SMP kelas 9 BIOLOGI BAB 2. Sistem Reproduksi

advertisement
SMP kelas 9 - BIOLOGI
BAB 2. Sistem Reproduksi ManusiaLatihan Soal 2.1
1.
Perhatikan gambar berikut!
Bagian yang disebut dengan oviduct ditunjukkan oleh huruf .....
A.
A
B.
B
C.
C
D.
D
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Bagian yang ditunjukkan oleh gambar adalah A) uterus/ rahim. B) oviduct/tuba falopii C) Ovarium D) vagina
Pembahasan Video :
2.
Fungsi organ yang diberi huruf B adalah ....
A.
Terjadi proses fertilisasi
B.
Tempat terjadinya oogenesis
C.
Tempat pertumbuhan janin
D.
Terjadi peristiwa implantasi
E.
Kunci Jawaban : A
Pembahasan Teks :
Bagian B adalah oviduct tempat terjadinya pembuahan/fertilisasi
Pembahasan Video :
3.
Proses oogenesis terjadi pada bagian yang ditunjuk oleh huruf ....
A.
A
B.
B
C.
C
D.
D
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Oogenesis adalah proses pembentukan ovum yang terjadi di ovarium yang ditunjukkan oleh bagian C
Pembahasan Video :
4.
Membran yang berfungsi melindungi embrio dalam kandungan, kecuali ....
A.
Amnion
B.
Korion
C.
Alantois
D.
Folicel
E.
Kunci Jawaban : D
Pembahasan Teks :
Lapisan pelindung embrio terdiri dari:
Amnion, merupakan selaput yang membatasi ruangan tempat terdapatnya embrio. Dinding amnion mengeluarkan
getah berupa air ketuban yang berguna untuk menjaga embrio agar tetap basah dan menahan goncangan.
Korion, merupakan suatu selaput yang berada di sebelah luar amnion. Korion dan alantois akan tumbuh membentuk
jonjot pembuluh darah yang berhubungan dengan peredaran darah induknya melalui plasenta.
Sakus vitellinus (kantong kuning telur) terletak di antara amnion dan plasenta. Sakus vitelinus merupakan
pemunculan sel-sel dan pembuluh darah yang pertama.
Alantois terletak di dalam tali pusat. Alantois berfungsi untuk respirasi, saluran makanan, dan ekskresi.
Sedangkan Folikel adalah struktur berisi cairan yang merupakan tempat pertumbuhan sel-telur (oocyte)
Pembahasan Video :
5.
Perhatikan gambar berikut!
A.
Ureter
B.
Vas deferen
C.
Tubulus seminiferus
D.
Uretra
E.
Kunci Jawaban : D
Pembahasan Teks :
Bagian yang ditunjuk X adalah uretra dan Y adalah testis
Pembahasan Video :
6.
Pernyataan yang tepat mengenai fungsi dari tubulus seminiferus adalah .... .
A.
Mematangkan sperma
B.
Tempat pembentukan hormon testosteron dan sperma
C.
Memberi nutrisi sperma
D.
Menghubungkan testis dan vesikula seminalis
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Tubulus seminiferus terletak di testis adalah tabung kecil yang spermatozoa atau sel sperma terbentuk. Mereka dilapisi
dengan sel Sertoli, sel-sel khusus yang berfungsi sebagai semacam "pembibitan" untuk pertumbuhan sel-sel sperma.
Pembahasan Video :
7.
Alat kelamin laki-laki mempunyai saluran yaitu;
1.
2.
3.
4.
Epididimis
Vas deferen
Saluran ejakulasi
Tubulus seminiferus
Urutan saluran dari dalam tubuh ke arah luar yang benar adalah .... .
A.
1234
B.
1243
C.
41-23
D.
4213
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Urutan saluran pembentukan sperma dari dalam keluar adalah tubulus seminiferus epididimis vas deferen saluran ejikulasi
Pembahasan Video :
8.
Perhatikan nama bagian organ reproduksi dan fungsinya yang tepat!
Organ reproduksi
Fungsi
A
Kelenjar prostat
Mematangkan sperma
B
Epididimis
Membentuk hormon testosteron
C
Tubulus seminiferus
Membentuk sperma
D
Oviduct
Menghasilkan hormon esterogen
A.
Kelenjar prostat - Mematangkan sperma
B.
Epididimis -Membentuk hormon testosteron
C.
Tubulus seminiferus -Membentuk sperma
D.
Oviduct -Menghasilkan hormon estrogen
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Pembahasan:
A.
B.
C.
D.
Kelenjar prostat: memberi cairan alkali/basa pada sperma
Epididimis : mematangkan sperma
Tubulus seminiferus : membentuk sperma (spermatogenesis)
Oviduct : tempat fertilisasi
Pembahasan Video :
9.
Pada proses spermatogenesis hasil dari proses meiosis 1 adalah .....
A.
Spermatogonium
B.
Spermatosit primer
C.
Spermatosit sekunder
D.
Spermatozoa
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Pembahasan Video :
10. Fungsi hormon progesteron pada siklus menstruasi adalah ....
A.
Membentuk ciri kelamin sekunder wanita
B.
Mematangan ovum
C.
Memacu ovulasi
D.
Mempertebal dinding rahim
E.
Kunci Jawaban : D
Pembahasan Teks :
Korpus luteumm di ovarium menghasilkan hormon Progesteron yang berfungsi mempersiapkan tubuh untuk kehamilan
dengan menyebabkan lapisan rahim menebal
Pembahasan Video :
11. Tahapan perkembangan terbentuknya embrio setelah dari zigot membentuk ....
A.
Morula
B.
Blastula
C.
Gastrula
D.
Fetus
E.
Kunci Jawaban : A
Pembahasan Teks :
Perkembangan embrio dalam rahim : fase zigot selanjutnya fase morula, fase blastula, fase gastrula, fase diferensiasi, serta
organogenesis sehingga terbentuk fetus/janin yang lengkap dan lahirlah menjadi bayi.
Pembahasan Video :
12. Bagian testis yang berfungsi menghasilkan hormon testosteron adalah ... .
A.
Sel Leydig
B.
Epididimis
C.
Vas deferens
D.
Tubulus seminiferus
E.
Kunci Jawaban : A
Pembahasan Teks :
Testosteron diproduksi oleh gonad, pada pria dihasilkan oleh sel Leydig di testis, pada wanita oleh indung telur / ovarium,
meskipun jumlah kecil juga diproduksi oleh kelenjar adrenal pada kedua jenis kelamin. Testoteron adalah adalah androgen,
yang berarti bahwa merangsang pengembangan karakteristik pria.
Pembahasan Video :
Perhatikan gambar berikut :
13.
Spermatozoa dihasilkan oleh organ yang bernomor ... .
A.
1
B.
2
C.
3
D.
4
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Spermatozoa dihasilkan oleh testis pria, testis ditunjukkan oleh nomor 2 (B).
Nomor 1 adalah skrotum
Nomor 3 adalah urethra
Nomor 4 adalah epididimis
Nomor 5 adalah vasdeferens
Pembahasan Video :
Perhatikan gambar berikut :
14.
Pematangan spermatozoa terjadi pada bagian yang bernomor ...
A.
2
B.
4
C.
5
D.
6
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Pematangan spermatozoa terjadi di epididimis yang ditunjukkan oleh nomor 4.
Pembahasan Video :
Perhatikan gambar berikut :
15.
Perkembagan embrio terjadi pada bagian yang bernomor ... .
A.
1
B.
2
C.
3
D.
4
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Perkembangan embrio terjadi di uterus, yaitu bagian yang bernomor 2.
Nomor 1 adalah vagina
Nomor 3 adalah oviduct
Nomor 4 adalah corong oviduct
Nomor 5 adalah ovarium
Pembahasan Video :
Perhatikan gambar berikut :
16.
Bagian yang dipotong saat seorang pria mengikuti program KB lestari adalah ... .
A.
1
B.
2
C.
3
D.
4
E.
Kunci Jawaban : A
Pembahasan Teks :
Pada proses vasektomi (KB lestari pria) yang dipotong adalah bagian yang bernomor 1 (vasdeferens)
Pembahasan Video :
17. Organ reproduksi dan fungsi yang tepat adalah......
A.
Ovarium
Terjadi ferlitilasi
B.
Tubulus seminiferus
Terjadi spermatogenesis
C.
Uterus
Terbentuk hormon estrogen
D.
Epididimis
Terbentuknya hormon testosteron
A.
Ovarium; terjadiferlitilasi
B.
Tubulus seminiferus; terjadi spermatogenesis
C.
Uterus; terbentuk hormon estrogen
D.
Epididimis; terbentuknya hormon testosteron
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Tubulu seminiferus merupakan saluran-saluran pada testis yang berfungsi dalam proses pembentukan
sperma/spermatogenesis, terbentuk testosteron.
Pembahasan Video :
18.
Hormon yang berfungsi dalam proses ovulasi adalah......
A.
Estrogen
B.
Progesteron
C.
LH
D.
FSH
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
LH (luteinizing hormone) dihasilkan oleh kelenjar hipofisis dan berfungsi dalam proses ovulasi (keluarnya oosit sekunder
dari ovarium menuju tuba falopii)
Pembahasan Video :
19. Perhatikan alat reproduksi pria berikut!
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/bio9-1.1d.png
Bagian yang ditunjuk X memiliki fungsi......
A.
Menyalurkan sperma keluar tubuh
B.
Mematangkan sperma
C.
Memberi nutrsi dan menyimpan sperma sementara
D.
Menyalurkan sperma menuju vesukula seminalis
E.
Kunci Jawaban : D
Pembahasan Teks :
Bagian X adalah vas deferen atau saluran sperma yang berfungsi menyalurkan sperma dari epididimis menuju ke vesikula
seminalis.
Pembahasan Video :
20.
Fungsi hormon progesteron dalam siklus menstruasi adalah......
A.
Mematangkan folicel ovum
B.
Mempertahankan ketebalan dinding rahim
C.
Merangsang proses ovulasi
D.
Merangsang pembnetukan ovum selama oogenesis
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Hormon progesteron dihasilkan oleh korpus luteum pada ovarium yang terdapat setelah proses ovulasi, hormon tersebut
berfungsi memepertahankan ketebalan dinding rahim.
Pembahasan Video :
21. Proses implantasi blastula terjadi pada bagian......
A.
Oviduct
B.
Ovarium
C.
Endometrium
D.
Servik
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Implantasi atau nidasi adalah proses menempel dan masuknya blastula pada dinding rahim atau endometrium.
Pembahasan Video :
22. Perhatikan organ reproduksi pria berikut!
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/BIO9 - 2.1-016.png
Bagian yang menunjukkan kelenjar prostat dan epididimis secara berurutan ditunjukkan oleh nomor ....
A.
1 dan 2
B.
2 dan 4
C.
3 dan 4
D.
3 dan 1
E.
Kunci Jawaban : D
Pembahasan Teks :
1 = epididimis, 2= kelenjar cowper, 3= kelenjar prostat, 4= vesikula seminalis
Pembahasan Video :
23. Pada siklus mentruasi terjadi proses praovulasi yang ditandai dengan tebalnya dinding rahim (endometrium), hormon yang
berfungsi mempertahankan ketebalan dinding rahim adalah ....
A.
estrogen
B.
progesteron
C.
LH
D.
FSH
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Hormon progesteron dihasilkan oleh korpus luteum yang berfungsi mempertahankan ketebalan dinding rahim setelah proses
ovulasi.
Pembahasan Video :
24. Perhatikan alat reproduksi wanita berikut!
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/BIO9 - 2.1-018.png
Bagian yang berfungsi menghasilkan hormon estrogen dan tempat berkembangnya janin ditunjukkan oleh nomor .....
A.
1 dan 2
B.
2 dan 3
C.
3 dan 5
D.
4 dan 5
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
1= vagina, 2= servik/leher rahim, 3 = ovarium, 4 = tuba falopii, 5 = uterus/rahim
Bagian yang berfungsi menghasilkan hormon estrogen adalah ovarium (3) dan tempat berkembangnya janin adalah uterus
(5).
Pembahasan Video :
25. Terbentuknya tiga lapisan embrional saat perkembangan embrio terjadi saat pembentukan ....
A.
morula
B.
blastula
C.
gastrula
D.
organogenesis
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Pada fase gastrula terbentuk tiga lapisan embrional yaitu ektoderm, mesoderm dan endoderm.
Pembahasan Video :
26. Perhatikan siklus mentruasi berikut!
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/BIO9 - 2.1-020.png
Hormon X yang berperan pada proses siklus mentruasi tersebut adalah .....
A.
LH
B.
FSH
C.
progesteron
D.
estrogen
E.
Kunci Jawaban : A
Pembahasan Teks :
Hormon X yang terletak pada gambar adalah saat terjadi ovulasi, saat ovulasi yang berperan adalah hormon LH (luteinizing
hormon).
Pembahasan Video :
27. Pernyataan yang benar mengenai fungsi reproduksi manusia berikut adalah
A.
Uterus merupakan tempat pelepasan ovum
B.
Sperma dibentuk di dalam testis
C.
Ovum dibentuk oleh oviduk
D.
Ovarium merupakan tempat terjadinya pembuahan
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Uterus merupakan tempat berkembangnya janin atau embrio, sperma di bentuk didalam testis, Ovum dibentuk oleh ovarium,
Ovarium menghasilkan sel telur atau ovum.
Pembahasan Video :
28. Perhatikan gambar system reproduksi wanita berikut
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/BIO9-2.1-02.png
Pada saat hamil, janin terdapat pada bagian nomor .
A.
1
B.
2
C.
3
D.
4
E.
Kunci Jawaban : B
Pembahasan Teks :
Berdasarkan gambar tersebut, bagian yang ditunjuk adalah sebagai berikut.
1 = ovarium
2 = uterus / rahim
3 = oviduk / tuba fallopi
4 = vagina
Bagian yang berfungsi sebagai tempat penempelan embrio (nidasi) adalah uterus. Apabila tidak terjadi fertilisasi, dinding
uterus akan luruh menjadi darah yang keluar pada saat menstruasi.
Pembahasan Video :
29. Perhatikan gambar berikut
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/BIO9-2.1-03.png
Fungsi bagian yang ditunjukkan oleh huruf W adalah
A.
Menghasilkan sel telur
B.
Tempat pembuahan
C.
Tempat perkembangan janin
D.
Menerima sel-sel sperma dan jalan lahir bayi
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Uterus (rahim) berfungsi sebagai tempat pertumbuhan sel telur yang telah dibuahi.
Pembahasan Video :
30. Perhatikan gambar berikut
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/BIO9-2.1-04.png
Nama bagian X dan fungsi bagian Y adalah .
A.
Tuba Fallopi, tempat pembuahan
B.
Ovarium, perkembangan embrio
C.
Tuba Fallopi, perkembangan embrio
D.
Ovarium, tempat pembuahan
E.
Kunci Jawaban : C
Pembahasan Teks :
Tuba fallopi atau saluran telur berfungsi sebagai tempat pembuahan dan Uterus (rahim) berfungsi sebagai tempat
perkembangan embrio.
Pembahasan Video :
31. Perhatian gambar berikut
Image not found
http://www.primemobile.co.id/assets/uploads/materi/BIO9-2.1-05.png
Proses yang terjadi pada bagian Q adalah .
A.
Pelepasan sel telur dari ovarium
B.
Peleburan inti sel sperma dengan inti sel telur
C.
Peluruhan dinding endometrium
D.
Perkembangan embrio
E.
Kunci Jawaban : A
Pembahasan Teks :
Ovarium melepaskan sel telur ( ovum )
Pembahasan Video :
Download