Rancangan KEPUTUSAN - Konservasi Kawasan dan Jenis Ikan

advertisement
KEPUTUSAN
MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA
NOMOR KEP.
/MEN/2013
TENTANG
PENETAPAN STATUS PERLINDUNGAN PENUH
IKAN HIU PAUS (Rhincodon typus)
MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA,
Menimbang
Mengingat
:
:
a.
bahwa dalam rangka menjaga dan menjamin keberadaan
dan ketersediaan Ikan Hiu Paus (Rhincodon typus), perlu
dilakukan perlindungan penuh untuk ikan Hiu Paus;
b.
bahwa
berdasarkan
pertimbangan
sebagaimana
dimaksud pada huruf a, perlu menetapkan Keputusan
Menteri Kelautan dan Perikanan tentang Penetapan
Status Perlindungan Penuh Ikan Hiu Paus (Rhincodon
typus);
1.
Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2004 tentang
Perikanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2004 Nomor 118, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4433) sebagaimana telah diubah
dengan Undang-Undang Nomor 45 Tahun 2009 tentang
Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2004
tentang Perikanan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 154, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5073);
2.
Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2007 tentang
Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007
Nomor 84, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4739);
3.
Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2007 tentang
Konservasi Sumber Daya Ikan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 134, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4779);
4.
Peraturan Presiden Nomor 47 Tahun 2009 tentang
Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara,
sebagaimana telah diubah, terakhir dengan Peraturan
Presiden Nomor 91 Tahun 2011 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 141);
5. Peraturan ...
5.
Peraturan Presiden Nomor 24 Tahun 2010 tentang
Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Kementerian Negara serta
Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Eselon I
Kementerian Negara; sebagaimana telah diubah, terakhir
dengan Peraturan Presiden Nomor 92 Tahun 2011
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011
Nomor 142);
6.
Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 43 Tahun
1978 tentang Pengesahan Convention on International
Trade in Endangered Species of Wild Fauna and Flora
(CITES);
7.
Keputusan Presiden Nomor 84/P Tahun 2009
sebagaimana telah diubah, terakhir dengan Keputusan
Presiden Nomor 61/P Tahun 2012;
8.
Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 03
Tahun 2010 tentang Tata Cara Penetapan Status
Perlindungan Jenis Ikan;
9.
Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 04
Tahun 2010 tentang Tata Cara Pemanfaatan Jenis kan
dan Genetik Ikan;
10. Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor
PER.15/MEN/2010, tentang Organisasi dan Tata Kerja
Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia;
Memperhatikan :
Surat Rekomendasi Kepala Pusat Penelitian Biologi, Lembaga
Ilmu
Pengetahuan
Indonesia
(LIPI)
Nomor
:
2425/IPH.1/KS.02/X/2012, tanggal 12 Oktober 2012, perihal
Rekomendasi Perlindungan Ikan Hiu Paus (Rhincodon typus);
MEMUTUSKAN:
Menetapkan
:
KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN
PENETAPAN STATUS PERLINDUNGAN PENUH IKAN
HIU PAUS (Rhincodon typus).
KESATU
:
Menetapkan Ikan Hiu Paus (Rhincodon typus), sebagai jenis
ikan yang dilindungi dengan deskripsi sebagaimana tersebut
dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan
dari Keputusan Menteri ini.
KEDUA
:
Perlindungan Ikan Hiu Paus (Rhincodon typus), sebagaimana
dimaksud diktum KESATU dengan status perlindungan penuh
pada seluruh siklus hidup dan/atau bagian-bagian tubuhnya.
KETIGA : ...
KETIGA
:
Pengecualian terhadap ketentuan sebagaimana dimaksud pada
Diktum KEDUA diperbolehkan untuk kegiatan penelitian dan
pengembangan.
KEEMPAT
:
Keputusan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Jakarta
Pada tanggal
November 2012
MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN
REPUBLIK INDONESIA,
LEMBAR PENGESAHAN
No
1.
Jabatan
Sekretaris Jenderal
2.
Dirjen KP3K
3.
Kepala Balitbang KP
4.
Ka. Biro Hukum dan Organisasi
Paraf
SHARIF C. SUTARDJO
Download