Ringkasan Kreatif untuk Kampanye

advertisement
Tugas. Celah Kreatif-Eddy Santoso-Metamorfosa-Bogor Cohort 3
Ringkasan Kreatif: Petani di Kampanye Suaka Margasatwa Sungai
Lamandau (SMSL)
Pernyataan Masalah: Isu
konservasi dan tujuantujuan kampanye
Khalayak Sasaran
Tindakan yang
diinginkan: Apa yang kita
inginkan untuk dilakukan
oleh Khalayak Sasaran
Halangan-halangan untuk
bertindak: Apa yang
mungkin mencegah
khalayak untuk
melakukan tindakan yang
diinginkan
Pertukaran
Manfaat/Ganjaran:
Ganjaran apa yang
seharusnya dijanjikan
Pembukaan lahan untuk perladangan berpindah
dan perkebunan sawit dengan cara tebas bakar
mengakibatkan berkurangnya luasan hutan dan
batas kawasan Suaka Margasatwa Sungai
Lamandau karena tapal batas desa dengan
kawasan SMSL tidak jelas dan lahan pertanian
berkurang dan sebagian dijual ke perkebunan
sawit.
Kampanye Pride Rare yang dilakukan di Suaka
Margasatwa Sungai Lamandau bertujuan untuk
mengurangi aktifitas pembukaan lahan dan
kebakaran lahan/hutan di dalam dan sekitar
kawasan SMSL.
Petani di dua desa target Perubahan (Tempayung
dan Babual Baboti di kecamatan Kotawaringin
Lama)
 Masyarakat etnis keturunan suku Dayak
 Rata-rata petani ladang berpindah dan petani
karet dan sawit
 Usia 36-39 tahun
 Masih berpegang pola tradisional
 Lahan berada 1 Kilometer dari rumah
 Mendukung pola perladangan menetap
 Pendidikan rata-rata lulusan SD dan tidak
tamat SD
Membuat kebun percontohan berupa Demplot
Pertanian Menetap Pola Kebun Campuran yang
nantinya masyarakat petani menduplikasi pola ini
dan masyarakat petani bisa memanfaatkan lahan
yang ada lebih intensif (hemat biaya dan
terpantau) serta membantu mengurangi terjadinya
kebakaran hutan atau lahan sekitar desanya dan
kawasan SMSL.
 Tidak ada sosialisasi dan kerjasama dalam
memfasilitasi pertemuan untuk membahas
tapal batas desa dengan kawasan SMSL.
 Tidak ada Badan atau Dinas terkait yang
tanggpa dengan status lahan masyarakat di
kedua desa target dengan batas kawasan
SMSL.
 Masyarakat akan tetap bertani menetap tetapi
masih membakar.
 Memberikan bentuk apresiasi untuk
masyarakat petani yang peduli dan
bertanggung jawab.
 Menjadi pendorong bagi masyarakat petani
oleh pesan tersebut
kepada konsumen
Dukungan: Bagaimana
membuat janji yang
dapat dipercaya






Citra: Citra apa yang
seharusnya membedakan
tindakan tersebut





Celah-celah: Celah dan
sarana komunikasi yang
mana yang seharusnya
digunakan



Keharusan/Persayaratan:
Unsur-unsur kreatif,
pesan dan/atau
kampanye apakah yang
HARUS tercakup dalam
eksekusi kreatif
Materi-materi kampanye:
Materi-materi apa yang
kita inginkan untuk
diproduksi oleh tim
kreatif tersebut











lainnya.
Mempromosikan desa tersebut dengan
petaninya yang peduli dan bertanggung jawab
terhadap lingkungan dan kawasan SMSL.
Hasil analisa survei
Ada kelompok tani yang antusias
Dukungan Desa
Ada dukungan Dinas atau Badan terkait
pengelolaan lahan pertanian
Ada kegiatan KPEL dalam pendampingan
masyarakat desa dan petaninya
Menginspirasi perubahan tindakan
Kegiatan diterima logika
Kelompok tani mulai melakukan
Mulai Ada kepedulian
Sesuai dengan pola hidup untuk mendukung
status sosial dan ekonomi
Saat pendampingan KPEL
Saat berkomunikasi via telephone
Bertemu di Seminar atau Lokakarya
membahas tentang pengelolaan kawasan
SMSL atau pertanian
Ada tema dan slogan
Ada gambaran lahan pertanian dan petaninya
Mempunyai kontak dengan Dinas Terkait
Mendukung program Pengelolaan SMSL
Poster (Hutan Lestari karena Kelola Lahan
Berkelanjutan)
Iklan Radio (Hutan dan Kelola Lahan
Berkelanjutan)
Buletin Sumpitan
T-Shirt
Demplot Pertanian Kebun Campuran
Ada kegiatan Pertemuan dan pendampingan
Tambahan: VCD, Berita dan Iklan di Surat
Kabar
Ringkasan Kreatif: Masyarakat Umum Sekitar Kawasan SMSL di Kampanye
Suaka Margasatwa Sungai Lamandau (SMSL)
Pernyataan Masalah: Isu
konservasi dan tujuantujuan kampanye
Khalayak Sasaran
Tindakan yang
diinginkan: Apa yang kita
inginkan untuk dilakukan
oleh Khalayak Sasaran


Kurangnya mengetahui pengetahuan fungsi
hutan kawasan SMSL
Kurangnya kegiatan pengelolaan lahan yang
tidak berkelanjutan
Kampanye Pride Rare yang dilakukan di Suaka
Margasatwa Sungai Lamandau untuk masyarakat
umum bertujuan untuk memberikan informasi
pengetahuan tentang fungsi kawasan SMSL dan
pengelolaan lahan berkelanjutan sehingga
masyarakat umum membantu menjadi penyalur
pesan ke masyarakat lainnya di sekitar SMSL.
Mayarakat Umum sekitar kawasan SMSL
 Masyarakat etnis keturunan suku Dayak,
Melayu, Jawa, Bugis, Madura,
 Rata-rata bekerja sebagai petani dan
pengusaha serta karyawan
 Usia 22-72 tahun
 Masyarakt yang sibuk
 Pendidikan rata-rata lulusan SD-Perguruang
Tinggi dan ada juga yang tidak tamat SD
 Membantu mempromosikan bentuk kebun
percontohan berupa Demplot Pertanian
Menetap Pola Kebun Campuran yang nantinya
masyarakat petani menduplikasi pola ini dan
masyarakat petani bisa memanfaatkan lahan
yang ada lebih intensif (hemat biaya dan
terpantau) serta membantu mengurangi
terjadinya kebakaran hutan atau lahan sekitar
desanya dan kawasan SMSL.

Halangan-halangan untuk
bertindak: Apa yang
mungkin mencegah
khalayak untuk
melakukan tindakan yang
diinginkan
Pertukaran
Manfaat/Ganjaran:
Ganjaran apa yang
seharusnya dijanjikan
oleh pesan tersebut
kepada konsumen

Dukungan: Bagaimana






Menyebarkan informasi untuk masyarakat
lainnya di sekitar kawasan SMSL.
Kurang sosialisasi dan informasi di mas media
lokal tentang kawasan SMSL
Masih adanya pola tradisi yang sejak dulu
untuk perladangan berpindah dan tebas bakar
Kurang pengetahuan Fungsi SMSL dan
teknologi Peneglolaan lahan pertanian.
Memberikan bentuk apresiasi untuk
masyarakat yang peduli dan bertanggung
jawab.
Menjadi pendorong bagi masyarakat lainnya.
Mempromosikan desa tersebut dengan
masyarakatnya yang peduli dan bertanggung
jawab terhadap lingkungan dan kawasan
SMSL.
Hasil analisa survei.
membuat janji yang
dapat dipercaya




Citra: Citra apa yang
seharusnya membedakan
tindakan tersebut





Celah-celah: Celah dan
sarana komunikasi yang
mana yang seharusnya
digunakan



Keharusan/Persayaratan:
Unsur-unsur kreatif,
pesan dan/atau
kampanye apakah yang
HARUS tercakup dalam
eksekusi kreatif
Materi-materi kampanye:
Materi-materi apa yang
kita inginkan untuk
diproduksi oleh tim
kreatif tersebut










Ada kelompok masyarakat yang antusias
Dukungan tiap Desa.
Ada dukungan Pemda (Dinas atau Badan
terkait pengelolaan lahan pertanian dan
kawasan SMSL).
Ada kegiatan KPEL dalam pendampingan
masyarakat desa dan petaninya
Menginspirasi perubahan tindakan
Kegiatan diterima logika
Kelompok tani mulai melakukan
Mulai Ada kepedulian
Sesuai dengan pola hidup untuk mendukung
status sosial dan ekonomi
Saat pendampingan KPEL
Saat berkomunikasi via telephone
Bertemu di Seminar atau Lokakarya
membahas tentang pengelolaan kawasan
SMSL atau pertanian
Ada tema dan slogan
Ada gambaran lahan pertanian dan petaninya
Ada gambaran kawasan yang mendukung
kehidupan masyarakat
Poster Kelola Lahan
Iklan Radio (Hutan dan Kelola Lahan
Berkelanjutan)
Buletin Sumpitan
T-Shirt
Pertemuan
Program Sekolah
Tambahan: VCD, Berita dan Iklan di Surat
Kabar
Download