remaja-13maret-16

advertisement
“Terima kasih untuk menon-aktifkan HP selama beribadah”
_____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
Tema : “Memberitakan kemuliaan Tuhan”
1. Bernyanyi: “Api kemuliaan”
DENGARKANLAH SUARA NAFIRI
MEMANGGIL SEMUA UMAT-NYA
DARI SELURUH PENJURU BUMI
DATANG UNTUK MENYEMBAH DIA
DENGARKANLAH SUARA NAFIRI
MEMANGGIL SEMUA UMAT-NYA
GEREJA TUHAN BERSATU KINI
MENGANGKAT TINGGI PANJI-NYA
BERSIAP MAJU JANGANLAH LENGAH
YESUS PANGLIMA KITA
GUNAKAN SEMUA SENJATA ALLAH
DALAM KUASA ROH KUDUS
REFF:
API KEMULIAAN-NYA TERCURAH DARI SURGA
PENUHI KAMI SEMUA, BANGKITLAH GEREJA-NYA
API KEMULIAAN-NYA TERCURAH DARI SURGA
BERITAKAN PADA DUNIA, BAHWA YESUSLAH RAJA
SEGALA RAJA
2. Votum – Introitus – Doa
1
3. Bernyanyi “Dia mengerti”
Terkadang kita merasa Tak ada jalan terbuka
Tak ada lagi waktu Terlambat sudah
Tuhan tak pernah berdusta Dia s'lalu pegang janjiNya
Bagi orang percaya Mukjizat nyata
Reff:
Dia mengerti, Dia peduli Persoalan yang sedang terjadi
Dia mengerti, Dia peduli Persoalan yang kita alami
Namun satu yang Dia minta Agar kita percaya
Sampai Mukjizat menjadi nyata Tuhan mengerti.
4. Hukum Tuhan
5. Bernyanyi “Kita harus membawa berita”
Kita harus membawa berita pada dunia dalam gelap
tentang kebenaran dan kasih dan damai yang menetap, dan damai yang menetap.
Refrein:
Karna g’lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t’rang.
Kuasa Kristus ‘kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.
Kita harus menyanyikan gita melembutkan hati keras,
supaya senjata Iblis remuk dan seg’ra lepas, remuk dan seg’ra lepas.
Refrein : ...
6. Pembacaan Epistel : Johannes 12 : 1 - 8
7. Bernyanyi: “Ajarku mengenalMu”
TAK ADA YANG KUBANGGAKAN S’LAIN DIRI-MU
TAK ADA YANG KUINGINKAN HANYALAH ENGKAU
AJARKU MENGENAL-MU BAWAKU LEBIH MENGENAL-MU
PRIBADI-MU YANG ‘KU RINDU AJARKU MENGENAL-MU
AKU INGIN TINGGAL DALAM PELATARAN-MU
AKU INGIN LEBIH DALAM DI HADIRAT-MU
8. Pengakuan Iman Rasuli
2
9. Warta Remaja dan Doa Syafaat
10. Bernyanyi “Tuhan Yesus baik” (Persembahan I)
Tiada berkesudahan kasih setia-Mu Tuhan
S’lalu baru rahmat-Mu bagiku
Hari berganti hari tetap ‘ku lihat kasih-Mu
Tak pernah berakhir dihidupku
Tuhan Yesus baik, sungguh amat baik
Untuk selama-lamanya Tuhan Yesus baik
Tuhan Yesus baik, sungguh amat baik
Untuk skarang slamanya Tuhan Yesus baik
Tuhan Yesus baik, sungguh amat baik
Untuk selama-lamanya Tuhan Yesus baik
Tuhan Yesus baik, sungguh amat baik
Untuk selama-lamanya Tuhan Yesus baik
Dari selama lamanya untuk selamanya
Sampai selama-lamanya Tuhan Yesus baik
11. Khotbah : Yesaya 43 : 16-21
12. Bernyanyi: “Bapa Engkau baik” (Persembahan II)
Bapa Engkau baik Bapa Engkau baik
Kau selalu baik kepadaku Bapa ku cinta Kau
Reff : Aku memujiMu aku menyembahMu
Ku nyanyi Haleluyah Bapa ku cinta Kau
13. Penutup:
-Doa Persembahan
-(menyanyikan) Kubawa korban syukur...
-Doa Bapa Kami
-(menyanyikan) Karena Engkau punya Kerajaan...
-Berkat
-(menyanyikan) Amin.. amin.. a..min
3
Pelayan Minggu Remaja Minggu, 13 Maret 2016
Pengkhotbah : Bvr. Deliana br. Simanjuntak
Liturgist : St. Edwin Hutagalung, SE
Pewarta : Grace Napitupulu
Pengumpul Persembahan :
Jessica Lubis Palito Panggabean
Pemain musik :
Putra, Findy, Jefry, Sarah
Song Leader :
Juan, Indri, Gaby
Jadwal Kegiatan Rutin Remaja:
1. Vocal Group Remaja: diadakan di ruang Betlehem lantai I perkantoran
Gereja setiap -Sabtu pukul 19.00 WIB dan
-Minggu pukul 10.00 WIB
2. Latihan Musik: diadakan di studio lantai I perkantoran Gereja setiap
Kamis pukul 19.00 WIB
3. Latihan Ibadah Minggu (GR): diadakan di Sopo Godang lantai II setiap
Sabtu pukul 18.00 WIB
I will never be afraid,
because GOD will always be there beside me,
with me, whenever and wherever i’am.
Because i live only to GLORIFY the name of the
LORD JESUS alone!
H A P P Y
S U N D A Y
4
Download