KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY COMPANY AMERIKA

advertisement
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY COMPANY AMERIKA SERIKAT
DALAM INVASI AMERIKA SERIKAT KE IRAK TAHUN 2003
SKRIPSI
Disusun oleh
BHRAMANTO PRIAMBODO
NIM. 071112066
PROGRAM S1 HUBUNGAN INTERNASIONAL
DEPARTEMEN HUBUNGAN INTERNASIONAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS AIRLANGGA
Semester Gasal 2015/2016
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
i
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
ii
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY COMPANY AMERIKA SERIKAT
DALAM INVASI AMERIKA SERIKAT KE IRAK TAHUN 2003
SKRIPSI
Maksud: sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan studi
S1 pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Airlangga
Disusun oleh:
Bhramanto Priambodo
NIM. 071112066
PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS AIRLANGGA
Semester Gasal 2015/2016
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
i
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
ii
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
iii
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
iv
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
HALAMAN PERSEMBAHAN
Skripsi ini penelitipersembahkan kepada pihak yang berminat
membacanya.
-Bhram-
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
v
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
HALAMAN INSPIRASIONAL
My escape has always been in gaming
Kenny -KennyS- Schrub
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
vi
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
KATA PENGANTAR
Puji Syukur kehadirat Allah SWT, serta campur tangannya yang membuat
penelitimampu menyelesaikan skripsi dengan judul Keterlibatan Private Military
Company Amerika Serikat dalam Keberhasilan Invasi Amerika Serikat Ke Irak
Tahun 2003. Peneliti mendapat inspirasi untuk membahas mengenai topik ini
dalam skripsi setelah penelitimembaca sebuah artikel di internet mengenai
keterlibatan PMC dalam invasi Amerika Serikat ke Irak tahun 2003. Dengan
membaca artikel tersebut lantas membuat penelitiuntuk menjadikan sebagai topik
skripsi yang kemudian dalam pengerjaanya dibimbing oleh Bapak I Basis Susilo.
Fase tersulit dalam penelitian ini adalah menemukan data empiris dan
menganalisa eskalasi PMC dalam invasi Amerika Serikat ke Irak, yang sebagian
besar dokumennya merupakan hal yang normatif. Melalui dorongan semangat dari
banyak pihak dan tekad peneliti untuk menjawab rumusan masalah yang ada, serta
berkat proses bimbingan dalam pengerjaan skripsi yang baik, peneliti dapat
melalui hambatan yang ada dan menyajikan data serta pembahasan yang
dibutuhkan.
Hal yang penelitianggap menarik dalam skripsi ini adalah keterlibatan PMC yang
beranggotakan rakyat sipil dalam invasi Amerika Serikat ke Irak tahun 2003
setelah firma PMC dikontrak oleh Pemerintah Amerika Serikat. Hal tersebut
menimbulkan rasa ingin tahu penelititerkait dengan keterlibatan PMC dalam
invasi ke Irak tahun 2003 yang kemudian peneliti arahkan dalam melihat seberapa
efektif keterlibatan peran PMC dalam keberhasilan invasi Amerika Serikat ke Irak
tahun 2003. Atas dasar tersebut kemudian peneliti memberikan penjelasan
mengenai efektivitas PMC di Irak yang kemudian membantu militer Amerika
Serikat dalam meraih keberhasilan invasi di Irak. Peneliti juga memiliki
ketertarikan pribadi dalam kasus-kasus yang masuk kategori politik dan keamanan
internasional seperti kasus dalam tema yang diangkat.
Sebagai penutup, peneliti mengucapkan banyak terimakasih kepada seluruh pihak
yang telah membantu dalam pengerjaan skripsi ini. Peneliti menyadari skripsi ini
masih jauh dari sempurna. Untuk itu kemudian peneliti memohon maaf atas
kekurangan yang disengaja ataupun tidak. Peneliti juga berharap, skripsi ini dapat
memberikan pandangan yang lebih terperinci terhadap permasalahan PMC dalam
hari-hari ke depan. Peneliti menyampaikan terimakasih atas dukungan, saran, dan
kritik semua yang membantu pengerjaan skripsi ini.
Surabaya, 7 Januari 2016
Bhramanto Priambodo
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
vii
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
UCAPAN TERIMAKASIH
Ucapan terimakasih pemeliti sampaikan kepada Allah SWT beserta alam dan
segala isinya. Secara khusus, peneliti mengucapkan terimakasih kepada seluruh
pihak yang memberikan kontribusinya dalam membantu peneliti untuk
menyelesaikan skripsi ini, diantaranya:
Papa, mama, godo, mas yudha, mbak nurul, seluruh saudaraku team GAR
POWER Surabaya, team Counter Strike saya tercinta V-Rexx mas dika, mas hen,
mas joy, jabun, dimas serta juga anggota XXX tika, anti, hafiz, hayati ifa, mbak
rene, brian, idur, mbah haris, dwinop, putnab, pepi, kaka, rio, cela, lady, mama
hannan, putra, bebeb, haidar arabian, ari mat, bima, agas, joshua, chelsea, dan
teman-teman 2011 yang belum disebutkan serta adik angkatan 2012-2015. Tidak
ketinggalan ucapan terimaksih penulis sampaikan kepada annisa widyarni yang
dengan sabar selalu memberikan semangat kepada penulis untuk menyelesaikan
skripsi ini. Untuk para dosen HI khususnya Pak Basis, Pak Wahyudi, Mbak Irfa,
Mas Joko dan Bu Lilik penulis mengucapkan terima kasih atas masukan dan
kritiknya. Serta semua informan peneliti dan pihak lain yang belum penulis
sebutkan. Terimakasih.
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
viii
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ......................................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN DEWAN PENGUJI ......................................... ii
HALAMAN PERSETUJUAN .......................................................................... iii
HALAMAN PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT............... iv
HALAMAN PERSEMBAHAN ........................................................................ v
HALAMAN INSPIRASIONAL ....................................................................... vi
KATA PENGANTAR ....................................................................................... vii
UCAPAN TERIMA KASIH ............................................................................ viii
DAFTAR ISI .................................................................................................... ix
AKRONIM ....................................................................................................... xi
ABSTRAK .......................................................................................................... xii
BAB I PENDAHULUAN .................................................................................
1
1.1 Latar Belakang Masalah ................................................................................ 1
1.2 Rumusan Masalah............................................................................................ 5
1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................................... 5
1.4.Kerangka Teori................................................................................................. 5
1.5 Hipotesis ....................................................................................................... 11
1.6 Metodologi Penelitian .................................................................................. 11
1.6.1 Definisi dan Operasionalisasi Konsep............................................... 11
1.6.2.Tipe Penelitian................................................................................... 18
1.6.3.Ruang Lingkup Penelitian.................................................................. 18
1.6.4 Teknik Pengumpulan Data .............................................................. 19
1.6.5 Teknik Analisis Data ....................................................................... 19
1.6.6 Sistematika Penulisan ...................................................................... 20
BAB II EKSISTENSI PRIVATE MILITARY COMPANY BAGI
AMERIKAT SERIKAT DAN INVASI IRAK TAHUN 2003......................... 21
2.1 Sejarah PMC dan Dinamika Menuju Private Military Company.................. 21
2.2 Dukungan Regulasi Perudangan Tentang PMC............................................. 23
2.3 Eksistensi PMC Bagi AS................................................................................ 28
2.4 Kehadiran PMC dalam Invasi Irak Tahun 2003............................................. 34
BAB III KERJASAMA PRIVATE MILITARY COMPANY DAN MILITER
DALAM INVASI AMERIKA SERIKAT KE IRAK TAHUN
2003....................................................................................................................... 39
3.1 Karateristik PMC AS di Irak........................................................................... 39
3.2 PMC sebagai tumpuan AS di Irak................................................................... 44
3.3 Pelaksanaan Invasi AS ke Irak dan Peran Operasional PMC......................... 47
3.4 Keuntungan Pemerintah AS dalam Penggunaan PMC di Irak....................... 55
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
ix
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
BAB IV KESIMPULAN .................................................................................. 58
DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... xiii
LAMPIRAN..................................................................................................... xviii
Lampiran 1. Email Allen Sens 24 Januari 2015.................................................. xiii
Lampiran 2. Email Allen Sens 24 Januari 2015.................................................. xiv
Lampiran 3. MOU Pemerintah Amerika Serikat dengan PMC........................... xv
Lampiran 4. Foto PMC Blackwater dan Militer dalam Sebuah Pertempuran..... xvi
SKRIPSI
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
x
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
AKRONIM
AS
CBO
CIA
DOD
KBR
LOGCAP
NY Times
PMC
VOC
WOT
WSFH
SKRIPSI
Amerika Serikat
The Congressional Budget Office
Central Intelligence Agency
Department of Defense
Kellogg Brown dan Root
The Logistics Civil Augmentation Program
New York Times
Private Military Company
Vereenigde Oost-Indische Compagnie
War on Terrorism
World Soldier For Hired
KETERLIBATAN PRIVATE MILITARY
BHRAMANTO PRIAMBODO
xi
Download