PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk LAPORAN

advertisement
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
NERACA
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
A S E T
2009
2008
1.874.098.914
207.185.297.292
39.338.700
208.366.746.560
3.291.392.776
85.952.883
15.442.272.796
193.001.583.065
936.986
254.597.870.130
6.989.024.395
86.640.605
420.842.827.125
470.118.327.977
421.920.654.366
901.440.000
447.725.973.665
901.440.000
Jumlah Aset Tidak Lancar
422.822.094.366
448.627.413.665
JUMLAH ASET
843.664.921.491
918.745.741.642
ASET LANCAR
Kas dan setara kas
Piutang usaha
Piutang lain-lain
Persediaan
Uang muka dibayar
Biaya dibayar di muka
Catatan
2b,c,i,3,22
2d,i,4
2e,5
Jumlah Aset Lancar
ASET TIDAK LANCAR
Aset tetap - setelah dikurangi
akumulasi penyusutan
Rp 375.190.388.668 (2008 : Rp 342.165.911.069)
Uang jaminan
2f,g,6
Lihat Catatan atas Laporan Keuangan terlampir
yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
NERACA
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
KEWAJIBAN DAN EKUITAS
KEWAJIBAN LANCAR
Pinjaman jangka pendek
Utang usaha
Utang pajak
Biaya harus dibayar
Bagian pinjaman jangka panjang yang
akan jatuh tempo dalam waktu satu tahun
Catatan
2009
2008
2i,k,7,20
2i,8
2l,9
2i
235.948.405.299
62.390.387.375
47.591.029.615
3.661.377.950
234.618.057.635
71.713.877.539
38.339.267.938
2.437.859.181
23.064.051.082
8.982.548.727
372.655.251.321
356.091.611.020
43.442.176.832
53.522.757.448
8.235.093.734
8.909.953.418
124.570.689.547
8.990.661.953
140.694.939.805
7.413.785.537
185.238.622.066
210.541.436.208
292.727.295.250
292.727.295.250
2i,7,11
Jumlah Kewajiban Lancar
KEWAJIBAN TIDAK LANCAR
Kewajiban pajak tangguhan – bersih
Laba atas transaksi penjualan dan penyewaan kembali yang
ditangguhkan – Bersih
Pinjaman jangka panjang, setelah dikurangi dengan bagian
yang akan jatuh tempo dalam waktu satu tahun
Penyisihan imbalan pasca kerja
2l,9
2g,10
2i,7,11
2j,23
Jumlah Kewajiban Tidak Lancar
EKUITAS
Modal saham - nilai nominal Rp 250
Modal dasar
- 2.000.000.000 saham
Ditempatkan dan disetor penuh - 1.170.909.181 saham
Tambahan modal disetor – bersih
Selisih penilaian kembali aset tetap
Defisit
12
13
2f,6,14
70.622.704.211
70.622.704.211
49.832.429.500
( 77.578.951.357 ) ( 61.069.734.547 )
Jumlah Ekuitas
285.771.048.104
352.112.694.414
JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS
843.664.921.491
918.745.741.642
Lihat Catatan atas Laporan Keuangan terlampir
yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
LAPORAN LABA RUGI
TAHUN YANG BERAKHIR 30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
Catatan
2009
2008
PENJUALAN BERSIH
2h,15
327.908.490.433
450.315.062.096
BEBAN POKOK PENJUALAN
2e,f,g,h,16,17
315.798.165.013
432.171.991.993
12.110.325.420
18.143.070.103
13.761.174.028
8.603.682.367
17.279.088.801
10.538.882.163
22.364.856.395
27.817.970.964
LABA KOTOR
BEBAN USAHA
Beban penjualan
Beban umum dan administrasi
2b,f,h,18,22
Jumlah Beban Usaha
(RUGI) LABA USAHA
PENGHASILAN (BEBAN) LAIN-LAIN
Beban keuangan
Laba atas selisih kurs – bersih
Penjualan sisa kapas
Pendapatan bunga
Rupa-rupa hasil
19
2i
(
10.254.530.975 ) (
(
28.582.354.985 ) ( 28.598.255.474 )
24.628.054.142
3.723.150.166
19.478.047.453
9.707.063.540
21.599.148
22.128.631
245.997.864
244.054.403
2b,22
15.791.343.622 ( 14.901.858.734 )
Penghasilan (Beban) Lain-lain – Bersih
5.536.812.647 ( 24.576.759.595 )
LABA (RUGI) SEBELUM PAJAK PENGHASILAN
PAJAK PENGHASILAN
Tahun berjalan
Ditangguhkan
2l,9
Jumlah Pajak Penghasilan
2k,20
LABA BERSIH TAHUN BERJALAN
(RUGI) LABA BERSIH PER SAHAM - DASAR
(
1.885.616.089 ) (
1.906.579.883 )
(
1.885.616.089 ) (
1.906.579.883 )
3.651.196.558 ( 26.483.339.478 )
LABA (RUGI) DARI AKTIVITAS NORMAL
POS LUAR BIASA
9.674.900.861 )
2m,21
-
27.711.948.849
3.651.196.558
1.228.609.371
3
1
Lihat Catatan atas Laporan Keuangan terlampir
yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS
TAHUN YANG BERAKHIR 30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
Modal saham
Tambahan
modal
disetor
- Bersih
Saldo per 31 Desember 2007
Tambahan modal disetor
Laba bersih tahun berjalan
209.176.750.000
83.550.545.250
-
29.248.473.985
41.374.230.226
-
49.832.429.500 ( 62.298.343.918)
Saldo per 30 Sept 2008
292.727.295.250
70.622.704.211
49.832.429.500 ( 61.069.734.547)
Reklasifikasi selisih penilaian
kembali asset tetap
Rugi bersih tahun berjalan
Saldo per 31 Desember 2008
292.727.295.250
( 49.832.429.500 ) 49.832.429.500
( 69.992.842.868 ) ( 69.992.842.868)
70.622.704.211
( 81.230.147.915 ) 282.119.851.546
Laba bersih tahun berjalan
Saldo per 30 Sept 2009
292.727.295.250
Catatan 12
-
Selisih
penilaian
kembali
aset tetap
-
-
Jumlah
Ekuitas
Def isIt
1.228.609.371
225.959.309.567
124.924.775.476
1228.609.371
352.112.694.414
3.651.196.558
70.622.704.211
( 77.578.951.357)
Catatan 13
Catatan 2f,6,14
3.651.196.558
285.771.048.104
Lihat Catatan atas Laporan Keuangan terlampir
yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
LAPORAN ARUS KAS
TAHUN YANG BERAKHIR 30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI
Penerimaan kas dari pelanggan
Pembayaran kas untuk :
Pemasok
Gaji, upah dan tunjangan
Beban fabrikasi dan beban usaha (di luar gaji, upah dan tunjangan)
Arus kas tersedia dari aktivitas operasi
Penerimaan dari (pembayaran untuk):
Beban keuangan
Pajak-pajak lainnya
Laba atas kurs valuta asing
Pendapatan bunga
Rupa-rupa
2009
2008
341.693.771.329
424.087.776.552
( 214.874.925.251) ( 317.705.956.293 )
( 35.380.516.221) ( 36.995.276.521 )
( 47.757.032.271) ( 59.530.583.738 )
43.681.297.586
(
(
Arus kas bersih digunakan untuk aktivitas operasi
9.855.960.000
28.582.315.015) (
12.052.280.098) (
124.622.208
21.673.120
245.997.864
28.598.255.474 )
2.927.515.942)
34.018.188
22.202.603
198.385.866
3.438.995.665 (
21.415.204.759 )
ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI
Pembelian aset tetap
Hasil penjualan aset tetap
(
7.349.650.000) (
-
4.289.905.400)
-
Arus kas bersih digunakan untuk aktivitas investasi
(
7.349.650.000) (
4.289.905.400 )
Pinjaman jangka pendek dan panjang
(
4.647.472.408)
31.832.268.379
Arus kas bersih tersedia dari aktivitas pendanaan
(
4.647.472.408)
31.832.268.379
KENAIKAN (PENURUNAN) BERSIH DALAM KAS
(
8.558.126.743)
6.127.158.220
ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN
KAS DAN SETARA KAS PADA AWAL TAHUN
10.432.225.657
9.315.114.576
KAS DAN SETARA KAS PADA AKHIR TAHUN
1.874.098.914
15.442.272.796
Lihat Catatan atas Laporan Keuangan terlampir
yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan secara keseluruhan
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
1.
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN
a.
Pendirian Perusahaan
PT Sunson Textile Manufacturer Tbk (“Perusahaan”), bertempat kedudukan di Bandung, Jawa Barat,
Indonesia didirikan dengan nama “PT Sandang Usaha Nasional Indonesia Tekstil Industri” dalam
rangka Penanaman Modal Dalam Negeri yang diatur dalam Undang-undang No. 6 tahun 1968,
berdasarkan akta Notaris Widyanto Pranamihardja, SH No. 20 tanggal 18 November 1972. Perubahan
dengan akta Notaris yang sama No. 47 tanggal 28 Mei 1976. Akta pendirian Perusahaan dan
perubahannya telah disahkan oleh Menteri Kehakiman dengan Surat Keputusan No. Y.A.5/375/10
tanggal 16 Agustus 1976 dan diumumkan dalam Berita Negara No. 74 tanggal 17 September 1977,
Tambahan No. 549. Anggaran dasar Perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan dan yang
terakhir dengan akta Notaris Dr Wiratni Ahmadi, SH., No. 34 tanggal 20 Februari 2008 mengenai
perubahan anggaran dasar Perusahaan secara keseluruhan untuk menyesuaikan dengan Undang-Undang
No. 40 tahun 2007, mengenai Perseroan Terbatas, dan telah mendapat persetujuan dari Menteri Hukum
dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusan No. AHU-68856.
AH.01.02.Tahun 2008 tanggal 24 September 2008.
Sesuai dengan Pasal 3 anggaran dasar Perusahaan, ruang lingkup kegiatan utama Perusahaan mencakup
bidang industri tekstil terpadu termasuk memproduksi dan menjual benang, kain dan produk tekstil
lainnya serta melakukan perdagangan umum. Perusahaan memulai kegiatan komersialnya pada tahun
1973. Kantor pusat Perusahaan terletak di Jl. Ranggamalela No. 27, Bandung dan lokasi utama bisnis
Perusahaan terletak di Jl. Raya Rancaekek Km 25,5 Kabupaten Sumedang, Bandung.
b.
Penawaran Umum Efek Perusahaan
Pada bulan Agustus 1997, Perusahaan melakukan penawaran umum sebanyak 80.000.000 saham
dengan nilai nominal Rp 500 per saham yang ditawarkan dengan harga Rp 850 per saham. Pernyataan
pendaftaran untuk penawaran umum saham tersebut telah dinyatakan efektif oleh BAPEPAM dalam
surat No. S-1709/PM/1997 tanggal 28 Juli 1997.
Pada tanggal jatuh temponya 10 Oktober 1997, obligasi konversi Perusahaan berjumlah
USD 18.000.000 dikonversi menjadi saham sebanyak 68.047.500 saham Perusahaan dengan nilai
nominal Rp 500 dengan nilai konversi Rp 576,90 per saham.
Perusahaan mencatatkan kembali seluruh saham pada Bursa Efek Jakarta pada tanggal 24 Oktober 1997
dan Bursa Efek Surabaya pada tanggal 23 Oktober 1997.
Dalam Rapat Umum Luar Biasa Para Pemegang Saham pada tanggal 10 Agustus 1999 yang dinyatakan
dalam akta Notaris Nanny Sukarja, SH No. 6 dan 7 tanggal 10 Agustus 1999, Para Pemegang Saham
Perusahaan antara lain menyetujui perubahan nilai nominal saham (stock split) dari Rp 500 per saham
menjadi Rp 250 per saham. Perubahan tersebut telah diterima dan dicatat oleh Menteri Kehakiman
dengan No. C-15994.HT.01. 04.TH.1999 tanggal 6 September 1999 dan diumumkan dalam Berita
Negara No. 81 tanggal 8 Oktober 1999, Tambahan No. 272. Pelaksanaan pemecahan nilai nominal
saham (stock split) tersebut dilakukan dengan jadual sebagai berikut :
Mulai permohonan penukaran Surat Kolektif Saham (SKS) lama
Mulai penyerahan SKS nominal baru
Mulai perdagangan SKS nominal baru
20 September 1999
24 September 1999
27 September 1999
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
1. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN (Lanjutan)
b.
Penawaran Umum Efek Perusahaan (Lanjutan)
Berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 20 Februari 2008, yang
dinyatakan dalam akta Notaris Wiratni Ahmadi, SH No. 33 tanggal 20 Februari 2008, para pemegang
saham Perusahaan telah menyetujui:
a.
Penambahan modal tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) dalam rangka konversi
sebagian utang Perusahaan kepada East Rise Capital Limited dan Easefull Enterprise Ltd menjadi
saham Perusahaan dengan cara mengeluarkan saham baru sebanyak 334.202.181 saham dengan
nilai nominal seluruhnya sebesar Rp 83.550.545.250, yang diambil bagian oleh East Rise Capital
Limited sebanyak 169.806.783 saham dan Easefull Enterprise Ltd sebanyak 164.395.398 saham.
b.
Perubahan Pasal 4 Ayat 2 dan 3 Anggaran Dasar Perusahaan
Perubahan Anggaran Dasar Perusahaan tersebut di atas telah diterima dan dicatat di dalam database
Sisminbakum Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia berdasarkan Surat No.
AHU-AH.01.10-6238 tanggal 17 Maret 2008.
Direksi PT Bursa Efek Indonesia telah menyetujui pencatatan saham baru sebanyak 334.202.181 saham
tersebut diatas dengan Surat No. S-01627/BEJ.PSR/03-2008 tanggal 24 Maret 2008, sehingga terhitung
mulai 31 Maret 2008 saham Perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia berjumlah 1.170.909.181
saham.
c.
Karyawan, Direksi dan Dewan Komisaris
Berdasarkan akta No. 05 tanggal 17 Juni 2009 dari Yohana Noor Indrajati, SH, Notaris di Bandung,
Jawa Barat, susunan Dewan Komisaris dan Direksi adalah sebagai berikut :
Dewan Komisaris
Komisaris Utama
Komisaris
Komisaris
Komisaris
Komisaris Independen
Komisaris Independen
:
:
:
:
:
:
Sundjono Suriadi
Ny Mariah Suriadi
Sidarto Danusubroto
Bernardi Widjaja Kusuma
Ali Senitro
Sutomo
Direksi
Direktur Utama
Direktur
Direktur
:
:
:
Purnawan Suriadi
Fransiscus Hadyanto
Edduardus Gunawan
Dalam tahun 2009 dan 2008, rata-rata jumlah karyawan Perusahaan masing-masing berjumlah 3.271
orang dan 3.423 orang .
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI
Suatu ikhtisar kebijakan akuntansi yang diterapkan oleh Perusahaan, yang mempengaruhi penentuan posisi
keuangan dan hasil usahanya, dijelaskan di bawah ini.
a. Dasar Pengukuran dan Penyusunan Laporan Keuangan
Laporan keuangan ini telah disajikan sesuai dengan Prinsip Akuntansi yang berlaku umum di Indonesia,
yaitu Standar Akuntansi Keuangan, peraturan Badan Pengawas Pasar Modal (Bapepam) dan Pedoman
Penyajian dan Pengungkapan Laporan Keuangan Emiten atau Perusahaan Publik yang diedarkan oleh
Bapepam.
Dasar pengukuran dalam penyusunan laporan keuangan ini adalah konsep biaya perolehan, kecuali untuk
persediaan dinyatakan sebesar nilai terendah antara biaya perolehan dan nilai realisasi bersih dan aktiva
tetap tertentu yang telah dinilai kembali berdasarkan peraturan pemerintah. Dasar penyusunan laporan
keuangan adalah dasar akrual, kecuali laporan arus kas.
Laporan arus kas disusun dengan metode langsung dengan pengklasifikasian arus kas dari aktivitas
operasi, investasi dan pendanaan.
Mata uang pelaporan yang digunakan dalam penyusunan laporan keuangan adalah Rupiah.
b. Transaksi dengan Pihak yang Mempunyai Hubungan Istimewa
Perusahaan melakukan transaksi dengan beberapa pihak yang mempunyai hubungan istimewa,
sebagaimana didefinisikan dalam Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan No. 7, “Pengungkapan
Pihak-Pihak yang Mempunyai Hubungan Istimewa”. Yang dimaksud dengan pihak yang mempunyai
hubungan istimewa adalah :
1) Perusahaan yang melalui satu atau lebih perantara, mengendalikan, atau dikendalikan oleh, atau
berada di bawah pengendalian bersama, dengan perusahaan pelapor (termasuk holding companies,
subsidiaries dan fellow subsidiaries);
2) Perusahaan asosiasi (associated companies);
3) Perorangan yang memiliki, baik secara langsung maupun tidak langsung, suatu kepentingan hak suara
di perusahaan pelapor yang berpengaruh secara signifikan, dan anggota keluarga dekat dari orang
perseorangan tersebut (yang dimaksudkan dengan anggota keluarga dekat adalah mereka yang dapat
diharapkan mempengaruhi atau dipengaruhi orang perseorangan tersebut dalam transaksinya dengan
perusahaan pelapor);
4) Karyawan kunci, yaitu orang-orang yang mempunyai wewenang dan tanggung jawab untuk
merencanakan, memimpin dan mengendalikan kegiatan perusahaan pelapor yang meliputi anggota
dewan komisaris, direksi dan manajer dari perusahaan serta anggota keluarga dekat orang
perseorangan tersebut; dan
5) Perusahaan di mana suatu kepentingan substansial dalam hak suara dimiliki baik secara langsung
maupun tidak langsung, oleh setiap orang perseorangan yang diuraikan dalam angka (3) dan (4), atau
setiap orang perseorangan tersebut mempunyai pengaruh signifikan atas perusahaan tersebut. Ini
mencakup perusahaan-perusahaan yang dimiliki anggota dewan komisaris, direksi atau pemegang
saham utama dari perusahaan pelapor dan perusahaan-perusahaan yang mempunyai anggota
manajemen kunci yang sama dengan perusahaan pelapor.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)
b.
Transaksi dengan Pihak yang Mempunyai Hubungan Istimewa
Jenis transaksi dan saldo dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa, apakah dilaksanakan
dengan atau tidak dengan syarat atau kondisi normal yang sama untuk pihak yang tidak mempunyai
hubungan istimewa, diungkapkan dalam catatan atas laporan keuangan.
c.
Setara Kas
Perusahaan mengklasifikasikan investasi yang sifatnya likuid atau berjangka pendek yang akan jatuh
tempo dalam waktu tiga bulan atau kurang pada saat ditempatkan dan tidak dijaminkan atas fasilitas
pinjaman, sebagai setara kas.
d.
Piutang Usaha
Piutang usaha dicatat dalam jumlah kotor dikurangi penyisihan piutang ragu-ragu. Penyisihan piutang
ragu-ragu ditetapkan berdasarkan hasil penelaahan keadaan masing-masing akun pelanggan pada akhir
tahun.
e.
Persediaan
Persediaan dinyatakan sebesar nilai yang lebih rendah antara biaya perolehan dan nilai realisasi bersih
(the lower of cost or net realizable value). Biaya perolehan ditentukan dengan metode rata-rata
tertimbang.
Nilai realisasi bersih adalah estimasi harga penjualan dalam kegiatan usaha normal dikurangi taksiran
biaya penyelesaian dan biaya penjualan.
Penyisihan keusangan ditentukan dengan estimasi penggunaan atau penjualan masing-masing jenis
persediaan pada masa mendatang.
f.
Aset Tetap dan Penyusutan
Sebelum tanggal 1 Januari 2008, aset tetap dinyatakan sebesar biaya perolehan, kecuali aset tertentu
yang dinilai kembali berdasarkan peraturan pemerintah, dikurangi akumulasi penyusutan. Efektif tanggal
1 Januari 2008, Perusahaan menerapkan PSAK No. 16 (Revisi 2007) “Aset Tetap”, yang menggantikan
PSAK No. 16 (1994), “Aktiva Tetap dan Aktiva Lain-lain” dan PSAK No. 17 (1994), “Akuntansi
Penyusutan”. Penerapan PSAK ini tidak menimbulkan dampak yang signifikan terhadap laporan
keuangan Perusahaan. Perusahaan telah melakukan revaluasi aset tetap sebelum penerapan PSAK No.
16 (Revisi 2007) dan memilih model biaya, maka nilai revaluasi aset tetap tersebut dianggap sebagai
biaya perolehan (deemed cost) dan biaya perolehan tersebut adalah nilai pada saat PSAK 16 (Revisi
2007) diterbitkan. Seluruh saldo selisih nilai revaluasi aset tetap yang masih dimiliki pada saat
penerapan pertama kali PSAK No. 16 (Revisi 2007) yang disajikan sebagai bagian dari ekuitas dalam
neraca telah direklasifikasi ke saldo laba pada tahun 2008.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)
f.
Aset Tetap dan Penyusutan (Lanjutan)
Penyusutan terhadap aset tetap dihitung dengan metode garis lurus (straight line method), berdasarkan
taksiran masa manfaat aset yang bersangkutan, seperti berikut :
Taksiran
%
masa manfaat
per tahun
Bangunan dan sarana
Instalasi
Mesin dan peralatan
Kendaraan bermotor
Inventaris kantor dan fabric
20 Tahun
15
20
5
10
5
6,67
5
20
10
Sesuai dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan No. 47, “Akuntansi Tanah” perolehan
tanah setelah tanggal 1 Januari 1999 dinyatakan berdasarkan biaya perolehan dan tidak disusutkan.
Biaya-biaya tertentu sehubungan dengan perolehan atau perpanjangan hak pemilikan atas tanah,
ditangguhkan dan diamortisasi sepanjang periode pemilikan hak atas tanah.
Reparasi dan pemeliharaan, penggantian kecil serta perbaikan yang tidak menambah nilai atau
meningkatkan produktifitas dasar aset tersebut, dibukukan sebagai beban pada saat terjadinya.
Apabila nilai tercatat suatu aset lebih tinggi dari nilai yang dapat diperoleh kembali (recoverable
amount), aset tersebut diturunkan nilainya menjadi sebesar nilai yang dapat diperoleh kembali, yaitu
nilai tertinggi antara harga jual bersih (net selling price) dan nilai pakai (value in use).
Aset tetap yang sudah tidak dipergunakan lagi atau dijual, dikeluarkan dari kelompok aset tetap dan laba
atau rugi yang bersangkutan dicerminkan dalam laporan laba rugi pada masa usaha yang terkait.
g.
Sewa
Sebelum tanggal 1 Januri 2008, transaksi sewa digolongkan sebagai sewa dengan hak opsi (capital
lease) jika memenuhi kriteria PSAK No. 30, “Akuntansi Sewa Guna Usaha”.
-
Penyewa mempunyai opsi untuk membeli aset sewa pada akhir periode sewa dengan harga yang
telah disetujui bersama pada awal perjanjian sewa;
-
Jumlah pembayaran berkala ditambah nilai sisa biaya perolehan dari aset yang disewakan ditambah
dengan bunga, merupakan keuntungan yang menyewakan (sewa yang dibayar penuh); dan
-
Periode sewa paling sedikit dua (2) tahun.
Transaksi sewa yang tidak memenuhi kriteria tersebut di atas dikelompokkan sebagai transaksi sewa
menyewa biasa (operating lease).
Efektif tanggal 1 Januari 2008, Perusahaan menerapkan PSAK No. 30 (Revisi 2007), “Sewa”, yang
menggantikan PSAK No. 30 (1990) “Akuntantsi Sewa Guna Usaha”. Berdasarkan PSAK No. 30 (Revisi
2007), klasifikasi sewa didasarkan pada sejauh mana risiko dan manfaat yang terkait dengan
kepemilikan aset sewaaan berada pada lessor atau lesse, dan pada substansi transaksi dan bukan pada
bentuk kontraknya.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)
g.
S e w a (Lanjutan)
Suatu sewa diklasifikasikan sebagai sewa pembiayaan jika sewa tersebut mengalihkan secara substansial
seluruh risiko dan manfaat yang terkait dengan kepemilikan aset. Selanjutnya, suatu sewa yang tidak
mengalihkan secara substansial seluruh risiko dan manfaat yang terkait dengan kepemilikan aset
diklasifikasikan sebagai sewa operasi.
Atas transaksi penjualan dan penyewaan kembali (sales and lease back), selisih harga jual dan nilai
buku aset yang dijual dicatat sebagai keuntungan atau kerugian ditangguhkan dan diamortisasikan
dengan menggunakan metode garis lurus (straight-line method) selama sisa masa manfaat aset yang
bersangkutan.
h.
Pengakuan Pendapatan dan Beban
Pendapatan dari hasil penjualan lokal diakui pada saat penyerahan barang kepada pelanggan, sedangkan
penjualan ekspor diakui pada saat penyerahan barang di atas kapal di pelabuhan pengiriman (FOB
shipping point). Beban diakui pada saat terjadinya (basis akrual).
i.
Penjabaran Valuta Asing
Pembukuan Perusahaan diselenggarakan dalam mata uang rupiah. Saldo-saldo aktiva dan kewajiban
moneter dalam valuta asing pada tanggal neraca dijabarkan dengan kurs tengah transaksi Bank Indonesia
yang berlaku pada tanggal tersebut yaitu Rp 9.681 dan Rp 9.378 untuk USD 1 masing-masing pada
tanggal 30 September 2009 dan 2008.
Transaksi-transaksi selama tahun berjalan yang dalam valuta asing dibukukan dengan kurs yang berlaku
pada saat terjadi transaksi.
j.
Imbalan Kerja
Imbalan kerja jangka pendek diakui pada saat terutang kepada karyawan.
0
Perusahaan membentuk penyisihan imbalan pasca kerja imbalan pasti untuk karyawan tetap sesuai
dengan Undang-Undang Ketenagakerjaan No. 13/2003. Tidak terdapat pendanaan yang disisihkan oleh
Perusahaan sehubungan dengan imbalan pasca kerja ini.
Perhitungan imbalan pasca kerja dilakukan sesuai dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan
No. 24 (Revisi 2004) “Imbalan Kerja“ dengan menggunakan metode Projected Unit Credit. Akumulasi
keuntungan dan kerugian aktuarial bersih yang belum diakui yang melebihi 10 % dari nilai kini
kewajiban imbalan pasti diakui dengan metode garis lurus selama rata-rata sisa masa kerja yang
diperkirakan dari para karyawan tetap. Biaya jasa lalu dibebankan langsung apabila imbalan tersebut
menjadi hak atau vested, dan sebaliknya akan diakui sebagai beban dengan metode garis lurus selama
periode rata-rata sampai imbalan tersebut menjadi hak atau vested.
Jumlah yang diakui sebagai penyisihan imbalan pasca kerja di neraca merupakan nilai kini kewajiban
imbalan pasti disesuaikan dengan keuntungan dan kerugian akturial yang belum diakui dan biaya jasa
lalu yang belum diakui.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)
k.
Restrukturisasi Utang
Keuntungan atas restrukturisasi utang, setelah memperhitungkan beban restrukturisasi, diakui dalam
laporan laba rugi pada periode terjadinya restrukturisasi dan disajikan sebagai pos luar biasa.
l.
Taksiran Pajak Penghasilan
Perusahaan menerapkan metode penangguhan pajak untuk menentukan taksiran pajak penghasilan
sesuai dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan No. 46 “Akuntansi Pajak Penghasilan”.
Semua perbedaan temporer antara jumlah tercatat aset dan kewajiban dengan dasar pengenaan pajaknya
diakui sebagai pajak tangguhan dengan metode kewajiban (liability method). Saldo rugi fiskal yang
dapat dikompensasi diakui sebagai aset pajak tangguhan apabila besar kemungkinan bahwa jumlah laba
fiskal pada masa mendatang akan memadai untuk dikompensasi. Tarif pajak yang berlaku saat ini
dipakai untuk menentukan pajak tangguhan.
Koreksi terhadap kewajiban perpajakan diakui pada saat surat ketetapan pajak diterima, atau jika
mengajukan keberatan, pada saat keputusan atas keberatan tersebut telah ditetapkan.
m. Laba (Rugi) Bersih Per Saham
(Rugi) laba bersih per saham dihitung dengan membagi (rugi) laba bersih dengan jumlah rata-rata
tertimbang saham yang beredar. Jumlah rata-rata tertimbang saham yang beredar dalam tahun berjalan
adalah 1.170.909.181 (2008 : 1.078.210.766) saham.
n.
Informasi Segmen
Informasi segmen Perusahaan disajikan menurut pengelompokkan umum atas jenis produk dan daerah
geografis.
Penyusunan laporan keuangan sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum mengharuskan
manajemen untuk membuat estimasi dan asumsi yang mempengaruhi jumlah aset dan kewajiban dan
pengungkapan aset dan kewajiban kontinjen pada tanggal laporan keuangan serta jumlah pendapatan dan
beban selama periode pelaporan. Hasil yang sebenarnya mungkin berbeda dari jumlah yang diestimasi.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
3. KAS DAN SETARA KAS
2009
2008
1.126.943.266
14.672.938.958
22.255.046
31.940.108
5.737.448
10.929.883
9.882.435
26.549.766
9.349.834
15.775.011
9.149.130
8.733.219
43.007.194
9.599.486
6.786.575
28.623.716
7.404.997
70.515.436
32.922.854
16.706.211
5.791.561
178.350.836
23.576.855
46.426.070
32.028.590
14.679.477
12.541.668
17.889.379
22.119.889
5.124.608
174.386.536
Deposito berjangka – dalam Rupiah
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
520.000.000
520.000.000
Jumlah setara kas
747.155.648
769.333.838
1.874.098.914
15.442.272.796
Kas
Setara Kas
Pihak yang mempunyai hubungan istimewa
PT Bank Bisnis Internasional – dalam Rupiah (Catatan 22)
Pihak ketiga
B a n k – dalam Rupiah
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
PT Bank Internasional Indonesia Tbk
PT Bank Central Asia
PT Bank Pan Indonesia Tbk
Lain-lain (saldo di bawah Rp 5.000.000)
B a n k – dalam Dolar Amerika
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
ABN Amro
PT Bank Pan Indonesia Tbk
Bank Chinatrust Indonesia
PT Bank CIMB Niaga, Tbk
PT United Overseas Bank Indonesia
Hongkong & Shanghai Banking Corp
PT Bank Central Asia
Standard Chartered Bank
Lain-lain (saldo dibawah Rp 5.000.000)
Jumlah kas dan setara kas
Deposito berjangka tersebut di atas dengan jangka waktu 1 bulan (2008 : 1 bulan) dengan suku bunga ratarata per tahun 5% – 6,5% (2008 : 6.25 – 6.50 %).
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
4.
PIUTANG USAHA
2009
Pihak ketiga
Lokal - dalam Rupiah dan USD 3.806,87
( 2008 : Dalam Rp dan USD 72.362,24 )
2008
204.726.279.244
190.422.236.094
204.726.279.244
190.422.236.094
2.459.018.048
2.579.346.971
Penyisihan piutang ragu-ragu
207.185.297.292
-
193.001.583.065
-
Bersih
207.185.297.292
193.001.583.065
2009
2008
Ekspor – USD 254.004,55 (2008 :USD 275.042,33)
Analisis umur piutang usaha yang dihitung sejak tanggal faktur
adalah sebagai berikut :
Pihak ketiga
1 – 30 hari
31 – 60 hari
61 – 90 hari
91 – 120 hari
Di atas 120 hari
Jumlah
12.125.676.486
23.265.789.000
24.810.678.950
23.251.346.500
123.731.806.356
18.845.064.507
28.870.819.156
32.981.996.416
36.454.033.602
75.849.669.384
207.185.297.292
193.001.583.065
Piutang usaha sejumlah Rp 37 milyar dan Rp 38 milyar masing-masing pada tanggal 30 September 2009
dan 2008 digunakan sebagai agunan atas pinjaman bank tertentu (lihat Catatan 7 dan 12).
Berdasarkan hasil penelaahan keadaan akun piutang masing-masing pelanggan pada akhir tahun dan
pelunasan piutang setelah tanggal neraca, manajemen Perusahaan berpendapat bahwa seluruh piutang
tersebut dapat tertagih, sehingga penyisihan piutang ragu-ragu ditetapkan nihil.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
5. PERSEDIAAN
2009
2008
Barang jadi
Barang dalam proses
Bahan baku
Bahan pembantu
Suku cadang
64.788.405.030
5.793.178.384
134.298.478.235
2.143.498.039
1.343.186.872
63.771.903.358
10.192.563.630
177.142.702.995
2.147.447.627
1.343.252.520
Penyisihan keusangan
208.366.746.560
-
254.597.870.130
-
208.366.746.560
254.597.870.130
Persediaan dengan nilai tercatat sejumlah Rp 151 milyar (2008: Rp 192 milyar) merupakan agunan atas
pinjaman bank tertentu (lihat Catatan 7 dan 11).
Persediaan tersebut di atas telah diasuransikan terhadap risiko kerugian kebakaran dan kerugian lainnya
berdasarkan suatu paket polis tertentu dengan nilai pertanggungan sebesar Rp 70 milyar (2008: Rp 71
milyar). Manajemen Perusahaan berpendapat bahwa nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutupi
kemungkinan kerugian atas risiko kebakaran dan risiko lainnya.
Berdasarkan hasil penelaahan terhadap keadaan masing-masing jenis persediaan pada akhir tahun,
manajemen Perusahaan berpendapat tidak terdapat persediaan barang usang atau rusak, sehingga penyisihan
atas keusangan ditetapkan nihil.
6. ASET TETAP
2009
Nilai tercatat
Pemilikan langsung
Tanah
Bangunan dan sarana
Instalasi
Mesin dan peralatan
Kendaraan bermotor
Inventaris kantor dan fabrik
Akumulasi penyusutan
Pemilikan langsung
Bangunan dan sarana
Instalasi
Mesin dan peralatan
Kendaraan bermotor
Inventaris kantor dan fabrik
Nilai buku
Awal
Tambahan
Penarikan
Akhir
127.335.297.698
44.770.583.761
12.298.711.418
595.352.633.052
6.654.791.631
3.349.375.474
7.251.650.000
98.000.000
-
-
127.335.297.698
44.770.583.761
12.298.711.418
602.604.283.052
6.752.791.631
3.349.375.474
789.761.393.034
7.349.650.000
-
797.111.043.034
28.383.680.262
7.666.447.015
305.182.188.500
6.143.416.567
3.044.871.192
1.660.043.836
606.239.480
22.295.934.499
114.591.666
92.975.651
-
30.043.724.098
8.272.686.495
327.478.122.999
6.258.008.233
3.137.846.843
350.420.603.536
24.769.785.132
-
375.190.388.668
439.340.789.498
421.920.654.366
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
6. ASET TETAP (Lanjutan)
2008
Nilai tercatat
Pemilikan langsung
Tanah
Bangunan dan sarana
Instalasi
Mesin dan peralatan
Kendaraan bermotor
Inventaris kantor dan fabrik
Akumulasi penyusutan
Pemilikan langsung
Bangunan dan sarana
Instalasi
Mesin dan peralatan
Kendaraan bermotor
Inventaris kantor dan fabrik
Nilai buku
Awal
Tambahan
Penarikan
Akhir
127.335.297.698
44.770.583.761
12.298.711.418
591.113.101.127
6.654.791.631
3.349.375.474
4.370.023.625
-
-
127.335.297.698
44.770.583.761
12.298.711.418
595.483.124.752
6.654.791.631
3.349.375.474
785.521.861.109
4.370.023.625
-
789.891.884.734
26.165.805.234
6.851.728.153
275.600.802.584
5.948.490.283
2.905.529.411
1.663.406.272
611.050.720
22.158.436.700
155.592.953
105.068.759
-
27.829.211.506
7.462.778.873
297.759.239.284
6.104.083.236
3.010.598.170
317.472.355.665
24.693.555.404
-
342.165.911.069
468.049.505.444
447.725.973.665
Pada tahun 2003, Perusahaan telah menilai kembali aset tetapnya dengan metode pendekatan perbandingan
data pasar berdasarkan laporan penilai PT Investindo Konsultama Appraisal tanggal 27 Oktober 2003.
Perusahaan mencatat selisih penilaian kembali aset tetap pada tanggal 3 Desember 2003 berdasarkan surat
persetujuan dari kantor pajak (Catatan 14.
Tanah yang dimiliki oleh Perusahaan dengan jumlah luas ± 40 ha, terletak di Kabupaten/Kotamadya
Bandung, bersertifikat Hak Guna Bangunan (HGB) yang berlaku sampai dengan tahun 2015 seluas ± 5 ha,
tahun 2024 seluas ± 18 ha, tahun 2027 seluas ± 9 ha, dan tahun 2028 ± 8 ha. Menurut estimasi manajemen,
sejauh ini tidak terdapat situasi dan kondisi yang menimbulkan ketidakpastian untuk perpanjangan/
pembaharuan hak atas tanah tersebut di masa yang akan datang.
Beban penyusutan untuk tahun yang berakhir pada tanggal
30 September 2009 dan 2008, dialokasikan pada :
Beban fabrikasi
Beban umum dan administrasi
2009
2008
22.292.806.618 22.224.199.863
2.476.978.514 2.469.355.541
24.769.785.132 24.693.555.404
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
6.
ASET TETAP (Lanjutan)
Tanah, bangunan dan sarana serta mesin dan peralatan digunakan sebagai jaminan atas pinjaman bank
tertentu (lihat Catatan 7 dan 11).
Aset tetap (kecuali tanah) dengan nilai buku Rp 312 milyar (2008 : Rp 340 milyar) telah diasuransikan
terhadap risiko kebakaran dan risiko lainnya berdasarkan suatu paket polis tertentu dengan nilai
pertanggungan sebesar Rp 352 milyar (2008 : Rp 350 milyar). Manajemen Perusahaan berpendapat bahwa
nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutupi kemungkinan kerugian atas risiko kebakaran dan risiko
lainnya.
Berdasarkan laporan penilaian dari PT Delta Penilindo No. 120-02/AP-DP/STM/X-08, 121-02/APDP/STM/X-08 dan 122-02/AP-DP/STM/X-08 tanggal 29 Oktober 2008, nilai pasar aset tetap Perusahaan
masih berada di atas nilai tercatatnya, sehingga manajemen Perusahaan berpendapat tidak terjadi penurunan
nilai atas aset tetap Perusahaan untuk tahun yang berakhir pada tanggal 30 September 2009.
7.
PINJAMAN JANGKA PENDEK
2009
2008
Pinjaman bank dan lembaga keuangan lain
Pihak ketiga
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Dalam Rupiah
USD 8.797.195,62 (2008 : USD 8.271.416,12)
PT Bank Pan Indonesia Tbk
Dalam Rupiah
USD 1.000.000
PT Bank Victoria International Tbk
Dalam Rupiah
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
Dalam Rupiah
PT United Overseas Bank Indonesia
USD 414.238 (2008 : USD 458.873)
58.195.297.538
85.165.650.797
64.995.297.538
77.569.340.373
40.126.803.790
9.681.000.000
39.928.654.300
9.378.000.000
29.995.172.439
29.483.158.969
8.774.242.657
8.960.295.461
4.010.238.078
4.303.310.994
235.948.405.299
234.618.057.635
Jumlah Pinjaman Jangka Pendek
a. PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Pinjaman yang diperoleh dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk merupakan fasilitas kredit modal kerja
dengan jumlah maksimum Rp 58,2 Miliar (2008 : Rp 65 Miliar dan USD 8.825.000 serta kredit
investasi sebesar USD 1.735.500. Persediaan, piutang usaha dan aset tetap merupakan agunan atas
pinjaman tersebut. Kredit modal kerja akan jatuh tempo pada tanggal 17 Maret 2010, sedangkan kredit
investasi diangsur secara bulanan dalam jumlah tertentu dan telah dilunasi pada tanggal 23 Februari
2008.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
7.
PINJAMAN JANGKA PENDEK (Lanjutan)
b. PT Bank Pan Indonesia Tbk
Pinjaman yang diperoleh dari PT Bank Pan Indonesia Tbk merupakan fasilitas kredit modal kerja
dengan jumlah maksimum Rp 40.000.000.000 dan USD 1.000.000. Persediaan dan aset tetap
merupakan agunan atas pinjaman ini. Pinjaman ini akan jatuh tempo pada tanggal 29 Oktober 2009.
c. PT Bank Victoria International Tbk
Pinjaman yang diperoleh dari PT Bank Victoria International Tbk merupakan fasilitas kredit modal
kerja dengan jumlah maksimum Rp 30.000.000.000. Aset tetap merupakan agunan atas pinjaman
tersebut. Pinjaman ini akan jatuh tempo pada tanggal 05 Maret 2009 (proses perpanjangan) dan 15 Mei
2009.
d.
PT Bank Rakyat Indonesia Tbk
Pinjaman yang diperoleh dari PT Bank Rakyat Indonesia Tbk merupakan fasilitas kredit modal kerja
dengan jumlah maksimum Rp 10.000.000.000. Aset tetap dan persediaan merupakan agunan atas
pinjaman tersebut. Pinjaman ini telah jatuh tempo pada tanggal 13 Februari 2008 dan telah
diperpanjang untuk jangka waktu 30 bulan dengan ketentuan bahwa saldo pinjaman ini harus diangsur
dalam jumlah tertentu setiap enam bulan, sehingga akan lunas pada tanggal 13 Agustus 2010.
e.
PT United Overseas Bank Indonesia
Pinjaman yang diperoleh dari PT United Overseas Bank Indonesia merupakan fasilitas kredit modal
kerja dengan jumlah maksimum USD 677.267 (2008: USD 1.500.000). Jaminan pribadi seorang direksi
Perusahaan merupakan agunan atas pinjaman tersebut. Pinjaman ini jatuh tempo pada tanggal 24 Juli
2009.
f.
East Rise Capital Limited
Sebagian saldo pinjaman Perusahaan kepada PT Peak Securities telah dialihkan kepada East Rise
Capital Limited sejumlah USD 6.713.959,75 (pokok pinjaman) dan USD 7.561.755,48 (bunga terutang)
berdasarkan Perjanjian Jual Beli tertanggal 13 Desember 2007.
Berdasarkan Restructuring Agreement tertanggal 1 November 2007, Amendment Agreement
tertanggal 9 Januari 2008, tergantung pada persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa
Perusahaan, pokok pinjaman tersebut di atas akan dikonversi menjadi modal saham Perusahaan (Lihat
Catatan 12).
Berdasarkan Surat tertanggal 19 Desember 2007, East Rise Capital Limited telah menyetujui untuk
menghapuskan bunga terutang sejumlah USD 4,500,000, efektif pada tanggal 17 Desember 2007
(dibukukan sebagai Pos Luar Biasa pada laporan laba rugi tahun 2007), sedangkan sisanya sejumlah
USD 3.061.755,48 juga dihapuskan pada saat pokok pinjaman tersebut di atas dikonversikan menjadi
saham Perusahaan (dibukukan sebagai Pos Luar Biasa pada laporan laba rugi tahun 2008) (Catatan 12
dan 20).
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
7.
PINJAMAN JANGKA PENDEK (Lanjutan)
g. Easefull Enterprise Ltd
Sebagian saldo pinjaman Perusahaan kepada PT Peak Securities telah dialihkan kepada Easefull
Enterprise Ltd sejumlah USD 6.500.000 (pokok pinjaman) berdasarkan Perjanjian Jual Beli tertanggal
13 Desember 2007.
Berdasarkan Restructuring Agreement tertanggal 1 November 2007 dan Amendment Agreement
tertanggal 9 Januari 2008, tergantung pada persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa
Perusahaan, pokok pinjaman tersebut di atas akan dikonversi menjadi modal saham Perusahaan (Lihat
Catatan 12).
Pinjaman-pinjaman tersebut di atas berjangka waktu satu tahun atau kurang, dengan suku bunga per tahun
berkisar antara 8 % sampai dengan 10 % (2008 : 7,5 % sampai dengan 8,5 %) untuk pinjaman dalam
USD, dan antara 12,5 % sampai dengan 16,5 % (2008 : 12,5 % sampai dengan 14,5 %) untuk pinjaman
dalam Rupiah.
8.
UTANG USAHA
2009
2008
Akun ini merupakan kewajiban yang timbul atas pembelian bahan
baku dan pembantu serta jasa kepada :
Pihak ketiga (Lokal dalam Rupiah dan USD 5.137.654,59)
(2008: Lokal dalam Rupiah dan USD 6.284.943,19
Jumlah
Rincian umur utang dihitung sejak tanggal faktur adalah sebagai
berikut :
1 – 30 hari
31 – 60 hari
61 – 90 hari
Di atas 90 hari
62.390.387.375
71.713.877.539
62.390.387.375
71.713.877.539
11.781.250.650
22.340.765.500
15.150.685.700
13.117.685.525
15.597.414.126
22.169.024.363
21.847.354.103
12.100.084.947
62.390.387.375
71.713.877.539
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
9. UTANG PAJAK
2009
Pajak Penghasilan Pasal - 21
- 23
Pajak Bumi dan Bangunan
Denda pajak - PPN
Pajak Pertambahan Nilai
a.
2008
549.256.559
52.554.849
148.383.926
5.379.326.164
41.461.508.117
538.384.937
38.385.715
37.762.497.286
47.591.029.615
38.339.267.938
Perhitungan fiskal
Rekonsiliasi antara rugi sebelum pajak yang disajikan dalam laporan laba rugi dengan taksiran laba
(rugi) fiskal untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal 30 September 2009 dan 2008, sebagai
berikut :
2009
2008
5.536.812.647 ( 24.576.759.595 )
27.711.948.849
Laba (rugi) menurut catatan akuntansi, sebelum pajak
Pos luar biasa (Catatan 20)
Beda waktu
Beda penyusutan aset tetap – pemilikan langsung - antara
komersial dengan fiskal
Beda laba penjualan aset tetap antara komersial dengan fiskal
Sewa
Penyisihan imbalan pasca kerja
Beda tetap
Penghasilan yang telah dikenakan pajak bersifat final – bunga
deposito berjangka
Pengurangan yang tidak diperkenankan
(
(
15.581.706.270
13.337.780.149
506.144.763 ) (
506.144.763 )
1.347.400.000
1.346.700.000
21.599.148 ) (
1.219.129.675
22.128.631 )
3.242.205.653
Taksiran (rugi) laba fiskal tahun berjalan
Kompensasi rugi fiskal - 2007
- 2006
- 2005
- 2004
(
(
23.157.304.681
20.533.601.662 i)
28.483.360.158
9.714.391.968
7.546.851.730 ii)
41.051.177.522 ) ( 41.051.177.522 )iii)
42.509.711.582 ) ( 42.509.711.582 )iv)
Jumlah kerugian fiskal yang belum dikompensasikan
(
22.205.832.297 ) ( 55.480.435.712 )
i)
Taksiran laba fiskal untuk tahun 2009 dan 2008 tersebut di atas adalah sesuai dengan yang
tercantum (akan dicantumkan) dalam Surat Pemberitahuan Tahunan untuk tahun-tahun tersebut
yang disampaikan ke kantor pelayanan pajak.
ii)
Berdasarkan Surat Ketetapan Pajak Nihil Pajak Penghasilan Badan dari Kantor Pelayanan Pajak
Perusahaan Masuk Bursa No. 00003/506/06/ 054/08 tanggal 26 September 2008 ditetapkan bahwa
penghasilan neto tahun fiskal 2006 berjumlah Rp 9.714.391.968.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
9.
UTANG PAJAK (Lanjutan)
a. Perhitungan fiskal (Lanjutan)
iii) Berdasarkan Surat Ketetapan Pajak Lebih Bayar Pajak Penghasilan Badan dari Kantor Pelayanan
Pajak Perusahaan Masuk Bursa No. 00149/406/ 05/054/07 tanggal 21 Juni 2007 ditetapkan bahwa
rugi neto tahun fiskal 2005 berjumlah Rp 41.051.177.522 dan pajak penghasilan yang lebih bayar
berjumlah Rp 25.000.000.
iv) Berdasarkan Surat Ketetapan Pajak Lebih Bayar Pajak Penghasilan Badan dari Kantor Pelayanan
Pajak Perusahaan Masuk Bursa No. 00055/ 406/ 04/054/06 tanggal 23 Maret 2006 ditetapkan
bahwa rugi neto tahun fiskal 2004 berjumlah Rp 42.509.711.582 dan pajak penghasilan yang lebih
bayar berjumlah Rp 1.333.673.253.
Menurut Undang-Undang Perpajakan di Indonesia, Perusahaan menghitung, menetapkan dan membayar
sendiri besarnya jumlah pajak yang terutang. Kantor Pajak dapat menetapkan atau mengubah kewajiban
pajak tersebut dalam jangka waktu lima (5) tahun (untuk tahun fiskal 2008), dalam jangka waktu sepuluh
(10) tahun atau paling lambat tahun 2013 (untuk tahun fiskal sebelum 2008) sejak tanggal terutangnya pajak.
Koreksi kewajiban pajak Perusahaan dicatat pada saat surat ketetapan pajak diterima, atau jika mengajukan
keberatan, pada saat keputusan atas keberatan Perusahaan tersebut telah ditetapkan.
b. Pajak Penghasilan
Tahun berjalan
Ditangguhkan
- Rugi fiscal
- Aset tetap
- Penyisihan imbalan pasca kerja
Jumlah Pajak Penghasilan
2 0 09
2008
-
-
(
6.484.045.311 ) ( 6.160.080.499 )
4.221.157.222
3.849.490.616
377.272.000
404.010.000
(
1.885.616.089 ) ( 1.906.579.883 )
(
1.885.616.089 ) ( 1.906.579.883 )
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
9.
UTANG PAJAK (Lanjutan)
c. Aset (Kewajiban) Pajak Tangguhan
Pengakuan aset pajak tangguhan atas rugi fiskal yang dapat dikompensasi dan perbedaan temporer
pengakuan beban serta kewajiban pajak tangguhan atas perbedaan temporer nilai tercatat aset tetap
antara komersial dengan fiskal, adalah sebagai berikut :
Dikreditkan
ke laporan
31 Des 2008
laba rugi
30 Sept 2009
Aset pajak tangguhan
Akumulasi rugi fiskal yang dapat dikompensasi 23.602.636.915 ( 6.484.045.311 ) 17.118.591.604
Penyisihan imbalan pasca kerja
2.140.113.347
377.272.000
2.517.385.347
Kewajiban pajak tangguhan
Aset tetap
( 67.299.311.005 ) 4.221.157.222 ( 63.078.153.783 )
Kewajiban Pajak Tangguhan – Bersih
( 41.556.560.743 )( 1.885.616.089 )( 43.442.176.832 )
31 Des 2007
Dibebankan
ke laporan
laba rugi
30 Sept 2008
Aset pajak tangguhan
Akumulasi rugi fiskal yang dapat dikompensasi 14.259.203.166 ( 6.160.080.499 ) 8.099.122.667
Penyisihan imbalan pasca kerja
1.852.619.455
404.010.000
2.256.629.455
Kewajiban pajak tangguhan
Aset tetap
( 67.728.000.186 ) 3.849.490.616 ( 63.878.509.570 )
Kewajiban Pajak Tangguhan – Bersih
( 51.616.177.565 )(
1.906.579.883 )( 53.522.757.448 )
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
10. LABA (RUGI) ATAS TRANSAKSI PENJUALAN DAN PENYEWAAN KEMBALI YANG
DITANGGUHKAN – BERSIH
2009
Jumlah laba
Akumulasi amortisasi
2008
( 18.441.794.725 ) ( 18.441.794.725 )
8.664.024.378
7.741.934.639
( 9.777.770.347 ) ( 10.699.860.086 )
Jumlah rugi
Akumulasi amortisasi
(
5.029.074.156
3.486.397.543 ) (
1.542.676.613
5.029.074.156
3.239.167.488 )
1.789.906.668
Jumlah Laba - Bersih
(
8.235.093.734 ) (
8.909.953.418 )
Amortisasi dikreditkan pada beban fabrikasi
(
506.144.763 ) (
506.144.763 )
11. PINJAMAN JANGKA PANJANG
2009
PT Bank Pan Indonesia Tbk
USD 13.282.500
NV De Indonesische Overzeese Bank (Indover Bank)
USD 1.049.360,41 (2008 : USD 1.185.135,80)
PT Bank Victoria International Tbk
Dalam Rupiah
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Dalam Rupiah
Jumlah Pinjaman Jangka Panjang
USD 14.331.860,41 dan Rp 8.888.000.000
(2008 : USD 14.467.635,80 dan Rp 14.000.000.000)
Bagian yang jatuh tempo dalam waktu satu tahun
USD 2.066.527,33 dan Rp 3.058.000.000
(2008 : USD 175.575,68 dan Rp 7.336.000.000)
2008
128.587.882.500
124.563.285.000
10.158.858.129
11.114.203.532
8.888.000.000
10.000.000.000
-
147.634.740.629
23.064.051.082( ((
4.000.000.000
149.677.488.532
8.982.548.727))
Bagian Jangka Panjang
USD 12.265.333,08 dan Rp 5.830.000.000
(2008 : USD 14.292.060,12 dan Rp 6.664.000.000)
124.570.689.547
140.694.939.805
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
11. PINJAMAN JANGKA PANJANG (Lanjutan)
a.
PT Bank Pan Indonesia Tbk
Pinjaman yang terutang kepada PT Bank Pan Indonesia Tbk merupakan fasilitas Pinjaman Jangka
Panjang (PJP) dengan jumlah pokok sebesar USD 13.282.500. Fasilitas PJP ini merupakan pembaruan
(novasi) atas hutang yang dibeli oleh PT Bank Pan Indonesia Tbk dari PT Peak Securities pada tanggal 3
Oktober 2007. Suku bunga pinjaman ini adalah sebesar 8% per tahun. Persediaan dan aset tetap
merupakan agunan atas pinjaman tersebut. Pinjaman ini diangsur dalam jumlah tertentu sebanyak 20
kali angsuran setiap tiga bulan, dengan angsuran pertama pada tanggal 3 Januari 2009 dan angsuran
terakhir pada tanggal 3 Oktober 2013, jumlah angsuran pada tahun-tahun yang akan datang adalah
sebagai berikut:
USD
Tahun
- 2009
- 2010
- 2011
- 2012
- 2013
1.500.000
2.000.000
2.000.000
2.500.000
5.282.500
13.282.500
b.
NV De Indonesische Overzeese Bank (Indover Bank)
Perusahaan dan Indover Bank telah menandatangani Perjanjian Restrukturisasi Hutang (perjanjian
bilateral) yang dinyatakan dalam akta Notaris Resnizar Anasrul, SH, MH No. 2 tanggal 11 September
2007 dan menyepakati, antara lain, hal-hal sebagai berikut:
1)
Pada tanggal tersebut, saldo hutang Perusahaan kepada Indover Bank berjumlah USD 1.741.413,92
terdiri dari pokok pinjaman USD 1.267.822,32 dan bunga terutang USD 473.591,60.
2)
Beberapa bidang tanah dan persediaan barang dagangan merupakan agunan atas saldo hutang yang
direstrukturisasi ini.
3)
Bunga sebesar LIBOR + 2% per tahun akan dibebankan atas saldo hutang pokok pinjaman tersebut
di atas.
4)
Pembayaran kembali atas saldo hutang tersebut di atas dilakukan dalam 40 kali pembayaran dalam
jumlah tertentu, pembayaran pertama pada tanggal 11 September 2007 dan pembayaran terakhir
pada tanggal 18 November 2010, jumlah pembayaran pada tahun-tahun yang akan datang adalah
sebagai berikut:
USD
Tahun - 2009
2010
589.514,88
482.833,08
1.072.347,96
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008M
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
11 PINJAMAN JANGKA PANJANG (Lanjutan)
c.
PT Bank Victoria International Tbk
Pinjaman yang terutang kepada PT Bank Victoria Tbk merupakan fasilitas Kredit Modal Kerja dengan
jumlah pokok sebesar Rp 10.000.000.000. Suku bunga pinjaman ini adalah sebesar 13% per tahun. Aset
tetap merupakan agunan atas pinjaman tersebut. Pinjaman ini diangsur dalam jumlah tertentu sebanyak
36 kali angsuran setiap bulan, dengan angsuran pertama pada bulan ke 7 di tahun 2008 dan angsuran
terakhir pada tanggal 12 September 2011, jumlah angsuran pada tahun-tahun yang akan dating adalah
sebagai berikut:
Rp
Tahun
- 2009
- 2010
- 2011
4.170.000.000
3.336.000.000
2.494.000.000
10.000.000.000
d.
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Pinjaman yang terutang kepada PT Bank Mandiri (Persero) Tbk merupakan fasilitas Kredit Modal
Kerja dengan jumlah pokok sebesar Rp 15.000.000.000. Persediaan, piutang usaha dan aset tetap
merupakan agunan atas pinjaman tersebut. Pinjaman ini diangsur dalam jumlah tertentu secara bulanan,
angsuran pertama pada tanggal 26 Maret 2007 dan saat ini telah lunas pada bulan Maret 2009.
12 MODAL SAHAM
Sampai dengan akhir Juni 2009 dan 2008, modal saham Perusahaan yang terdiri dari 1.170.909.181 ) saham
biasa dengan nilai nominal Rp 250 per saham, yang telah ditempatkan dan disetor penuh oleh para pemegang
saham, berdasarkan catatan yang dibuat oleh PT Sinartama Gunita, Biro Administrasi Efek, terdiri dari :
Pemegang saham
2
Jumlah saham
0
0 9
Nomina l
%
Bukan pengurus Perusahaan
PT Sunsonindo Textile Investama
East Rise Capital Limited
Easefull Enterprise Ltd
Masyarakat
(masing-masing dengan pemilikan kurang dari 5 %)
Pengurus Perusahaan
Sundjono Suriadi
Bernardi Widjaja Kusuma
Purnawan Suriadi
480.000.000
169.806.783
164.395.398
120.000.000.000
42.451.695.750
41.098.849.500
40,99
14,50
14,04
268.874.916
67.218.729.000
22,96
62.850.000
14.031.500
10.950.584
15.712.500.000
3.507.875.000
2.737.646.000
5,37
1,20
0,94
1.170.909.181
292.727.295.250
100
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
12. MODAL SAHAM (Lanjutan)
Pemegang saham
2
Jumlah saham
0
0
8
Nomina l
%
Bukan pengurus Perusahaan
PT Sunsonindo Textile Investama
East Rise Capital Limited
Easefull Enterprise Ltd
Masyarakat
(masing-masing dengan pemilikan kurang dari 5 %)
Pengurus Perusahaan
Sundjono Suriadi
Bernardi Widjaja Kusuma
Purnawan Suriadi
480.000.000
169.806.783
164.395.398
120.000.000.000
42.451.695.750
41.098.849.500
40.99
14.50
14.04
287.374.916
71.843.729.000
24,54
44.350.000
14.031.500
10.950.584
11.087.500.000
3.507.875.000
2.737.646.000
3,79
1,20
0,94
1.170.909.181
292.727.295.250
100
Sehubungan dengan pengalihan sebagian saldo pinjaman Perusahaan dari PT Peak Securities kepada East
Rise Capital Limited dan Easefull Enterprise Ltd berdasarkan Perjanjian Jual Beli tertanggal 13 Desember
2007 dan berdasarkan Restructuring Agreement tertanggal 1 November 2007 serta Amendment Agreement
tertanggal 9 Januari 2008, tergantung pada persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa
Perusahaan, pokok pinjaman yang dialihkan tersebut akan dikonversi menjadi modal saham Perusahaan
(Catatan 7f dan 7g), dengan ketentuan sebagai berikut :
a.
Pokok pinjaman akan dikonversi menjadi modal saham Perusahaan dengan harga konversi sebesar nilai
nominal saham Rp 250, atau harga penutupan rata-rata saham Perusahaan di Bursa Efek Indonesia
selama perode 25 hari berturut-turut sebelum Perusahaan menerbitkan iklan pemberitahuan mengenai
Rapat Umum Pemegang Saham dengan agenda penambahan modal tanpa hak memesan efek terlebih
dahulu, nilai mana yang lebih tinggi
b.
Kurs yang digunakan untuk konversi tersebut adalah kurs yang ditetapkan oleh Bank Indonesia pada
tanggal 7 Januari 2008 yaitu Rp 9.454 untuk USD 1.
Berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa pada tanggal 20 Februari 2008, yang dinyatakan
dalam akta Notaris Wiratni Ahmadi, SH No. 33 tanggal 20 Februari 2008, para pemegang saham
Perusahaan telah menyetujui:
a.
Penambahan modal tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) dalam rangka konversi
sebagian utang Perusahaan kepada East Rise Capital Limited dan Easefull Enterprise Ltd menjadi
saham Perusahaan dengan cara mengeluarkan saham baru sebanyak 334.202.181 saham dengan nilai
nominal seluruhnya sebesar Rp 83.550.545.250, yang diambil bagian oleh East Rise Capital Limited
sebanyak 169.806.783 saham dan Easefull Enterprise Ltd sebanyak 164.395.398 saham.
b.
Perubahan Pasal 4 Ayat 2 dan 3 Anggaran Dasar Perusahaan
Perubahan Anggaran Dasar Perusahaan tersebut di atas telah diterima dan dicatat di dalam database
Sisminbakum Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia berdasarkan Surat No. AHUAH.01.10-6238 tanggal 17 Maret 2008.
Direksi PT Bursa Efek Indonesia telah menyetujui pencatatan saham baru sebanyak 334.202.181 saham
tersebut di atas dengan Surat No. S-01627/BEJ.PSR/03-2008 tanggal 24 Maret 2008, sehingga terhitung
mulai 31 Maret 2008 saham Perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia berjumlah 1.170.909.181
saham.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
13. TAMBAHAN MODAL DISETOR – BERSIH
Saldo tambahan modal disetor pada tanggal-tanggal 30 September 2009 dan 2008, terdiri dari :
2009
Agio saham
Biaya emisi saham
Bersih
(
2008
74,608,480,226
74.608.480.226
3.985.776.015 ) ( 3.985.776.015 )
70,622,704,211
70.622.704.211
Agio saham tersebut di atas sebesar Rp 33.234.250.000 berasal dari penawaran umum saham Perusahaan
kepada masyarakat dan konversi obligasi konversi menjadi saham Perusahaan sebagaimana dijelaskan
dalam Catatan 1 tersebut di atas dan sebesar Rp 41.374.230.226 berasal dari konversi pinjaman dari East
Rise Capital Limited dan Easefull Enterprise Ltd menjadi saham Perusahaan sebagaimana dijelaskan dalam
Catatan 12 tersebut di atas.
14. SELISIH PENILAIAN KEMBALI ASET TETAP
Akun ini merupakan selisih antara nilai pasar aset tetap dengan nilai buku komersial (fiskal) sehubungan
dengan penilaian kembali aset tetap. Perusahaan melakukan penilaian kembali aset tetap berdasarkan Surat
Keputusan Menteri Keuangan No. 486/KMK.03/2002 tanggal 28 November 2002 dan Surat Keputusan
Direktur Jenderal Pajak No. KEP-519/PJ/2002 tanggal 2 Desember 2002. Perusahaan telah memperoleh
persetujuan atas selisih penilaian kembali aset tetap dari kantor pajak berdasarkan Surat Keputusan Direktur
Jenderal Pajak No. KEP-461/ WPJ.07/BD.03/2003 tanggal 3 Desember 2003. Peningkatan nilai aset tetap
karena penilaian kembali sebesar Rp 71.189.185.000, setelah dikurangi dengan pengaruh pajak tangguhan
sebesar Rp 21.356.755.500, dicatat sebagai bagian dari ekuitas pada neraca sampai dengan tahun 2007,
kemudian direklasifikasi ke saldo laba pada tahun 2008 sesuai dengan PSAK No. 16 (revisi 2007) “Aset
Tetap” (Lihat Catatan 2f).
15. PENJUALAN BERSIH
2009
2008
Pihak ketiga
Ekspor - produk pemintalan
- produk pertenunan
Lokal - produk pemintalan
- produk pertenunan
- produk lainnya
Jumlah
145.427.513.450
10.622.493.780
172.280.990.386
21.716.396.295
156.050.007.230
193.997.386.681
98.575.362.134
57.293.837.533
15.989.283.536
163.336.245.053
51.453.317.775
41.528.112.587
171.858.483.203
256.317.675.415
327.908.490.433
450.315.062.096
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
15. PENJUALAN BERSIH (Lanjutan)
Perusahaan menjual produknya kepada berbagai pelanggan di atau di luar Indonesia. Tidak terdapat
penjualan kepada pelanggan yang melebihi 10 % dari jumlah penjualan bersih Perusahaan dalam tahun
2009 dan 2008.
16. BEBAN POKOK PENJUALAN
2009
2008
Pemakaian bahan baku
Beban tenaga kerja langsung
Beban fabrikasi (Catatan 18)
210.422.355.219
30.161.084.982
65.877.700.637
290.874.748.190
33.441.222.269
75.422.007.678
Jumlah beban produksi
Persediaan barang dalam proses
1 Januari
30 Sept
306.461.140.838
399.738.978.137
Beban pokok produksi
Persediaan barang jadi
1 Januari
30 Sept
(
17.201.900.112
5.793.178.384) (
317.869.862.566
(
62.716.707.477
64.788.405.030) (
315.798.165.013
Beban Pokok Penjualan
15.820.787.742
10.192.563.630 )
405.367.202.249
90.576.693.102
63.771.903.358 )
432.171.991.993
Perusahaan membeli bahan baku, bahan pembantu dan
bahan lainnya dari berbagai pemasok di dalam
atau di luar Indonesia. Pemasok di mana Perusahaan membeli bahan-bahan tersebut dengan jumlah nilai
pembelian melebihi 10 % dari jumlah pembelian bersih adalah PT Polychem Indonesia Tbk berjumlah
Rp 57.416.504.025(2008: Rp 152.462.503.307)
17. BEBAN FABRIKASI
2009
Pemakaian bahan pembantu
Pemakaian bahan lain-lain
Penyusutan
Amortisasi
Reparasi dan pemeliharaan
Beban kendaraan
Air dan listrik
Lain-lain
(Catatan 16)
(
2008
3.073.260.651
6.856.653.333
22.292.806.618
506.144.763 ) (
2.020.922.574
311.083.052
31.411.028.908
418.090.264
3.257.119.157
11.013.532.360
22.224.199.863
506.144.763 )
3.116.850.810
419.670.187
35.362.568.132
534.211.932
65.877.700.637
75.422.007.678
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
18. BEBAN USAHA
2009
Beban penjualan
Beban ekspor
Beban pemasaran
Beban pengiriman
Gaji dan tunjangan-tunjangan
Beban kantor
Perjalanan dinas
Beban umum dan administrasi
Penyusutan
Gaji dan tunjangan-tunjangan
Reparasi dan pemeliharaan
Beban kendaraan
Perjalanan dinas
Beban kantor
Beban umum
Beban pajak
Premi asuransi
Sumbangan
Perijinan
Honorarium tenaga ahli
Lain-lain
Jumlah Beban Usaha
(Catatan 22)
2008
9.344.087.178
325.688.421
1.800.222.536
2.007.813.631
137.061.756
146.300.506
13.761.174.028
11.861.692.728
431.810.744
2.485.946.393
2.158.121.741
185.121.053
156.396.142
17.279.088.801
2.476.978.514
4.684.898.474
4.915.000
155.541.527
146.300.507
377.867.846
2.469.355.541
5.035.617.394
16.197.300
209.835.094
156.396.142
546.848.196
9.100.000
24.494.981
50.628.868
104.446.450
112.500.000
456.010.200
8.603.682.367
770.209.064
67.593.888
41.955.613
141.443.446
137.000.000
946.430.485
10.538.882.163
22.364.856.395
27.817.970.964
19. BEBAN KEUANGAN
2009
2008
Beban bunga
- Pinjaman bank
Beban administrasi bank
(
(
27.704.002.426 ) (
878.352.559 ) (
26.986.053.230 )
1.612.202.244 )
Jumlah Beban Keuangan
(
28.582.354.985 ) (
28.598.255.474 )
20. POS LUAR BIASA
Pada tahun 2008, akun ini merupakan pendapatan atas penghapusan bunga terutang sejumlah
USD 3,061,755 atau Rp 27.711.948.849 atas saldo pinjaman Perusahaan kepada East Rise Capital Limited
(Catatan 7f).
Keuntungan-keuntungan tersebut di atas dikompensasi dengan kerugian fiskal Perusahaan.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
21. LABA (RUGI) BERSIH PER SAHAM – DASAR
Laba (rugi) bersih per saham – dasar dihitung dengan membagi laba (rugi) bersih dengan rata-rata
tertimbang jumlah saham biasa yang beredar pada tahun yang bersangkutan :
2009
(Rugi)laba bersih
Rata-rata tertimbang jumlah
saham biasa yang beredar
(Rugi)Laba bersih per saham – Dasar
2008
3.651.196.558
1.228.609.371
1.170.909.181
3
1.078.210.766
1
22. TRANSAKSI DENGAN PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA
Perusahaan telah melakukan transaksi dengan beberapa pihak yang mempunyai hubungan istimewa. Akunakun yang terkait adalah sebagai berikut :
2009
2008
Persentase
terhadap total
aset/kewajiban/
pendapatan/beban
yang bersangkutan
2009
2008
%
%
Kas dan setara kas
Bank
PT Bank Bisnis Internasional
22.255.046
31.940.108
1,19
0,21
Utang lain-lain
PT Sunsonindo Textile Investama
PD Surya Rejeki
17.469.421
6.643.909
20.775.217
4.084.449
0,03
0,01
0,03
0,01
Beban usaha
PT Sunsonindo Textile Investama
PD Surya Rejeki
104.453.658
51.399.437
108.373.880
67.276.771
0,47
0,23
0,39
0,24
1.925.181
2.587.837
8,91
11,69
Pendapatan bunga
PT Bank Bisnis Internasional
Nama pihak yang mempunyai
hubungan istimewa
PT Bank Bisnis International
PD Surya Rejeki
PT Sunsonindo Textile Investama
Sifat hubungan istimewa
dengan Perusahaan
Afiliasi
Afiliasi
Pemegang saham
Transaksi
Penempatan rekening giro
Komisi penjualan
Komisi penjualan dan royalty
Transaksi dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa dilaksanakan pada kondisi dan persyaratan
yang sama dengan pihak ketiga.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
23. PENYISIHAN IMBALAN PASCA KERJA
Mutasi kewajiban yang diakui dalam neraca adalah sebagai berikut :
2009
2008
Kewajiban pada awal tahun
Beban tahun berjalan
(
(
7.643.261.953) (
1.347.400.000) (
6.067.085.537)
1.346.700.000)
Kewajiban pada akhir tahun
(
8.990.661.953) (
7.413.785.537)
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
24. ASET DAN KEWAJIBAN MONETER DALAM MATA UANG ASING
Posisi aset dan kewajiban moneter dalam mata uang asing pada tanggal 30 September 2009 dan 2008 adalah
sebagai berikut :
2009
Ekivalen
(Equivalent)
USD
Aset
Kas dan setara kas
Piutang usaha
20.783,56
257.811,42
201.205.644
2.495.872.357
Jumlah Aset
278.594,98
2.697.078.001
Kewajiban
Pinjaman bank
Utang usaha
24.543.294,03
5.137.654,59
237.603.629.504
49.737.634.086
Jumlah Kewajiban
29.680.948,62
287.341.263.590
Kewajiban – Bersih
(
29.402.353,64 ) ( 284.644.185.589 )
2008
Ekivalen
(Equivalent)
USD
Aset
Kas dan setara kas
Piutang usaha
Uang muka dibayar
23.765,07
347.404,57
288.694,22
222.868.826
3.257.960.057
2.707.374.395
Jumlah Aset
659.863,86
6.188.203.278
Kewajiban
Pinjaman bank
Utang usaha
24.197.924,92
6.284.943,19
226.928.139.900
58.940.197.236
Jumlah Kewajiban
30.482.868,11
285.868.337.136
Kewajiban – Bersih
( 29.823.004,25 ) ( 279.680.133.858 )
Perusahaan tidak mengadakan kontrak SWAP dengan lembaga keuangan untuk melindungi kewajibannya
dalam mata uang asing.
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
25. PERIKATAN DAN KONTINJENSI
Perikatan
a. Pada tanggal 19 Juli 1996 Perusahaan menunjuk PD Surya Rejeki (perusahaan yang mempunyai
hubungan istimewa), dan pada tanggal 8 Januari 1997 Perusahaan menunjuk PT Sunsonindo Textile
Investama (salah satu pemegang saham), sebagai agen untuk memasarkan produk-produk Perusahaan.
Perusahaan memberikan komisi masing-masing kepada agen tersebut sebesar Rp 30.000 per bal atau per
181,4 kg untuk penjualan benang katun, benang katun campuran, benang spun polyester dan benang
spun polyester campuran dan Rp 100 per pon (lb) atau per 0,454 kg untuk penjualan benang polyester
DTY. Komisi tersebut dapat ditelaah ulang setiap tahunnya berdasarkan kesepakatan kedua belah pihak
dengan maksimum penyesuaian komisi sebesar 20 % per tahun.
b. Perusahaan menggunakan beberapa merek dagang milik PT Sunsonindo Textile Investama (salah satu
pemegang saham), untuk beberapa produk kain jadinya. Atas penggunaan merek dagang tersebut,
Perusahaan dikenakan royalti sebesar 3 % dari penjualan bersih yang menggunakan merek milik PT
Sunsonindo Textile Investama. Royalti tersebut dapat ditelaah ulang setiap tahunnya berdasarkan
kesepakatan kedua belah pihak dengan maksimum penyesuaian royalti sebesar 20 % per tahun.
Pembayaran royalti wajib dilakukan setiap tahun sekali dan untuk pertama kalinya pembayaran tersebut
wajib dilakukan pada bulan Januari 1998.
Kontinjensi
Tidak terdapat kewajiban dan aset kontinjensi pada tanggal 30 September 2009 dan 2008.
26 INFORMASI SEGMEN USAHA
Informasi yang berhubungan dengan segmen usaha adalah sebagai berikut :
Informasi Menurut Daerah Geografis
2
0
0
9
2
0
0
8
%
Penjualan Bersih
Ekspor
Domestik
%
156.050.007.230
171.858.483.203
48
52
193.997.386.681
256.317.675.415
43
57
327.908.490.433
100
450.315.062.096
100
Informasi Menurut Jenis Produk
2
0
0
9
2
0
0
%
Penjualan Bersih
Pemintalan
Pertenunan
Lain-lain
8
%
244.002.875.584
67.916.331.313
15.989.283.536
74
21
5
335.617.235.439
73.169.714.070
41.528.112.587
75
16
9
327.908.490.433
100
450.315.062.096
100
PT SUNSON TEXTILE MANUFACTURER Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
30 SEPTEMBER 2009 DAN 2008
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain)
26. INFORMASI SEGMEN USAHA (Lanjutan)
2
0
0
9
2
0
0
8
%
Beban Pokok Penjualan
Pemintalan
Pertenunan
Lain-lain
%
240.835.371.877
62.712.211.166
12.250.581.970
76
20
4
324.948.764.103
73.657.601.606
33.565.626.284
75
17
8
315.798.165.013
100
432.171.991.993
100
2
0
0
9
2
0
0
%
Jumlah Aset
Pemintalan
Pertenunan
Lain-lain
8
%
708.781.534.252
67.865.261.980
67.018.125.259
84
8
8
771.939.359.585
73.711.889.598
73.094.492.459
84
8
8
843.664.921.491
100
918.745.741.642
100
Download