bab-iii-lembaga

advertisement
BAB III
LEMBAGA SOSIAL
OLEH: MAHARROMIYATI, S. Pd
Lembaga
Sosial
Pengertian Lembaga
Sosial
Lembaga sosial adalah
prosedur atau tata cara yang
telah diciptakan untuk
mengatur hubungan
antarmanusia yang tergabung
dalam masyarakat
Fungsi Lembaga
Sosial
Manifest: fungsi yang disadari
Laten : fungsi tidak disadari
Jenis Lembaga Sosial
BAGAN
Keluarga
Pendidikan
Politik
Ekonomi
LEMBAGA SOSIAL
Lembaga sosial adalah prosedur atau tata cara yang
telah diciptakan untuk mengatur hubungan antar
manusia yang tergabung dalam suatu kelompok
masyarakat
Fungsi:
- Laten
- Manifest
LEMBAGA SOSIAL (2)
Jenis Lembaga
Sosial
1.Pranata Keluarga
2.Pranata Pendidikan
3.Pranata Politik
4.Pranata Ekonomi
DEFINISI LEMBAGA SOSIAL MENURUT
PARA SOSIOLOG
Paul Horton dan Chester L. Hunt: sistem norma-norma sosial dan hubunganhubungan yang menyatukan nilai-nilai dan prosedur-prosedur tertentu dalam rangka
memenuhi kebutuhan dasar masyarakat.
Peter L. Berger: suatu prosedur yang menyebabkan perbuatan manusia ditekan
oleh pola tertentu dan dipaksa bergerak melalui jalan yang dianggap sesuai dengan
keinginan masyarakat.
Mayor Polak: suatu kompleks atau sistem peraturan-peraturan dan adat istiadat
yang
mempertahankan nilai-nilai yang penting.
W. Hamilton: tata cara kehidupan kelompok, yang apabila dilanggar akan dijatuhi
pelbagai derajat sanksi.
Robert MacIver dan C.H. Page: prosedur atau tata cara yang telah diciptakan
untuk mengatur hubungan antarmanusia yang tergabung dalam suatu kelompok
masyarakat.
Leopold Von Wiese dan Becker: jaringan proses hubungan antarmanusia dan
antarkelompok yang berfungsi memelihara hubungan itu serta pola-polanya sesuai
dengan minat dan kepentingan individu dan kelompoknya.
Koentjaraningrat: suatu sistem tata kelakuan dan hubungan yang berpusat
kepada aktivitas untuk memenuhi kompleksitas kebutuhan khusus dalam kehidupan
manusia.
Soerjono Soekanto: himpunan norma dari segala tingkatan yang berkisar pada
suatu
kebutuhan pokok dalam kehidupan masyarakat.
TERBENTUKNYA LEMBAGA SOSIAL
Secara garis besar, timbulnya lembaga sosial dapat
diklasifikasikan ke dalam dua cara berikut.
1. Secara Tidak Terencana
Artinya, lembaga sosial itu lahir secara bertahap
(berangsurangsur) dalam praktek kehidupan
masyarakat.
2. Secara Terencana
Artinya, lembaga sosial muncul melalui suatu
perencanaan yang matang oleh seorang atau
sekelompok orang yang memiliki kekuasaan dan
wewenang.
Karakteristik Lembaga Sosial
1. Memiliki simbol sendiri.
2. Memiliki tata tertib dan tradisi.
3. Usianya lebih lama.
4. Memiliki alat kelengkapan.
5. Memiliki ideologi.
6. Memiliki tingkat kekebalan/daya tahan.
Bandingkan dua gambar berikut; yang mana
merupakan lembaga sosial? Mengapa?
Download