1
CAP
1
buah
80000
80,000
2
HT
12
buah
18,000
216,000
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
3
Megaphone
2
buah
30,000
60,000
4
Uang bensin
x
-
50,000
50,000
5
Trashbag
10
2,000
20,000
426,000
TOTAL BIAYA (Rp.)

No.
Divisi Acara
Nama Barang
Jumlah
Satuan
Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp.)
(Rp.)
1
FC Draft Acara
70
lembar
200
14,000
2
Print Peta situasi
5
lembar
1,000
5,000
3
Obat-obatan P3K
1
set
200,000
200,000
219,000
TOTAL BIAYA (Rp.)

No.
1
Divisi Humas
Nama Barang
Map
Jumlah
Satuan
-
buah
Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp.)
(Rp.)
-
20,000
20,000
TOTAL BIAYA (Rp.)

No.
Divisi Komdis
Nama Barang
Jumlah
Satuan
Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp.)
(Rp.)
1
Spidol permanen
5
buah
-
-
2
lakban
1
buah
5,000
5,000
5,000
TOTAL BIAYA (Rp.)

No.
Divisi Korlap
Nama Barang
Jumlah
Satuan
Harga Satuan Jumlah Biaya
(Rp.)
(Rp.)
1
Print peta jalur
4
lembar
250
1,000
2
Fotokopi peta
10
lembar
200
2,000
3,000
TOTAL BIAYA (Rp.)
TOTAL ANGGARAN
Rp. 928,000
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
K. Penutup
Demikianlah proposal kegiatan “MPA (Masa Pengkaderan Anggota)” ini
kami sampaikan. Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi semua pihak.
Tentunya dengan adanya proposal ini, bisa menjadi awal untuk pelaksanaan
kegiatan kami, agar semua rencana yang telah dicanangkan dapat terlaksana dengan
baik. Mohon maaf apabila terdapat banyak kekurangan dalam pembuatan proposal
ini.
Dan terakhir, kami mengucapkan terima kasih kepada pihak Fakultas, pihak
Departemen dan seluruh panitia yang telah membantu dalam pembuatan proposal ini.
Semoga Allah swt membalas kebaikan yang telah kita lakukan.
PANITIA MASA PENGKADERAN ANGGOTA
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Sekretariat: Gd. PKM Lantai 2 Jl. Dr. Setiabudhi No. 229 Bandung 40154
LEMBAR PENGESAHAN
Bandung, 13 Oktober 2017
Hormat Kami,
Ketua Pelaksana
Sekretaris
M. Jihad Ihsan
NIM 1506893
Yunitiar Resti P.
NIM 1506381
Mengetahui,
Kepala Departemen Pendidikan
Teknik Sipil
Ketua Umum
HMS FPTK UPI
Drs. Odih Supratman, S.T., M.T.
NIP. 196208091991011002
Angga Herdiana
NIM 1503493
Menyetujui,
Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan
Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan
Universitas Pendidikan Indonesia
Dr. Ana, M.Pd.
NIP. 197203071999032002
Download