Formatif 1 Sekilas Materi • Hakikat Demokrasi adalah pembuatan keputusan bersama. Keputusan bersama adalah adalah keputusan yang menyangkut kepentingan bersama banyak orang. Karena berkenaan dengan kepentingan bersama, konsekuensinya adalah tiap-tiap anggota harus mempunyai hak yang sama untuk terlibat dalam proses pengambilan keputusan • Dengan demikian jelaslah bahwa sesungguhnya demokrasi tidak hanya berkenaan dengan Negara atau pemerintahan saja. Demokrasi terkait dengan proses pembuatan keputusan bersama pada semua bentuk kehidupan bersama, karena itu, kita bias berbicara mengenai demokrasi di sekolah, di keluarga, demokrasi dalam kelompok pencinta alam, demokrasi dalam klub sepak bola dan seterusnya. • lawan dari pemerintahan demokratis adalah pemerintahan otoriter, pemerintahan otoriter mendasarkan diri pada kekuasaan penguasa, bukan kedaulatan rakyat. Kehidupan otoriter cenderung mengorbankan rakyat demi melayani sang penguasa, sebaliknya pemerintahan demokratis mendasarkan diri pada kedaulatan rakyat.Kehidupan demokratis menempatkan penguasa sebagai pelayan rakyat untuk kesejahteraan rakyat. • Praktik Demokrasi pertma kali berlangsung di Athena (Yunani), sejak awal Abad ke-5 SM. Praktik demokrasi tersebut merupakan demokrasi langsung (karena jumlah penduduknya sedikit) oleh karena itu rakyat secara langsung ikut terlibat dalam pembuatan keputusan-keputusan. Umumnya penduduk sebuah Negara memiliki warga yang jutaaan bahkan lebih, maka demokrasi secara langsung agak sulit di terapkan maka diambillah cara demokrasi tidak langsung artinya di laksanakan dengan system perwakilan HAKIKAT DEMOKRASI NAMA : KELAS : VIII ( Nilai Paraf ) Guru Ortu A.Pilihlah Jawaban Yang Paling Tepat di bawah ini! 1. Sikap terhadap keputusan musyawarah yang sesuai dengan demokrasi Pancasila adalah… a. Diterima dengan berat hati karena pendapat pribadi di tolak b. Di tolak apabila tidak merugikan kepentingan orang lain c. Di terima, yang penting di laksanakan sesuai kehendak masing=masing pihak d. Di terima dan di laksanakan dengan penuh tanggung jawab 2. Dampak positif dari pengambilan keputusan musyawarah adalah… a. Terpeliharanya kerukunan dan tercapainya kepentingan bersama b. Terbentuk kebiasaan yang baik dan penuh kejujuran c. Mengahargai persamaan derajat dalam mengeluarkan pendapat d. Terpenuhinya kepentingan bersama secara singkat 3. Dalam Negara modern seperti sekarang ini, praktik demokrasi langsung umumnya di anggap bukan pilihan yang terbaik dan masuk akal karena pertimbangan… a. Jumlah penduduk b. Tingkat pendidikan c. Tingkat kesejahteraan rakyat d. Jumlah Negara 4. Dibawah ini adalah ciri-ciri sebuah pemerintahan demokrasi, kecuali… a. Persamaan di depan hukum b. Pemerintahan di batasi oleh undang-undang c. Diktator mayoritas d. Pemerintahan oleh mayoritas 5. 6. Salah satu penerapan demokrasi dalam kehidupan sehari-hari adalah… a. Selalu menyelesaikan masalah dengan musyawarah b. Selalu inin menonjolkan diri dan meremehkan orang lain c. Selalu memaksakan kehendak d. Selalu melakukan unjuk rasa dengan membakar ban mobil Salah satu bentuk kongkret pengawasan langsung terhadap para wakil rakyat adalah seperti terlihat dari kegiatan di bawah ini,kecuali… a. Sekelompok buruh berdemonstrasi ke istana Negara menuntut perubahan cabinet pemerintahan. b. Mahasiswa berunjuk rasa ke gedung DPR/MPR meuntut pemecatan terhadap seorang anggota DPR yang di duga korupsi 7. 8. c. Para wakil rakyat mengawasi dan mengoreksi kebijakan partainya d. Sekelompok warga menuntut bupati yang bertindak KKN untuk mengundurkan diri. Tindakan di bawah ini tidak sesuai dengan Negara demokrasi, kecuali… a. Pemerintah membunuh aktivis HAM yang kritis terhadap kebijakan pemrintah b. Warga mengizinkan umat beragama minoritas untuk membuat tempat ibadah c. Pejabat Negara korupsi di bebaskan karena di kaya d. Pemerintah mengubah konstitusi tanpa persetujuan rakyat Demokrasi adalah pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat, karena itu… a. Rakyat sebetulnya tidak terlalu memerlukan pemerintahan b. Setiap pemerintahan harus mempertanggungjawabkan seluruh kebijakan dan tindakannya kepada rakyat c. Rakyat tidak perlu aktif dalam kehidupan politik karena sudah ada wakil-wakil yang dipilihnya sendiri d. Kekuasaan rakyat di beli oleh pemerintah dan wakil rakyatnya 9. Musyawarah mufakat harus pula menghormati pendapat orang lain, alasannya adalah… a. Agar terbentuk pribadi warga Negara yang kreatif dan bertanggung jawab b. Agar terpenuhi criteria yang di anggap te[at, benar dan memadai c. Agar dapat menciptakan suasana saling percaya dan saling tenggang rasa d. Musyawarah mufakat di terapkan dalam aspek kehidupan 10. Istilah demokrasi berasal dari bahasa… a. Arab b. Inggris c. Yunani d. Latin 11. Dalam system pemrintahan presidensial, para menteri bertanggung jwab kepada… a. DPR b. Presiden c. Parlemen d. Perdana menteri 12. Dampak negative dari adanya KKN (korupsi, kolusi dan nepotisme) oleh pejabat Negara adalah sebagai berikut, kecuali… a. Indonedia menjadi lebih makmur b. Pembangunan berjalan lambat c. Krisi ekonomi sulit teratasi d. Terjadinya pembengkakan biaya 13. Berdasarkan aspirasi rakyat, demokrasi dapat di bedakan menjadi… a. Perwakilan dan tidak langsung b. Langsung dan tidak langsung c. Modern dan gabungan d. Material dan formal 14. Berikut yang bukan pelaksanaan demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara adalah… a. Mengakui persamaan derajat sesame manusia b. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban c. Bebas bertindak dan berpendapat tanpa batas d. Menghargai perbedaan pendapat 15. Contoh penerapan demokrasi dalam lingkungan sekolah adalah… a. Berpartisipasi dalam Pemilu b. Pemilihan ketua OSIS c. Melakukan kerja bakti di lingkungan rumah d. Ikut dalam aksi demonstrasi B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan Jelas dan Singkat! 1. Tuliskan Pengertian Demokrasi……………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………………………………………… 2. Tuliskan dan jelaskan Macam-macam Demokrasi a……………………………………………………………. Artinya………………………………………..……………………………………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………………..………………………………………… b…………………………………………………………… Artinya………………………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………… ………… 3, Jelaskan apa yang dimaksud dengan Demokrasi Ekonomi…………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………………………… …………………………………………………………………………………………………………………………………………… 4. Tuliskan contoh sikap positif dalam mengembangkan budaya demokrasi! a…………………………………………………………………………………………………………………………………………… b…………………………………………………………………………………………………………………………………………… c…………………………………………………………………………………………………………………………………………… 5.Menurut pendapatmu, bagaimana cara yang sesuai dengan budaya demokrasi dalam menyalurkan aspirasi masyarakat…………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………………………………………………………