PowerPoint Template

advertisement
Wahana Rekreasi Air Di Gresik
Eksterior
“Wahana Rekreasi Air di Gresik”
merupakan sebuah pusat sarana hiburan
untuk menyegarkan kembali fisik, mental,
pikiran, yang mewadahi berbagai fasilitas
dan aktivitas yang berhubungan dengan
hiburan air yang terletak di kota Gresik.
Tampak Site Utara
Tampak Site Selatan
Tampak Site Barat
Tampak Site Selatan
Interior
Tema“IMAJINASI”
Erlinda Novitasari
TUGAS AKHIR RA 091381
SEMESTER GENAP 2010-2011
3207 100 054
JURUSAN ARSITEKTUR
FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN
DOSEN PEMBIMBING: Ir. SUTAN HASIAN S, MT.
Wahana Rekreasi Air Di Gresik
Konsep utama pada perancangan wahana rekreasi air ini adalah penghuni diajak untuk ikut serta
dalam petualangan Pirates of Caribbean dengan mengambil plot tempat-tempat dalam cerita
Pirates of caribbean. Plot-plot kisah Jack sparrow dalam mengarungi laut karibia dijadikan sbagai
pengarah sirkulasi dan macam atraksi pada wahana rekreasi air ini.
Daya pikir untuk membayangkan (dl angan-angan)
atau menciptakan gambar (lukisan, karangan, dsb)
kejadian berdasarkan kenyataan atau pengalaman
seseorang.
Wahana Rekreasi Air Di
Gresik
Asas Psikologik
Plot-plot dalam cerita Pirates Of Caribbean :
1. Port Royal.
2. Isla De muerta
Merupakan sebuah pelabuhan awal dimana Jack Sparrow
Tempat dimana Jack sparrow bersama
berlabuh setelah kapalnya dicuri dan ditinggalkan oleh anak
kawan-kawannya menemukan harta
buahnya.
karun bangsa aztec yang pada akhirnya
menyebabkan Jack Sparrow bersama
awak kapalnya terkena kutukan yang
membuat mereka tidak bisa mati.
Prinsip
• Penciptaan
ruang
untuk
menciptakan fantasi pemakai
ruang melalui pengaturan pola
ruang, sirkulasi, dll.
Karakteristik
Imajinasi
Pirates Of Carribean
• Dinamisasi pola ruang, sirkulasi
• Penciptaan Sequence untuk
menghadirkan suatu alur cerita.
• penghadiran objek secara visual
untuk
merangsang
fantasi
pemakai sehingga menciptakan
ruang baru dalam pikirannya.
3. Shipwreck Cove
Tempat berkumpulnya para bajak laut dunia untuk
melakukan pertemuan The Bethern Court
Konsep Tatanan massa mengadopsi bentuk Maelstorm
pada film Pirates of caribeean dan bentuk dasar gurita
raksasa (kraken) dalam Pirates of caribbean. Hal ini
juga dilakukan untuk memunculkan konsep yang
dinamis pada sirkulasi Landscape sesuai dengan
karakter tema imajinasi.
APLIKASI
TEMA RANCANGAN
Sirkulasi
dalam
lahan
melengkung dinamis,
Wave pool sebagai pusat
orientasi sirkulasi dalam
lahan.
Terdapat Pusat pusaran air
Tema“IMAJINASI”
Erlinda Novitasari
TUGAS AKHIR RA 091381
SEMESTER GENAP 2010-2011
3207 100 054
JURUSAN ARSITEKTUR
FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN
DOSEN PEMBIMBING: Ir. SUTAN HASIAN S, MT.
Wahana Rekreasi Air Di Gresik
KONSEP BENTUK
Pengaplikasian plot-plot dalam cerita Pirates of caribbean sebagai alur cerita dalam
objek. Port Royal sebagai pengarah yang menandakan bahwa pengunjung telah
memasuki area wahana rekreasi
Konsep pada area ini mengadopsi
plot Shipwreck cove pada cerita
Pirates Of Carribean, dengan
menara pandang sebagai pusat
daya tarik lahan.
Pada area ini terdapat restoran
makanan laut yang berorientasi ke
luar lahan, yaitu ke laut agar
pengunjung dapat menikmati view
terbaik ke arah laut.
Wavepool dan area
kolam
ditempatkan
ditengah sebagai pusat
lahan, seolah sebagai
pusaran air yang berada
ditengah laut karibia
dalam
petualangan
Pirates Of Carribean
Gedung
penerima
ditempatkan
pada
bagian paling depan
sebagai
area
penyambut kedatangan
pengunjung dengan plot
seakan
pengunjung
sedang berada di portl
royal dan siap untuk
memulai petualangan.
Dalam
area
ini
ditempatkan
ruang
ganti,
dan
kantor
pengelola . Dalam area
ini merupakan area
dengan konsep Isla de
Muerta.
Pengunjung
diajak
untuk
berpetualangan air dan
menemukan koin emas
bangsa Aztec.
APLIKASI
KONSEP RANCANGAN
Tema“IMAJINASI”
Erlinda Novitasari
TUGAS AKHIR RA 091381
SEMESTER GENAP 2010-2011
3207 100 054
JURUSAN ARSITEKTUR
FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN
DOSEN PEMBIMBING: Ir. SUTAN HASIAN S, MT.
Wahana Rekreasi Air Di Gresik
Sistem Utilitas
1. Sistem Air Bersih
Sirkulasi aliran air bersih utama dari PDAM menuju ke meteran kemudian ke tandon utama,
pompa mengalirkan air dari tandon utama ke tandon lainnya, debagaimana digambarkan
pada skema berikut:
PDAM
Tandon
Meteran Air
Kran, Westafel,
closet,dll
Pompa
. Sirkulasi air kedua berasal dari laut yang di filter kemudian ditampung dalam tandon utama dan
disalurkan ke 3 cabang untuk memenuhi kebutuhan air pada wet area waterpark.
Laut
Tandon Utama
FILTER
Tandon cabang
Filter
pompa
blower
kolam
Tandon cabang
Filter
pompa
blower
kolam
Tandon cabang
Filter
pompa
blower
kolam
2. Sistem air kotor
FILTAPOMPA AIR
Sistem Struktur
Pola struktur yang digunakan merupakan pola
struktur rangka kolom balok beton. Pola struktur
rangka ini terdiri atas sistem modul kotak dan
radial dimana pola struktur grid menggunakan satu
modul, yaitu kotak dengan modul 8x8m, dan 6x6
m.
* Skema sistem pembuangan kotoran cair
• Skema sistem pembuangan air kotor dari wet area
Skema pembuangan dengan sistem turn over :
* Skema pembuangan dengan sistem backwash
Over flow
Filter
Backwash
Air kotor
Laut
SISTEM PENCEGAHAN/ PEMADAM KEBAKARAN
• untuk mendeteksi bahaya kebakaran menggunakan detector dan alarm
Mengenai jenis detector-nya dilihat dari penggunaan ruang, namun pada prinsipnya kinerja dari sistem fire protection : api/
asap/ gas-> detector-> alarm menginformasikan pengguna dengan flashlight atau sirine -> alat pemadam aktif
•Sistem detector yang digunakan adalah smoke detector , heat detector, flame detector, sedangkan pada jenis penggunaan
sistem pemadaman menggunakan sprinkler air
•Fire extinguisher portable unit diletakkan pada setiap tipe ruang, alat tersebut digunakan sebagai alat
penunjang
untuk pemadaman api ini.
Tema“IMAJINASI”
Erlinda Novitasari
TUGAS AKHIR RA 091381
SEMESTER GENAP 2010-2011
3207 100 054
JURUSAN ARSITEKTUR
FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN
DOSEN PEMBIMBING: Ir. SUTAN HASIAN S, MT.
KATUP PENGATUR OMBAK
Download