KISI-KISI SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2014 / 2015 SMA NEGERI 2 WONOGIRI Mata Pelajaran Kelas / Peminatan Bentuk Soal Jumlah Soal Alokasi Waktu Nama Penyusun Kompetensi Dasar 3.1. Memahami hakikat ilmu kimia, metode ilmiah dan keselamatan kerja di laboratorium serta peran kimia dalam kehidupan. 3.2. Menganalisis perkembangan model atom 3.3. Menganalisis struktur atom berdasarkan teori atom Bohr dan teori mekanika kuantum. 3.4. Menganalisis hubungan konfigurasi elektron dan diagram orbital untuk menentukan letak unsur dalam tabel periodik dan sifat-sifat periodik unsur. : Kimia : X MIPA : Pilihan Ganda : 40 : 120 menit : Joko Waluyo, S.Pd.,M.Pd. Materi Pembelajaran Indikator Hakikat dan Peran Kimia dalam kehidupan serta Metode Ilmiah Peran kimia dalam kehidupan. Hakikat ilmu kimia Metode ilmiah dan keselamatan kerja Struktur Atom dan Tabel Periodik Partikel partikel penyusun atom Nomor atom dan nomor massa Isotop, isobar, isoton Perkembangan model atom Konfigurasi elektron dan diagram orbital Dapat menentukan suatu kegiatan yang berkaitan dengan peran ilmu kimia. Dapat menyebutkan hal-hal yang dipelajari dalam mata pelajaran Kimia Dapat menyebutkan sifat ilmiah seorang pengamat, jika disebutkan indikator-indikatornya Dapat menentukan rumusan hipotesis terhadap tujuan penelitian yang akan dilakukan. Dapat menentukan jumlah proton, netron, dan elektron suatu isotop Dapat menentukan pasangan atom yang merupakan isobar Dapat menentukan lambang atom-atom sebagai isotopnya. Dapat menyebutkan karakter atom yang diketahui jumlah proton dan netronnya. Dapat menentukan prosentase kelimpahan isotop jika diketahui massa atom relatifnya. Dapat menentukan konfigurasi elektron atomyang diketahui nomor massa dan jumlah netronnya Dapat menentukan nomor atom suatu unsur jika diketahui konfigurasi elektron ionnya. No. Soal 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Bilangan kuantum dan bentuk orbital. Sistem periodik unsur (sifat keperiodikan unsur) Indikator 3.5. 3.6. Membandingkan proses pembentukan ikatan ion, ikatan kovalen, ikatan kovalen koordinasi dan ikatan logam serta interaksi antar partikel (atom, ion, molekul) materi dan hubungannya dengan sifat fisik materi. Menganalisis kepolaran senyawa. Ikatan Kimia Struktur Lewis Ikatan ion dan ikatan kovalen Ikatan kovalen koordinasi Senyawa kovalen polar dan non polar. Dapat menentukan nomor atom suatu unsur yang diketahui periode dan golongannya dalam SPU Dapat menentukan periode dan golongan suatu unsur yang diketahui konfigurasielektronnya Dapat menyatakan arti suatu bilangan kuantum tertentu Dapat menentukan 4 bilangan kuantum elektron terakhir jika diketahui lambang dan nomor atomnya Dapat menentukan sifat keperiodikan suatu golongan unsur tertentu dalamSPU Dapat menentukan sifat keperiodikan suatu atom jika disebutkan beberapa atom dengan nomor atomnya Dapat menentukan sifat keperiodikan suatu atom jika diketahui letaknya dalam bagan SPU Dapat menyebutkan kelompok unsur yang termasuk dalam satu golongan terhadap beberapa atom yang disebutkan nomernya Dapat menyebutkan nama golongan suatu unsur jika nomor atomnya disebutkan Dapat menyebutkan kelebihan susunan periodik unsur yang dikemukakan oleh penemunya Dapat menyebutkan unsur-unsur yang termasuk dalam satu golongan tertentu jika disebutkan nama golongannya Dapat memilih struktur Lewis terhadap molekul tertentu Dapat memilih rumus senyawa yang terbentuk dan ikatan yang terjadi jika diketahui dua unsur dengan nomor atomnya Dapat menyebutkan rumus molekul senyawa yang berikatan kovalen Dapat memilih rumus molekul senyawa yang disebutkan namasenyawa tersebut No. Soal 12 13 14 15 16 17 & 18 19 & 20 21 22 23 24 25 26 27 28 Kompetensi Dasar 3.7. Menganalisis teori jumlah pasangan elektron di sekitar inti atom (Teori Domain Elektron) untuk menentukan bentuk molekul. Materi Pembelajaran Ikatan logam Gaya antar molekul Sifat fisik senyawa Bentuk molekul Indikator No. Soal Dapat menentukan rumus molekul senyawa jika diketahui 2atom yang dilengkapi dengan nomor atomnya. Dapat menentukan letak ikatan kovalen koordinasi,jika ditampilkan struktur Lewis suatu senyawa Dapat menyebutkan kelompok unsur yang berikatan kovalen polar Dapat memilih alasan yang tepat terhadap suatu pernyataan tentang molekulkovalen polar Dapat menyatakan gambaran adanya ikatan kimia Dapatmenyebutkan jenis-jenis atom yang menyusun suatu senyawa dengan ikatan tertentu. Dapat menyatakan jenis ikatan jika diketahui terbentuknya ikatan tersebut Dapat menyebutkan rumus-rumus molekul yang di dalamnya terdapat ikatan tertentu. Dapat menentukan jenis atom jika disebutkan sifat-sifat senyawanya Dapat menyebutkan sifat kepolaran suatu senyawa jika diberikan data percobaannya. Dapat menentukan bentuk geometris suatu molekul yang disebutkan jumlah PEI dan PEB-nya Dapat menentukan bentuk geometris suatu molekul yang diketahui nomor atom, lambang atom dan rumus molekulnya 29 Wonogiri, 14 – 11 – 14 Guru Penyusun, Joko Waluyo, S.Pd., M.Pd. NIP 19650429 198803 1 007 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40