almirzaroza_1235010043_Resume skripsi - E

advertisement
Judul
: PERANCANGAN DAN ANALISIS SISTEM INFORMASI E-LEARNING
BERBASIS WEB PADA SMA NEGERI 2 PEKALONGAN
Penulis
: M. Johan
Tahun
: 2012
Universitas
: SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER
AMIKOM, YOGYAKARTA
Isi
:
Dari penelitian dapat dilihat bahwa penyampaian informasi menggunakan sistem e-
learning berbasis web sangat efektif dan efisien untuk menghasilkan informasi yang
akurat, tepat waktu dan relevan serta sebagai alternatif pembelajaran tanpa tatap muka (dalam
kelas) pada SMA Negeri 2 Pekalongan. Dari rumusan masalah dan pembahasan dalam
penulisan skripsi ini dapat disimpulkan beberapa poin, diantaranya sebagai berikut:
1. Sistem informasi e-learning berbasis web pada SMA Negeri 2 Pekalongan telah berhasil
dirancang dan dapat digunakan untuk kebutuhan sekolah.
2.
Sistem informasi e-learning berbasis web telah berhasil didesain sebagai salah satu
alternatif pembelajaran tatap muka ( dalam kelas ). Adapun hal-hal yang menunjukkan
web tersebut sebagai salah satu alternatif pembelajaran adalah sebagai berikut :
a. Sistem tersebut memungkinkan guru dan siswa dapat mengupload dan
mendownload materi.
b. Sistem tersebut memungkinkan guru dan siswa untuk saling berinteraksi
melalui fitur konsultasi.
3. Sistem informasi e-learning berbasis web telah sesuai dengan apa yang dikehendaki
oleh perancang, dimana sistem tersebut dapat digunakan untuk alternatif pendukung dari
sistem pembelajaran konvensional ( tatap muka ).
Judul
: PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN ONLINE (E-LEARNING)
PADA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN PEMBANGUNAN (SMK)
KIKIL ARJOSARI PACITAN
Penulis
: Rosa Apriyanti, Sukadi,S.Kom
Tahun
: 2012
Universitas
: Indonesian Journal on Networking and Security
Isi
:
1. Pada penelitian ini, penulis dapat membuat website e-learninguntuk SMK Pembangunan
Kikil Arjosari.
2. Penulis
dapat
mengimplementasikan aplikasi e-learningsebagai pendukung kegiatan
pembelajaran, karena sekolah mampu melakukan kegiatan belajar mengajar tidak hanya
dikelas saja (time and place flexibility).
3. Dengan
diterapkanya
Pembangunan
Kikil,
media pembelajaran melalui website
interaksi
guru
dan
siswa
menjadi
elearningdi SMK
bertambah
(interactivity
enchancement)
4. Dengan
diterapkanya
atau dimanfaatkanya media pembelajaran melalui website e-
learningdi SMK Pembangunan Kikil, bisa mempermudah penyempurnaan dan penyimpanan
materi pembelajaran.
Judul
: SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU SECARA
ONLINE
PADA YAYASAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
(STIKes) HARAPAN BANGSA DARUSSALAM BANDA ACEH DENGAN
MENGGUNAKAN PHP DAN MySQL
Penulis
: WIRDA ASRAR
Tahun
: 2013
Universitas
: SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER
STMIK U’BUDIYAH INDONESIA BANDA ACEH
Isi
:
Berdasarkan hasil pembahasan dari pembuatan Sistem Informasi Pendaftaran
Mahasiswa Baru Secara Online pada Yayasan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes)
Harapan Bangsa Darussalam Banda Aceh
dengan menggunakan PHP MySQL dapat
disimpulkan bahwa Sistem Informasi Pendaftaran Mahasiswa Baru Secara Online ini
mampu membuat proses pendaftaran calon mahasiswa menjadi lebih mudah dan lebih
cepat dan calon mahasiswa dapat mendaftar dimana saja dengan membuka website
Yayasan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Harapan Bangsa Darussalam Banda
Aceh, dengan adanya Sistem Informasi Pendaftaran Mahasiswa Baru Secara Online
memudahkan Yayasan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Harapan Bangsa
Darussalam Banda Aceh dalam mendapatkan data lengkap mengenai data calon mahasiswa
yang mendaftar.
Judul
: PERANCANG SISTEM E-LEARNING AMIK HARAPAN MEDAN
Penulis
: ZULFIRMAN TANJUNG
Tahun
: 2010
Universitas
: UNIVERSITAS SUMATERA MEDAN
Isi
:
Setelah dilakukan perancangan dan analisis untuk model otomatisasi sistem pelatihan
jarak jauh, maka dapat ditarik beberapa kesimpulan yaitu model otomatisasi sistem pelatihan
yang dirancang bersifat melengkapi sistem pelatihan yang sudah berjalan saat ini, namun
memberikan nilai tambah dan keuntungan seperti kemudahan akses, efisiensi prasarana fisik,
konsistensi bahan ajar dan dengan cepat diperbarui, mendukung keanekaragaman dan volume
peserta yang besar, pengurangan biaya dan waktu pelatihan fleksibilitas serta menciptakan
lingkungan pembelajaran yang bebas dari rasa takut.
Arsitektur logis menunjukkan proses – proses yang terjadi pada model otomatisasi
sistem pelatihan hampir sama dengan sistem pelatihan yang sudah berjalan namun ada
beberapa perbedaan yang merupakan pengembangan akumulatif dari sistem yang sudah
berjalan.
Judul
: PERANCANG APLIKASI E-LEARNING BERBASIS WEB PADA SMP N
1 JETIS BANTIL
Penulis
: Kusmawati Heri Susanti
Tahun
: 2013
Universitas
: SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN ILMU
KOMPUTER EL RAHMA
Isi
:
Setelah melakukan analisis dan implementasi sistem maka dapat ditarik beberapa
kesimpulan sebagai berikut:
a. Aplikasi E-Learning berbasis web pada SMP N 1 Jetis memberikan
kemudahan pada siswa untuk melakukan pembelajaran jarak jauh atau online,
sehingga baik siswa maupun guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran meski
tanpa berada di sekolah.
b. Memberikan kemudahan bagi guru untuk menyajikan tugas, nilai maupun
pemberitahuan segala informasi kepada para siswa
c. Meningkatkan sumber daya manusia (SDM) siswa terhadap perkembangan
dunia IT sebagai proses pembelajaran
PENGEMBANGAN
Saya rencana akan membikin SISTEM INFORMASI PENGEMBANGAN E –
LEARNING
BERBASIS
WEB
DAN
PENYAMPAIAN
INFORMASI
PENTING
TERHADAP WALI MURID MENGGUNAKAN SMS GATEWAY DI MAHAD
INTERNATIONAL AS-SAKINAH,
Dengan melihat contoh beberapa proposal saya ingin mengembangkan ide saya untuk
rencana skripsi yang saya buat yakni, saya ingin membuat e-learning dimana e-learning ini
adalah tempat para guru memasukkan materi dan tempat siswa untuk mengambil materi dari
guru tersebut. Selain ini secara tidak langsung informasi – informasi terbaru dari siswa mahad
dan perkembangan tentang siswa akan langsung disampaikan kepada wali murid siswa
melalui sms gate way. Dimana semua data siswa akan disimpan didatabse dan informasi akan
dikirim secara otomatis kepada contact siswa.
Download