- MGMP FISIKA SMK KABUPATEN

advertisement
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan
Mata Pelajaran
Pokok Bahasan
Kelas / Semester
Program Keahlian
Tahun Pelajaran
Alokasi Waktu

:
: Fisika
: Magnet
: XI / 1
: Teknologi dan Rekayasa
: 2014 /2015
: 4 x 2 Jam Pelajaran
Kompetensi Inti:
KI 1
: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2
: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong-royong,
kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3
: Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah..
KI 4
: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.
 Kompetensi Dasar dan Indikator
1.1 Menambah keimanan dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam terhadap
kebesaran Tuhan yang menciptakannya
1.2 Mendeskripsikan kebesaran Tuhan yang mengatur karakteristik bunyi, cahaya, gas, fenomena optik,
gelombang, listrik, dan magnet
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-hati;
bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari
sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan dan diskusi
2.2 Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi
melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan
3.8 Memahami gejala kemagnetan
3.8.1 Siswa dapat mendeskripsikan gejala-gejala kemagnetan melalui pengamatan dengan teliti
3.8.2 Siswa dapat menganalisis sifat-sifat kemagnetan suatu benda melalui demontrasi dengan
cermat
3.9 Menerapkan hukum-hukum kemagnetan dengan melakukan perhitungan sederhana
Siswa dapat Mendiskripsikan konsep Induksi magnetik disekitar kawat berarus listrik (hukum
3.9.1
Biot Savart) melalui diskusi informasi dengan teliti dan cermat
Siswa dapat Mendeskripsikan Hukum Biot Savart dan hukum Ampere untuk menentukan kuat
3.9.2 medan magnet pada berbagai bentuk kawat berarus listrik melalui diskusi dan pengamatan
dengan teliti, cermat dan bertanggung jawab.
Siswa dapat Mendeskripsikan Gaya magnetik (Lorentz) pada kawat berarus yang berada dalam
3.9.3 medan magnet atau partikel bermuatan yang bergerak dalam medan magnet melalui diskusi dan
pengamatan dengan teliti dan cermat
Siswa dapat mendeskripsikan fluks medan magnet dan GGL induksi melalui diskusi dengan
3.9.4
cermat
Merencanakan dan melaksanakan percobaan yang berkaitan dengan konsep kemagnetan dan
4.4
elektromagnet
4.4.1 Siswa dapat merencanakan dan melaksanakan percobaan Membuat magnet sementara dan
permanen dengan bertanggung jawab, teliti, dan disiplin

Tujuan Pembelajaran
Setelah melakukan pembelajaran ini diharapkan siswa dapat :
1. Siswa dapat mendeskripsikan gejala-gejala kemagnetan melalui pengamatan dengan teliti
2. Siswa dapat menganalisis sifat-sifat kemagnetan suatu benda melalui demontrasi dengan cermat
3. Siswa dapat Mendiskripsikan konsep Induksi magnetik disekitar kawat berarus listrik (hukum Biot
Savart) melalui diskusi informasi dengan teliti dan cermat
4. Siswa dapat Mendeskripsikan Hukum Biot Savart dan hukum Ampere untuk menentukan kuat medan
magnet pada berbagai bentuk kawat berarus listrik melalui diskusi dan pengamatan dengan teliti,
cermat dan bertanggung jawab.
5. Siswa dapat Mendeskripsikan Gaya magnetik (Lorentz) pada kawat berarus yang berada dalam medan
magnet atau partikel bermuatan yang bergerak dalam medan magnet melalui diskusi dan pengamatan
dengan teliti dan cermat
6. Siswa dapat mendeskripsikan fluks medan magnet dan GGL induksi melalui diskusi dengan cermat
7. Siswa dapat merencanakan dan melaksanakan percobaan Membuat magnet sementara dan permanen
dengan bertanggung jawab, teliti, dan disiplin

Materi Pembelajaran
Materi Prasyarat
 Memahami konsep magnet yang dipelajari di SMP
 Memahami sifat-sifat magnet
Materi Pokok
PETA KONSEP

Adalah benda yang dapat menarik benda-benda lain. Magnet atau magnit adalah suatu obyek yang
mempunyai suatu medan magnet.


Daerah disekitar magnet dimana benda lain masih mengalami gaya magnet dinamakan dengan medan magnet
pengaruh arus listrik terhadap medan magnet
Apabila jarus kompas dialiri arus ke arah selatan maka penunjukan jarum menyimpang ke arah barat (Gambar
c).

Sehingga arahmedan magnet/induksi medan magmetik disekitar arus listrik bergantung pada arah arus listrik
dan dapat ditentukan dengan kaidah tangan kanan.

Induksi magnetik disekitar kawat lurus berarus
𝜇𝑜 𝐼
B =
2𝜋𝑎
= Induksi magnet dalam tesla (Wb/Am2 )
= permeabilitas ruang hampa (4π x 10-7 Wb/Am)
= Kuat arus listrik dalam ampere ( A )
= jarak titik P dari kawat dalam meter (m)
Induksi magnetik disekitar kawat melingkar berarus
𝜇𝑜 𝐼 𝑎 𝑁
BP =
sin θ
2𝑟 2
B
μo
I
a






Keterangan:
BP
= Induksi magnet di P pada sumbu kawat melingkar (Wb/Am2)
I
= kuat arus pada kawat dalam ampere ( A )
a
= jari-jari kawat melingkar dalam meter ( m )
r
= jarak P ke lingkaran kawat dalam meter ( m )
θ
= sudut antara sumbu kawat dan garis hubung P ke titik pada lingkaran kawat dalam derajat (°)
x
= jarak titik P ke pusat lingkaran dalam mater ( m )
Induksi magnetik pada solenoida dan toroida
Induksi magnet pada ujung solenoida
𝜇𝑜 𝐼 𝑁
B =
2ℓ
Induksi magnet ditengah solenoida
𝜇𝑜 𝐼 𝑁
B =
ℓ
Keterangan:
B
= induksi magnetik (Wb/Am2)
ℓ
= panjang solenoida (m)
μo
= permeabilitas ruang hampa = 4π . 10 -7 Wb/Am
i
= arus pada solenoida (A)
N
= banyaknya lilitan
GAYA MAGNETIK (GAYA LORENTZ)
Gaya magnet pada muatan bebas
Sebuah muatan q yang bergerak dengan kecepatan v dalam suatu medan magnet akan menghasilkan gaya sebesar:
F = qv x B
F = qvB sin θ
1.
Keterangan:
F = gayaLorentz (N)
q = muatan listrik (C)
v = kecepatan muatan (m/s)
B = medan magnetik (T)
Sin θ = sudut yang terbentuk antara B dan v
Gaya magnet pada muatan dalam kawat konduktor
Jika muatan bebas dalam medan magnetik dapat dibelokkan, maka kawat berarus listrik juga dapat dibelokkan.
Besarnya gaya yang bekerja pada muatan dalam konduktor dirumuskan
F = I ℓ B sin θ
Keterangan:
F = gayaLorentz (N)
I = arus listrik (A)
ℓ = panjang penghantar (m)
B = medan magnetik (T)
Sin θ = sudut yang terbentuk antara B dan v
Untuk menentukan arah gaya lorentz dapat digunakan kaidah tangan kanan. Perhatikan gambar!
2. Gaya magnet oleh kawat konduktor berarus listrik pada kawat konduktor berarus lain
Jika dua buah kawat konduktor berarus dipasangkan paralel. Maka medan magnet ke-2 kawat akan saling
mempengruhi.
Keterangan:
Untuk arus searah adalah:
F/ℓ= gayaLorentz persatuan panjang (N)
𝐹 𝜇𝑜 𝐼1𝐼2
I1 = arus listrik (A)
=
ℓ
2𝜋𝑎
I2 = arus kawat ke-2 (A)
μo = permeabilitas ruang hampa (4π x 10-7 Wb/Am)
Untuk arus berlawanan adalah:
a = jarak antara kedua kawat (m)
𝐹 𝜇𝑜 𝐼1𝐼2
=
ℓ
2𝜋𝑎
A. FLUKS MEDAN MAGNET DAN GGL INDUKSI
1. Fluks medan magnet
Fluks medan magnet ialah jumlah garis gaya medan magnet yang menembus tegak lurus suatu bidang, atau dapat
dirumuskan :
=BA
Keterangan :
 = Fluks medan magnet (Weber)
B = Kuat medan magnet (T)
A = luas bidang (m2)
2. GGL induksi
Geya gerak listrik (ggl) induksi ε adalah negatif dari perubahan fluks magnetik terhadap waktu yang melalui simpul
tertutup. Pernyataan ini dikenal dengan hukum Faraday dengan persamaan:
ε= -N
Δ𝜙
Δ𝑡

Keterangan :
ε
= ggl induksi (V)
N = jumlah lilitan
ΔΦ = perubahan fluks medan magnet (Wb)
Δt = selang watu (s)
3. GGL induksi pada kawat konduktor yang berputar pada medan magnet homogen
Sebuah generator listrik atau dinamo selalu memiliki kawat berbentuk segi empat yang dililiti kumparan dan
digerakkan pada suatu medan magnet homogen. Besarnya ggl induksi yang dihasilkan adalah:
ε = - 2NBℓv
Keterangan :
ε
= ggl induksi (V)
N = jumlah lilitan
B = medan magnet (T)
ℓ = panjang kawat tegak lurus terhadap arah putaran (m)
E. PENDEKATAN, Metode dan MODEL Pembelajaran
 PENDEKATAN
: saintific learning
 METODE
: diskusi, eksperimen, observasi, demonstrasi
 MODEL
: PROBLEM BASD LEARNING

Media, Alat, bahan dan Sumber Belajar
Media
 internet
 waitboard
 Perangkat komputer dan proyektor
 perpustakaan
Alat dan bahan






Kompas
Ampere meter
Magnet
Batang logam
Catu daya/power suply
Kawat/kabel
Sumber
a. Buku Paket Fisika SMA/SMK/MA Kelas XI: Depdikbud
b. Petunjuk praktek fisika
c. Lembar Kerja Siswa (LKS)
d. Buku Fisika SMA/SMK/MA Kelas XI; Kanginan, Marthen: Erlangga
e. Buku Fisika SMA/SMK/MA Seribu Pena Kelas XI; Kanginan, Marthen: Erlangga

Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke
Uraian Kegiatan
Kegiatan Awal :
1. Melakukan doa bersama
2. Melakukan Absensi
3. Melakukan Apersepsi
4. Pemberian motivasi dengan memperlihatkan suatu alat yang mengandung
magnet
Kegiatan inti :
Mengidentifikasi masalah
1. Siswa mengamati gejala-gejala kemagnetan
2. Siswa mencari informasi dari buku dan internet
Menetapkan masalah melalui berfikir tentang masalah dan menseleksi
informasi-informasi yang relevan
Durasi Waktu
10 menit
70 menit
1. Guru menyampaikan informasi mengenai induksi magnet pada kawat
berarus listrik
2. Guru menjawab pertanyaan peserta didik mengenai induksi magnet
pada awat berarus listrik
3. Guru meminta siswa membuat kelompok
4. Siswa menganalisi sifat-sifat kemagnetan suatu benda
5. Siswa melakukan percobaan dan mengamati
6. Guru bertanya hasil pengamatan yang dilakukan siswa
7. Siswa menjawab berdasarkan hasil pengamatannya
8. Siswa memberikan hasil pengamatannya
Mengembangkan solusi melalui pengidentifikasian alternatif-alternatif,
tukar-pikiran dan mengecek perbedaan pandang.
1. Siswa menganalisis keterkaitan antara arus listrik dengan
pembelokan jarum kompas perwakilan kelompok
Kegiatan Akhir / Penutup :
1. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran
2. Menyampaikan topik materi yang akan datang
3. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama
5 menit
Pertemuan ke
Uraian Kegiatan
Kegiatan Awal :
1. Melakukan doa bersama
2. Melakukan Absensi
3. Melakukan Apersepsi materi sebelumnya
4. Pemberian motivasi dengan mendemontrasikan pengaruh medan
listrik terhadap kawat berarus ( perubahan kawat dari lurus menjadi
melengkung)
Kegiatan inti :
Menetapkan masalah melalui berfikir tentang masalah dan menseleksi
informasi-informasi yang relevan
1. Guru memberikan informasi tentang gaya lorntz
2. Siswa mengumpulkan informasi dari buku atau internet mengenai
gaya lorentz
3. Guru memberikan informasi tentang fluks magnet dan GGL induksi
4. Guru menjawab pertanyaan-pertanyaan dari sisw mengenai fluks
magnet dan GGL induksi
5. Siswa mengumpulkan informasi mengenai fluks magnet dan GGL
induksi dari buku dan internet
Mengembangkan solusi melalui pengidentifikasian alternatif-alternatif,
tukar-pikiran dan mengecek perbedaan pandang.
1. Siswa menganalisis hubungan arah arus, arah medan dan arah gaya
lorenz
2. Guru meminta siswa menganalisis hubungan GGL induksi, jumlah
lilitan medan magnet, jumlah lilitan dan kecepatan putaran
Melakukan tindakan strategis
1. Guru meminta siswa mempraktekan cara pembuatan magnet
sementara dan permanen
2. Siswa mempraktekan cara membuatn magnet sementara dan
permanen
Melihat ulang dan mengevaluasi pengaruh-pengaruh dari solusi yang
dilakukan
1. Guru meminta siswa mengumpulkan informasi dari seluruh materi
yang sudah diberikan untuk dievaluas
2. Siswa mengumpulkan informasi dari seluruh materi yang sudah
diberikan untuk dievaluasi
Kegiatan Akhir / Penutup :
1. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran
2. Menyampaikan topik materi yang akan datang
3. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama
 Penilaian
1. Mekanisme dan prosedur
Durasi Waktu
10 menit
70 menit
5 menit
Penilaian dilakukan dari proses dan hasil. Penilaian proses dilakukan melalui observasi kerja kelompok,
kinerja presentasi, dan laporan tertulis. Sedangkan penilaian hasil dilakukan melalui tes tertulis.
2. Aspek dan Instrumen penilaian
Instrumen observasi menggunakan lembar pengamatan dengan fokus utama pada aktivitas dalam
kelompok, tanggungjawab, dan kerjasama.
Instrumen kinerja presentasi menggunakan lembar pengamatan dengan fokus utama pada aktivitas peran
serta, kualitas visual presentasi, dan isi presentasi
Instrumen laporan praktik menggunakan rubrik penilaian dengan fokus utama pada kualitas visual,
sistematika sajian data, kejujuran, dan jawaban pertanyaan.
Instrumen tes menggunakan tes tertulis uraian dan/atau pilihan ganda
3. Contoh Instrumen (Terlampir)
..............................., ..................... 2014
Mengetahui,
Kepala
.........................................
NIP
Guru Mata Pelajaran,
...........................................
NIP
Catatan Kepala Sekolah
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
LAMPIRAN 1
PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP
Nama Sekolah
Kelas / Program Keahlian
Pokok Bahasan
Nomor KD
Penyusun
No Nama Siswa
: SMK
: XI / Teknologi rekayasa
: Magnet
: 3.8, 3.9
: 1. Gunawan, S.Pd, 2. Lina Yuliana, S.Pd 3. Entep Miftahul Falah, S.Pd
Aspek Penilaian
Ketaatan
Menjalankan
agama yang
dianut
1
Kreatifitas Kejujuran
2
3
Kedispilinan
Kecermatan
Ketekunan
4
5
6
1
2
3
4
5
6
7
Jumlah
Keterangan pengisian skor
Sangat baik
=4
Baik
=3
Kurang
=2
Sangat kurang = 1
Tanggung
Kesantua
Kerjasama Toleransi
erensponsifan Keproaktifan Jumlah
Jawab
n
7
8
9
10
11
12
Predikat
LEMBAR PENGAMATAN OBSERVASI
DAN KINERJA PRESENTASI
No
Nama Peserta didik
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
Keterangan pengisian skor
4. Sangat tinggi
3. Tinggi
2. Cukup tinggi
1. Kurang
Akt
(1)
Observasi
tgjwb
Kerjsm
(2)
(3)
Kinerja Presentasi
Prnsrt
Visual
Isi
(4)
(5)
(6)
Jml
Skor
NilaI
PENILAIAN PENGETAHUAN
KISI-KISI SOAL PENILAIAN PENGETAHUAN
Bab
: Kemagnetan
Kelas
: XI
Program keahlian : Teknologi rekayasa
KOMPETENSI DASAR
INDIKATOR
3.1
Memahami gejala
kemagnetan
1mendeskripsikan
gejala kemagnetan
INDIKATOR SOAL
JENIS
SOAL
gejala- Siswa dapat menentukan Tes tulis
benda-benda yang dapat
di tarik oleh magnet
2 menganalisis sifat-sifat Siswa dapat menentukan
kemagnetansuatu benda
jenis
kutub-kutub
magnet
SOAL
Berikut ini adalah benda-benda yang dapat ditarik oleh
magnet kecuali ...
D
a.
b.
c.
d.
e.
Ada 3 buah magnet batang, jika C kutub utara B dengan C D
tolak menolak, serta D dengan E tarik menarik, jenis kutub
magnet pada A dan F adalah
a.
b.
c.
d.
e.
3.2
Menerapkan hukumhukum kemagnetan
dengan melakukan
perhitungan
sederhana
3.3 Mendiskripsikan konsep
Induksi magnetik
disekitar kawat berarus
listrik (hukum Biot
Savart)
Mendeskripsikan Hukum
Biot Savart dan hukum
Siswa dapat menentukan
arah medan magnet di
sekitar kawat berarus
A kutub utara, F kutub utara
A kutub selatan, F kutub utara
A kutub utara, F kutub selatan
A kutub selatan, F kutub selatan
Tidak ada yang benar
Arus listrik sepanjang kawat listrik tegangan tinggi dari C
selatan ke utara. Arah medan magnet yang diakibatkan
arus listik diatas kawat tersebut adalah ke ... .
a.
b.
c.
d.
e.
Siswa dapat menghitung
besar medan magnet di
Tembaga
Besi
Aluminium
Kaca
seng
Selatan
Utara
Timur
Barat
tenggara
Sebuah kawat lurus yang panjang berarys listrik 10 A, E
sebuah titik berada pada jarak 4 cm dari kawat. Jika µ0 = 4
kuci
Ampere untuk
menentukan kuat medan
magnet pada berbagai
bentuk kawat berarus
listrik
sekitar kawat panjang
berarus listrik
π X 10-7 wb/Am, maka kuat medan magnet di titik tersebut
adalah ...
a.
b.
c.
d.
e.
0,5 X 10-4 wb/m2
1,0 X 10-4 wb/m2
3,14 X 10-4 wb/m2
4,0 X 10-4 wb/m2
5,0 X 10-4 wb/m2
Siswa dapat menentukan
hubungan jumlah lilitan
suatu kumparan dengan
kuat arus
Induksi magnetik pada selenoida menjadi bertambah C
besar bila... .
Mendeskripsikan Gaya
magnetik (Lorentz) pada
kawat berarus yang
berada dalam medan
magnet atau partikel
bermuatan yang bergerak
dalam medan magne
Siswa dapat menentukan
arah gaya lorentz
Sebuah proton ditembakan horizontal ke barat menuju ke B
sebuah kawat vertikal yang dialiri arus ke atas. Partikel
akan di belokkan ke arah ...
mendeskripsikan fluks
medan magnet dan GGL
induksi
Siswa dapat menentukan
hubungan antara medan
magnet dengan luas
bidang
Fluks magnet akan semakin kecil jika... .
Siswa dapat menentukan
faktor-faktor
yang
mempengaruhi
besar
kecilnya GGL induksi
Besar kecilnya GGL induksi ditentukan oleh faktor-faktor E
berikut, kecuali .... .
a.
b.
c.
d.
e.
a.
b.
c.
d.
e.
a.
b.
c.
d.
e.
a.
b.
c.
d.
e.
Jumlah lilitan di perbanyak arus di perkecil
Jumlah lilitan di kurangi arus diperbesar
Jumlah lilitan diperbanyak, arus diperbesar
Selenoid diperpanjang arus di perbesar
Selenoida diperpanjang, arus di perkecil
Selatan
Utara
Atas
Bawah
timur
A
medan magnet di perkecil, luas bidang diperkecil
medan magnet di perkecil, luas bidang di perbesar
medan magnet di perbesar, luas bidang diperbesar
medan magnet di perbesar, luas bidang diperkecil
tidak ada yang benar
jumlah lilitan
medan magnet
panjang kawat
kecepatan putaran
kuat arus
Format Penilaian antar teman
Nama teman yang dinilai
Nama penilai
Kelas
Semester
Waktu penilaian
No
: ………………………………….
: ………………………………….
: ……………………………….....
: ………………………………….
: …………….....................…….
Pernyataan
1
Berusaha belajar dengan sungguh-sungguh
2
Mengikuti pembelajaran dengan penuh perhatian
3
Mengerjakan tugas yang diberikan guru tepat waktu
4
Mengajukan pertanyaan jika ada yang tidak dipahami
5
Berperan aktif dalam kelompok
6
Menyerahkan tugas tepat waktu
7
Selalu membuat catatan hal-hal yang dianggap penting
8
Menguasasi dan dapat mengikuti kegiatan pembelajaran
ya
tidak
dengan baik
9
Menghormati dan menghargai teman
10
Menghormati dan menghargai guru
Keterangan:
 Penilaian antarteman digunakan untuk mencocokan persepsi diri siswa dengan persepsi temannya
serta kenyataan yang ada.
 Hasil penilaian antarteman digunakan sebagai dasar guru untuk melakukan bimbingan dan motivasi
lebih lanjut
PENILAIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN
Tanggal
Praktikum
: …………..
KOMPETENSI
DASAR
: 4.2 Merencanakan dan melaksanakan percobaan yang berkaitan dengan konsep
kemagnetan dan elektromagnet
Indikator
pembelajaran
Kelas Program
:Membuat magnet sementara dan permanen
: XI/ teknologi rekayasa
No
Aspek*
1.
Perencanaan Bahan
2.
Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pembuatan
c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan
Kebersihan)
3.
Total skor
Hasil Produk
a. Bentuk Fisik
b. Bahan
c. sifat kemagnetan
Skor
1
2
3
4
FORMAT PENILAIAN PRAKTIKUM
Tanggal Praktikum
: …………..
KOMPETENSI DASAR
: 4.2 Merencanakan dan melaksanakan percobaan yang berkaitan dengan konsep kemagnetan dan
elektromagnet
:Membuat magnet sementara dan permanen
Indikator pembelajaran
Kelas Program
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
NAMA SISWA
: XI/ teknologi rekayasa
Afektif
Patuh terhadap
Bekerja sama
tata tertib
PENILAIAN
Psikomotorik
Memperagakan alat
Keaktifan
Kognitif
Akurasi
Ketercapaian
indikator
Pretest
Postest
FORMAT REMEDIAL
Mata Pelajaran
Pokok Bahasan
Kelas/ Program
KI
: FISIKA
: KEMAGNETAN
: XI / TEKNOLOGI REKAYASA
:3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah..
: 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, da
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
: 3.1
KD
Memahami gejala kemagnetan
: 3.2 Menerapkan hukum-hukum kemagnetan dengan melakukan perhitungan sederhana
: 4.2 Merencanakan dan melaksanakan percobaan yang berkaitan dengan konsep kemagnetan dan elektromagnet
no
nama siswa
target kompetensi
KI
KD
aspek
materi
indikator
NILAI
MINIMAL
bentuk
remedi
nilai
awal
ket
akhir
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
...................., ……………... 2014
Guru Mata Pelajaran,
Penyusun RPP
: 1. Gunawan, S.Pd,
2. Lina Yuliana, S.Pd
3. Entep Miftahul Falah, S.Pd
Download