BS Citrix MetaFrame Presentation Server2006-12

advertisement
DAFTAR ISI
Kata Pengantar ........................................................................... vii
Daftar Isi ...................................................................................... ix
Pendahuluan ................................................................................ xi
Bab 1
Sejarah Server-Based Computing ............................. 1
Bab 2
Berkenalan dengan Citrix MetaFrame ........................ 9
2.1
2.2
Cara Kerja Windows Terminal Server.......................... 10
Prinsip Kerja Citrix MetaFrame ................................... 10
2.2.1
Komponen-Komponen Citrix MetaFrame ..... 12
2.2.2
Keuntungan Menggunakan Citrix MetaFrame14
Bab 3
Persiapan Instalasi ................................................. 15
3.1
Persyaratan Instalasi................................................... 15
3.1.1
Persyaratan Software.................................... 16
3.1.2
Persyaratan Hardware .................................. 16
Perencanaan Instalasi ................................................. 17
3.2.1
Server Farm ................................................. 17
3.2.2
Zone............................................................. 19
3.2.3
Pemetaan Drive ............................................ 20
3.2.4
Jenis Database untuk Data Store ................. 20
Lisensi ........................................................................ 21
3.3.1
Lisensi untuk Server ..................................... 21
3.3.2
Lisensi untuk Client ...................................... 21
3.2
3.3
Bab 4
Persiapan Windows Server 2003............................. 23
4.1
Cara Instalasi Windows Server 2003 ........................... 25
ix
Bab
9 Software Client
Pada dasarnya, ada tiga tipe software Citrix ICA client yang dapat
dipakai, tergantung kebutuhan pemakai.
ƒ
Program Neighborhood
ƒ
Program Neighborhood Agent
ƒ
Web Client
Software client Program Neighborhood adalah yang paling populer
karena telah lama dipakai pada berbagai versi lama Citrix MetaFrame. Oleh sebab itu, software client ini akan banyak dibahas
dalam bab ini.
Sementara itu, Program Neighborhood Agent dan Web Client baru
diperkenalkan pada versi-versi baru Citrix MetaFrame. Program
Neighborhood Agent mempemudah pemakai untuk mengakses
aplikasi yang dipublikasi, karena semua setting diatur secara
otomatis dan Web Client memungkinkan pemakai untuk mengakses aplikasi yang dipublikasi menggunakan web browser.
Cara instalasi software client agak berbeda, tergantung pada tipe
software client yang dipakai. Demikian pula software client yang
akan diinstalasikan, tergantung pada sistem operasi yang dipakai
oleh komputer pemakai.
97
Selain itu, perusahaan Citrix juga mengenalkan “Client Packager”,
yaitu program instalasi berbasis Microsoft Installer (MSI) yang
sekaligus dapat dipergunakan untuk menginstalasikan ketiga tipe
software client tersebut di atas.
9.1 Program Neighborhood
Software client Program Neighborhood ini dapat diperoleh dan diinstalasikan dengan dua cara:
1. Menggunakan CD Citrix MetaFrame Presentation Server 3.
2. Melalui jaringan (network).
Catatan:
9
Pada MetaFrame versi sebelumnya, software client dapat Anda
sediakan pada floppy disk dengan menggunakan peranti "ICA
Client Creator". Akan tetapi, mulai dari MetaFrame Presentation
Server 3 untuk Windows Server 2003, peranti ini tidak didukung
lagi. Hal ini, jika tidak Anda perhatikan, maka akan dapat
membingungkan.
Instalasi dengan CD Citrix MetaFrame Presentation Server 3 adalah
yang termudah, tinggal memasukkan CD pada komputer pemakai.
Software Client tersedia pada folder \icainst\en\. Pilih subfolder
yang sesuai dengan sistem operasi yang dipakai oleh komputer.
CD tersebut datang dengan berbagai versi software client untuk
berbagai sistem operasi sebagai berikut.
ƒ ICA Win32 Client
ƒ ICA Win16 Client
ƒ ICA WinCE Client
ƒ ICA UNIX Client
ƒ ICA Macintosh Client
ƒ ICA Macintosh OS-X Client
ƒ ICA OS2 Client
ƒ ICA DOS32 Client
98
Apabila instalasi software client akan dilakukan lewat jaringan, filefile software client tersebut harus disalin pada lokasi di jaringan
secara manual, atau menggunakan peranti "ICA Client Distribution
Wizard". Sebagai contoh, file-file software client tersebut disalin
pada folder ICA milik Server1 yang dikonfigurasikan agar dapat
dipakai bersama (shared).
Dari komputer pemakai, kemudian folder ICA di jaringan tersebut
dapat diakses dengan Windows Explorer, kemudian software client
dapat diinstalasikan.
Gambar 9.1 Lokasi software client di jaringan
9.1.1 Cara Instalasi Citrix Program Neighborhood
Untuk memulai instalasi Citrix Program Neighborhood, jalankan
file “Setup” pada CD atau lewat jaringan, seperti telah dibahas
sebelumnya. Jendela "Welcome to the Citrix Program Neighborhood
Setup” akan tampil seperti Gambar 9.2.
Ikuti petunjuk yang tampil pada layar komputer.
1. Klik tombol Yes pada jendela "Citrix License Agreement".
2. Klik tombol Next pada jendela "Choose Destination Location"
untuk menentukan lokasi instalasi program.
99
3. Klik tombol Next pada jendela "Program Folder".
4. Tandai kotak "Use machine name as client name", kemudian
klik tombol Next pada jendela "Select Client Name" untuk
memberikan nama client yang sesuai dengan nama komputer,
seperti Gambar 9.3.
Gambar 9.2 Jendela Welcome to the Citrix Program Neighborhood
Setup
Gambar 9.3 Pemilihan nama client
100
5. Pada jendela "Select Desired Feature", tentukan apakah local
user name dan password akan diterapkan secara otomatis
pada Citrix session untuk pemakai yang bersangkutan.
ƒ
Klik tombol Yes, jika local user name akan diterapkan secara otomatis.
ƒ
Klik tombol No, jika local user dan password tidak akan diterapkan secara otomatis.
6. Akhirnya, jendela dengan informasi bahwa instalasi telah selesai akan tampil.
9.1.2 Menguji Citrix Program Neighborhood
Setelah instalasi selesai, saat ini di komputer pemakai tersedia
Citrix Program Neighborhood yang dapat dijalankan dengan klik
Start > All Programs > Citrix Client > Program Neighborhood atau
klik ganda pada ikon Program Neighborhood pada desktop.
Jendela logon Citrix Program Neighborhood akan tampil. Ketik
nama pemakai Citrix client dan password sesuai dengan yang
telah dbuat sebelumnya.
Gambar 9.4 Kotak dialog logon
Jendela “Connecting to PalapaFarm” akan tampil, jika Citrix server
farm yang akan diakses bernama PalapaFarm.
101
Setelah koneksi Citrix server farm berhasil, maka pada jendela
"Citrix Program Neighborhood" akan tampil aplikasi-aplikasi yang
telah dipublikasikan dan tersedia untuk pemakai yang bersangkutan
seperti yang ditentukan pada saat software aplikasi dipublikasikan.
Catatan:
9
Apabila pemakai menggunakan autentikasi Windows untuk
mengakses Citrix MetaFrame, maka pemakai tersebut dapat
menggunakan user account dan password yang sama dengan
yang dipergunakan untuk logon ke Windows domain.
Gambar 9.5 Jendela Citrix MetaFrame Program Neighborhood
Gambar 9.6 Jendela desktop komputer
102
Untuk mengujinya, klik ganda pada salah satu aplikasi, misalnya
MS Word 2003. Jika aplikasi MS Word 2003 dapat dibuka dengan
baik, berarti instalasi telah dilakukan dengan sukses.
Gambar 9.7 Jendela aplikasi Microsoft Word
9.1.3 Client Update
Citrix menyediakan fasilitas yang mempermudah administrasi untuk
memperbaharui software yang dipakai client. Fasilitas ini dinamakan “ICA Client Update Configuration”.
Sebelum menggunakan fasilitas ini, file client update harus Anda
download dari situs web citrix.com. Download file client update dalam format cab file. File tersebut harus di-extract dahulu, kemudian
disimpan pada folder yang akan dipakai sebagai lokasi file-file
client update tersebut, misalnya folder "ICA Update" pada drive C.
Fasilitas “ICA Client Update Configuration” dapat dijalankan dengan
mengklik Start > All Programs > Citrix > Administration Tools >
ICA Client Update Configuration. Jendela “ICA Client Update Configuration” akan tampil seperti Gambar 9.8.
103
Gambar 9.8 Jendela ICA Client Update Configuration
1. Klik tab Client pada menu dan pilih New, maka jendela Description akan tampil.
Gambar 9.9 Jendela Description
2. Klik tombol Browse dan pergi ke lokasi di mana folder client
update disimpan.
104
Gambar 9.10 Jendela Configuration File untuk Client Baru
3. Pada folder tersebut, pilih file update.ini dan klik tombol Open.
Gambar 9.11 Jendela Description
4. Pada jendela berikutnya, klik tombol Next.
5. Tentukan bagaimana pemakai akan menerapkan file update
tersebut. Lihat Gambar 9.12.
105
Gambar 9.12 Jendela Update Option
6. Klik tombol Next, maka pada jendela berikutnya akan ditentukan cara logging (pencatatan) dan enable (penerapan) update.
Klik tombol Finish, maka file-file update akan disalin ke ICA
Database.
Gambar 9.13 Jendela ICA Client yang telah di-update
106
Pada jendela ICA Client Update Configuration, sekarang akan tampil client software yang telah diperbaharui dan dapat dipakai.
Apabila pemakai sekarang logon ke Citrix MetaFrame server, maka
versi software yang dipakai oleh client secara otomatis akan disesuaikan dengan ICA Client Update database. Jika file update lebih
baru, maka pemakai akan ditanya apakah ingin memperbaharui
versi baru tersebut, tergantung bagaimana “Update Option” diatur.
9.2 Program Neighborhood Agent
Software client "Program Neighborhood Agent" ini dapat Anda peroleh dari CD MetaFrame Presentation Server 3 atau di-download
dari situs web citrix.com, berupa file "ica32a.exe".
Jalankan file "ica32a.exe" tersebut pada komputer pemakai.
Gambar 9.14 Jendela InstallShield Wizard untuk Citrix Program
Neighborhood Agent
107
Ikuti petunjuk pada layar komputer.
1. Klik tombol Yes pada jendela "Citrix License Agreement".
2. Klik tombol Next pada jendela "Choose Destination Location"
untuk menentukan lokasi instalasi program.
3. Klik tombol Next pada jendela "Program Folder".
4. Pada jendela Server Address, ketik nama Citrix MetaFrame
server yang akan diakses, misalnya Server1.
5. Pada jendela "Select Desired Feature", tentukan apakah local
user name dan password akan diterapkan secara otomatis
pada Citrix session untuk pemakai yang bersangkutan.
ƒ
Klik tombol Yes jika local user name akan diterapkan secara otomatis.
ƒ
Klik tombol No jika local user dan password tidak akan diterapkan secara otomatis.
Gambar 9.15 Jendela pilihan tipe instalasi
6. Tandai kotak "Use machine name as client name", kemudian
klik tombol Next pada jendela "Select Client Name" untuk
memberikan nama client sesuai dengan nama komputer. Lihat
Gambar 9.16.
108
Gambar 9.16 Jendela pilihan nama client
7. Klik tombol Next dan klik Finish pada jendela "InstallShield
Wizard Complete".
8. Jendela logon ke Citrix server akan tampil jika koneksi berhasil. Masukkan username, password, dan domain yang akan
dipakai.
Gambar 9.17 Jendela Logon ke Citrix Program Neighborhood Agent
109
9. Apabila autentikasi diterima, pada layar komputer akan tampil
aplikasi-aplikasi yang telah dipublikasikan untuk pemakai.
Gambar 9.18 Jendela desktop komputer
10. Untuk menguji, klik ganda pada salah satu aplikasi, misalnya
MS Excel 2003. Jika aplikasi MS Excel 2003 dapat dibuka
dengan baik, maka instalasi telah dilakukan dengan sukses.
9.3 Web Client
Cara instalasi dan penggunakan web client agak berbeda. Oleh
sebab itu, nantinya akan dibahas tersendiri pada Bab 10 dan Bab
11 agar tidak membingungkan.
110
9.4 Client Package
Client package sebetulnya adalah software client yang sekaligus
mengandung ketiga tipe software client yang telah dibahas sebelumnya (Citrix Program Neighborhood, Citrix Program Neighborhood Agent, dan Web Client).
Client package adalah software berbasis MSI, dibuat untuk memanfaatkan fasilitas instalasi software secara otomatis yang disediakan
oleh Windows 2000 atau 2003 server berdasarkan Active Directory
policy.
Perlu diperhatikan, jika menggunakan software client berbasis MSI,
maka fasilitas Client Update yang dibahas sebelumnya tidak dapat
dipakai dan harus menggunakan software update policy yang
disediakan oleh sistem operasi Windows 2000 atau 2003 Active
Directory. Apabila hal ini tidak Anda pahami dengan baik, maka
dapat membingungkan.
Client package ini dapat dipergunakan pada semua komputer
yang menggunakan sistem operasi Windows 95, 98, 2000, atau XP
yang merupakan keuntungan penggunaan software client berbasis
MSI ini, di mana Anda hanya perlu satu software client saja untuk
semua jenis operasi Windows yang akan dipakai. Demikian pula
dengan hanya satu software client saja, Anda dapat sekaligus
menginstalasikan Program Neighborhood, Program Neighborhood
Agent, dan Web Client.
File client package “ica32pkg.msi” tersedia pada folder \icainst\en\
pada CD Citrix MetaFrame Presentation Server 3, atau juga dapat
Anda download dari situs web citrix.com.
Cara menginstalasikan software client packager ini sebagai berikut.
1. Jalankan file “ica32pkg.msi” pada komputer pemakai, jendela
“MetaFrame Presentation Server Client Setup” akan tampil.
Klik tombol Next.
2. Klik tombol "I accept the license agreement" pada jendela
"License Agreement"
3. Pilih tipe-tipe software client yang akan diinstalasikan seperti
tampak pada Gambar 9.19.
111
Gambar 9.19 Jendela pilihan tipe software client yang akan
diinstalasikan
4. Ketik nama Citrix MetaFrame server yang akan diakses, misalnya Server1 seperti Gambar 9.20.
Gambar 9.20 Jendela pilihan server
112
5. Tentukan program folder.
6. Tentukan cara memberikan nama pada client. Tandai kotak
"Use machine name as client name" jika nama komputer akan
dipakai sebagai nama client.
7. Tentukan apakah local user name dan password akan diterapkan secara otomatis pada Citrix session untuk pemakai yang
bersangkutan.
ƒ
Klik tombol Yes jika local user name akan diterapkan secara otomatis.
ƒ
Klik tombol No jika local user dan password tidak akan diterapkan secara otomatis.
8. Tentukan Program Neighborhood Options.
ƒ Enable Quick Launch Bar
ƒ Enable Custom ICA Connection
9. Klik tombol Next pada jendela “Installation Summary (ringkasan
instalasi)”. Lihat Gambar 9.21.
Gambar 9.21 Jendela ringkasan instalasi
113
10. Jendela terakhir "MetaFrame Presentation Server Client has
been successfully installed" akan tampil. Klik tombol Finish,
pada desktop komputer akan tampil komponen-komponen
client yang diinstalasikan seperti tampak pada Gambar 9.22.
Gambar 9.22 Jendela desktop komputer
Cara menguji apakah software client telah diinstalasikan dengan
baik adalah dengan menjalankan tipe software client yang akan
diuji dan jalankan salah satu software aplikasi yang tersedia, seperti
yang telah dibahas sebelumnya.
114
4.2
4.3
4.4
4.5
Pembuatan Domain Controller.................................... 33
Instalasi Komponen ASP.NET .................................... 35
Penerapan Windows Terminal Server.......................... 36
Instalasi Microsoft SQL Server 2000 Desktop Engine
(MSDE) ...................................................................... 38
Bab 5
Cara Instalasi Citrix MetaFrame Server ................... 39
5.1
5.2
5.3
Cara Instalasi MetaFrame Server Pertama .................. 39
Citrix License.............................................................. 49
Cara Instalasi MetaFrame Server Berikutnya .............. 51
Bab 6
Administration dan Management Console................ 53
6.1
Presentation Server Console ....................................... 56
6.1.1
Applications ................................................. 57
6.1.2
MetaFrame Administrators ........................... 57
6.1.3
Installation Manager ..................................... 59
6.1.4
Load Evaluators ........................................... 59
6.1.5
Policies......................................................... 60
6.1.6
Printer Management ..................................... 61
6.1.7
Resource Manager........................................ 62
6.1.8
Servers ......................................................... 62
Access Suite Console ................................................. 63
6.2.1
Alerts ........................................................... 64
6.2.2
Search Results.............................................. 64
6.2.3
My Views ...................................................... 65
6.2.4
Report Center ............................................... 68
6.2.5
Licensing...................................................... 68
6.2.6
Diagnostic Facility........................................ 69
6.2.7
MetaFrame Access Suite .............................. 70
6.2
Bab 7
Mempublikasikan Aplikasi ...................................... 75
7.1
7.2
7.3
Mempublikasikan Software Aplikasi ........................... 76
Mempublikasikan Desktop.......................................... 87
Mempublikasikan Content .......................................... 88
Bab 8
Persiapan Komputer Pemakai ................................. 91
8.1
8.2
8.3
Persyaratan Komputer ................................................ 91
Persiapan Network Connection ................................... 92
Menjadi Anggota Windows Domain ............................ 94
x
Bab 9
Software Client ...................................................... 97
9.1
9.2
9.3
9.4
Program Neighborhood............................................... 98
9.1.1
Cara Instalasi Citrix Program Neighborhood . 99
9.1.2
Menguji Citrix Program Neighborhood ........ 101
9.1.3
Client Update ............................................. 103
Program Neighborhood Agent .................................. 107
Web Client................................................................ 110
Client Package.......................................................... 111
Bab 10
Web Interface....................................................... 115
10.1
10.2
Cara Instalasi Web Interface...................................... 115
Cara Mengonfigurasikan Web Interface..................... 117
10.2.1 Authentication ............................................ 118
10.2.2 Workspace ................................................. 119
10.2.3 Server Settings ........................................... 120
10.2.4 DMZ Settings.............................................. 122
10.2.5 Client Deployment Settings ........................ 123
Bab 11
Web Client ........................................................... 125
Bab 12
Linux Client.......................................................... 131
12.1
12.2
12.3
Penentuan IP Address ............................................... 131
Instalasi Software Client............................................ 133
Web Client Linux ...................................................... 138
Bab 13
Printing................................................................ 141
13.1
13.2
13.3
Printer Lokal pada Lingkungan Citrix MetaFrame ..... 142
Printer Lokal pada Lingkungan Windows Pemakai.... 146
Network Printer......................................................... 148
Bab 14
Peralatan Komputer Pemakai................................ 149
14.1
14.2
14.3
14.4
Peralatan Audio ........................................................ 151
Peralatan Drive ......................................................... 154
Peralatan Printer Lokal.............................................. 158
Port pada Komputer ................................................. 160
Daftar Pustaka ..........................................................................163
xi
Download