jenis-jenis data

advertisement
Konsep dan defenisi
Struktur data adalah model/ logika
matematik yang secara khusus
mengorganisasi data, yang disimpan atau
direpresentasikan di dalam komputer
agar bisa dipakai secara efisien
Data adalah fakta atau kenyataan tercatat
mengenai suatu objek.
Fakta atau keterangan tentang kenyataan yang
disimpan, direkam atau direpresentasikan
dalam bentuk tulisan, suara, gambar, sinyal
atau simbol
Pengertian data ini menyiratkan suatu nilai
bisa dalam bentuk konstanta atau variabel
Tipe data
• Secara garis besar type data dapat
dikategorikan menjadi :
1. Type data sederhana
a. Type data sederhana tunggal, misalnya Integer,
real, boolean dan karakter
b. Type data sederhana majemuk, misalnya String
2. Type data terstruktur meliputi:
a. Struktur data sederhana, misalnya array dan
record
b. Struktur data majemuk, yang terdiri dari:
• Linier : Stack, Queue, serta List dan Multilist
• Non Linier : Pohon Biner dan Graph
• Pemakaian struktur data yang tepat di dalam
proses pemrograman akan menghasilkan
algoritma yang lebih jelas dan tepat, sehingga
menjadikan program secara keseluruhan lebih
efisien dan sederhana.
• Struktur data yang ″standar″ yang biasanya
digunakan dibidang informatika adalah :
1. List linier (Linked List) dan variasinya
2. Stack (Tumpukan)
3. Queue (Antrian)
4. Tree ( Pohon )
5. Graph ( Graf )
Tipe Data
Sederhana
Terstruktur
String
Real
Ordinal
Record
Flat
Integer
Array
Double
Character
File
Boolean
Set
Deklarasi data
Konstanta
• Deklarasi konstanta menunjukkan nilai yang
tetap dari suatu pengenal dan berlaku pada
blok dimana deklrasi tersebut dinyatakan.
• Cara mendeklarasikan konstanta adalah:
1. Memberikan nama konstanta sebagai
identitas pengenal.
2. Menentukan nilai konstanta
Bentuk umum:
const
NamaKonstanta1 = NilaiKonstanta1;
NamaKonstanta2 = NilaiKonstanta2;
:
:
NamaKonstantaN = NilaiKonstantaN;
Contoh:
const
Jumlah = 100; {integer}
Nama = ‘Rini’; {string}
• Konstanta Bertipe
• Adalah suatu konstanta yang dideklarasikan dengan
tipe tertentu.
Bentuk umum:
const
NamaKonstanta1 : Tipe1 = NilaiKonstanta1;
NamaKonstanta2 : Tipe2 = NilaiKonstanta2;
:
:
NamaKonstantaN : TipeN = NilaiKonstantaN;
Contoh
const
Jumlah : integer = 100;
Nama : string = ‘Rini’;
Deklarasi data
Variabel
• Variabel adalah suatu lokasi di memori yang
disiapkan oleh programer dan diberi nama
yang khas untuk menampung suatu nilai dan
atau mengambil nilai tersebut.
• Cara mendeklarasikan variabel adalah:
1. Memberi nama variabel sebagai identitas
pengenal.
2. Menentukan tipe data variabel
Bentuk umum:
Var
NamaVariabel1,
NamaVariabel2,
:
:
NamaVariabelN : TipeData1;
NamaVariabel1,
NamaVariabel2,
:
:
NamaVariabelN : TipeData2;
:
:
NamaVariabel1,
NamaVariabel2,
:
:
NamaVariabelN : TipeDataN;
Contoh
Var
Angka1,
Angka2 : Integer;
Nama1,
Nama2 : String;
Deklarasi tipe data terstruktur
1. String
• Data yang berisi sederetan karakter dimana
banyaknya karakter bisa berubah-ubah sesuai
kebutuhan, misal: ABCDEF
Bentuk umum : char nama_variabel[ukuran];
Contoh : char nama[30];
Deklarasi tipe data terstruktur
2. Array (Larik)
• dimana variabel larik hanya bisa menyimpan 1
tipe data saja
Bentuk umum : Tipe data nama_variabel[ukuran];
Contoh :
float X[5];
int datax[10];
Deklarasi tipe data terstruktur
3. Record
• terdiri dari beberapa variabel dimana masingā€masing
variabel bisa mempunyai tipe yang berbeda
Bentuk umum:
struct nama_tipe_struct
{
tipe field1;
tipe field2;
...................
tipe fieldn;
} var_ struct
Contoh:
struct data_tanggal
{
int tanggal;
int bulan;
int tahun;
}
struct data_mhs
{
char nama[25];
struct data_tanggal;
} info_mhs;
data_mhs
info_mhs
tanggal
data_tanggal
bulan
tahun
Deklarasi tipe data terstruktur
4. Set (himpunan)
• Merupakan suatu himpunan yang berisi nilai
(anggota). set dalam pemrograman sangat
mirip dengan himpunan dalam ilmu
matematika. Contoh: A= {1, 2, 3, 4, 5}
• Sintaks: set of
• Contoh:
type Angka = set of 0, 1, 2, 3, ..9;
Huruf = set of ‘A’ .. ‘Z’;
Hari = (Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu,
Minggu);
SetHuruf = set of Huruf;
SetHari = set of Hari;
const
Genap : Angka = [0, 2, 4, 6, 8];
vokal : Huruf = [‘A’, ‘I’, ‘U’, ‘E’, ‘O’];
• Kita tidak bisa menulis atau membaca isi dari set,
tetapi kita bisa melakukan operasi lain dengan data
yang ada pada set (mis. Relational)
Program contoh_set;
type hari = (senin, selasa, rabu, kamis, jumat, sabtu, minggu);
varsemua_hari : set of hari;
hari_kerja : set of senin .. Jumat;
hari_ini : hari;
Begin
hari_ini : = senin;
if hari_ini hari_kerja then
writeln (‘ HARI KERJA’)
else writeln (‘HARI LIBUR’);
End.
Deklarasi tipe data terstruktur
5. File
• File merupakan organisasi dari sejumlah
record sejenis. Masing-masing record terdiri
dari satu atau lebih field dan field terdiri dari
satu atau lebih karakter.
File
Record
Field
Char
Field
Char
Record
Tipe data Boolean
• Merupakan tipe data logika yang berisi dua
kemungkinan nilai: TRUE (benar) atau FALSE
(salah). Pada windows tipe boolean memakai
memori paling kecil yaitu 1 byte.
• Sebagai bilangan ordinal boolean, true
mempunyai nilai 1 sedangkan false nilainya
adalah 0.
program tampil_boolean;
begin
writeln (ord (true));
writeln(ord(false));
End.
Hasilnya:
1
0
TUGAS
• Definisikan sebuah type terstruktur untuk
menyatakan data nasabah disebuah bank.
Data nasabah terdiri atas field Nomor
Account, Nama Nasabah, Alamat Nasabah,
Kota Nasabah, dan Nomor Telpon Nasabah.
• Untuk setiap field definisikan type data yang
cocok!
Download