Form Pembelian - Valbury Capital Management

advertisement
AGEN PENJUAL / CABANG
FORMULIR
PEMBELIAN UNIT PENYERTAAN REKSA DANA
FB
2.0
PERHATIAN: Sebelum mengisi, harap membaca dan mengerti isi prospektus dan catatan dibalik lembaran ini. Gunakan huruf cetak / ketik dan beri tanda v
sesuai pilihan anda.
NAMA LENGKAP / BADAN HUKUM
NO KTP / SIM / PASPOR / KIMS
ALAMAT TINGGAL TETAP
TELEPON
KOTA
HANDPHONE
YA
NILAI PEMBELIAN (RP)
KODE POS
NO REKENING INVESTOR DARI BANK KUSTODIAN
PERNYATAAN : Saya / Kami ingin melakukan pembelian Unit Penyertaan pada
INVESTASI BERKALA
NO NPWP
NAMA REKSA DANA
BIAYA PEMBELIAN
TERBILANG
TIDAK
PERNYATAAN : Saya / Kami dengan ini menyatakan bahwa telah membaca dan mengerti isi Prospektus terutama
yang berhubungan dengan kebijakan investasi dan risiko dari Investasi Reksa Dana serta menyatakan terikat pada
persyaratan serta ketentuan yang tercantum dalam Kontrak Investasi Kolektif Reksa Dana PT Valbury Capital
Management dan Bank Kustodian, serta catatan dibalik lembaran ini. Apabila profil risiko tidak sesuai dengan profil
risiko dari produk Reksa Dana, Saya / Kami bersedia menanggung risiko dari Pembelian yang dilakukan. Dengan
ditandatanganinya formulir ini, Saya / Kami menyatakan menerima dan bersedia menanggung seluruh konsekuensi
yang muncul dikemudian hari berkaitan dengan risiko dari Investasi Reksa Dana.
DIISI OLEH MANAJER INVESTASI
TANGGAL TERIMA
JAM
TEMPAT / TANGGAL
TANDA TANGAN, NAMA JELAS DAN CAP PERUSAHAAN (BILA ADA)
PUTIH : KUSTODIAN
BIRU : FUND ADMIN
NAMA JELAS & TANDA TANGAN
KUNING: MARKETING
MERAH: INVESTOR
PT VALBURY CAPITAL MANAGEMENT
Menara Karya 10th Fl.
Jl. HR Rasuna Said Block X-5, Kav.1-2, Jakarta 12950
Telepon : (021) 255-33747
Faksimili : (021) 255-33797
HARAP DIBACA SEBELUM MENGISI FORMULIR PEMBELIAN UNIT PENYERTAAN REKSA DANA
1. Tata cara selengkapnya Pembelian Unit Penyertaan harus dilakukan
sesuai dengan syarat dan ketentuan yang tercantum dalam
Prospektus.
2. Pembayaran atas Pembelian Produk Unit Penyertaan Reksa Dana
Valbury ditujukan pada rekening yang tercantum dalam Prospektus.
3. Semua biaya bank dan biaya pemindahbukuan sehubungan dengan
pembayaran tersebut diatas menjadi tanggung jawab calon Pemegang
Unit Penyertaan.
4. Untuk Formulir Pembelian Unit Penyertaan diterima sebelum jam 13.00
WIB oleh Manajer Investasi (Good Applications) maka Pembelian Unit
Penyertaan akan diproses berdasarkan Nilai Aktiva Bersih per Unit
Penyertaan pada akhir hari bursa tersebut.
5. Manajer Investasi dan Bank Kustodian dapat menerima atau menolak
Pemesanan Pembelian Unit Penyertaan sebagian atau seluruhnya.
Selanjutnya atas nama Manajer Investasi, Bank Kustodian akan
menerbitkan Surat Konfirmasi Kepemilikan Unit Penyertaan yang
menyatakan jumlah Unit Penyertaan yang dimiliki dan Nilai Aktiva
Bersih per Unit Penyertaan pada saat Unit Penyertaan dibeli
selambat-lambatnya 7 (tujuh) Hari Bursa setelah pembayaran dan
aplikasi pemesanan pembelian Unit Penyertaan diterima dengan baik
(in good fund and in complete application) oleh Bank Kustodian.
6. Apabila ada perubahaan alamat Pemegang Unit Penyertaan, maka
harus segera ada pemberitahuan secara tertulis kepada Manajer
Investasi.
7. Ketentuan Pembelian Produk Unit Penyertaan Reksa Dana Valbury
mengacu pada Prospektus.
Formulir ini bagian tidak terpisah dari Formulir Pembukaan Rekening yang telah diisi secara lengkap dan ditandatangani oleh Nasabah secara sah. Manajer Investasi berhak
menolak permohonan pembelian unit penyertaan reksa dana, jika pengisian Formulir Pembukaan Rekening ternyata menggunakan data yang tidak benar/tidak sah atau tidak
lengkap. Nasabah tidak dibenarkan untuk memberikan uang tunai, bilyet atau giro asli kepada Marketing / Agen Penjual. Dana investasi diwajibkan disetor ke rekening yang tertera
di Prospektus. PT Valbury Capital Management tidak bertanggung jawab baik secara moril maupun material bila terjadi kesalahpahaman atau kerugian yang diderita oleh Nasabah
akibat hal ini. Formulir Pembelian ini bukan merupakan tanda terima yang sah.
Download