BAB IV HASIL DAN ANALISIS 4.1 HASIL KARYA/ IMPLEMENTASI Kegiatan implementasi atau penerapan dilakukan dengan dasar yang telah direncanakan, pada penerapan sistem yang diusulkan tentu harus disediakan beberapa aspek yang mendukung sehingga sistem berjalan lancar, dalam hal ini yang akan dijadikan faktor pendukung adalah penentuan kebutuhan sumber daya. Implementasi adalah proses penerapan rancangan program yang telah dibuat atau penerapan aplikasi dalam melaksanakan sistem informasi yang dibangun. 4.1.1 Tampilan Gambar Pembelajaran Tata Surya Siswa Kelas 6 SD Berikut Ini Adalah Tampilan Tata Surya Siswa Kelas 6 SD Berbasis Macromedia Flash. 4.1.1a Tampilan Awal Game Pada bagian di jelaskan bahwa tampilan menu utama di sediakan beberapa Button Next untuk menjalankan Game yang terdapat beberapa penjelasaan kegunaannya masing seperti ada Button info, cara bermain, play, dan keluar, seperti pada gambar 4.1. 14 15 Gambar 4.1: Tampilan Menu Utama 4.1.1b Tampilan Cara Bermain Di Bagian ini di jelaskan bagaimana cara permainan ini di jalankasn untuk anak SD kelas 6 dan cara-cara penggunaan permainan ini, seperti gambar 4.2. Gambar 4.2: Tampilan Cara Bermain 16 4.1.1c Tampilan Info Di bagian ini di jelaskan bagaimana informasi tentang buat dan untuk siapa Game ini di pergunakan, seperti gambar 4.3. Gambar 4.3: Gambar Tampilan Info 4.1.1d Tampilan Semua Soal Disini terdapat Next gambar yang akan di klik serta soal-soal yang di pergunakan untuk menjawaban serta macam-macam tipe soal pertama adalah pusat tata surya kita adalah, seperti gambar 4.4.a. Gambar 4.4.a : Tampilan Soal Pertama 17 Disini adalah contoh soal kedua sebagai cobtoh planet mana yang terdekat dengan matahari, seperti pada gambar 4.4.b. Gambar 4.4.b : Tampilan Soal Kedua Disini adalah contoh soal ketiga sebagai berikut planet mana yang mendapatkan julukan bintang kejora, seperti pada gambar 4.4.c. Gambar 4.4.c: Tampilan Soal Ketiga 18 Disini adalah contoh soal keempat yang menerangkan sebagai contoh planet mana yang dihuni mahluk hidup, pada gambar 4.4.d. Gambar 4.4.d : Tampilan Soal Keempat Disini adalah contoh soal kelima planet yang mendapatkan julukan sebagai planet merah, seperti pada gambar 4.4.e. Gambar 4.4.e : Tampilan Soal Kelima 19 Disini adalah contoh soal keenam planet mana yang termasuk planet luar, seperti pada gambar 4.4.f. Gambar 4.4.f : Tampilan Soal Keenam Disini adalah contoh soal ketujuh planet mana yang memiliki 17 satelit, seperti pada gambar 4.4.g. Gambar 4.4.g: Tampilan Soal Ketujuh 20 Disini adalah contoh soal kedelapan planet apa yang memiliki jarak dari matahari 4.500 juta/km, seperti pada gambar 4.4.h. Gambar 4.4.h: Tampilan Soal Kedelapan Disini adalah contoh soal kesembilan benda langit di antara mars dan yupiter adalah, seperti pada gambar 4.4.i. Gambar 4.4.i : Tampilan Soal Kesembilan 21 Disini adalah contoh soal kesepuluh benda langit yang sering disebut pengiring planet, seperti pada gambar 4.4.j. Gambar 4.4.j :Tampilan Soal Kesepuluh Disini adalah contoh soal kesebelas benda langit yang berukuran kecil dan beredar mengelilingi matahari dalam lintasan yang tidak tetap, seperti pada gambar 4.4.k. Gambar 4.4.k: Tampilan Soal Kesebelas 22 Disini adalah contoh soal kedua belas batu kecil yang melayang bebas diangkasa dan bergerak cepat, seperti pada gambar 4.4.l. Gambar 4.4.l : Tampilan Soal Kedua belas 4.1.1.1e Tampilan Semua Penjelasan Soal Dibagian ini dijelaskan bagaimana pengertian tata surya yang telah benar menjawab pertanyaan serta disediakan Button Next untuk dilemparkan ke halaman, yang bisa di liat seperti gambar di bawah ini 4.5.a. Gambar 4.5.a : Tampilan Penjelasan Soal Pertama 23 Gambar Penjelasan soal lanjutan penjelasan kedua apa itu merkurius, seperti pada gambar 4.5.b. Gambar 4.5.b : Tampilan Penjelasan Soal Kedua Disini adalah contoh soal ketiga venus adalah, seperti pada gambar 4.5.c. Gambar 4.5.c : Tampilan Penjelasan Soal Ketiga 24 Disini adalah contoh soal keempat yang menjelaskan apa itu bumi, seperti pada gambar 4.5.d. Gambar 4.5.d: Tampilan Penjelasan Soal Keempat Disini adalah contoh soal kelima yang menjelaskan apa itu planet mars, seperti pada gambar 4.5.e. Gambar 4.5.e: Tampilan Penjelasan Soal Kelima 25 Disini adalah contoh soal keenam yang menjelaskan apa itu planet yupiter, seperti pada gambar 4.5.f. Gambar 4.5.f : Tampilan Penjelasan Soal Keenam Disini adalah contoh soal ketujuh yang menjelaskan apa itu planet sagitarius, seperti pada gambar 4.5.g. Gambar 4.5.g : Tampilan Penjelasan Soal Ketujuh 26 Disini adalah contoh soal kedelapan yang menjelaskan apa itu planet uranus, seperti pada gambar 4.5.h. Gambar 4.5.h: Tampilan Penjelasan Soal Kedelapan Disini adalah contoh soal kesembilan yang menjelaskan apa itu planet neptunus, seperti pada gambar 4.5.i. Gambar 4.5.i : Tampilan Penjelasan Soal Kesembilan 27 4.1.1.1f Tampilan Salah Menjawab Soal Di bagian ini memberikan peringatan bahwa anda telah salah menjawab soal jika ingin mengulangi dan menjawab soal lagi silahkan klik pada Button ulangi, maka nanti permainan akan kembali ke soal yang dimana anda menjawab soal tersebut salah, yang bisa di liat seperti pada gambar 4.6. Gambar 4.6: Tampilan Salah Menjawab Soal 4.1.1.1g Tampilan Setelah Selesai Memainkan Game Ini Setelah selesai menjalankan game ini terakhir sendiri terdapat Button Next yang terdapat pada akhir permainan Button tersebut di pergunakan untuk memulai Game lagi atau mengulangi permainan lagi dan terdapat Button yang di pergunakan untuk mengakhiri atau selesai dalam Game ini, pada gambar 4.7. Gambar 4.7 : Tampilan Setelah Selesai Memainkan Game Ini 4.2 ANALISIS Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan, Game ini dapat membantu para siswa kelas 6 SD dalam pembelajaran mengenai tentang tata surya. Dengan demikian para siswa di mudahkan dalam mempelajari serta memahami kejelasan tentang apa itu tata surya. Game ini didukung sistem yang sangat praktis dan prosesnya tidak membutuhkan waktu lama dan para siswa dapat menginstal sendiri di dalam laptop ataupun komputer yang ada pada rumah untuk mempelajari materi ini karena dalam Game ini memudahkan dalam mengenai pembelajaran siswa.