Abstrak Menambang data atau upaya untuk menggali informasi dan

advertisement
Abstrak
Menambang data atau upaya untuk menggali informasi dan pengetahuan yang
berharga pada database yang sangat besar disebut data mining atau Knowledge
Discovery in Database disingkat KDD. Salah satu algoritma yang paling populer
pada teknik data mining adalah algoritma Apriori. Sedangkan dalam penemuan
pola kombinasi hubungan antar item-sets digunakan Association Rules ( Aturan
Asosiasi ).Data Mining telah diimplementasikan ke berbagai bidang, diantaranya
bidang bisnis atau perdangangan, bidang pendidikan, dan telekomunikasi.
Dibidang bisnis misalnya hasil implementasi data mining menggunakan
algoritma Apriori dapat membantu para pebisnis dalam kebijakan pengambilan
keputusan terhadap apa yang berhubungan dengan pembelian barang. Misalnya
pentingnya sistem pembelian obat-obatan di suatu perusahaan farmsi dan jenis
obat apa yang menjadi prioritas utama yang harus di stok untuk mengantisipasi
kekosongan obat. Karena minimnya stok obat dapat berpengaruh pada pelayanan
konsumen dan pendapatan perusahaan. Oleh sebab itu ketersediaan berbagai
jenis obat-obatan di perusahaan sebagai salah satu supplier obat-obatan, mutlak
untuk mendukung kelancaran penyalurannya kepada konsumen, sehingga
aktivitas pelayanan konsumen berjalan dengan baik.Seiring dengan masalah
diatas, data mining mampu menciptakan lingkungan bisnis yang inteligen,untuk
menghadapi semakin tingginya tingkat persaingan bisnis perusahaan farmasi
dimasa yang akan datang.
Kata kunci : Data Mining, Aturan Asosiasi, Algoritma Apriori, Obat-obatan.
Abstract
Mine the data or attempts to gather information and valuable knowledge on a
very large database called data mining or Knowledge Discovery in Databases
abbreviated as KDD. One of the most popular algorithms in data mining
techniques are Apriori algorithm. While the invention the combination pattern
relationships between items-sets used Association Rules (Rules of Association).
Data Mining has been implemented into various fields, including the field of
business or trade, education, and telecommunications. In business, for example
the results of the implementation of data mining using Apriori algorithm can help
the businessmen in policy decision making of what is related to the purchase of
goods. For example the importance of drug procurement system in an enterprise
pharmacists and which drugs should be a top priority in the stock in anticipation
of the drug vacancy. Because of the lack of stocks of medicines can affect
customer service and corporate earnings. Therefore, the availability of various
types of drugs in the company as one of the suppliers of medicines, essential to
support the smooth distribution to the consumer, so the consumer service
activities go well. Along with the above problems, data mining is able to create a
business intelligence environment, to deal with the increasing levels of
competition the pharmaceutical company's business in the future.
Keywords: Data Mining, Association Rules, Apriori algorithm, Medicines.
Download