- Free Documents

advertisement
A.
KONSEP DASAR TERMODINAMIKA
. Sistem dan Lingkungan Sistem adalah sesuatu yang menjadi subjek pembahasan.
Lingkungan adalah segala sesuatu yang berada diluar sistem.
. KESETIMBANGAN
Ada macam kesetimbangan dalam termodinamika a. kesetimbangan mekanis b.
kesetimbangan termal c. kesetimbangan kimia Jika macam kesetimbangan itu terpenuhi,
maka sistem berada dalam keadaan setimbang termodinamik.
. KALOR
Kalor merupakan energi yang berpindah akibat perbedaan suhu antara sistem dan
lingkungannya.
. USAHA DAN KAPASITAS KALOR
Usaha gas dapat dihitung dengan persamaan W F x s F gaya. Gaya yang diberikan gas
dapat ditentukan F dari hubungan p tekanan gas p A A luas penampang Jadi, W F x s W p A
s atau W p A s A s V jadi, W p V
W usaha J p tekanan N/m
V perubahan volume m
. KALOR JENIS
Kalor jenis c adalah kapasitas kalor persatuan massa . C Rumus c atau Q mcT
m
. KAPASITAS KALOR MOLAR kapasitas kalor molar gas adalah banyaknya kalor
yang diperlukan untuk manaikkan suhu mol gas sebesar K
Ada macam kalor molar gas, yaitu a. kalor molar pada volume tetap CV,m b. Kalor molar
pada tekanan tetap CP,m
Rumus
a. Kalor molar pada volume tetap CV,m
,,
b. Kalor molar pada tekanan tetap CP,m
,,
. TETAPAN LAPLACE
Tetapan LAPLACE adalah perbandingan antara kapasitas kalor pada tekanan tetapCp
dengan kapasitas kalor pada volume tetapCv.
Proses termodinamika
Ada proses perubahan kedaan termodinamika, yaitu a. Proses IRAVERSIBEL proses yang
berlangsung secara spontan pada satu arah dan tidak dapat terjadi pada arah sebaliknya. b.
Proses REVERSIBEL proses yang selalu berada dalam keadaan setimbang temodinamik.
Proses termodinamik dapat berupa Pemuaian ekspansi Pemampatan kompresi Pemanasan
Pendinginan
Macammacam proses termodinamika
. Proses Isotermal proses perubahan tingkat keadaan suatu gas yang berlangsung pada
suhu tetap. Rumus . diagram pV untuk proses isotermal
. Proses Isobarik Proses perubahan tingkat keadaan suatu gas yang berlangsung pada
tekanan konsta. Rumus W pV V
usaha yang dilakukan dalam proses isobarik
. Proses Isokhorik Proses perubahan tingkat suatu gas yang berlangsung pada volume
konstan. diagram proses isokhorik
. Proses Adiabatik Proses perubahan tingkat keadaan sistem dimana selama proses
tersebut tidak ada kalor yang masuk atau keluar dari sistem. Rumus diagram proses
adiabatik
Mesin Kalor
Mesin kalor adalah mesin yang merubah energi panas menjadi energi mekanik. Energi
mekanik diperoleh dari energi termal dengan membiarkan sejumlah kalor mengalir dari
temperatur tinggi ke rendah. Rumus W Qh Qc W kerja mekanik Qh suhu tinggi Qc suhu
rendah
efisiensi kalor
Skema mesin kalor
Siklus Carnot
Siklus Carnot adalah mesin kalor hipotesis yang beroprasi dalam suatu siklus reversibel.
Mesin ini merupakan mesin kalor yang ideal, sehingga tidak mungkin digunakan di
kehidupan nyata. Siklus carnot terdiri dari proses Isotermal dan proses adiabatik reversibel
atau isentropik entropi konstan. Diagram proses siklus CARNOT
MESIN PENDINGIN
Mengalirkan kalor dari tempat dingin ke tempat panas. Suhu dalam mesin pendingin jauh
lebih rendah dari pada suhu udara ruangan. Rumus skema mesin pendingin Contoh mesin
pendingin
Hukumhikum termodinamika
Hukum I Termodinamika
ketika kalor Q diberikan pada sistem, sebagian kalor
yang diberikan digunakan untuk menaikkan energi dalam sebesar U, sedangkan sisanya
keluar dari sistem ketika sistem itu melakukan usaha W terhadap lingkungannya
Dirumuskan
QUW
Skema perjanjian HUKUM I TERMODINAMIKA
Hukum II Termodinamika
Faktanya, nilai efisiensi mesin kalor tak mungkin mencapai dan tidak mungkin bisa membuat
mesin yang mengubah seluruh kalor Qh menjadi kerja W. Macammacam perumusan Hukum
II Termodinamika . Perumusan Kelvin Planck adalah mustahil bagi sistem manapun untuk
merubah seluruh kalor yang diserapnya darii reservoir suhu tinggi menjadi mekanik
Faktanya, kita dapat menggerakkan mobil hanya dengan mendinginkan udara disekitar
mobil.
. Perumusan Clausius tidak mungkin membuat mesin yang kerjanya hanya
menyerap kalor dari reservoir yang bersuhu rendah dan memindahkan kalor ini ke reservoir
yang bersuhu tinggi tanpa adnya usaha dari luar
Usaha dari luar misalnya energi listrik atau energi Mekanik. . Hukum II Termodinamika dalam
bentuk Entropi Entropi adalah ukuran keteraturan atau ketidakteraturan suatu sistem. suatu
proses hanya dapat terjadi jika tingkat
ketidakteraturan suatu keadaan menuju ke tingkat ketidakteraturan yang lebih besar
Rumus
S Sakhir Sawal
Proses REVESIBEL adalah proses ideal yang tak pernah terjadi di alam ini. Semua proses di
alam semesta bersifat irevesibel sehingga entropi total alam semesta selalu meningkat.
sebuah proses alami yang bermula dalam suatu keadaan
kesetimbangandan berakhir dalam satu kesetimbangan lain akan bergerak dalam arah yang
akan menyebabkan entropi sistem dan lingkungan akan bertambah atau tetap
Sekian
Download