Agrohidrologi - E-learning UPN JATIM

advertisement
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)
Mata Kuliah
Nomor Kode/SKS
Deskripsi
Tujuan Instruksional Umum
Status Mata Kuliah
: Agrohidrologi
: MKK3903/ 3 (2-1)
: Pada semester ini mahasiswa mempelajari tentang ruang lingkup agrohidrologi; Siklus hidrologi dan
komponen-komponen serta variabel hidrologi; Proses-proses presipitasi, evapotranspirasi, infiltrasi, aliran
permukaan dan air tanah serta metode perhitungannya; Neraca air umum, lahan dan tanaman;
Perencanaan pengelolaan tata air ditingkat usaha tani; Pengelolaan sumber-sumber air untuk tanah.
: Setelah menyelesaikan matakuliah ini diharapkan mahasiswa dapat mengetahui pengertian, proses yang
terjadi dan faktor-faktor yang mempengaruhi komponen siklus hidrologi dan mahasiswa mampu
menghitung/menganalisis komponen-komponen tersebut. Serta mahasiswa mengetahui teknik
pengelolaan sumber air dan tata air ditingkat usaha tani.
: Kurikulum inti
Satuan Acara Pembelajaran
Pertemu
an ke
Pokok
Bahasan
Tujuan Instruksional Khusus
Sub Pokok Bahasan
Bahan
Bacaan
1
Latarbelakan
g,
dan ruang
lingkup
Agrohidrologi
 Landasan kepribadian dalam agrohidrologi
 Latarbelakang permasalahan agrohidrologi di
bidang pertanian
 Karakteristik air di alam
 Sebaran air di dunia
1, 2
2
Siklus
Hidrologik
dan
Komponenny
a
 Mahasiswa mampu menjelaskan aspek
kepribadian dan latarbelakang permasalahan
agrohidrologi di bidang pertanian.
 Mahasiswa dapat menjelaskan karakteristik air.
 Mahasiswa dapat menyebutkan proporsi secara
relatif sebaran air dalam berbagai bentuk fisiknya.
 Mahasiswa dapat menjelaskan proses siklus
hidrologik
 Mahasiswa dapat menyebutkan komponenkomponen dalam siklus hidrologik.
 Proses siklus hidrologik
 Komponen-komponen dalam siklus hidrologi:
Presipitasi, ETP, Infiltrasi, Aliran Permukaan
dan Aliran air tanah.
1, 2
SAP Agrohidrologi
1
Pertemu
an ke
Pokok
Bahasan
Tujuan Instruksional Khusus
Sub Pokok Bahasan
Bahan
Bacaan
Presipitasi
 Mahasiswa mampu menjelaskan mekanisme
terjadinya hujan.
 Mahasiswa mampu membedakan tipe-tipe hujan
 Mahasiswa dapat menerangkan dan
membedakan serta menghitung besaran curah
hujan rata-rata menurut berbagai metode.
 Mekanisme terjadinya hujan
 Tipe Hujan: Konvektif, Frontal dan Orografik.
 Perhitungan curah hujan rata-rata dengan
metode aritmatik, poligon dan isohet.
1, 2
dan 3
4 dan 5
Evapotranspirasi
 Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian
evapo-transpirasi (ETP) dan faktor penentunya.
 Mahasiswa dapat menerangkan dan
membedakan ETP potensial dan aktual.
 Mahasiswa dapat menjelaskan pengukuran ETP
dan pendugaan ETP
 Evaporasi dan Transpirasi dan faktor-faktor
penentunya.
 Evapotranspirasi Potensial dan Aktual.
 Pengukuran dan pendugaan ETP dengan
metode evaporimeter Panci Klas A dan
metode Thorthwaite.
1, 2, 3,
4, 5
dan 6
6 dan 7
Infiltrasi
 Mahasiswa dapat mejelaskan pengertian infiltrasi
:laju infiltrasi dan kapasitas infiltrasi.
 Mahasiswa dapat menjelaskan proses terjadinya
infiltrasi dan faktor penentunya.
 Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian
koefisien resapan dan perhitungannya.
 Mahasiswa dapat menerangkan model
persamaan infiltrasi.
 Mahasiswa dapat menduga laju dan volume
infiltrasi serta mampu membuat kurva fitting
infiltrasi Horton
 Infiltrasi dan kapasitas infiltrasi
 Proses terjadinya infiltrasi dan faktor
penentunya.
 Koefisien resapan
 Model infiltrasi
 Perhitungan infiltrasi dan pembuatan kurva
fitting metode Horton.
1, 2, 3,
4 dan 5
 Mahasiswa dapat mejelaskan pengertian dan
proses aliran permukaan.
 Mahasiswa dapat menyebutkan dan
 Proses aliran permukaan
 Faktor yang mempengaruhi aliran
permukaan
3
8
9
Ujian Tengah
Aliran
Permukaan
SAP Agrohidrologi
1, 2
dan 5
2
Pertemu
an ke
Pokok
Bahasan
Tujuan Instruksional Khusus

10,
11dan
12
Neraca Air




menerangkan faktor-faktor penentu aliran
permukaan.
Mahasiswa dapat menghitung besarnya aliran
(debit puncak) permukaan.
Mahasiswa dapat mejelaskan pengertian dan
manfaat neraca air.
Mahasiswa dapat menjelaskan dan membedakan
neraca air dalam berbagai sistem.
Mahasiswa mampu menjelaskan model dasar
neraca air
Mahasiswa dapat menghitung komponen neraca
air: Curah hujan rata-rata metode: regresi,
statistik dan peluang; Accumulation of Potential
Water Loss (APWL); Kadar Air Tanah;
Evapotranspirasi aktual (ETA); Surplus; Defisit
dan runoff.
Sub Pokok Bahasan
Bahan
Bacaan
 Perhitungan aliran pemukaan/debit dengan
metode rasional.
 Pengertian dan manfaat neraca air.
 Model dasar neraca air
 Neraca air dalam berbagai sistem: tanahtanaman-atmosfer
 Perhitungan komponen neraca air metode
Thornthwaite.
1, 2, 3
dan 7
13 dan
14
Pengelolaan
air ditingkat
usaha tani
 Mahasiswa dapat menjelaskan pegelolaan air
pada berbagai tipologi lahan berdasarkan
kandungan air tanah
 Mahasiswa dapat menjelaskan Sistem dan
desain pengairan dan drainase pada tingkat
usaha tani.
 Pengelolaan air untuk berbagai tipologi
lahan.
 Sistem dan desain pengairan dan drainase
pada tingkat usaha tani (termasuk
indegenous knowledge).
1, 2, 5
dan 6
15 dan
16
Pengelolaan
sumber air
tanah
 Mahasiswa dapat menjelaskan Sumber-sumber
air Tanah
 Mahasiswa dapat menjelaskan Pengelolaan
sumber air Tanah untuk pertanian
 Sumber-sumber air tanah
 Pengelolaan sumber air tanah untuk
pertanian.
1, 2, 5
dan 6
SAP Agrohidrologi
3
Referensi :
1. Chay Asdak. 1995. Hidrologi dan Pengelolaan Daerah Aliran Sungai. Gadjah Mada Univ. Press. Yogyakarta.
2. Suyono Sosrosudarsono dan Kensaku Takeda. 1999. Hidrologi Untuk Pengairan. PT. Pradnya Paramita. Jakarta.
3. Handoko. 1993. Klimatologi Dasar :Landasan pemahaman fisika atmosfer dan unsur-unsur iklim. Jurusan
Geografi dan Meteorologi FMIPA-IPB. Bogor.
4. Handoko. 1994. Dasar Penyusunan dan Aplikasi Model Simulasi Komputer untuk Pertanian. Jurusan Geografi
dan Meteorologi FMIPA-IPB. Bogor.
5. Robiyanto H.S. dan Rahmad H.P. 1998. Hidrologi dan Pengendalian Jumlah Air. Terjemahan dari : Hydrology and Water
Quantity Control (Martin P.W ). Pusat Penelitian Manajemen Air dan Lahan. Unsri. Palembang.
6. International Institute for land Reclamation and Improvement. 1974. Drainage Principles and
Applications: Survey and investigations (vol.III). Wageningen. Netherlands.
7. Abujamin A.N dan Sobri E. 1999. Analisis Neraca Air dan Pola Tanam. FMIPA-IPB. Bogor
SAP Agrohidrologi
4
Download