Pertemuan 9-Komunikasi Nonverbal di Berbagai Budaya

advertisement
Komunikasi Nonverbal di
Berbagai Budaya
POSISI KOMUNIKASI NONVERBAL
Communication = content + relationship
(Griffin, 2012: 184)
Komunikasi Nonverbal (pengantar)
 Ekspresi wajah
 Tekanan & intonasi suara
 Suara
 Pilihan kata dan diksi
Lanjutan...
Gestur tubuh & bahasa tubuh
Kontak mata
Perubahan psikologis si
komunikator/komunikan
Jarak fisik pd saat berkomunikasi
Jarak fisik (lanjutan..)
• Jarak intim : 0-18 inci
• Jarak Personal : 18 inci-120 cm
• Jarak Sosial : 120 cm-300 cm
• Jarak Publik: diatas 300 cm
Eksplorasi Nonverbal comm
Bagaimana
dengan
makna di
tiap-tiap
daerah/
negara?
Apa makna tangan di dalam saku?
Praktek Nonverbal gasture
Simulasi orasi ilmiah (simulasi membaca tandatanda non verbal)
Salam...
• Membungkuk, di amerika = tdk dianjurkan/
kepura-puraan
• Di Jepang = nilai budaya (hormat/salam)
Kontak mata (eye contact)
Melihat mata langsung saat bicara (ortu-anak)
• Budaya barat, menasehati anak diharuskan
kontak mata (lihat langsung). Termasuk di
beberapa budaya di Indonesia
• Budaya jawa, saat dinasehati, mata anak melihat
langsung termasuk tidak sopan
Saat berbicara sesama rekan bisnis
Budaya Jepang, Afrika, Amerika latin, kontak
mata langsung = menunjukkan minat utk
mendengarkan & rasa hormat
Intermezo...
• Sekarang di
Indonesia ada
gaya kontak
mata yg“absurd”
tapi cukup
populer
ini dia 
Sekian...
Download