Permintaan dan penawaran - Universitas Kristen Petra

advertisement
MICROECONOMICS
“DEMAND SUPPLY & MARKET EQUILIBRIUM”
MARIA PRAPTININGSIH, S.E., M.S‐FE.
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS KRISTEN PETRA
2011
Permintaan dan penawaran
• Konsep dasar dari permintaan dan penawaran berasal
dari perilaku masyarakat ketika terjadi interaksi di pasar.
• Pengertian pasar adalah sekelompok pembeli dan penjual
dari suatu barang dan jasa.
• Sejumlah barang atau jasa yang diminta oleh pembeli dan
sejumlah barang atau jasa yang tersedia dipasar saling
berinteraksi dan mencapai kondisi keseimbangan sehingga
harga dan kuantitas barang atau jasa dapat tercapai.
Permintaan
• Permintaan didefinisikan sebagai suatu keinginan
individu akan suatu barang dan jasa yang disertai
dengan kemampuan membeli barang dan jasa
tersebut (daya beli).
• Jumlah permintaan adalah sejumlah barang dan
jasa yang diminta (quantity demanded) serta
mampu dibeli oleh pembeli.
Cont.
Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi besarnya
jumlah permintaan, antara lain:
• Harga barang yang diminta
• Jumlah dan harga barang lain yang
berhubungan
• Pendapatan pembeli
• Jumlah pembeli
• Selera
• Preferensi
• Ekspektasi
......................................................................... (1)
Fungsi permintaan
• Hubungan antara sejumlah barang yang
diminta
dengan
beberapa
faktor
yang
mempengaruhinya disebut sebagai fungsi
permintaan (demand function)
• Fungsi Permintaan dinyatakan sbb:
Q = f (harga, pendapatan, harga barang lain, selera,
ekspektasi, jumlah konsumen, dll)
......................................................................... (1)
Cont.
Jika fungsi permintaan disederhanakan, sehingga dapat
diketahui hubungan antara harga dengan jumlah barang
yang diminta (quantity demanded), maka faktor-faktor
selain harga barang yang diminta diasumsikan ceteris
paribus. Sehingga, fungsi permintaan berubah menjadi:
Qx = f (Harga x)
Qx = a – b Px
Qd atau Qx adalah jumlah barang yang diminta (quantity
demanded), a adalah intercept, dan b adalah 1/slope ; Slope
adalah kemiringan kurva. Nilai slope sebesar P/ Q
Cont.
Cont.
Kurva permintaan
• Suatu
kurva
yang
menunjukkan
hubungan antara harga dan jumlah barang
yang diminta. Kurva permintaan ini
merupakan suatu visualisasi grafis dari
demand schedule.
Gambar 5a. Kurva Permintaan Individu
6
P
P
Qd
$5
10
4
20
3
35
2
55
1
80
Harga (per unit)
5
4
3
2
1
0
D
10
20
30
40
50
60
Quantity Demanded (unit)
70
80
Q
Gambar 5b. Kurva Permintaan Individu
6
P
P
Qd
$5
10
4
20
3
35
2
55
1
80
Harga (per unit)
5
4
3
2
E
1
D
F
0
10
20
30
40
50
60
Quantity Demanded (unit)
70
80
Q
Cont.
• Gambar 5a menjelaskan bahwa faktor penggerak dari satu
titik ke titik yang lain disepanjang kurva permintaan adalah
perubahan harga barang komoditi tersebut. Jika harga barang
turun maka jumlah barang yang diminta semakin naik,
demikian sebaliknya.
• Gambar 5b menjelaskan bahwa kurva permintaan dapat
bergeser ke kanan atas atau ke kiri bawah. Jika kurva
permintaan bergeser ke kanan atas, maka terjadi kenaikan
atas permintaan. Jika semua faktor tersebut cenderung
mengalami penurunan, maka kurva permintaan akan bergeser
ke kiri bawah. Pergeseran ini disebut penurunan atas
permintaan.
Permintaan pasar
• Jika permintaan satu individu ditambahkan
dengan satu individu yang lain dan demikian
seterusnya, maka permintaan yang terjadi bukan
lagi sebagai permintaan individu, melainkan
permintaan pasar (market demand).
• Permintaan pasar suatu barang adalah jumlah
keseluruhan barang yang diminta oleh seluruh
konsumen pada suatu waktu tertentu disuatu
pasar tertentu
Gambar 6. Kurva Permintaan Pasar
CONT.
• Pada tingkat harga yang sama, yaitu sebesar
$3, Joe mampu membeli sebanyak 35 unit
barang, Jen membeli sebanyak 39 unit dan Jay
sebanyak 26 unit. Jika permintaan Joe, Jen, dan
Jay dijumlahkan maka menghasilkan permintaan
pasar yaitu sejumlah 100 unit barang.
• Inilah yang disebut sebagai permintaan pasar.
PENAWARAN
• Penawaran dapat diartikan sebagai suatu
keinginan yang disertai dengan kepemilikan dan
kesediaan untuk menjual suatu barang atau jasa
• Jumlah penawaran adalah sejumlah barang dan
jasa yang ditawarkan (quantity supplied) serta rela
untuk dijual oleh penjual
Cont.
Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi besarnya
jumlah penawaran, antara lain:
• Harga barang tersebut
• Harga barang lain yang berkaitan
• Biaya produksi (harga input)
• Teknologi
• Harapan atau ekspektasi
• Jumlah penjual
• Faktor perubahan alam.
......................................................................... (1)
Fungsi permintaan
• Hubungan antara sejumlah barang yang
ditawarkan dengan beberapa faktor yang
mempengaruhinya disebut sebagai fungsi
penawaran (supply function).
• Fungsi Penawaran dinyatakan sbb:
Q = f (harga, harga barang lain, biaya produksi, teknologi,
ekspektasi, jumlah penjual, perubahan alam, dll)
......................................................................... (1)
Cont.
Jika fungsi penawaran tersebut disederhanakan,
sehingga dapat diketahui hubungan antara harga dengan
jumlah barang yang ditawarkan (quantity supplied), maka
faktor-faktor selain harga barang yang ditawarkan
diasumsikan ceteris paribus. Sehingga, fungsi penawaran
berubah menjadi:
Qx = f (Harga)
Qx =
P
Qs adalah jumlah barang yang ditawarkan (quantity supplied),
adalah intercept, dan adalah 1/slope ; Slope adalah kemiringan
kurva. Nilai slope sebesar P/ Q
Cont.
KURVA PENAWARAN
• Suatu kurva yang menunjukkan hubungan
antara harga dan jumlah barang yang
ditawarkan.
Kurva
penawaran
ini
merupakan suatu visualisasi grafis dari
supply schedule.
Gambar 7a. Kurva Penawaran Individu
P
6
S1
P
Qs
$5
60
4
50
3
35
2
20
1
5
Harga (per unit)
5
4
3
2
1
0
10
20
30
40
50
60
Quantity Supplied (unit)
70
Q
Gambar 7b. Kurva Penawaran Individu
P
6
S1
P
Qs
$5
60
4
50
3
35
2
20
1
5
Harga (per unit)
5
4
3
2
1
0
10
20
30
40
50
60
Quantity Supplied (unit)
70
Q
CONT.
• Gambar 7a menjelaskan bahwa faktor penggerak dari satu
titik ke titik yang lain disepanjang kurva penawaran adalah
perubahan harga barang komoditi tersebut. Jika harga barang
turun maka jumlah barang yang ditawarkan semakin turun,
demikian sebaliknya.
• Gambar 7b menjelaskan bahwa kurva penawaran dapat
bergeser ke kiri atas atau ke kanan bawah. Jika kurva
penawaran bergeser ke kiri atas, maka terjadi kenaikan atas
penawaran. Jika semua faktor tersebut cenderung mengalami
penurunan, maka kurva permintaan akan bergeser ke kanan
bawah. Pergeseran ini disebut penurunan atas penawaran.
PENAWARAN PASAR
• Jika penawaran satu individu ditambahkan
dengan satu individu yang lain dan demikian
seterusnya, maka penawaran yang terjadi bukan
lagi sebagai penawaran individu, melainkan
penawaran pasar (market supply).
• Penawaran pasar suatu barang adalah jumlah
keseluruhan barang yang ditawarkan oleh
seluruh produsen pada suatu waktu tertentu
disuatu pasar tertentu.
KESEIMBANGAN PERMINTAAN
DAN PENAWARAN
• Keseimbangan didefinisikan sebagai suatu
situasi dimana segala kekuatan yang ada dalam
kondisi seimbang. Definisi ini juga menjelaskan
keseimbangan pasar.
• Pada harga keseimbangan, jumlah barang yang
rela dan mampu dibeli sama besar dengan
jumlah barang yang rela dan mampu dijual oleh
penjual.
CONT.
• Hukum penawaran dan permintaan (the law of
supply and demand), yang menyatakan bahwa
harga suatu barang akan menyesuaikan diri
sehingga jumlah penawaran dan permintaan
barang tersebut akan seimbang
• Pada kondisi ini tidak akan terjadi kelebihan
(surplus) atau kekurangan (shortage) di pasar.
Gambar 8. Keseimbangan Pasar
6
Qd
$5
2,000
4
4,000
3
7,000
2 11,000
Harga (per unit)
P
S
5
4
3
2
1 16,000
D
1
0
2
4
6
7
8
10
12
14
Kuantitas barang (dalam ribuan)
16
18
P
Qs
$5
12,000
4
10,000
3
7,000
2
4,000
1
1,000
CONT.
• Gambar
8
menjelaskan
bahwa
harga
keseimbangan
terjadi
pada
saat
harga
menunjukkan $3 dan kuantitas keseimbangan
yaitu pada angka 7,000 unit.
• Pada kondisi ini baik penjual maupun pembeli
telah bersepakat akan harga dan kuantitas.
SYARAT KESEIMBANGAN
• Titik keseimbangan didapatkan dengan syarat:
Qd = Qs
• Persamaan diatas merupakan persyaratan agar
kondisi keseimbangan dapat tercapai. Jumlah
barang yang diminta harus sama dengan jumlah
barang yang ditawarkan. Dari persamaan
tersebut
didapatkan
hasil
yaitu
harga
keseimbangan.
SURPLUS DAN SHORTAGE
Gambar 9. Surplus dan Shortage
6
Qd
$5
2,000
4
4,000
3
7,000
2 11,000
1 16,000
5
Price (per unit)
P
6,000 unit
Surplus
S
$4 Price Floor
4
3
$2 Price Ceiling
2
7,000 unit
Shortage
1
0
2
4
6 7 8
10
D
12
14
Kuantitas Barang (dalam ribuan)
16
18
P
Qs
$5
12,000
4
10,000
3
7,000
2
4,000
1
1,000
PERUBAHAN KESEIMBANGAN
1. Perubahan Permintaan
Gambar 10 (a)
Kenaikan Permintaan
Gambar 10 (b)
Penurunan Permintaan
2. Pergeseran Kurva versus
Pergerakan Sepanjang Kurva
• Para ekonom sepakat untuk menyebut
pergeseran dalam kurva permintaan disebut
perubahan permintaan dan pergeseran dalam
kurva penawaran disebut perubahan penawaran
• Pergerakan disepanjang kurva permintaan
disebut sebagai perubahan jumlah barang yang
diminta dan pergerakan disepanjang kurva
penawaran disebut sebagai perubahan jumlah
barang yang ditawarkan.
3. Perubahan Penawaran
Gambar 10 (c)
Kenaikan Penawaran
Gambar 10 (d)
Penurunan Penawaran
4. Perubahan Permintaan
dan Penawaran
Gambar 10 (e)
Penurunan Permintaan dan
Kenaikan Penawaran
Gambar 10 (f)
Kenaikan Permintaan dan
Penurunan Penawaran
CONT.
Gambar 10 (g)
Kenaikan Permintaan dan Kenaikan Penawaran
SOAL DAN APLIKASI
1. Jika dalam kondisi ekuilibrium harga dan
kuantitas adalah Rp 70,- dan 70 ton kemudian
pada kondisi ekuilibrium yang baru harga dan
kuantitas adalah Rp 80,- dan 80 ton, maka hal ini
disebabkan oleh: (pilih yang benar)
a. Increase in demand, constant supply
b. Increase in demand, increase in supply
c. Increase in supply, constant demand
SOAL DAN APLIKASI
2. Diketahui permintaan pasar untuk beras
dinyatakan oleh persamaan berikut:
Qd = 300 – 20 P dan penawaran pasar untuk
komoditi beras dinyatakan oleh persamaan
berikut: Qs = 20 P – 100. Maka:
a.Gambarkan kurva permintaan dan penawaran
jika digunakan data harga beras mulai $5 sampai
dengan $15
b.
Pada kondisi equilibrium, berapa jumlah
beras yang dapat terjual dan pada saat tingkat
harga berapa?
CONT.
c. Apakah yang akan terjadi jika penjual
menetapkan harga sebesar $15? Jelaskan
proses penyesuaian yang terjadi di pasar
d. Jika diketahui harga komoditi barang
substitusi lain meningkat dua kali lipat,
sehingga konsumen menaikkan permintaan
beras tepat sebesar dua kali lipat, maka
tuliskan persamaan permintaan pasar yang
baru tersebut
e. Tentukan harga dan kuantitas keseimbangan
yang baru
Thank You
Download