Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi

advertisement
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
Pengaruh Penggunaan Facebook Terhadap Interaksi Sosial Siswa
Maeky Robiko, Etin Solihatin, Dwi Afrimetty Timoera
Program Studi PPKN FIS Universitas Negeri Jakarta
ABSTRACT
The method used in the study is an experimental method with a quantitative
approach, with random sampling technique. Estimated population is 45 students.
Test requirements to do is to look for the regression equation then obtained the
equation Y = 3.13 + 0.460 X then testing the subsequent data normality by using the
Liliefors formula and obtained the greatest Lhitung Y variable = 0.114 compared with
Ltabel at significance level of 0.05 by the number of 0132, then Lhitung < Ltabel. then the
variable X biggest Lhitung = 0.100 compared with Ltabel on the 0.05 significance level
by the number 0.132, then Lhitung < Ltabel. This means that the estimated error of
regression Y on X is normally distributed.
The next study is to test hypotheses, to test the significance of regression Fhitung
(18.43)> Ftabel (4,07). This shows that the regression has its meaning. While the
linearity regression test result of 0.548 rxy2. Then proceed with the correlation
coefficient significance test using the t test. Calculation results are thitung - 4.29.
On the other hand, ttabel on dk = n-2 = 45-2 = 43 and a significance level of 0.05 is
1.68. This means thitung > ttable. From these calculations it can be concluded that there
is a positive effect of the use of facebook on students' social interaction.
To test the coefficient of determination produce rxy2 of (0.548)2. It shows 30.00%
variable Y is determined by the variable X. Conclusions obtained is the positive
effects of the use of facebook on students' social interaction.
To test the coefficient of determination produce rxy2 of (0.548) 2. It shows 30.00%
variable Y is determined by the variable X. conclusions obtained are the positive
effects of the use of facebook on students' social interaction.
Keyword: Social interaction, use of facebook
pengaruh dari luar dirinya. Dengan
PENDAHULUAN
Sebagai
manusia
yang
merupakan makhluk sosial, perubahan
interaksi
seseorang
dapat
terjadi
karena adanya pengaruh globalisasi
tersebut. Interaksi dari seseorang pun
dipengaruhi oleh beberapa faktor. Baik
pengaruh
dari
dalam
maupun
berinteraksi
seseorang
dapat
memberikan pendapatnya dan dapat
bertukar pikiran dengan orang yang
lainnya,
yang
bertujuan
untuk
mendapatkan pengetahuan baru, dapat
menjalin hubungan yang baik dan
akan menjadi dewasa dan menentukan
kepribadiannya sebagai perwujudan
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
dari
interaksi–
dialaminya.
saling
interaksi
Adanya
berkaitan
yang
media
dengan
sosial
mereka hanya diam dan susah untuk
mengungkapkan pendapat.
interaksi
Maka dari itu peneliti tertarik
siswa yaitu ketika siswa berinteraksi
untuk
dengan lingkungannya, siswa lambat
berjudul
laun mendapatkan
facebook terhadap interaksi sosial
kesadaran akan
dirinya sebagai pribadi. Siswa belajar
melakukan
penelitian
pengaruh
yang
penggunaan
siswa di SMP Diponegoro 1 Jakarta.
untuk menilai dirinya sebagai obyek
seperti orang lain yang diinginkan oleh
KAJIAN
TEORI
PUSTAKA/KAJIAN
dirinya. Lalu siswa dapat mengatur
kelakuannya
diharapkan
seperti
orang
yang
lain.
1. Pengertian Interaksi Sosial
dapat
Dengan
Menurut
H.Bonner
dalam
menyadari dirinya sebagai pribadi,
siswa dapat mencari tempatnya dalam
bukunya,
struktur sosial, siswa tersebut dapat
dalam garis besarnya berbunyi sebagai
melakukan interaksi yang baik. Jadi
dalam interaksi sosial itu memperoleh
suatu konsep tentang dirinya.
Peneliti
sosisal
melihat
siswa-siswi
interaksi
di
SMP
Social
Psikology,
yang
berikut: interaksi sosial adalah suatu
hubungan
antara
dua
individu
mempengaridu
atau
lebih
manusia,
dimana kelakuan individu yang satu
Diponegoro 1 Jakarta bahwa mereka
sudah banyak yang menggunakan
mempengaruhi,
media sosial seperti facebook, twitter
memperbaiki kelakuan individu yang
dan mereka didalam media sosial
mengubah
atau
lain, atau sebaliknya.1
tersebut mereka berinteraksi dengan
baik
seperti
memberi
W.A.
komentar,
Gerungan
berbicara dengan baik akan tetapi
bukunya
kenyataanya didalam kelas mereka
merumuskan interaksi sosial sebagai
tidak berinteraksi dengan baik, lebih
suatu hubungan antara dua manusia
banyak diam dan lebih banyak tahu,
apabila
mereka
diberi
pertanyaan
Psychology
dalam
Sosial
1
W.A. Gerungan, Psikologi Sosial, (Bandung
: Refika Aditama, 2010), hlm 62
2
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
atau lebih, dimana kelakuan individu
Menurut Juliasih, Media sosial
yang satu mempengaruhi yang lain
yang disebutkan adalah media yang
atau sebaliknya.
sering kita sebut sebagai media online
Koentjaraningrat berpendapat
dimana
dapat
mewakili
para
bahwa interaksi sebenarnya “bergaul”
penggunanya untuk saling berinteraksi
interaksi
dengan sesamanya di dunia luar baik
itu terjadi
bila seorang
individu dalam masyarakat berbuat
yang dikenal maupun tidak.4
demikian rupa sehingga menimbulkan
suatu respon/reaksi
dari
individu-
individu lain.2
Menurut Mardiana Wati dan A.R.
Rizky facebook merupakan jejaring
Soerjono Soekanto mengutip
Kimbal Young dan Raymon W Mack
mengemukakan
3. Pengertian Facebook
: “interaksi sosial
adalah kunci dari semua kehidupan
sosial, oleh karena interaksi tak akan
sosial (social network)
dimanfaatkan oleh para pengguna
untuk
dalam
dan
berbagai
keperluan dan juga bersifat rekreasi. 5
namun saat ini, facebook adalah situs
Menurut Elisabeth “Media sosial
adalah media online yang siapa saja
membagi
mengenal
Facebook bukanlah yang pertama
2. Pengertian Media Sosial
partisipasi,
saling
berkomunikasi
mungkin kehidupan bersama.3
bisa
yang bisa
ide,
bekerjasama, dan berkolaborasi untuk
menciptakan kreasi, berfikir, berdebat,
menemukan orang yang bisa smenjadi
teman baik, menemukan pasangan,
yang paling
terkenal dan paling
banyak digunakan oleh orang-orang
dimuka bumi ini. Facebook digunakan
sebagai tempat untuk mencari temanteman lama, relasi bisnis, penjualan
barang dan bahkan sebagai tempat
“nongkrong” dan bermain games. 6
dan membangun sebuah komunitas.
Intinya, kita menjadi diri sendiri.”
2
Dias Pudyastuti, Psikologi Sosial, (Jakarta :
Lab. Sos Pol UNJ, 2010), hlm 15
3
Soejono Sukanto, Sosiologi Suatu Pengantar
(Jakarta : Rajawali Press, 2006), hlm 54
4
Andy Kristianto, Connect! Panduan Lengkap
Browsing, (Jakarta : Super Computer
Publishing , 2011), hlm 9-11.
5
Mardina Wati dan A.R Rizky 5 jam menjadi
terkenal lewat facebook( Bandung: CV Andi
Offset , 2009) hal 1-3
6
Team Ninja, Facebook untuk semua orang
untunk semua urusan, ( Jakarta: Jasakom,
2009) hlm 16.
3
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
Buffardi dan Campbell facebook
adalah
jejaring
sosial
terpopuler,
bukan hanya dikalangan siswa tapi
september
berisi
mengenai
ilmu
pengetahuan atau trik tertentu yang
dibagi kesiswa
 Bagi guru yang memiliki blog maka
diseluruh dunia.7
Akhirnya
yang
pada
2006
tanggal
facebook
11
resmi
bisa membagi link dan tulisannya
melalui facebook. Kepada siswanya
dibuka untuk umum dengan alamat
email apapun, hal ini menjadikan
keanggotaan
facebook
semakin
METODE PENELITIAN
A. Tujuan
bertambah. Pada bulan September
Penelitian ini bertujuan untuk
2006 sampai dengan September 2007
memperoleh
peringkatnya naik dari posisi ke-60
masalah yang diajukan yaitu untuk
menjadi posisi ke-7 sebagai situs yang
mengetahui apakah terdapat pengaruh
paling banyak dikunjungi.
data
empiris
8
penggunaan
facebook
Bebeapa manfaat facebook untuk
interaksi
guru ( pendidik):
Diponegoro 1 Jakarta.
 Pihak pengajar (guru) bisa memantau
sosial
 Untuk hal pribadi tentu saja bisa
untuk
bersilaturrahmi
siswa
di
SMP
Metode yang digunakan dalam
penelitian
facebook
terhadap
B. Metode Penelitian
aktivitas para murid didiknya melalui
digunakan
tentang
ini
korelasional
kuantitatif.
adalah
metode
dengan
pendekatan
Penelitian
korelasional
dengan keluarga, teman-teman lama
adalah suatu penyelidikan intensif
dari guru tersebut, mantan siswanya
tentang
penelitian
yang
melihat
 Menampilkan figur guru tersebut
hubungan antara dua variabel atau
 Guru bisa memberikan nasihat melalui
lebih, variabel diteliti untuk melihat
postingan status, membuat note artikel
hubungan yang terjadi diantara mereka
tanpa mencoba untuk merubah atau
7
Domunikus Juju dan Feri Sulianta, Hitam
putih facebook (Jakarta: PT Elex Media
Komputindo, 2010) hlm 31
8
Dominikus Juju, Facebook, (Jakarta: PT Elex
Media Komputindo, 2009) hlm 5.
mengadakan
perlakuan
terhadap
variabel-variabel tersebut.
C. Tempat dan Waktu Penelitian
4
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
1. Tempat Penelitian
Penelitian
ini
dilaksanakan
akan
di
2. Waktu Penelitian
penelitian
yang
diambiladalah 45 siswadari 3 kelas.
SMP
Diponegoro 1 Jakarta.
Waktu
ada.9Makasampel
yang
dilakukan
selama 3bulan, terhitung bulan
Februari sampai dengan bulan
April 2013.
HASIL PENELITIAN DAN
PEMBAHASAN
dapat
dinyatakan
bahwa
terdapat
antara
pengaruh
positif
penggunaan facebook dengan interaksi
sosial siswa karena rhitung lebih besar
dari rtabel (0.548>0.294). Selanjutnya
D. Populasi dan Sampling
dilakukan
Teknik pengambilan sampel
uji
mengetahui
”t”
korelasi
tingkat
untuk
keberartian
menggunakan teknik sampel random
pengaruh antara dua variabel, dari
sampling, dalam penelitian ini yang
hasil
menjadi
siswa
sebesar 4,29. Jika dikonsultasikan
kelas VII di SMP Diponegoro 1
dengan ttabel pada tarf signifikan α =
Jakarta.
0,05 dan dk=43 maka diperoleh ttabel
Populasi
targetnya
Teknik pengambilan sampling
dengan
menggunkan
teknik
perhitungan
diperoleh
thitung
1,68. Dengan demikian thitung lebih
acak
besar dari ttabel (4,29 > 1,68). Karena
sederhana (simple random sampling).
thitung lebih besar dari ttabel, maka hal ini
Dalam penelitian ilmiah ini seorang
menunjukkan bahwa pengaruh antara
peneliti diperbolehkan untuk meneliti
variabel x dan variabel y berarti. Dapat
sebagian dari jumlah populasi. Maka
dikatakan ada pengaruh positif yang
dari itu penulis menggunakan sebagian
signifikan
dari populasi yang sering disebut
facebook
sampel. Bila populasi lebih dari 100
siswa. Besarnya pengaruh dapat dilihat
orang maka sampel yang diambil
dari besarnya koefisien determinasi
minimal 15% - 25% dari populasi
sebesar 30%.
antara
dengan
penggunaan
interaksi
sosial
99
TitiRukmini, MetedeologiPenelitian
(Jakarta: IKIP Jakarta. 1998) hal,45
5
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
Hasil penelitian menunjukkan
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
penggunaan
facebook
maka
akan
bahwa penggunaan facebook yang
semakin baik interaksi sosial siswa.
tinggi diikuti interaksi sosial siswa
3. Besarnya derajat hubungan kedua
yang tinggi, maka dapat disimpulkan
variabel dapat dilihat dari besarnya
bahwa
antara
angka koefisien determinasi sebesar
penggunaan facebook dengan interaksi
30%. Faktor lain yang tidak diteliti
sosial siswa. Apabila penggunaan
dalam penelitian ini dapat memberikan
facebook baik, maka semakin baik
kontribusi interaksi sosial siswa yang
pula interaksi sosial siswa.
lebih besar seperti faktor lingkungan,
terdapat
pengaruh
kebiasaan, sikap dan perilaku dari
setiap individu.
KESIMPULAN
Saran
1. Berdasarkan hasil penelitian dapat
disimpulkan bahwa terdapat pengaruh
yang signifikan antara penggunaan
facebook
dengan
interaksi
sosial
Dari hasil penelitian ini, peneliti
mencoba untuk memberikan beberapa
saran sebagai berikut:
siswa. Sebagaimana yang ditunjukkan
oleh rhitung sebesar 0,548 lebih besar
dari rtabel pada taraf signifikan 0,05dan
N=45sebesar 0,294 ( 0,548> 0,294 ).
a. Dengan adanya facebook dapat
memberikan nilai positif terhadap
interaksi
sosial
siswa
dengan
2. Kedua variabel tersebut dapat dilihat
dari
terdapatnya
signifikan
pengaruh
antara
yang
penggunaan
facebook dengan interaksi sosial siswa
SMP
Diponegoro
I
sebesar 4,29l ebih besar dari ttabel
pada taraf signifikan 0,05 dan N=45
sebesar1,68
(4,29>1,68).
facebook
yang
baik.
b. Pergunakan facebook dengan
Jakarta.
Sebagaimana yang ditunjukkan oleht
hitung
menggunakan
Hal
sebaik mungkin, jangan di salah
gunakan,
karena
facebook
mempunyai nilai yang positif
ini
berarti menunjukan semakin tingginya
terhadap interaksi sosial siswa.
6
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
c. Sebaiknya
para
pendidik
memberikan penyuluhan terhadap
siswa tentang fungsi dan bahaya
Jakarta
:
Computer
Publishing.
MardinaWati dan A.R Rizky. 2009.5
dari penggunaan facebook apabila
jam
disalah gunakan dengan keperluan
facebook.
yang tidak baik, sehingga dapa
Offset.
tmembahayakan diri.
Super
menjadi
terkenal
Bandung:
lewat
CV
Andi
Ninja Team. 2009. Facebook untuk
d. Kepada orang tua siswa untuk
semua orang untuk semua urusan.
lebih peka dalam memberikan
Jakarta :Jasakom.
pengarahan
kepada
anaknya
bahwa pentingnya interaksi sosial.
Nugroho, W.
2008. Proteksi ber-
internet. Jakarta : Prestasi Pustaka.
Pudyastuti,
Dias.
2010
.
Pol
UNJ.PsikologiSosial. Jakarta : Lab.
REFERENSI
Sos
SantosoSlamet.
DAFTAR PUSTAKA
Ahmdi Abu. 2009. Psikologi Sosial.
2010.
Teori-Teori
Psikologi Sosial (Bandung : PT Refika
Aditama)
Jakarta : RinekaCipta.
Gerungan,
Soyomukti, Nurani. 2010. Pengantar
W.A.
PsikologiSosial.
2010.
Sosiologi. Jogjakarta : Ar-Ruzz Media.
Bandung
Sukanto, Soejono. 2006. Sosiologi
:RefikaAditama.
Suatu Pengantar. Jakarta :Rajawali
Hendroyono Tony. 2009. Facebook.
Press.
Yogyakarta: PT Bentang Pustaka.
http://tanpa
Juju Dominikus. 2009. Facebook.
jasa.wordpress.com/2009/07/30/intera
Jakarta : PT Elex Media Komputindo.
ksi-sebagai-proses-sosial.
tanda
Juju Dominikus dan Feri Suliatna.
2010.
Hitam
Jakarta
:
Putih
PT
Facebook.
Elex
Media
http://wiki.answers.com/Q/Pengertian
_facebook_menurut_para_ahli
Komputindo.
Kristianto,
Panduan
Andy.
2011.
Lengkap
Connect!
Browsing.
BIOGRAFI PENULIS
7
JURNAL PPKN UNJ ONLINE
http://skripsippknunj.org
MAEKY ROBIKO .Dilahirkan di
Jakarta pada tanggal 07 mei 1991.
Merupakan anak dari Pasangan Bapak
Mansyur . dan Ibu Mulyati .Penulis
adalah Anak Pertama dari 5 Saudara.
Volume 1, Nomor 2, Tahun 2013
ISSN: 2337-5205
di SMK 61 Jakarta Pada Tahun 2006
Sampei Tahun 2009 .Kemudian
Melanjutkan ke Perguruan Tinggi di
Universitas Negeri Jakarta Pada Tahun
2009 , Jurusan Ilmu Sosial Politik,
Program
Studi
Pendidikan
Kewarganegaraan
Melalui
Jalur
Penerimaan
Mahasiswa
Baru
( PENMABA ) Pada Tahun 2009.
.Saat ini Penulis bertempat tinggal di
pulau kelapa rt 005 rw 04 kelurahan
pulau kelapa kecamatan kepulauan
seribu utara kabupaten administrasi
kepulauan seribu Jakarta.
Menyelesaikan Pendidikan Formal
di SDN 01 Pagi jakarta dari Tahun
1997 Sampai
Tahun 2003.
Menyelesaikan
Pendidikan
SMP
Negeri 260 Jakarta Pada Tahun 2003
Sampei
Tahun
2006
.Menyelesa
ikan
Pendidikan
Pengalaman
Organisasi
yang
pernah diikuti adalah sebagai Peserta
Pramuka SDN 01 Pagi dan paskibraka
di Jakarta
,Anggota Osis
dan
Paskibraka di SMP 260 di Jakarta
,Anggota Tim Basket,Osis Di SMK
61 Jakarta Himpunan Mahasiswa
Jurusan (HMJ ) ISP biro Orseni
Fakultas ilmu Sosial Universitas
Negeri Jakarta , Himpunan Mahasiswa
Islam (HMI )
8
Download