Bacalah wancanaa ini ! Pencemaran Udara Sejak dahulu penduduk

advertisement
Bacalah wancanaa ini !
Pencemaran Udara
Sejak dahulu penduduk di perkotaan senang melancong ke pedesaan atau pegunungan. Hampir
setiap hari Minggu atau hari libur puluhan kendaraan mereka tumpangi untuk berekreasi. Mereka ingin
menghirup udara segar. Mereka juga ingin menikmati suasana dan pemandangan pedesaan atau
pegunungan yang indah.
Udara di perkotaan sudah banyak tercemar. Penyebab timbulnya pencemaran udara di
perkotaan contohnya asap kendaraan bermotor yang menggunakan bahan bakar bensin, dan asap
pabrik.
Bahan bakar bensin memang berjasa bagi kesejahteraan manusia, namun bensin dapat
menimbulkan polusi. Proses pembakaran bahan bakar bensin akan menghasilkan gas beracun karbon
monoksida. Polusi karbon monoksida dapat menimbulkan sesak napas, sakit kepala dan mudah lelah.
Apabila kadar karbon monoksida di dalam tubuh tinggi dapat mengakibatkan kematian. Begitupun pada
asap pabrik dapat pula menimbulkan pencemaran udara atau polusi.
Dikutip dari : Terampil menggunakan
Bahasa Indonesia
I. Silanglah salah satu jawaban dari a, b, c, dan d yang paling benar !
1. Penduduk yang senang melancong hamper setiap hari Minggu atau hari libur adalah penduduk
….
a. pedesaan
b. perkotaan
c. di sekolahan
d. perumahan
2. Hampir setiap hari Minggu puluhan kendaraan mereka tumpangi.
Kata kendaraan jika diceraikan menurut suku katanya menjadi . . . .
a. kend – a – ra – an b. ken – dar – a – an c. ken – da – ra – an
3. Udara di perkotaan sudah banyak tercemar.
Arti kata tercemar adalah … .
a. Terkena infeksi
b. Terkena polusi
d. kenda- ra – an
c. Teresolasi
d. Terkena polusi
4. Suasana pemandangan di desa sangat indah dan udaranya sejuk.
Lawan kata sejuk adalah … .
a. nyaman
b. panas
c. cerah
5. Kendaraan bermotor menggunakan bahan bakar bensin .
Kalimat tanyanya adalah … .
d. dingin
a.
b.
c.
d.
Bahan bakar apa kendaraan bermotor itu ?
Apa bahan bakar kendaraan bermotor ?
Apakah bensin bahan bakar kendaraan itu ?
Kendaraan itu menggunakan bahan bakar apa ?
6. Polusi karbon monoksida dapat menimbulkan polusi udara.
Kata dasar menimbulkan adalah … .
a. timbul
b. nimbul
c. simbul
d. nyembul
7. Keluarga kami rekreasi pada hari Minggu.
Keterangan waktu pada kalimat itu terdapat pada kata … .
a. keluarga kami
b. rekreasi
c. pada
d. hari Minggu
8. Cara menulis nama, tempat, dan tanggal yang benar adalah … .
a. Solo 27 mei 2014 b. solo, 27 Mei 2014 c. Solo, 27 Mei 2014
d. Solo, 27 mei 2014
9. . . . . Paman dan bibi sehat – sehat saja ?
Kata tanya yang tepat pengisi titik – titik adalah … .
a. Di manakah
b. Mengapa
c. Siapakah
d. Apakah
10.
Rambu lalu lintas ini artinya … .
a. Boleh masuk
b. Boleh berhenti
c. Dilarang masuk
d. Dilarang berhenti
11. Kami akan pergi keluar kota naik kereta api, kami segera menuju ke … .
a. terminal
b. stasiun
c. bandara
d. pelabuhan
12. Tari pendet dari Barong berasal dari pulau bali.
Penulisan nama tempat yang benar adalah … .
a. Pulau Bali b. pulau bali
c. pulau Bali
13.
14.
d. Pula Dewata
Buah jeruk ini banyak mengandung ... .
a. protein b. vitamin c. air manis
d. lemak
Anak – anak bermain … di tanah lapang.
a. layang – layang
c. sepak bola
b. pasir – pasiran
d. pesawat terbang
15. Halo, Selamat pagi ! Bisa bicara dengan Lola.
Selamat pagi, ya saya sendiri, ada apa ?
Kalimat itu adalah pembicaraan melalui . . . .
a. telepon
b. surat
c. majalah
16. Nanti siang ada ( tanding ) bola basket di lapangan sekolah.
Kata dalam kurung seharusnya … .
a. bertanding
b. tandingan
c. pertandingan
17.
Alangkah elok rupamu
Terbang kian kemari
Hinggap di antara bunga – bunga
Mencari madu
Tak kenal lelah
Puisi itu menceritakan tentang … .
a. Burung
b. Kupu – kupu
d. radio
d. ditandingkan
c. Belalang
d. Ikan mas
18. 1. Masuk ke ruang perpustakaan satu persatu.
2. Membaca buku dengan tertib dan tenang.
3. Siswa berbaris menuju ruang perpustakaan.
4. Membuka sepatu dengan tertib.
Susunan kalimat yang benar menurut angkanya adalah … .
a. 1, 2, 3, 4
b. 2, 3, 4, 1
c. 3, 4, 1, 2
d. 1, 2, 4, 3
19.
Perhatikan gambar !
Di antara toko sepatu dan toko buku terdapat . . . .
a. Bank Artapura
c. Toko Mainan
b. Toko Buku
d. Toko Sepatu
20. Pada hari Selasa siswa kelas tiga mengunjungi kantor pos.
Imbuhan pada kata mengunjungi adalah … .
a. meng – i
b. me – i
c. men – ngi
d. meng – ngi
21. Aku adalah hewan kesayangan. Biasanya orang memelihara aku untuk menjaga rumah.
Kesukaanku makan daging dan tulang, aku suka menyalak. Aku adalah hewan … .
a. beruang
b. kucing
c. harimau
d. anjing
22. Ayah berangkat ke kantor pukul delapan lewat lima belas menit dua belas detik. Penulisan
waktunya adalah … .
a. Pukul 08.15.12
b. pk 08.15.12
c. pkl 08.15.12.
d. pk 8.15.12 detik
23. Ibu membelikan adik sepatu seharga seratus dua puluh lima ribu rupiah.
Penulisan uang yang benar adalah … .
a. Rp 125.000
b. Rp 125.000,00
c. Rp 125,00
d. 125.000 rupiah
24. Jangan mencoret – coret tembok sekolah … .
Tanda baca yang tepat pada akhir kalimat adalah tanda … .
a. titik
b. koma
c. tanya
d. seru
25. Paman baru datang dari Medan semalam.
Objek pada kalimat itu terdapat pada kata … .
a. Paman
b. baru datang
d. semalam
c. dari Medang
II. Isilah !
26.
Bandi akan pergi ke sekolah, sebelum berangkat ia akan bersiap – siap dari dahulu. Urutkanlah
gambar acak itu sehingga menjadi urutan yang benar menurut angkanya !
27. rajin – pasti – Jika – menjadi – belajar – pandai – akan – anak
Susunlah kalimat yang benar adalah ________________________________________________
28. Beri tanda petik yang benar !
Ibu guru berseru cepat baris bel sudah berbunyi.
______________________________________________________________________________
29. Bibi mencuci piring – piring yang kotor.
Jadikan kalimat pasif !
______________________________________________________________________________
30. Kakak membaca buku cerita berjudul peri hutan yang baik hati
Penulisan judul kata – kata yang bergaris adalah _______________________________________
Perhatikan gambar denah ini !
31.
32.
33.
34.
Rumah Santi ada di jalan ________________________________________________________
Dari Rumah Santi jika ingin ke puskesmas harus melalui jalan ___________________________
Di jalan Merpati terdapat ________________________________________________________
pada hari sabtu mira dan warni pergi ke surabaya.
Penulisan huruf capital yang benar adalah __________________________________________
35. Buat kalimat dari kata berlibur !
_____________________________________________________________________________
III.Baca Wacana ini !
Memancing Berssama Ayah
Pada hari libur Riko memancing bersama Pak Toni, ayahnya. Mereka mempunyai kegemaran
yang sama yaitu memancing ikan. Riko belajar memancing dari ayahnya. Menurut Pak Toni memancing
dapat menghilangkan stress dan rasa penat.
Minggu ini Pak Toni mengajak Riko memancing di danau. Pagi – pagi sekali Riko sudah bangun.
Setelah sarapan Pak Toni dan Riko berangkat.
Sampai di danau sudah banyak orang yang memancing dan bersantai. Air danau terlihat gilap.
Pak Toni memilih tempat duduk yang teduh, Riko duduk dekat Pak Toni. Pak Toni memasukkan alat
pancingnya ke dalam danau, Riko juga melakukan hal yang sama. Tidak lama kemudian pancing Riko
bergerak – gerak, ternyata Riko mendapat ikan gurame yang besar. Pak Toni membantu Riko menarik
pancingnya, setelah gurame dilepas dari matakail ikan gurame itu dimasukkan ke dalam ember.
Sampai siang hari Riko dan pak Toni mendapat sepuluh ekor ikan. Ada ikan gurame, ikan mas
dan ikan gabus. Setelah puas merekapun pulang bersama dengan hati yangdan gembira walaupun
mereka sangat lelah.
Dikutip dari :
Buku Bahasa Indonesia Tim Bina guru.
Jawab pertanyaan dibawah ini !
36. Siapa yang gemar memancing pada wacana itu ?
37. Kapan mereka pergi memancing bersama ?
38. Apakah mereka mendapat ikan setelah memancing ?
39. Ikan apa saja yang mereka dapat, dan berapa ekor jumlahnya ?
40. Bagaimana perasaan mereka setelah memancing ?
Download