Dr. Halinda Sari Lubis, MKKK Fakultas Kesehatan Masyarakat

advertisement
Dr. Halinda Sari Lubis, MKKK
Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara
Suatu massa protoplasma yan dibatasi
oleh sel membran serta mempunyai
nukleus
Mempunyai membran plasma
 Mengandung bahan-bahan genetika
 Mampu menyelenggarakan sintesa protein

1.
Prokaryotik :

Inti tidak jelas (membran inti tidak ada)

Ada nukleotid yang mengandung DNA

Dalam sitoplasma ada ribosom
2. Eukaryotik :

Inti jelas

Bentuk berupa :

tetap : spermatozoa, sel saraf, eritrosit, epitel

Berubah-ubah : lekosit, amuba

Besar sel : 10 µ - 0,01 mm

Bentuk sel berbeda-beda sesuai fungsi

Sel saraf : kurus dan panjang


Sel otot : panjang tetapi dapat berkontraksi
dalam satu arah
Sel penunjang : mempunyai dinding tebal
1.
Struktural
2.
Fungsional
3.
Pertumbuhan dan perkembangan
4.
Regenerasi
5.
Faktor herediter
1.
2.
Motilitas dan mobilitas
Irritabilitas : mechanic, theramic,chemic,
photic, electric
3.
Metabolisme : anabolisme dan katabolisme
4.
Reproduksi : - mitosis
- meiosis

Terdiri dari molekul hidrat arang yang
kompleks, tergantung jenis sel seperti :
-
Epitel : molekul glikoprotein dan polisakarida
-
Muko usus : molekul mucin

Selubung sel ada yang disebut glikokaliks yang
dihasilkan oleh sel itu sendiri yaitu : Ret.
Endoplasma dan App. Golgi
1.
2.
3.
4.
Proses filtrasi bahan yang masuk dan keluar sel
Memelihara membran plasma dan lingkungan
sekitar sel
Mengandung enzim-enzim sesuai fungsi sel
turut berperan dalam menentukan sifat
antigenitas sel

Tidak melewatkan makro molekul ; protein tetap
di dalam sel

Mampu menjaga keseimbangan elektrolit

Mengadakan transportasi aktif

Transportasi air

Dapat dilalui oleh zat yang larut dalam lipid

Epitel saluran pencernaan ; mikrovilli

Saluran pernafasan ; silia

Spermatozoa ; ekor
1.
Ribosom

Struktur terkecil

Terdiri dari RNA + protein

Fungsi : sintesa protein

Lokasi : pada dinding endoplasmic reticulum
jenis granular
2. Endoplasmic Reticulum
Ada 2 jenis :


Granular ; banyak ribosom
Agranular/halus ; berperan pada metabolisme
lipid, steroid, polisakarida
3. Golgi Apparatus
Zat dari Endoplasmic Reticulum – Golgi. App. Diubah
menjadi :

Granul sebelum dikeluarkan dari sel

Dirangkaikan dengan hidrat arang

Membentuk polisakarida kompleks seperti :
-
Mucus
-
Lisosom
-
Mengganti dinding sel yang hilang
4. Mitochondria
- Sumber energi sel ~ berperan dalam
metabolisme, dindingnya mirip dinding sel
- Lokasi : di bagian aktif dari sel
5. Vacuola
-
Terjadi karena dinding sel melekuk ke dalam
-
Berisi : bahan makanan, bahan sisa, gula, pigmen
-
Fungsi : menimbun bahan sebelum dikeluarkan dari
sel serta mempertahankan tekanan intraseluler
6. Lisosom

Berisi lisozim untuk merombak :
-
Polisakarida
-
Protein
-
Asam nukleat
1.
Lemak : cadangan makanan
2.
Yolc : cadangan makanan
3.
Pigmen : tersebar di seluruh tubuh al :
- melanin : kulit, rambut
- hemoglobin : eritrosit
4. Butir sekresi

Anorganik : air (95%), ion, mineral

Organik : protein 10 – 20 %, lipid 2 – 3 %
Fungsi : kendali aktivitas sel
 Jumlah : satu
 Bentuk : bulat atau oval
 Berisi : kromosom
 Berhubungan erat dengan sitoplasma
 Bentuk :
- Discoid ~ sel gepeng
- Elipsoid ~ sel silinder
- Elongated ~ smooth muscle
- Segmental ~ netrofil
Polinuclear : otot lurik, osteoblast, sel saraf
Lokasi inti di tengah kecuali pada sel kelenjar ~ basal


Membran inti

Nukleolus (anak inti)

Kromatin

Karyolimfe/karyoplasma


2 lapisan yang diantarai celah ~ spatium
perinuclearis
Lapisan luar berhubungan dengan reticulum
endoplasma

Lapisan dalam ditempeli butir kromatin

Porus nuklearis ~ 10 % dari permukaan membran

Lebih besar dari butir kromatin

Jumlah satu/lebih ~ menempel pada membran inti

Bagian/pars: granulosa, fibrilosa, amorf

Tak mempunyai membran

Isi : protein

RNA banyak, DNA (-)

Fungsi : - pembuatan protein
- sintesa protein
- dikendalikan oleh kromosom organizer
Lebih kental dari sitoplasma dan berisi kromatin
Dijumpai butir berwarna gelap


Periferal kromatin ~ menempel pada membran
inti
Kromatin granul/kromatin partikel ~ mebentuk
pulau-pulau di bagian tengah inti
Metabolisme ~ pengeluaran panas
2.
Ampas metabolisme menumpuk karena di luar sel
terbentuk collagen ~ kelenturan berkurang
3.
Banyak bagian yang aus ~ metabolisme jadi lemah/salah
4.
Rentan terhadap sinar uv
5.
Kemampuan kelenjar endokrin menurun
6.
Kekeliruan biokimia sel
- informasi genetik salah
- sel jadi lemah/rusak
7. Banyak timbul auto-antibodi ~ saling menyerang
1.


Mengandung lipofuskin yaitu ampas metabolisme
Sel kelenjar berisi kristal akibat ampas
metabolisme menumpuk dan memadat
Download