Pengobatan dan Pencegahan DM

advertisement
SATUAN ACARA PENYULUHAN
(SAP)
PENCEGAHAN DIABETES SECARA DINI
Oleh :
Gandis Rahastri Puspa Hariawan
1201030287
Program Sarjana Keperawatan
STIKes KENDEDES MALANG
2012
Satuan Acara Penyuluhan
Pokok bahasan
: Penyakit dibetes mellitus
Sub pokok bahasan
: Pencegahan diabetes secara dini
Sasaran
: Siswa-siswi tingkat SMA/SMK
Hari / tanggal
: --------
Tempat
: --------
Pukul
: 08.00 – 09.00
Penyuluh
: Mahasiswa STIKes Kendedes Malang
a. Tujuan :
- Tujuan umum : memberi pengetahuan tentang penyakit diabetes
agar bisa mencegah penyebaran diabetes.
- Tujuan khusus :
setelah mengikuti penyuluhan, peserta diharapkan mampu :
a. Menjelaskan kembali tentang pengertian DM
b. Menyebutkan kembali tipe-tipe DM
c. Mengerti penyebab umum DM
d. Mengerti tentang tanda dan gejala DM
e. Mengerti Komplikasi DM
f. Menjelaskan kembali pengobatan dan pencegahan DM
b. Materi (terlampir)
c. Media
-LCD
d. Metode
-Ceramah
-Diskusi
-Tanya jawab
e. Place setting
A
B
c
D
E
Keterangan :
A= penyuluh
B= moderator
C= audience
D= fasilitator
E= observer
f. Pengorganisasian dan Penugasan
-moderator :membuka acara, membatu komunikasi antara audience
dan penyuluh
-penyuluh : memberikan informasi/ materi dan evaluasi kepada
audience
-fasilitator :memfasilitasi terlaksananya acara dan mengawasi
audience, serta mengembalikan situasi yang kondusif audience
-observer : mengamati berlangsungnya / keberhasilan acara
g. Kegiatan penyuluhan
no
1
waktu
Kegiatan penyuluhan
5menit
1.Pembukaan
08.00-08.05 -Salam
-Perkenalan tim penyuluhan
-Menggali informasi audience
tentang materi penyuluhan
(diabetes mellitus)
2
35 menit
2.Penyampaian materi oleh
08.05-08.40 penyuluh
-metode ceramah dengan
Respon peserta
-Menjawab salam
-Memperhatikan
dengan seksama
-Merespon pertanyaan
dengan baik
media LCD
-materi meliputi :
a. pengertian DM
b. tipe-tipe DM
c. penyebab DM
d. tanda dan gejala DM
e. komplikasi DM
f. pencegahan dan pengobatan
DM
3
20 menit
3. Penutupan
08.40-09.00 - Sesi tanya jawab dan
pemberian doorprize kepada
penanya
Peserta mendengarkan
dan memperhatikan
dengan baik
-peserta member
respon dengan
mengajukan beberpa
pertanyaan
-evaluasi
-peserta menjawb
pertanyaan evaluasi
-salam
-menjawab salam
h. Evaluasi
1. Diebetes mellitus adalah?
2. Jelaskan tipe-tipe diabetes mellitus!
3. Apa penyebab umum diabetes mellitus?
4. Bagaimana tanda dan gejala diabetes mellitus?
5. Apa sajakah komplikasi diabetes mellitus?
6. Bagaimana cara mencegah diabetes mellitus?
Lampiran
DIABETES MELLITUS
1. Pengertian
Diabetes Melitus adalah penyakit kelebihan kadar gula darah di
dalam tubuh sehingga terjadi peningkatan kadar gula darah akibat
kekurangan insulin.
2. Macam-macam DM
a. Tipe 1
adalah jenis diabetes yang banyak menyerang anak-anak (<20
tahun). Tipe ini sama sekali tidak dapat memproduksi insulin
karena pankreas yang berfungsi untuk memproduksi zat ini
dirusak oleh antibodi tubuh .
b. Tipe 2
Penyakit gula tipe ini biasanya menyerang orang dewasa yang
usianya > 35 tahun. Penyebabnya adalah resistensi insulin.
Diabetes tipe ini adalah tipe yang paling umum biasanya
mencapai 85 sampai 90 persen dari seluruh penderita diabetes
3. Penyebab Umum DM
-Keturunan
- Usia
- Kegemukan / obesitas
- Kurang gerak
- Kehilangan insulin
- Alkoholisme
- Obat-obatan
4. Tanda dan Gejala DM
- banyak minum
- banyak makan
- banyak kencing
- mudah lelah / mengantuk
- luka susah kering
- penglihatan kabur
- infeksi vagina
- berat badan turun drastis
- gangguan napsu seks
5. Komplikasi DM
- Penyakit jantung dan stroke
- Kerusakan ginjal
- Infeksi kulit (luka gangren)
- Kebutaan (jika sudah akut)
6. Pengobatan dan Pencegahan DM
a. Mengatur pola makan
b. Mambatasi asupan glukosa
c. Menjaga keimbangan berat badan
d. Olahraga teratur
e. Secara rutin memeriksa kadar gula darah
f. Meminum obat sesuai petunjuk dokter
g. Konsultasi dengan dokter
Download