uas-soal-dan-kj-ganjil-12-13-ipa-viii

advertisement
UJIAN AKHIR SEMESTER
SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2012-2013
MTS. RAUDHOTUL ULUM
MATA PELAJARAN : IPA
KELAS
: VIII
A. PILIHAN GANDA
1. Pertumbuhan dan perkembangan merupakan dua istilah yang tidak dapat dipisahkan. Namun, keduanya berbeda
karena perkembangan ….
a. Tidak dapat diukur secara kuantitatif
b. Tidak dapat diukur secara kualitatif
c. Dapat kembali ke ukuran asal
d. Hanya terjadi sewaktu-waktu
2. Pertumbuhan sekunder pada tumbuhan terjadi di ….
a. Ujung akar
b. Ujung batang
c. Akar
d. Ruas batang
3. Hormon adalah zat yang berfungsi untuk mengendalikan berbagai fungsi di dalam tubuh. Hormon yang mengatur
untuk meningkatkan kecepatan jantung adalah .....
a. Hormon tiroksin
b. Hormon adrenalin
c. Hormon insulin
d. Hormon somatomedin
4. Morfogenesis adalah ....
a. Proses pembentukan organ yang kompleks
b. Proses dimana terjadinya pengaruh dari sel tetangga pada masa embrio
c. Proses perubahan bentuk tubuh pada masa embrionik
d. Perkembangan zigot menjadi gastrula
5. Pada saat umur 12-13 tahun anak-anak mulai berkembang menjadi remaja, hal tersebut dapat diketahui dengan ....
a. Aktifnya hormon testosterone
b. Kemajuan mental
c. Melemahnya organ dalam
d. Kecepatan dalam mengingat
6. Berikut ini yang merupakan fungsi dari tulang adalah ....
a. Tempat untuk mengalirnya udara
b. Tempat pembentukan sel-sel darah
c. Alat gerak aktif
d. Memberikan bentuk tubuh
7. Hubungan antar tulang disebut sendi. Berikut ini yang termasuk hubungan antar tulang yang benar adalah ....
a. Tulang hasta dengan tulang lengan atas adalah sendi peluru
b. Tulang pengumpil dengan tulang hasta adalah sendi mati
c. Tulang paha dengan tulang pinggul adalah sendi putar
d. Tulang leher dengan tulang tengkorak adalah sendi peluru
8. Berikut ini, sifat yang dimiliki otot polos adalah ....
a. Menempel di tulang, bagian tengah otot menggembug dan lainnya mengecil
b. Menempel di jantung, mempunyai satu inti di tengah sel
c. Menempel di organ dalam tubuh, mempunyai sel yang bercabang
d. Menempel di organ luar tubuh, mempunyai banyak inti sel
9. Berikut ini ciri-ciri otot yang benar adalah ....
Otot polos
Otot lurik
Otot jantung
a
Volunteer, cepat
Volunteer, lambat
Involunter, cepat lambat
b
Involunter, lambat
Volunteer, cepat
Involunter, lambat
c
Volunteer, cepat lambat Involunter, cepat lambat
Volunteer, lambat
d
Involunter, lambat
Involunter, cepat lambat
Involunter, cepat
10. Kelainan pada tulang dikarenakan terinfeksi virus dan menyebabkan pertumbuhan tulang yang tidak sempurna
merupakan gejala penyakit ....
a. Polio
b. Osteoporosis
c. Skoliosis
d. Fraktura
11. Lambung merupakan salah satu organ sistem pencernaan yang berfungsi untuk menghancurkan makanan agar
dapat menghasilkan sari makanan. Proses penghancurannya ini dengan menggunakan bantuan enzim. Enzim yang
disekretkan oleh lambung adalah ....
a. Enzim amilum
b. Enzim tripsin
c. Enzim lipase
d. Enzim pepsin
12. Bagian organ pencernaan yang berfungsi untuk menyerap air adalah ....
a. Lambung
b. Kerongkongan
c. Usus besar
d. Usus halus
13. Gigi tersusun atas empat macam gigi. nama lain dari gigi insisivus adalah ....
a. Gigi seri
b. Gigi taring
c. Gigi geraham depan
d. Gigi geraham belakang
14. Urutan yang benar dalam susunan gigi susu adalah ....
Insisivus
Caninus Premolar Molar
a
2
1
2
3
b
0
2
1
2
c
2
1
2
0
d
3
2
1
2
15. Penyakit konstipasi adalah ....
a. Penyakit dengan gejala peradangan usus buntu
b. Penyakit dengan gejala pembengkakan vena di anus
c. Penyakit yang dikarenakan kekurangan protein
d. Penyakit yang dikarenakan usus besar menyerap air berlebihan
16. Tempat pertukaran antara gas karbondioksida dan oksigen di paru-paru adalah ....
a. Bronkiolus
b. Bronkus
c. Alveolus
d. Trakea
17. Berikut ini reaksi yang benar mengenai pernapasan dada adalah ....
a. Inspirasi  rongga dada membesar, perut membesar
b. Inspirasi  rongga dada membesar, tulang rusuk membesar
c. Ekspirasi  rongga dada mengecil, tulang rusuk membesar
d. Eksprasi  rongga dada mengecil, tulang rusuk mengecil
18. Udara residu adalah ....
a. Udara yang keluar masuk paru-paru
b. Udara yang masih dapat dimasukkan dalam paru-paru setelah inspirasi normal
c. Udara yang masih dapat dikeluarkan secara maksimal setelah ekspirasi normal
d. Udara yang masih tersedia di paru-paru setelah ekspirasi maksimal
19. Bakteri yang menyebkan penyakit diptheri adalah ....
a. Corynebacterium diptherial
b. Eschericia coli
c. Mycobacterium tubercolosis
d. Salmonella disentriae
20. Susunan alat inspirasi pada manusia secara berurutan adalah ....
a. Rongga hidung, laring, faring, trakea, bronkus, bronkiolus, alveolus
b. Rongga hidung, faring, laring, trakea, bronkiolus, bronkus, alveolus
c. Rongga hidung, faring, laring, trakea, bronkus, bronkiolus, alveolus
d. Rongga hidung, faring, trakea, laring, bronkus, bronkiolus, alveolus
21. Fibrinogen adalah zat yang dapat menyembuhkan luka dengan membentuk benang-benang fibril. Fibrinogen
dibentuk di dalam ....
a. Keping darah
b. Sel darah putih
c. Sel darah merah
d. Plasma darah
22. Bagian organ jantung yang mengandung paling banyak oksigen adalah ....
a. Aorta
b. Vena
c. Kapiler
d. Arteri
23. Darah yang berasal dari paru-paru akan mengalir melalui vena pulmonalis menuju ke ....
a. Serambi kanan
b. Serambi kiri
c. Bilik kanan
d. Bilik kiri
24. Fungsi darah adalah ....
a. Sebagai sistem imun
b. Sebagai Alat pernapasan
c. Mengeluarkan racun
d. Mengaktifkan kerja hormon
25. Sel yang menyusun jaringan meristem adalah ....
a. Sel punca
b. Sel sklereid
c. Sel tilakoid
d. Sel serat
26. Perhatikan gambar berikut !
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
Gambar yang ditunjukkan pada nomor 11 berfungsi sebagai ....
a. Tempat respirasi tumbuhan
b. Tempat transportasi air
c. Tempat transportasi makanan
d. Tempat fotosintesis
Lihat gambar pada no. 26, gambar yang ditunjukkan pada nomor 1 mengandung zat ....
a. Lilin
b. Lignin
c. Kutin
d. Garam Kristal
Bagian bunga yang menghasilkan sel ovum adalah ....
a. Serbuk sari
b. Benang sari
c. Bakal biji
d. Bakal buah
Salah satu gerak pada tumbuhan adalah gerak fotonasti. Fotonasti adalah ....
a. Gerakan pada tanaman yang menuju atau mendekati ke arah cahaya
b. Gerak tumbuhan yang disebabkan oleh adanya rangsangan berupa perubahan malam hari
c. Gerak tumbuhan yang disebabkan oleh adanya rangsangan berupa sentuhan
d. Gerakan pada tumbuhan yang dipengaruhi oleh cahaya matahari dan reaksinya ditentukan tumbuhan itu sendiri
Garam dapur terbentuk dari ion Na+ dan ion Cl-. Ion Na+ disebut ....
a. Molekul
b. Kation
c. Atom
d. Anion
Di antara rumus kimia berikut yang termasuk molekul unsure adalah ....
a. HCl
b. NH3
c. SO4
d. Cl2
Jumlah atom dalam 1 molekul glukosa (C6H12O6) adalah ....
a. 18
b. 12
c. 24
d. 30
Molekul yang dibentuk oleh tiga buah atau lebih atom yang sama disebut ....
a. Molekul poliatomik
b. Molekul triatomik
c. Molekul diatomic
d. Molekul tetraatomik
Dalam pasta gigi, komposisi yang dituliskan hanya zat aktifnya, yaitu senyawa yang dapat menguatkan gigi.
senyawa yang dimaksud adalah ....
a. Senyawa klorida
b. Senyawa fluoride
c. Gliserin
d. Belerang
Bahan kimia yang dapat merusak serat kain jika sering digunakan adalah ....
a. Bahan pemutih
b. Bahan pewangi
c. Detergen
d. Sabun
Urea digunakan sebagai pupuk tanaman tanaman karena mengandung unsure nitrogen yang diperlukan tumbuhan.
Rumus kimia urea dalah ....
37.
38.
39.
40.
41.
42.
43.
44.
45.
a. NH3
b. Co(NH2)3
c. (NH4)2SO4
d. CO(NH2)2
Produk-produk berikut sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Manakah produk berikut yang tidak
mengandung detergen ....
a. Pasta gigi
b. Pemutih pakaian
c. Sampo
d. Pembersih kaca
Penderita diabetes sebaiknya mengonsumsi sirop dengan pemanis buatan, yaitu ....
a. Sukrosa
b. Glukosa
c. Aspartame
d. Madu
Penggunaan MSG yang terlalu banyak dapat menimbulkan ....
a. Kelumpuhan
b. Mata buta
c. Kanker
d. Faringitis
Bahan kimia berbahaya yang sering digunakan dalam mie dan bakso adalah ....
a. Boraks
b. Siklamat
c. Formalin
d. Asam askorbat
Diketahui lima buah senyawa kimia yang tergolong zat aditif makanan :
1) Sakarin
2) Asam benzoate
3) Tartrazin
4) Asam sorbat
5) MSG
Senyawa yang dapat digunakan sebagai zat pengawet makanan adalah ....
a. 1 dan 3
b. 2 dan 3
c. 2 dan 4
d. 4 dan 5
Amfetamin termasuk obat yang disalahgunakan. Obat ini termasuk ke dalam kelompok ....
a. Narkotik
b. Stimulant
c. Sedative
d. Hipnotika
Gas yang terdapat dalam asap rokok dan berikatan dengan haemoglobin adalah ....
a. Tar
b. Karbon monoksida
c. Karbon dioksida
d. Nikotina
Penggunaan jarum suntik oleh pecandu zat adiktif sangat berbahaya karena dapat menyebabkan ....
a. Sakit lambung dan TBC
b. Sakit jantung dan paru-paru
c. Sakit hepatitis C dan AIDS
d. Kanker dan impoten
Prevensi (pencegahan) primer sangat dibutuhkan untuk mencegah ....
a. Pecandu morfina menjadi pecandu ekstasi
b. Pecandu ringan menjadi pecandu berat
c. Orang sehat menjadi pecandu zat adiktif
d. Mantan pecandu menjadi pecandu kembali
B. ESSAY
46. Sebutkan perbedaan dari pernapasan dada dan pernapasan perut !
47. Sebutkan perbedaan kolenkim dan sklerenkim !
48. Sebutkan perbedaan tanaman monokotil dan tanaman dikotil ! (min 3)
49. Jelaskan pengertian atom dan molekul !
50. Sebutkan lima macam zat adiktif atau psikotropika beserta dampak negatif yang ditimbulkan !
C. KUNCI JAWABAN
NO
3
4
A
B
5
1
x
X
6
7
9
10
11
12
x
13
14
15
16
x
26
27
28
29
x
x
x
30
31
32
x
x
33
34
x
B
x
x
x
18
x
x
A
C
17
19
20
21
x
22
x
35
36
x
38
x
x
39
40
x
x
49
50
x
x
41
25
42
43
x
x
x
44
45
x
x
46
47
48
x
x
x
37
24
x
x
x
x
x
x
x
23
x
x
D
D
8
x
C
NO
2
x
x
x
46. pernapasan dada : udara masuk melalui hidung  rongga dada membesar, tulang rusuk membesar
Pernapasan perut : udara masuk melalui mulut  rongga dada membesar, diafragma mendatar
47. kolenkim
 Terdapat pada batang muda dan tangkai daun
 Struktur sel rapat dan mengalami penebalan hanya dibeberapa sudut dari zat selulosa
 Hanya selapis
 Bentuk sel bervariasi
Skelerenkim
 Terdapat pada tulang daun, batang dewasa dan biji
 Dinding selnya tebal rata dari zat kayu atau lignin
 Berlapis-lapis
 Bentuk sel memanjang
48. tanaman monokotil dan tanaman dikotil
49. atom : partikel terkecil yang tidak dapat dibagi-bagi lagi.
Molekul : bagian terkecil dan tidak dapat terpecah dari suatu senyawa kimia murni yang masih mempertahankan
sifat fisika dan kimia yang unik.
50. zat nikotin dapat menyebabkan penyempitan pembuluh darah, kanker paru-paru, jantung koroner, dsb.
Alcohol dapat menyebabkan iritasi lambung dan usus sehingga menimbulkan pendarahan.
Zat sedative dapat menyebabkan kerusakan mental, sakit kepala, dsb.
Zat narkotik dapat menyebabkan tremor (gemetar) dan kehilangan kesadaran serta kematian.
Download